• Tidak ada hasil yang ditemukan

Staff Site Universitas Negeri Yogyakarta Silabus DD Geografi

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Staff Site Universitas Negeri Yogyakarta Silabus DD Geografi"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

suparmini@uny.ac.id

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS ILMU SOSIAL

FRM/FIS/46-01 9 September 2013

S I L A B U S

Fakultas : Ilmu Sosial dan Ekonomi Jurusan/Program Studi : Pendidikan Geografi Mata Kuliah : Dasar-Dasar Geografi

Kode : SEF 203

SKS : Teori : 2 sks Semester : Gasal (I) Mata Kuliah Prasyarat : -

Dosen : Dr. Hastuti, M.Si B. DESKRIPSI MATA KULIAH

Merupakan studi yang mengkaji tentang filsafat geografi, pendekatan geografi, hakekat studi geografi, klasifikasi geografi, cabang geografi, fenomena geosfer serta makna geografi dari aspek kehidupan yang bervariasi dari tempat ke tempat lain meliputi deskripsi distribusi, proses, pola dan sistem geosfer

C. TUJUAN

Setelah mengikuti kuliah mahasiswa diharapkan:

1. Memahami hakekat, konsep, ruang lingkup, metode, pendekatan dan sasaran geografi sebagai ilmu

2. Mampu memahami tentang manfaat geografi dalam kehidupan sehingga mampu mengembangkan wawasan dan sikap dalam rangka pengembangan geografi sebagai kajian analisis hubungan antar berbagai unsur dalam geosfer

3. Mampu mengenal, mengkaji dan menganalisa serta memecahkan berbagai permasalahan geosfer

(2)

suparmini@uny.ac.id

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS ILMU SOSIAL

Skema Pembelajaran Tatap

Sub Pokok Bahasan

1,2 Hakekat

Geografi 

Filsafat dan perkembangan ilmu geografi

5,6,7 Pengetahuan Tentang kajian geografi

 Kemampuan khusus dalam studi geografi

Ceramah Tanya jawab

6,7,8,9,11,13,14 200

11 Pendekatan Geografi dan

6,7,8,9,11,13,14 200

,12 Tema Geografi Tema - tema Geografi Ceramah Tanya jawab

6,7,8,9,11,13,14 200

13,14 Manfaat

Geografi dalam mengkaji

6,7,8,9,11,13,14 200

(3)

suparmini@uny.ac.id

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS ILMU SOSIAL

pendidikan dalam pendidikan

 Pembelajaran geografi

Tanya jawab 16 Geografi dalam

penelitian 

Peranan geografi dalam penelitian

Ceramah Tanya jawab

6,7,8,9,11,13,14 200

Sumber Bacaan : Wajib

1. Dajdjoeni, Nathan, 1984, Geografi baru, Kanisius, Yogyakarta

2. Hagget, P, Modern Synthesis Geography, Harper and Row Publish, New York

3. Hammond C dan Whynne, 1989.Element of Human Geography, Oxford University Press

4. Holt, Arild, Jensen, 1982, Geography its History and Concepts, Harper & Row Publish 5. Sumaatmaja, Nursid, 1984, Studi geografi, Alumni, Bandung

Pendukung

1. Bintarto, 1977, Geografi Desa, UP Spring, Yogyakarta 2. …………1980, Geografi Kota, UP Spring, Yogyakarta

3. ………….1980, Urbanisasi dan Permasalahannya, Ghalia, Yogyakarta

4. Johnstoh, RJ, 2000, Dictionary of Human Geography, Oxford University Press 5. ………….., 1986, Phylosophy and Human Geography, Edward Arnold

6. Nagle, G dan Spencer, Advanced Geography, Mc Graw Hill PCL

Komponen Penilaian

No Komponen Penilaian Bobot (%)

1 Partisipasi kuliah 10%

2 Tugas 15%

3 Ujian tengah semester 30%

4 Ujian akhir semester 45%

Jumlah 100 %

Mengetahui Yogyakarta, 9 September 2013

Ketua Jurusan Dosen,

Dr. Hastuti, M.Si Dr. Hastuti, M.Si

Referensi

Dokumen terkait

- Meningkatkan kesejahteraan pelaku dan pengelola usaha sumberdaya kelautan melalui keterkaitan usaha dan industri kelautan skala besar, menengah dan kecil.. - Meningkatkan

aritmatika yang mempunyai beda lebih dari nol atau positif, maka deretnya disebut dengan deret

PANCASILA DALAM KONTEKS SEJARAH PERJUANGAN

“ More Than Mining – Lebih dari Menambang” telah menjadi filosofi dalam operasional kami setiap hari, karena KPC percaya manfaat dari operasional dan kehadiran

a) Penghasilan yang diterima atau diperoleh secara teratur berupa gaji, uang pensiun bulanan, upah, honorarium, (termasuk honorarium anggota dewan komisaris atau

Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) merupakan semua kegiatan kurikuler yang harus dilakukan oleh mahasiswa praktikan, sebagai pelatihan untuk menerapkan teori

Memiliki identitas diri (KTP, Kartu Keluarga atau identitas lainnya) untuk perorangan dan akte pendirian untuk badan usaha dan koperasi.. Kredit

Harta bisa membuat orang menjadi munafik, seperti yang ada dalam naskah drama Gerr, tokoh ibu, bapak, nenek, dan istri bahkan lebih senang ketika Bima meninggal, karena ketika