KISI-KISI
ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP ( UTS )
MATA PELAJARAN : FIQIH
KELAS V ( LIMA )
Semester Genap
Tahun Pelajaran 2015/2016
Kelompok Kerja Guru ( KKG )
▸ Baca selengkapnya: soal uts fiqih kelas 8 semester 1 pdf
(2)KISI-KISI ULANGAN TENGAH SEMESTER GENAP
MADRASAH IBTIDAIYAH
TAHUN PELAJARAN 2015/2016
Jenjang Madarasah : Madarasah Ibtidaiyah Alokasi Waktu : 60 Menit
Mata Pelajaran : Fiqih Jumlah Soal : 35 soal
Kelas / Semester : V / 2 Penulis : Ahmadi,S.Pd.I
Kurikulum : 2006 / KTSP
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Indikator Soal Bentuk
Soal
No. Soal
1 2 3 4 5 6 7
1. 1. Mengenal ketentuan qurban
2.1. Menjelaskan ketentuan qurban
2.2. Mendemonstrasikan tata cara qurban
kurban  Pengertian qurban secara bahasa
Qurban diniatkan untuk mendapat ridha Allah Menyebutkan waktu berqurban
 Perintah qurban sejak zaman nabi Ibrahim
 Hukum ibadah qurban
 Syarat qurban 1 ekor sapi untuk 7 orang
 Hewan yang boleh untuk qurban
 Awal waktu berkurban
 1 kambing untuk 1 orang
Nabi ismail diganti allah dgn 1 kambing Syarat hewan qurban
 Syarat hewan qurban
 Alat yg digunakan menyembelih qurban
 Benda yang boleh digunakan untuk menyembelih
 Sunah waktu menyembelih qurban
 Pembagian daging qurban
 Pembagian daging qurban
 Hari tasyrik tanggal
 Manfaat kurban
 Ketentuan tata cara kurban
 Dasar perintah berkurban surat al-kautsar
 Satu kerbau bisa untuk berkurban 7 orang
 Menunjukkan waktu pelaksanaan qurban
 Syarat sah hewan qurban
 Pembagian daging kurban
 Hukum menjual daging kurban
 Kurban mengambil teladan nabi ibrahim
 Hukum kurban sunah muakad yang berarti
 Pengertian qurban
 Tata cara kurban hewan disunahkan dihadapkan kiblat
 Pengertian kurban secara istilah
Jenis hewan yang boleh untuk berkurban Syarat hewan untuk qurban
 Dasar perintah qurban al-kaustar
 Waktu pelaksanaan qurban
I I I I I I I I I I U U U U U
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35
Semarang, Februari 2016 Mengetahui, Guru Mata Pelajaran Fiqih Ketua KKG Kecamatan Genuk
MUFID, S.Psi Ahmadi,S.Pd.I