• Tidak ada hasil yang ditemukan

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas Dan Memenuhi Syarat Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya Pada Program Studi Diploma III Keuangan Dan Perbankan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas Dan Memenuhi Syarat Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya Pada Program Studi Diploma III Keuangan Dan Perbankan"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

i

KONTRIBUSI OTORITAS JASA KEUANGAN

DALAM IMPLEMENTASI AKSES LAYANAN KEUANGAN TANPA KANTOR DALAM RANGKA KEUANGAN INKLUSIF (LAKU PANDAI)

PADA PERBANKAN DI INDONESIA

(STUDI KASUS PADA AGEN YANG TERDAFTAR DI PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NEGARA (Persero) Tbk. SURAKARTA)

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas Dan Memenuhi Syarat Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya Pada Program Studi Diploma III

Keuangan Dan Perbankan Disusun Oleh

LUTHVIA DEVINTASARI F3614064

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEUANGAN DAN PERBANKAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA 2017

(2)

ii ABSTRAK

Kontribusi Otoritas Jasa Keuangan Dalam Implementasi Akses Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif (Laku Pandai)

Pada Perbankan di Indonesia

(Studi Kasus Pada Agen Yang Terdaftar di PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk. Surakarta)

LUTHVIA DEVINTASARI F3614064

Penelitian ini bertujuan untuk : (1) mengetahui gambaran umum tentang kontribusi Otoritas Jasa Keuangan dalam implementasi akses Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif (Laku Pandai) pada perbankan di Indonesia, (2) mengetahui implementasi akses Laku Pandai pada agen yang terdaftar di PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk. Surakarta, (3) mengetahui kendala agen Laku Pandai yang terdaftar di PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk. Surakarta, (4) mengetahui cara mengatasi kendala agen Laku Pandai yang terdaftar di PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk. Surakarta.

Dalam penelitian Tugas Akhir ini penulis melakukan observasi pada Kantor Regional 3 (tiga) Otoritas Jasa Keuangan di Jalan Veteran No. 299, Tipes, Surakarta, Jawa Tengah. Penulis melakukan pengumpulan data primer dan sekunder yang dilakukan selama kegiatan magang berlangsung. Data primer diperoleh dengan melakukan wawancara secara langsung dengan agen btpn Wow!

dan marketing dari PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk.

Surakarta. Data sekunder meliputi : Undang-Undang Nomor 19/POJK.03/2014 dan Surat Edaran Otoritas Jasa Keuangan Nomor 6/SEOJK.03/2015 Tentang Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif. .Metode analisis data menggunakan metode deskriptif kualitarif.

Hasil penelitian menunjukan bahwa :(1) kontribusi Otoritas Jasa Keuangan disampaikan melalui kebijakan yang tertuang dalam Surat Edaran Otoritas Jasa Keuangan Nomor 6/SEOJK.03/2015.(2) implementasi akses Laku Pandai pada agen btpn Wow! meliputi : (a) persyaratan agen btpn Wow!, (b) tanda pengenal agen btpn Wow!, (c) layanan agen btpn Wow!, dan (d) perolehan poin agen btpn Wow!. (3) kendala implementasi Laku Pandai pada agen btpn Wow! meliputi : (a) human error; (b) telepon genggam (handphone) belum mendukung; (c) fasilitas pelayanan yang tidak sesuai. (4) cara mengatasi kendala implementasi akses Laku Pandai pada agen btpn Wow! meliputi : (a) melakukan pengecekan data calon nasabah, (b) melakukan peningkatan performa pada telepon genggam (handphone),(c) bantuan fasilitas pelayanan, dan (d) peningkatan cakupan layanan agen btpn Wow!.

Kata Kunci : Agen btpn Wow!, Laku Pandai, Otoritas Jasa Keuangan

(3)

iii ABSTRACT

Contribution of the Financial Services Authority

in the Implementation of Branchless Banking Access in the Framework of Inclusive Finance (LakuPandai) on Banking in Indonesia

(A Case Study On Agent Registered at PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk. Surakarta)

LUTHVIA DEVINTASARI F3614064

This research is aimed : (1) to find out general description of the contribution Financial Services Authority for the implementation of access to Branchless Banking in the Framework of Inclusive Finance (Laku Pandai) on banking in Indonesia, (2) to find out the implementation of access to Branchless Banking in the Framework of Inclusive Finance (Laku Pandai) on agents that are registered at the PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk. Surakarta, (3) to find out the constraints of agent Branchless Banking in the Framework of Inclusive Finance (Laku Pandai) that are registered at the PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (persero) Tbk. Surakarta, (4) to find out the way of dealing with agent Branchless Banking in the Framework of Inclusive Finance (Laku Pandai) on registered in the PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (persero) Tbk.

Surakarta.

In this final project research, the writer conducted a direct observation on the regional office 3 (three) Financial Services Authority, located in Central Java on Jalan Veteran No. 3. 299, Tipes, Surakarta, Central Java. The author collected primary and secondary data during on-the-job training activity. Primary data was obtained by conducting interviews directly with btpn agent Wow! and marketing from PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk. Surakarta. Secondary data was obtained by the author by referring to law number 19/POJK.03/2014 and encyclical letterof number 6/SEOJK.03/2015 abouth Branchless Banking in the Framework of Inclusive Finance. Method of data analysis that is used in this research is descriptive qualitative method.

The results of the study show that: (1) the contribution of the Financial Services Authority is delivered in encyclical letter of the Financial Services Authority Number 6/SEOJK.03/ 2015. (2) the implementation of smart access to agent btpn Wow! includes (a) agent requirements btpn Wow !, (b) identification of btpn wow! agent, (c) agent service btpn Wow !, and (d) earning agent points btpn Wow !. (3) the constraints of the implementation of smart access to the agent btpn Wow! include: (a) human error; (b) mobile phones are not yet supported; (c) unsuitable service facilities. (4) how to overcome the obstacles of smart access implementation on the agent btpn Wow! are: (a) checking the data of prospective customers, (b) improving the performance of mobile phones, (c) giving service facility assistance, and (d) increasing the scope of btpn Wow!

Keywords : Agent btpn Wow!, Laku Pandai, Financial Services Authorit

(4)

iv

HALAMAN PERSETUJUAN

Tugas Akhir dengan judul :

KONTRIBUSI OTORITAS JASA KEUANGAN

DALAM IMPLEMENTASI AKSES LAYANAN KEUANGAN TANPA KANTOR DALAM RANGKA KEUANGAN INKLUSIF (LAKU PANDAI)

PADA PERBANKAN DI INDONESIA

(STUDI KASUS PADA AGEN YANG TERDAFTAR DI PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NEGARA (PERSERO) Tbk. SURAKARTA)

Disusun oleh :

Nama : Luthvia Devintasari NIM : F3614064

Disetujui oleh Dosen Pembimbing untuk diujikan dihadapan Penguji Tugas Akhir Program Studi Diploma III Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Surakarta, 8 Mei 2017 Dosen Pembimbing,

Nugroho Saputro, S.E., M. Ec. Dev NIP. 1982021420160301

(5)

v

HALAMAN PENGESAHAN

Tugas Akhir dengan judul :

KONTRIBUSI OTORITAS JASA KEUANGAN

DALAM IMPLEMENTASI AKSES LAYANAN KEUANGAN TANPA KANTOR DALAM RANGKA KEUANGAN INKLUSIF (LAKU PANDAI)

PADA PERBANKAN DI INDONESIA

(STUDI KASUS PADA AGEN YANG TERDAFTAR DI PT. BANK TABUNGAN PENSIUNAN NEGARA (PERSERO) Tbk. SURAKARTA)

Telah disahkan oleh Tim Penguji Tugas Akhir Program Studi Diploma III Keuangan dan Perbankan

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta

Surakarta, 9 Mei 2017 Tim Penguji Tugas Akhir

Malik Cahyadin, S.E.,M.Si. (...) NIP. 190810729 200812 1 002 Penguji

Nugroho Saputro, S.E., M. Ec. Dev (...)

NIP. 19820214 201603 01 Pembimbing

(6)

vi

SURAT PERNYATAAN TUGAS AKHIR

Yang bertandatangan dibawah ini mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta :

Nama : Luthvia Devintasari

NIM `: F3614064

Program Studi : D3 Keuangan dan Perbankan

Judul Tugas Akhir : Kontribusi Otoritas Jasa Keuangan dalam Implementasi Akses Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif (Laku Pandai) pada Perbankan di Indonesia (Studi Kasus pada Agen yang Terdaftar di PT.

Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk.

Surakarta)

Menyatakan dengan sebenarnya, bahwa Tugas Akhir yang saya buat ini adalah benar-benar merupakan hasil karya sendiri bukan merupkan hasil jiplakan/salinan/saduran dari orang lain.

Apabila ternyata dikemudian hari terbukti pernyataan ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa penarikan ijazah dan pencabutan gelar akademik.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya.

Surakarta, 9 Mei 2017 Mahasiswa

Luthvia Devintasari NIM. F3614064

(7)

vii

MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO :

Jangan menunda-nunda untuk melakukan suatu pekerjaan karena tidak ada yang tahu apakah kita dapat bertemu hari esok atau tidak

(Anynomous)

Don’t stop when you are tired. Stop when you are done!

(Prilly Latuconsina)

Sesungguhnya Allah tidak akan mengubah (nasib) suatu kaum sampai mereka mengubah diri mereka sendiri

(Q.S Ar-Ra’d : 11)

PERSEMBAHAN :

Penulisan Tugas Akhir ini dipersembahkan kepada : - Allah Subhanahu Wa Ta’ala, dengan kehendak-

Nya telah memberikan kelancaran segala urusan dalam penulisan Tugas Akhir.

- Keluargaku tersayang ayah, mama, mas kevin, dik ardi dan mbah kakung yang selalu memberikan semangat dan nasehat disaat kuliah maupun disaat kuliah magang kerja.

- Teman-teman seperjuangan D3 Keuangan dan Perbankan FEB UNS angkatan 2014.

- Almamaterku tercinta.

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Tugas Akhir dengan judul “Kontribusi Otoritas Jasa Keuangan Dalam Implementasi Akses Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif (Laku Pandai) Pada Perbankan Di Indonesia (Studi Kasus Pada Agen Yang Terdaftar Di PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk.

Surakarta).”

Tugas akhir ini disusun untuk memenuhi Syarat-syarat Mencapai Gelar Ahli Madyah pada Program Studi Diploma III Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Dalam kesempatan ini penulis sampaikan ucapan terima kasih dan rasa hormat atas segala bentuk dukungan kepada pihak-pihak yang telah membantu dalam penyususnan laporan Tugas Akhir ini antara lain :

1. Dr. Hunik Sri Running Sawitri, M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Drs. Kresno Sarosa Pribadi, M.Si selaku Ketua Program Studi Diploma III Keuangan dan Perbankan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

3. Drs. BRM Bambang Irawan, M.Si selaku Dosen Pembimbing Akademik penulis dari semester I sampai semester VI.

4. Nugroho Saputro SE., M. Ec. Dev selaku Dosen Pembimbing penulisan Tugas Akhir.

5. Malik Cahyadin, S.E.,M.Si. selaku Dosen Penguji Tugas Akhir.

6. Laksono Dwionggo selaku Kepala Kantor Otoritas Jasa Keuangan Solo yang telah berkenan memberikan kesempatan kepada penulis untuk melakukan kuliah magang kerja dan penelitian.

(9)

ix

7. Riyadi Joko Margono dan Nining Ariyanti selaku Pembimbing Institusi Mitra yang telah mendampingi dan memberikan pengarahan selama kuliah magang kerja dan penelitian.

8. Orang tua dan keluarga yang selalu memberikan semangat, dukungan dan motivasi selama pembuatan Tugas Akhir.

9. Seluruh teman-teman Diploma III Keuangan dan Perbankan angkatan 2014 yang penulis cintai, yang telah menjadi teman yang bermakna dan berkesan saat kuliah.

10. Semua pihak yang telah membantu penyusunan Tugas Akhir ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

Penulis menyadari sepenuhnya atas kekurangan dalam penulisan Tugas Akhir ini. Penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun. Semoga laporan Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi pihak-pihak yang membutuhkan.

Surakarta, 9 Mei 2017 Penulis

Luthvia Devintasari

(10)

x DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

ABSTRAK ... ii

ABSTRACT ... iii

HALAMAN PERSETUJUAN ... iv

HALAMAN PENGESAHAN ... v

SURAT PERNYATAAN... vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... vii

KATA PENGANTAR ... viii

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR GAMBAR ... xv

DAFTAR DIAGRAM ... xvi

DAFTAR GRAFIK ... xvii

DAFTAR LAMPIRAN ... xviii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang ... 1

B. Rumusan Masalah ... 8

C. Tujuan Penelitian ... 9

D. Manfaat Penelitian ... 10

E. Metode Penulisan Tugas Akhir ... 12

(11)

xi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 16

A. Tinjauan Umum Tentang Bank ... 16

1. Pengertian Bank ... 16

2. Fungsi Bank ... 17

3. Jenis-jenis Bank ... 20

4. Kegiatan-kegiatan Bank ... 25

B. Tinjauan Umum Tentang Tabungan ... 36

C. Tinjauan Umum Tentang Keuangan Inklusif ... 39

1. Pengertian Keuangan Inklusif ... 39

2. Visi dan Misi Keuangan Inklusif ... 41

3. Kelompok Sasaran Keuangan Inklusif ... 42

4. Indikator Keuangan Inklusif ... 45

D. Tinjauan Umum Tentang Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif ... 46

1. Sejarah Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif ... 46

2. Pengertian Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif ... 47

3. Tujuan Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif ... 48

4. Agen Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif ... 48

5. Produk-produk Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif ... 50

E. Tinjauan Umum Tentang Tabungan Basic Saving Account (BSA) ... 52

F. Tinjauan Umum Tentang btpn Wow! ... 53

G. Tinjauan Umum Tentang Pelayanan ... 55

1. Pengertian Pelayanan ... 55

2. Karakteristik Pelayanan ... 56

H. Tinjauan Umum Tentang Pemasaran ... 57

(12)

xii

1. Pengertian Pemasaran ... 57

2. Tujuan Pemasaran Bank ... 57

3. Marketing Mix ... 58

I. Tinjauan Umum Tentang Infromasi dan Data ... 59

1. Pengertian Informasi... 59

2. Pengertian Data... 60

3. Pengertian Teknologi Informasi ... 60

BAB III PEMBAHASAN ... 62

A. Gambaran umum Otoritas Jasa Keuangan ... 62

1. Penjelasan Umum ... 62

2. Visi, Misi dan Nilai-nilai Strategis Otoritas Jasa Keuangan ... 68

3. Logo Otoritas Jasa Keuangan ... 72

4. Tujuan Otoritas Jasa Keuangan ... 74

5. Fungsi Otoritas Jasa Keuangan ... 74

6. Struktur Organisasi Kantor Otoritas Jasa Keuangan Solo ... 74

7. Pembagian tugas kantor Otoritas Jasa Keuangan Solo ... 77

B. Pembahasan Masalah ... 82

1. Kontribusi Otoritas Jasa Keuangan dalam implementasi akses Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif (Laku Pandai) pada perbankan di Indonesia ... 82

2. Implementasi akses Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif (Laku Pandai) pada agen yang terdaftar di PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk. Surakarta ... 90

3. Kendala yang dihadapi agen Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif (Laku Pandai) yang terdaftar di PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk. Surakarta ... 104

4. Cara mengatasi kendala yang dihadapi agen Layanan Keuangan Tanpa Kantor Dalam Rangka Keuangan Inklusif (Laku Pandai) yang terdaftar di PT. Bank Tabungan Pensiunan Negara (Persero) Tbk. Surakarta ... 106

(13)

xiii

BAB IV PENUTUP ... 109 A. Kesimpulan ... 109 B. Saran ... 110 DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

(14)

xiv

DAFTAR TABEL

TABEL Halaman

2.1.Karakteristik Kelompok Sasaran Keuangan Inklusif ... 43

2.2. Indikator Keuangan Inklusif ... 45

2.3. Penggolongan Agen Laku Pandai ... 49

3.1. Klasifikasi agen Laku Pandai ... 87

3.4 Sistem Perolehan Poin Agen btpn Wow! ... 103

(15)

xv

DAFTAR GAMBAR

GAMBAR Halaman

2.1Tabungan dengan Karakteristik Basic Saving Account (BSA) ... 52

3.1 Logo Otoritas Jasa Keuangan... 72

3.2 Srtuktur Organisasi Kantor Otoritas Jasa Keuangan Solo ... 76

3.3 Tanda pengenal agen btpn Wow! ... 91

3.4 Alur aktivasi rekening tabungan Basic Saving Account (BSA) btpn Wow! ... 94

3.5 Alur layanan penyetoran tunai btpn Wow! ... 95

3.6 Alur layanan penarikan btpn Wow! ... 96

3.7 Alur layanan transfer btpn Wow! ... 97

3.8 Alur layanan pembelian pulsa btpn Wow! ... 99

3.9 Pengecekan saldo rekening btpn Wow! melalui website ... 100

3.10 Pengecekan saldo rekening btpn Wow! melalui telepon genggam ... 11

3.11 Alur SIM card atau telepon genggam (handphone) hilang ... 102

3.12 Layanan Pengaturan Akun btpn Wow! ... 102

3.13 Layanan bantuan btpn Wow! ... 103

(16)

xvi

DAFTAR DIAGRAM

DIAGRAM Halaman

1.1 Akses Keuangan Nasional Indonesia 2010 ... 2 1.2 Akses Terhadap Produk-produk Keuangan Indonesia 2010 ... 3 1.3 Perilaku Masyarakat Penabung di Indonesia 2010 ... 4

(17)

xvii

DAFTAR GRAFIK

GRAFIK Halaman 1.1 Persebaran Agen btpn Wow! Di Indonesia 2016 ... 6

(18)

xviii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran1. Data Agen btpn Wow! Berdasarkan Provinsi Desember 2016 Lampiran 2. Formulir Pembukaan Rekening Agen Individual btpn Wow!

Lampiran 3. Formulir Pembukaan Rekening Tabungan Basic Saving Account (BSA) btpn Wow!

Lampiran 4. E-from Pembukaan Rekening Tabungan Basic Saving Account (BSA) btpn Wow!

Lampiran 5. Permohonan Penutupan Rekening Lampiran 6. Surat Pengunduran Agen

Lampiran 7. Simbol Warna-Warna Aktivasi Pembukaan Rekening Basic Saving Account (BSA) btpn Wow!

Lampiran 8. Daftar Pertanyaan Wawancara Agen btpn Wow!

Lampiran 9. Daftar Pertanyaaan Wawancara Marketing btpn Wow!

Lampiran 10. Formulir Pendaftaran Magang Kerja

Lampiran 11. Persetujuan Permohonan Izin Praktek Kerja Lapangan Lampiran 12. Lembar Monitoring Dosen Pembimbing

Lampiran 13. Daftar Kehadiran Peserta Magang OJK 2017

Lampiran 14. Laporan Kegiatan Harian Peserta Kuliah Magang Kerja Lampiran 15. Penyampaian Penilaian dan Surat Keterangan Praktek Kerja Lapangan

Lampiran 16. Surat Keterangan Praktek Kerja Lapangan

Lampiran 17. Formulir Penilaian Peserta Praktek Kerja Lapangan Lampiran 18. Dokumentasi Kuliah Magang Kerja

Gambar

DIAGRAM                                                                                                  Halaman
GRAFIK                                                                                                      Halaman  1.1 Persebaran Agen btpn Wow! Di Indonesia 2016 ................................................

Referensi

Dokumen terkait

sehingga berdasarkan prinsip perpindahan tekanan, menyatakan tekanan akan berbanding terbalik dengan luas permukaan (Teori bramah). Silinder hidrolik yang digunakan pada

Manfaat dari tugas akhir ini adalah untuk mendapatkan rancang bangun sistem pengenalan huruf dan angka dalam SIBI (Sistem Isyarat Bahasa Indonesia) berbasis Hand Pose

Dari hasil penelitian yang didapat, waktu tunggu pelayanan resep obat berdasarkan jenis resep di Apotek Panacea Kupang yaitu waktu tunggu pelayanan resep obat berdasarkan

P SURABAYA 03-05-1977 III/b DOKTER SPESIALIS JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH RSUD Dr.. DEDI SUSILA, Sp.An.KMN L SURABAYA 20-03-1977 III/b ANESTESIOLOGI DAN

Demikian juga dengan Pasar Manakhah yang telah penulis sampaikan diawal tulisan ini, sebelum memiliki pasar sendiri, dahulu umat Islam selalu membeli keperluan sehari-harinya

Hasil belajar siswa yang belum memuaskan pada penelitian ini tidak hanya dipengaruhi oleh fase-fase dalam model pembelajaran team quiz, tetapi juga sangat dipengaruhi

Jika dilihat dari pendidikan terakhir, sebagian besar editor mempunyai pendidikan terakhir jenjang Strata 1 (S-1) sehingga akan merasa termotivasi jika diberikan

Pengaruh Kadar Thiamine (Vitamin B1) terhadap Lebar Tudung Jamur Tiram Putih ( Pleurotus ostreatus) dan Sumbangsihnya pada Materi Ciri.. dan Peran Jamur di Kelas