• Tidak ada hasil yang ditemukan

ISOLASI SENYAWA BIOAKTIF DARI FRAKSI ETIL ASETAT DAUN MANGGU LEUWEUNG (Garcinia dulcis (Roxb.) Kurz) DENGAN PANDUAN BRINE SHRIMP LETHALITY TEST.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ISOLASI SENYAWA BIOAKTIF DARI FRAKSI ETIL ASETAT DAUN MANGGU LEUWEUNG (Garcinia dulcis (Roxb.) Kurz) DENGAN PANDUAN BRINE SHRIMP LETHALITY TEST."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Manggu Leuweung merupakan salah satu tanaman dari famili Clusiaceae. Tanaman ini merupakan salah satu dari empat tanaman pakan primata yang telah diteliti sebelumnya. Dari hasil penelitian sebelumnya menunjukkan bahwa fraksi etil asetat Manggu Leuweung memberikan penghambatan proliferasi sel MCF-7 yang kuat. Dalam penelitian ini dilakukan isolasi senyawa aktif yang terdapat pada fraksi etil asetat. Isolasi ini dipandu dengan Brine Shrimp Lethality Test (BSLT), yaitu suatu metode pengujian aktivitas yang salah satunya bertujuan menemukan bahan antikanker baru. Penelitian ini menghasilkan tiga isolat, yaitu isolat GFE FIII1, GFE FIII2, dan GFE FIII3. Dari ketiga isolat ini, Isolat GFE FIII3 memiliki aktivitas yang lebih baik dengan nilai LC50 sebesar 3,91 μg/ml.

Kata kunci: Garcinia dulcis; Brine Shrimp Lethality Test (BSLT); tanaman pakan primata

FAKULTAS FARMASI

(2)

ABSTRACT

Manggu Leuweung is a plant from the Clusiaceae family. This plant is one of four primates consume plants which have been studied previously. From the previous study the ethyl acetate fraction of Manggu Leuweung showed strong inhibition against MCF-7 cell proliferation. The aim of this study was the isolation of active compounds found in the ethyl acetate fraction. Isolation was guided by the Brine Shrimp Lethality Test (BSLT); a method of activity screening for discovering new anti-cancer agents. This study produced three isolates, i.e. GFE FIII1, GFE FIII2, and GFE FIII3. The isolate; GFE FIII3 (LC50 = 3.91 ug/ml) had the better

activity amongst the three isolates.

Keywords: Garcinia dulcis; Brine Shrimp Lethality Test (BSLT); primate

consumed plant

FAKULTAS FARMASI

Referensi

Dokumen terkait

Adapun tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui efek sitotoksik dan kinetika proliferasi fraksi etil asetat ekstrak etanolik tanaman ceplukan terhadap sel myeloma.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas imunostimulator fraksi etil asetat ekstrak etanol kelopak bunga rosella terhadap proliferasi sel limfosit mencit galur

Kegiatan yang dilakukan adalah pembuatan fraksi etil asetat ekstrak daun gambir ( Uncaria gambir Roxb.), karakterisasi fraksi (kadar air, susut pengeringan, kadar

Telah dilakukan penelitian uji Toksisitas Fraksi Etil asetal Ekstrah Etanol Daun Mahkota Dewa (Phaleria Macrocarpa (Scheff.) Boerl) Menggunakan Metode Bnze.. Shrimp

Berdasarkan uraian di atas, maka peneliti melakukan pengujian toksisitas ekstrak etanol serta fraksi n -heksana, etil asetat dan air dari teripang Holothuria atra Jaeger

Apakah fraksi etil asetat ekstrak etanolik daun Ficus septica mempunyai pengaruh terhadap viabilitas sel kanker payudara T47D.. dan seberapa

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi sitotoksik fraksi etil asetat dari ekstrak etanol herba alfalfa terhadap sel kanker payudara (sel T47D) dan sel kanker

Jika dibandingakan dengan penelitian Rezeky 2009 sebelumnya mengenai aktivitas afrodisiaka ekstrak metanol akar manuran pada mencit jantan, maka fraksi etil asetat akar manuran mampu