• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kualitas dan Output sebagai Evaluasi Program Pembelajaran IPS pada kelas VII SMP Negeri se-Ungaran untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Kualitas dan Output sebagai Evaluasi Program Pembelajaran IPS pada kelas VII SMP Negeri se-Ungaran untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

viii

SARI

Mutaqin, Zaenal. 2011

.

Kualitas dan Output sebagai

Evaluasi Program

Pembelajaran IPS pada kelas VII SMP Negeri se-Ungaran untuk Meningkatkan

Kualitas Pembelajaran.

Skripsi, Jurusan Sejarah, FIS Unnes. Fakultas Ilmu Sosial,

Universitas Negeri Semarang

.

Dra. Ufi Saraswati, M. Hum., dan Drs. Subagyo, M. Pd.

Kata kunci : Evaluasi program pembelajaran,

kualitas pembelajaran,

output

pembelajaran

Pengalaman peneliti disaat Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) dan pengamatan

di SMP Negeri 3 Ungaran yang peneliti lakukan sebagai studi pendahuluan menunjukan

bahwa guru pengampu IPS sendiri tidak mengetahui indikator kualitas pembelajaran IPS.

Pada akhirnya pembelajaranpun berjalan seadanya. Siswa yang peneliti temui hampir

keseluruhan mengatakan tidak menikmati dan cenderung tidak menyukai pembelajaran

IPS. Siswa menyatakan pembelajaran IPS dengan guru pengampu membosankan,

membuat ngantuk, tidak menarik dan monoton. Sedangkan berbanding terbalik, ketika

pembelajaran bersama mahasiswa praktikan suasana menjadi berbeda dan terkesan lebih

hidup, siswapun atraktif, penasaran dan aktif dalam pembelajaran (iklim kelas kondusif).

Berdasarkan hal tersebut perlu adanya evaluasi program pembelajaran yaitu evaluasi

terhadap kualitas pembelajaran dan

output

pembelajaran, agar terwujudnya pembelajaran

yang lebih berkualitas.

Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah: 1. bagaimana kualitas

pembelajaran IPS di SMPN Ungaran?, yaitu berdasarkan kinerja guru, fasilitas

pembelajaran, iklim kelas, sikap dan motivasi belajar siswa, 2. Bagaimana

output

pembelajaran IPS di SMPN Ungaran?, yaitu berupa kecakapan akademik

(academic

skill),

kecakapan personal

(personal skill),

dan kecakapan sosial

(social skill).

Tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Mengetahui penilaian kualitas pembelajaran IPS di

SMPN se-Ungaran. 2. Mengetahui penilaian

output

pembelajaran IPS di SMPN

se-Ungaran

.

Penelitian ini merupakan penelitian evaluasi program, dalam hal ini adalah

program pembelajaran. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah

menggunakan angket (kuesioner), wawancara, observasi, dan dokumen. Analisis data

menggunakan statistik deskriptif untuk menemukan rerata dari tiap-tiap komponen

kualitas dan

output

pembelajaran.

Hasil penelitian ini adalah; 1. kualitas pembelajaran IPS kelas VII SMPN

se-Ungaran Kabupaten Semarang memperoleh skor 3,53, yang mana skor tersebut tergolong

dalam kategori “baik”. 2.

output

pembelajaran memperoleh skor 3,04, yang mana skor

tersebut tergolong dalam kategori “cukup”. 3. Keseluruhan evaluasi program

pembelajaran IPS SMPN se-Ungaran Kabupaten Semarang adalah berupa rerata antara

dua komponen; kualitas pembelajaran (3,53) dan komponen

output

pembelajaran (3,04)

sehingga diperoleh skor 3,29 (cukup), artinya program pembelajaran IPS yang berjalan di

kelas VII Tahun Ajaran 2010-2011 memperoleh nilai “cukup”.

Referensi

Dokumen terkait

Additional Documents affected: Supporting Documentation: Comments: Status: Assigned To: Disposition:. 2

http://www.opengeospatial.org/standards/netcdf lists documents for OGC network Common Data Form (netCDF) standards suite. One of them

Kredit mengandung pengertian adanya suatu kepercayaan dari seseorang atau badan kepada seseorang atau badan lainnya yaitu bahwa yang bersangkutan pada masa yang akan datang

Karena mengetahui HIV/AIDS di kalangan sopir pete-pete kampus Unhas tidak menjamin untuk tidak berperilaku beresiko terjadinya HIV/AIDS maka upaya-upaya untuk

Jika di kemudian hari pernyataan saya ini terbukti bohong atau saya melanggar komitmen saya ini, maka saya bersedia dituntut secara hukum, termasuk mengembalikan uang Negara yang

Eksploitasi Hutan Di Indonesia (Analisis Isi Penerapan Jurnalisme Lingkungan. dalam Pemberitaan Eksploitasi Hutan di Indonesia pada SKH Kompas

[r]

• 2014 - sekarang : Tenaga Pendamping Lapangan (TPL) Yayasan Perempuan Perkotaan Medan (YP2M). • 2014 - 2015 : Ketua Divisi Media dan Komunikasi