• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING (RPP DARING) TP

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING (RPP DARING) TP"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar, indikator pencapaian kompetensi dan Tujuan Pembelajaran

KD 3.1 Menjelaskan dan melakukan operasi bilangan berpangkat bilangan rasional dan bentuk akar, serta sifat-sifatnya

4.1. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan sifat-sifat operasi bilangan berpangkat bulat dan bentuk akar

IPK 3.1.1 Menuliskan perkalian bilangan dalam bentuk perpangkatan. 3.1.2 Menentukan hasil perpangkatan suatu bilangan.

3.1.3 Menentukan hasil kali dari bilangan berpangkat dengan basis yang sama. 3.1.4 Mengidentifikasi sifat perkalian pada bilangan berpangkat

3.1.5 Menentukan hasil pemangkatan dari perpangkatan dengan basis yang sama. 3.1.6 Menentukan hasil perpangkatan dari suatu perkalian bilangan.

3.1.7 Mengidentifikasi sifat pembagian pada perpangkatan. 3.1.8 Menentukan hasil pembagian dari perpangkatan. 3.1.9 Mengidentifikasi sifat pangkat nol dan pangkat negatif. 3.1.10 Menentukan hasil pangkat nol dan pangkat negatif.

3.1.11 Menyatakan hubungan antara bentuk akar dan perpangkatan. 3.1.12 Menentukan akar pangkat n dari suatu bilangan.

3.1.13 Melakukan operasi bilangan real yang melibatkan bentuk akar 3.1.14 Menyederhanakan bentuk akar.

3.1.15 Menulis notasi ilmiah menjadi bentuk biasa. 3.1.16 Menulis notasi ilmiah dari suatu bilangan. 4.1.1. Menyajikan kesimpulan tentang diskusi

4.1.2. Menyelesaikan operasi yang melibatkan perpangkatan 4.1.3. Membaca dan menulis notasi ilmiah (bentuk baku)

4.1.4. Menyelesaikan masalah nyata yang berhubungan dengan sifat-sifat perpangkatan dan bentuk akar

B. Tujuan Pertemuan ke-1 :

Melalui pengamatan terhadap video pembelajaran tentang bilangan berpangkat bulat positif dan negatif melalui link youtube yang diberikan guru peserta didik dapat :

Menuliskan perkalian bilangan dalam bentuk perpangkatan serta menentukan hasil perpangkatan suatu bilangan berpangkat positif maupun negarif.

C. Kegiatan Pembelajaran

Strategi dan aktivitas pembelajaran Model Pembelajaran :

Saintific Approuch

Langkah-langkah Pembelajaran : 1. Pendahuluan

a. Melalui Whatsapp Orang tua atau siswa, Guru mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, serta memotivasi siswa tentang pentingnya belajar di rumah

b. Mennyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan ini yaitu bilangan berpangkat bulat negatif dan positif

c. Memberikan pengantar tentang materi perpangkatan, serta apersepsi, yakni Moda : Daluring Modus : Instruksi Tunggal Hasil : Lembar jawaban

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING (RPP DARING)

TP. 2020-2021

Nama Guru : Meldawati, S.Pd.I Kelas/ Sem : IX/ Ganjil

E-mail : meldawati3300i@gmailco m Nama Sekolah : SMPN 2 Bkn Kota Mata Pelajaran : Matematika Materi/ Topik : Perpangkatan dan bentuk akar

(2)

menanyakan pengetahuan siswa tentang perkalian bilangan bulat positif dan negatif

2. Kegiatan Inti a. Mengamati

 melalui WAG Guru mengintruksikan siswa untuk menyimak dan mencermati video pembelajaran tentang bilangan berpangkat bulat positif dan negatif yang dibuat guru melalui link youtube

https://y utucbe/5klOMaa3msw

 Guru memberikan kesempatan juga kepada siswa untuk mempelajari materi yang relevan pada buku siswa sesuai waktu yang telah di sepakati bersama

b. Menanyakan

 Siswa diberikan kesempatan untuk mengemukakan pendapat atau bertanya melalui WAG

c. Mengumpulan Informasi dan data

 Siswa menggali informasi terkait materi melalui buku referensi lain, atau melakukan diskusi dan tanya jawab dengan guru di WAG atau bisa browsing internet

d. Mengolah Informasi dan data

 Siswa menyelesaikan persoalan yang diberikan pada bagian akhir video pembelajaran dengan menggali informasi dari berbagai sumber  Guru memantau aktivitas diskusi siswa WAG dengan memberikan

pertanyaan-pertanyaan yang memancing nalar e. Mengomunikasikan

 Siswa menyampaikan pendapat atau kesimpulannya terkait materi melalui WAG

 Guru melakukan konfirmasi terhadap kesimpulan-kesimpulan yang diberikan siswa

3. Penutup

a. Guru dan Siswa merangkum materi pembelajaran pada pertemuan hari itu b. Guru mengirimkan tes tertulis sebagai penguatan melalui GC, dan setiap

siswa mengirimkan hasil kerjanya boleh dalam file pdf menggunakan aplikasi camsanner

c. Menyampaikan materi pembelajaran pada pertemuan berikutnya yaitu sifat perkalian pada bilangan berpangkat

d. Salam Media : Whatsapp Messenger Google Clasroom Camscanner Sumber Belajar : 1. Buku Siswa 2. Lembar kerja 3. Video Pembelajaran Alat dan Bahan : 1. Kertas 2. Pensil/Pena 3. Hp/Anroid/Latop

D.Penilaian

Penilaian

Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Hasil yang diharapkan

Sikap Observasi Tanggung jawab, disiplin, santun, peduli dan percaya diri Pengetahuan Tes Tertulis Mengerjakan soal tentang bilangan berpangkat bulat positif

dan negatif

Jawban beberapa soal di bagian akhir video pembelajaran dikirim melalui GC

Keterampilan Produk/ Hasil Menyajikan kesimpulan tentang materi bilangan berpangkat bulat positif dan negatif melalui diskusi di WAG

Mengetahui,

Kepala SMPN 2 Bangkinang Kota

H. SYARIFUDDIN , M.Pd NIP:196401011987031010

Bangkinang Kota, 17-07-2020 Guru Mapel Matematika.

MELDAWATI , S.Pd.I NIP: 198308302010012107

(3)

A. Tujuan Pertemuan ke-2 :

Melalui diskusi via google meet peserta didik dapat :

 Menentukan hasil kali dari bilangan berpangkat dengan basis yang sama.  Mengidentifikasi sifat perkalian pada bilangan berpangkat

 Menentukan hasil pemangkatan dari perpangkatan dengan basis yang sama.  Menentukan hasil perpangkatan dari suatu perkalian bilangan.

Dengan berbagai pangkat bulat positif maupun negatif

B. Kegiatan Pembelajaran

Strategi dan aktivitas pembelajaran Model Pembelajaran :

Saintific Approuch

Langkah-langkah Pembelajaran : 1. Pendahuluan

a. Melalui Whatsapp Orang tua atau siswa, Guru mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, serta memotivasi siswa tentang pentingnya belajar di rumah

b. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan ini yaitu sifat-sifat perkalian pada bilangan berpangkat

c. Memberikan pengantar tentang materi, serta apersepsi, yakni menanyakan pengetahuan siswa tentang perkalian menentukan hasil dari bilangan berpangkat bulat negatif dan positif

2. Kegiatan Inti a. Mengamati

 melalui GM Guru mengintruksikan siswa untuk menyimak dan mencermati PPt yang ditampilkan guru mengenai perkalian pada bilangan berpangkat

b. Menanyakan

 Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya melalui secara langsung terkait penjelasan PPt

c. Mengumpulan Informasi dan data

 Siswa menggali informasi terkait materi melalui diskusi buku referensi lain, atau melakukan diskusi dan tanya jawab dengan guru di WAG atau bisa browsing internet

d. Mengolah Informasi dan data

 Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan yang memancing nalar siswa tentang materi terkait di tengah diskusi

 Siswa menyelesaikan persoalan/pertayaan tentang materi dengan menggali informasi dari berbagai sumber

e. Mengomunikasikan Moda : Daluring Modus : Diskusi Hasil : Lembar jawaban Media : Whatsapp Messenger Google Clasroom Google meet Camscanner Sumber Belajar : 1. Buku Siswa 2. Lembar kerja 3. Bahan Ajar Ppt

Alat dan Bahan : 1. Kertas 2. Pensil/Pena 3. Hp/Anroid/Latop

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING (RPP DARING)

TP. 2020-2021

Nama Guru : Meldawati, S.Pd.I Kelas/ Sem : IX/ Ganjil

E-mail : meldawati3300i@gmailco m Nama Sekolah : SMPN 2 Bkn Kota

(4)

 Siswa menyampaikan pendapat atau kesimpulannya terkait materi  Guru melakukan konfirmasi terhadap kesimpulan-kesimpulan yang

diberikan siswa 3. Penutup

a. Guru dan Siswa merangkum materi pembelajaran pada pertemuan hari itu b. Guru dan siswa merefleksi pembelajaran pada pertemuan hari itu

c. Guru mengirimkan tes tertulis sebagai penguatan melalui GC, dan setiap siswa mengirimkan hasil kerjanya boleh dalam file pdf menggunakan aplikasi camsanner

d. Menyampaikan materi pembelajaran pada pertemuan berikutnya yaitu sifat permbagian pada bilangan berpangkat

e. Salam C.Penilaian

Penilaian

Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Hasil yang diharapkan

Sikap Observasi Tanggung jawab, disiplin, santun, peduli dan percaya diri Pengetahuan Tes Tertulis Mengerjakan soal tentang sifat perkalian pada bilangan

berpangkat

Jawaban beberapa soal di bagian akhir video pembelajaran dikirim melalui GC

Keterampilan Produk/ Hasil Menyajikan kesimpulan tentang materi sifat-sifat perkalian pada bilangan berpangkat

Mengetahui,

Kepala SMPN 2 Bangkinang Kota

H. SYARIFUDDIN , M.Pd NIP:196401011987031010

Bangkinang Kota, 17-07-2020 Guru Mapel Matematika.

MELDAWATI , S.Pd.I NIP: 198308302010012107

(5)

A. Tujuan Pertemuan ke-3 :

Melalui diskusi via google meet peserta didik dapat :

 Mengidentifikasi sifat pembagian pada perpangkatan.  Menentukan hasil pembagian dari perpangkatan.  Mengidentifikasi sifat pangkat nol dan pangkat negatif.  Menentukan hasil pangkat nol dan pangkat negatif. Dengan berbagai pangkat bulat positif maupun negatif

B. Kegiatan Pembelajaran

Strategi dan aktivitas pembelajaran Model Pembelajaran :

Saintific Approuch

Langkah-langkah Pembelajaran : 1. Pendahuluan

a. Melalui Whatsapp Orang tua atau siswa, Guru mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, serta memotivasi siswa tentang pentingnya belajar di rumah

b. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan ini yaitu sifat dan hasil pembagian pada bilangan berpangkat, serta pangkat nol dan negatif

c. Memberikan pengantar tentang materi, serta apersepsi, yakni menanyakan pengetahuan siswa tentang sifat perkalian dan perpangkatan bila berbangkat dengan basis sama

2. Kegiatan Inti a. Mengamati

melalui GM Guru mengintruksikan siswa untuk menyimak dan mencermati PPt yang ditampilkan dan dijelaskan guru mengenai sifat dan hasil pembagian pada bilangan berpangkat, serta pangkat nol dan negatif

b. Menanyakan

Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya secara langsung terkait penjelasan PPt

c. Mengumpulan Informasi dan data

Siswa menggali informasi terkait materi melalui diskusi buku referensi lain, atau melakukan diskusi dan tanya jawab dengan guru di WAG atau bisa browsing internet

d. Mengolah Informasi dan data

Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan yang memancing nalar siswa tentang materi terkait di tengah diskusi

Siswa menyelesaikan persoalan/pertayaan tentang materi dengan menggali informasi dari berbagai sumber

Moda : Daluring Modus : Diskusi Hasil : Lembar jawaban Media : Whatsapp Messenger Google Clasroom Google meet Camscanner Sumber Belajar : 1. Buku Siswa 2. Lembar kerja 3. Bahan Ajar Ppt Alat dan Bahan :

1. Kertas 2. Pensil/Pena 3. Hp/Anroid/Latop

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING (RPP DARING)

TP. 2020-2021

Nama Guru : Meldawati, S.Pd.I Kelas/ Sem : IX/ Ganjil

E-mail : meldawati3300i@gmailco m Nama Sekolah : SMPN 2 Bkn Kota

(6)

e. Mengomunikasikan

Siswa menyampaikan pendapat atau kesimpulannya terkait materi

Guru melakukan konfirmasi terhadap kesimpulan-kesimpulan yang diberikan siswa

3. Penutup

a. Guru dan Siswa merangkum materi pembelajaran pada pertemuan hari itu

b. Guru dan siswa merefleksi pembelajaran pada pertemuan hari itu c. Guru mengirimkan tes tertulis sebagai penguatan melalui GC, dan

setiap siswa mengirimkan hasil kerjanya boleh dalam file pdf menggunakan aplikasi camsanner

d. Menyampaikan materi pembelajaran pada pertemuan berikutnya yaitu hubungan bentuk akar dan perpangkatan

e. Salam C.Penilaian

Penilaian

Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Hasil yang diharapkan

Sikap Observasi Tanggung jawab, disiplin, santun, peduli dan percaya diri Pengetahuan Tes Tertulis Mengerjakan soal tentang sifat pembagian pada bilangan

berpangkat

Jawaban beberapa soal di buku siswa atau LKS dikirim melalui GC

Keterampilan Produk/ Hasil Menyajikan kesimpulan tentang materi sifat-sifat pembagian pada bilangan berpangkat dan pangkat nol serta pangkat negatif

Mengetahui,

Kepala SMPN 2 Bangkinang Kota

H. SYARIFUDDIN , M.Pd NIP:196401011987031010

Bangkinang Kota, 17-07-2020 Guru Mapel Matematika.

MELDAWATI , S.Pd.I NIP: 198308302010012107

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING (RPP DARING)

TP. 2020-2021

Nama Guru : Meldawati, S.Pd.I Kelas/ Sem : IX/ Ganjil

E-mail : meldawati3300i@gmailco m Nama Sekolah : SMPN 2 Bkn Kota

(7)

A. Tujuan Pertemuan ke-4 :

Melalui diskusi via google meet peserta didik dapat :

 Mengidentifikasi sifat pembagian pada perpangkatan.  Menentukan hasil pembagian dari perpangkatan.  Mengidentifikasi sifat pangkat nol dan pangkat negatif.  Menentukan hasil pangkat nol dan pangkat negatif. Dengan berbagai pangkat bulat positif maupun negatif

B. Kegiatan Pembelajaran

Strategi dan aktivitas pembelajaran Model Pembelajaran :

Saintific Approuch

Langkah-langkah Pembelajaran : 1. Pendahuluan

a. Melalui Whatsapp Orang tua atau siswa, Guru mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, serta memotivasi siswa tentang pentingnya belajar di rumah

b. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan ini yaitu hubungan bentuk akar dan perpangkatan serta menyederhanakan bentuk akar c. Memberikan pengantar tentang materi, serta apersepsi, yakni

menanyakan pengetahuan siswa tentang cara mengubah pecahan campuran ke pecahan biasa dan cara menarik akar suatu bilangan 2. Kegiatan Inti

a. Mengamati

melalui GM Guru mengintruksikan siswa untuk menyimak dan mencermati PPt yang ditampilkan dan dijelaskan guru mengenai hubungan bentuk akar dan perpangkatan serta menyederhanakan bentuk akar

b. Menanyakan

Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya secara langsung terkait penjelasan PPt

c. Mengumpulan Informasi dan data

Siswa menggali informasi terkait materi melalui diskusi buku referensi lain, atau melakukan diskusi dan tanya jawab dengan guru di WAG atau bisa browsing internet

d. Mengolah Informasi dan data

Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan yang memancing nalar siswa tentang materi terkait di tengah diskusi

Siswa menyelesaikan persoalan/pertayaan tentang materi dengan menggali informasi dari berbagai sumber

e. Mengomunikasikan

Siswa menyampaikan pendapat atau kesimpulannya terkait materi Guru melakukan konfirmasi terhadap kesimpulan-kesimpulan yang diberikan siswa 3. Penutup Moda : Daluring Modus : Diskusi Hasil : Lembar jawaban Media : Whatsapp Messenger Google Clasroom Google meet Camscanner Sumber Belajar : 1. Buku Siswa 2. Lembar kerja 3. Bahan Ajar Ppt Alat dan Bahan :

1. Kertas 2. Pensil/Pena 3. Hp/Anroid/Latop

(8)

a. Guru dan Siswa merangkum materi pembelajaran pada pertemuan hari itu

b. Guru dan siswa merefleksi pembelajaran pada pertemuan hari itu c. Guru mengirimkan tes tertulis sebagai penguatan melalui GC, dan

setiap siswa mengirimkan hasil kerjanya boleh dalam file pdf menggunakan aplikasi camsanner

d. Menyampaikan materi pembelajaran pada pertemuan berikutnya yaitu Notasi ilmiah

e. Salam C.Penilaian

Penilaian

Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Hasil yang diharapkan

Sikap Observasi Tanggung jawab, disiplin, santun, peduli dan percaya diri Pengetahuan Tes Tertulis Mengerjakan soal tentang bentuk akar dan perpangkatan

Jawaban beberapa soal di buku siswa atau LKS dikirim melalui GC

Keterampilan Produk/ Hasil Menyajikan kesimpulan tentang materi hubungan bentuk akar dan perpangkatan serta menyederhanakan bentuk akar

Mengetahui,

Kepala SMPN 2 Bangkinang Kota

H. SYARIFUDDIN , M.Pd NIP:196401011987031010

Bangkinang Kota, 17-07-2020 Guru Mapel Matematika.

MELDAWATI , S.Pd.I NIP: 198308302010012107

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING (RPP DARING)

TP. 2020-2021

Nama Guru : Meldawati, S.Pd.I Kelas/ Sem : IX/ Ganjil

E-mail : meldawati3300i@gmailco m Nama Sekolah : SMPN 2 Bkn Kota

(9)

A. Tujuan Pertemuan ke-5 :

Melalui diskusi via google meet peserta didik dapat :

 Menyatakan hubungan antara bentuk akar dan perpangkatan.  Menentukan akar pangkat n dari suatu bilangan.

 Melakukan operasi bilangan real yang melibatkan bentuk akar  Menyederhanakan bentuk akar.

Dengan berbagai pangkat bulat positif maupun negative B. Kegiatan Pembelajaran

Strategi dan aktivitas pembelajaran Model Pembelajaran :

Saintific Approuch

Langkah-langkah Pembelajaran : 1. Pendahuluan

a. Melalui Whatsapp Orang tua atau siswa, Guru mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, serta memotivasi siswa tentang pentingnya belajar di rumah

b. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan ini yaitu hubungan bentuk akar dan perpangkatan

c. Memberikan pengantar tentang materi, serta apersepsi, yakni menanyakan pengetahuan siswa tentang bilangan rasional dan irrasional ( yakni bilangan real yang tidak dapat dinyatakan dalam bentuk a/b) 2. Kegiatan Inti

a. Mengamati

melalui GM Guru mengintruksikan siswa untuk menyimak dan mencermati PPt yang ditampilkan dan dijelaskan guru tentang bentuk akar

b. Menanyakan

Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya secara langsung terkait penjelasan PPt

c. Mengumpulan Informasi dan data

Siswa menggali informasi terkait materi melalui diskusi buku referensi lain, atau melakukan diskusi dan tanya jawab dengan guru di WAG atau bisa browsing internet

d. Mengolah Informasi dan data

Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan yang memancing nalar siswa tentang materi terkait di tengah diskusi

Siswa menyelesaikan persoalan/pertayaan tentang materi dengan menggali informasi dari berbagai sumber

e. Mengomunikasikan

Siswa menyampaikan pendapat atau kesimpulannya terkait materi Guru melakukan konfirmasi terhadap kesimpulan-kesimpulan yang diberikan siswa

3. Penutup

a. Guru dan Siswa merangkum materi pembelajaran pada pertemuan hari itu

b. Guru dan siswa merefleksi pembelajaran pada pertemuan hari itu c. Guru mengirimkan tes tertulis sebagai penguatan melalui GC, dan Moda : Daluring Modus : Diskusi Hasil : Lembar jawaban Media : Whatsapp Messenger Google Clasroom Google meet Camscanner Sumber Belajar : 1. Buku Siswa 2. Lembar kerja 3. Bahan Ajar Ppt Alat dan Bahan :

1. Kertas 2. Pensil/Pena 3. Hp/Anroid/Latop

(10)

setiap siswa mengirimkan hasil kerjanya boleh dalam file pdf menggunakan aplikasi camsanner

d. Menyampaikan materi pembelajaran pada pertemuan berikutnya yaitu Notasi Ilmiah dan aplikasi perpangkatan

e. Salam C.Penilaian

Penilaian

Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Hasil yang diharapkan

Sikap Observasi Tanggung jawab, disiplin, santun, peduli dan percaya diri Pengetahuan Tes Tertulis Mengerjakan soal tentang bentuk akar Jawaban beberapa

soal di buku siswa atau LKS dikirim melalui GC

Keterampilan Produk/ Hasil Menyelesaikan masalah nyata yang berhubungan dengan bentuk akar

Mengetahui,

Kepala SMPN 2 Bangkinang Kota

H. SYARIFUDDIN , M.Pd NIP:196401011987031010

Bangkinang Kota, 17-07-2020 Guru Mapel Matematika.

MELDAWATI , S.Pd.I NIP: 198308302010012107

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING (RPP DARING)

TP. 2020-2021

Nama Guru : Meldawati, S.Pd.I Kelas/ Sem : IX/ Ganjil

E-mail : meldawati3300i@gmailco m Nama Sekolah : SMPN 2 Bkn Kota

(11)

A. Tujuan Pertemuan ke-6 :

Melalui diskusi via google meet peserta didik dapat :  Menulis notasi ilmiah menjadi bentuk biasa  Menulis notasi ilmiah dari suatu bilangan.

 Menyelesaikan operasi yang melibatkan perpangkatan  Membaca dan menulis notasi ilmiah (bentuk baku)

 Menyelesaikan masalah nyata yang berhubungan dengan perpangkatan dan operasi matematika

Dengan berbagai pangkat bulat positif maupun negative B. Kegiatan Pembelajaran

Strategi dan aktivitas pembelajaran Model Pembelajaran :

Saintific Approuch

Langkah-langkah Pembelajaran : 1. Pendahuluan

a. Melalui Whatsapp Orang tua atau siswa, Guru mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, serta memotivasi siswa tentang pentingnya belajar di rumah

b. Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan ini yaitu notasi ilmiah dan menyelesaikan masalah nyata yang berhubungan dengan sifat-sifat perpangkatan dan bentuk akar

c. Memberikan pengantar tentang materi, serta apersepsi, yakni menanyakan pengetahuan siswa tentang sifat-sifat perpangkatan dan bentuk akar

2. Kegiatan Inti a. Mengamati

melalui GM Guru mengintruksikan siswa untuk menyimak dan mencermati PPt yang ditampilkan dan dijelaskan guru notasi ilmiah b. Menanyakan

Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya secara langsung terkait penjelasan PPt

c. Mengumpulan Informasi dan data

Siswa menggali informasi terkait materi melalui diskusi buku referensi lain, atau melakukan diskusi dan tanya jawab dengan guru di WAG atau bisa browsing internet

d. Mengolah Informasi dan data

Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan yang memancing nalar siswa tentang materi terkait di tengah diskusi

Siswa menyelesaikan persoalan/pertayaan tentang materi dengan menggali informasi dari berbagai sumber

e. Mengomunikasikan

Siswa menyampaikan pendapat atau kesimpulannya terkait materi Guru melakukan konfirmasi terhadap kesimpulan-kesimpulan yang diberikan siswa

3. Penutup

a. Guru dan Siswa merangkum materi pembelajaran pada pertemuan hari itu

b. Guru dan siswa merefleksi pembelajaran pada pertemuan hari itu c. Guru mengirimkan tes tertulis sebagai penguatan melalui GC, dan Moda : Daluring Modus : Diskusi Hasil : Lembar jawaban Media : Whatsapp Messenger Google Clasroom Google meet Camscanner Sumber Belajar : 1. Buku Siswa 2. Lembar kerja 3. Bahan Ajar Ppt Alat dan Bahan :

1. Kertas 2. Pensil/Pena 3. Hp/Anroid/Latop

(12)

setiap siswa mengirimkan hasil kerjanya boleh dalam file pdf menggunakan aplikasi camsanner

d. Menyampaikan materi pembelajaran pada pertemuan berikutnya yaitu Ulangan harian Bab 1

e. Salam C.Penilaian

Penilaian

Jenis Penilaian Bentuk Penilaian Hasil yang diharapkan

Sikap Observasi Tanggung jawab, disiplin, santun, peduli dan percaya diri Pengetahuan Tes Tertulis Mengerjakan soal tentang notasi ilmiah Jawaban beberapa

soal di buku siswa atau LKS dikirim melalui GC

Keterampilan Produk/ Hasil Menyelesaikan masalah nyata yang berhubungan dengan perpangkatan dan bentuk akar

Mengetahui,

Kepala SMPN 2 Bangkinang Kota

H. SYARIFUDDIN , M.Pd NIP:196401011987031010

Bangkinang Kota, 17-07-2020 Guru Mapel Matematika.

MELDAWATI , S.Pd.I NIP: 198308302010012107

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DARING (RPP DARING)

TP. 2020-2021

Nama Guru : Meldawati, S.Pd.I Kelas/ Sem : IX/ Ganjil

E-mail : meldawati3300i@gmailco m Nama Sekolah : SMPN 2 Bkn Kota

(13)

A. Tujuan Pertemuan ke-7 :

Melalui link dari google formulir peserta didik dapat :

Melaksanakan Ulangan Harian Bab Perpangkatan dan bentuk akar B. Kegiatan Pembelajaran

Strategi dan aktivitas pembelajaran Teknik :

Tes Tertulis

Langkah-langkah Pembelajaran : 1. Pendahuluan

a. Melalui Whatsapp Orang tua atau siswa, Guru mengucapkan salam, mengecek kesehatan siswa, serta memotivasi siswa tentang pentingnya belajar di rumah

b. Menyampaikan kegiatan pembelajaran pada pertemuan ini adalah ulangan tentang perpangkatan dan bentuk akar

c. Guru memotivasi siswa agar melaksanakan ulangan dengan jujurdan teliti

d. Menyampaikan aturan dan mekanisme pelaksanaan ulangan 2. Kegiatan Inti

a. Siswa mengikuti proses ulangan melalu link google formulir yang telah diberikan oleh guru

b. Soal yang dikerjakan siswa terdiri dari 10 soal dalam bentuk pilihan ganda dengan skor masing-masing 10

c. Siswa proses ulangan dalam batas waktu yang telah ditentukan menggali informasi terkait materi melalui diskusi buku referensi lain, atau melakukan diskusi dan tanya jawab dengan guru di WAG atau bisa browsing internet

3. Penutup

a. Guru menyampaikan bahwa hasil ulangan akan diumumkan sehari setelah ulangan sekaligus informasi siswa yang akan mengikuti remesial jika hasil ulangan dibawah batas ketuntasan

b. Guru Menyampaikan materi pembelajaran pada pertemuan berikutnya yaitu Persamaan Kuadrat

c. Salam Moda : Daring Modus : Pengerjaan soal Hasil : Lembar jawaban Media : Whatsapp Messenger Google Formulir Alat dan Bahan : Hp/Anroid/Latop

Mengetahui,

Kepala SMPN 2 Bangkinang Kota

H. SYARIFUDDIN , M.Pd NIP:196401011987031010

Bangkinang Kota, 17-07-2020 Guru Mapel Matematika.

MELDAWATI , S.Pd.I NIP: 198308302010012107

Referensi

Dokumen terkait

Role playing, yaitu tahap bermain peran di mana peserta pelatihan mendapat kesempatan untuk memerankan suatu interaksi sosial yang sering dialami sesuai dengan topik interaksi yang

Selain itu, Suyanto juga mencontohkan masyarakat Dusun Ngepeh, Desa Rejoagung, Kecamatan Ngoro, yang terdiri dari tiga penganut agama besar di Indonesia, yaitu Islam, Kristen,

Pondok Pesantren merupakan salah satu lembaga yang memiliki banyak potensi, termasuk potensi ekonomi. Untuk meningkatkan potensi tersebut merupakan tantangan bagi pesantren

Desain kapal khusus pengangkut ternak sapi untuk kawasan NTT ini dapat membantu menunjang distribusi ternak sapi maupun berupa daging untuk DKI Jakarta dan membantu program

Alhamdulillah segala puji kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmat iman, islam, kesehatan dan nikmat lain yang tak terhitung jumlahnya, sehingga penulis

Meskipun begitu pembacaan maklumat mengenai adanya dwitunggal belum dilakukan oleh Paku Buwana XIII Hangabehi bahkan dalam upacara jumenegan tersebut sempat

Yang bertanda tangan dibawah ini saya, Teddy Haryanto menyatakan bahwa skripsi dengan judul: Analisis Pengaruh Perceived Price, Perceived Quality, dan Product Assortment terhadap

Dengan demikian terdapat hubungan jumlah sulur total sidik jari(TRC), jumlah sulur tangan kanan dan kiri serta jumlah sulur setiap sidik jari dengan penderita DMT2