• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Indeks Bentuk Telur terhadap Daya Tetas dan Mortalitas Itik Magelang di Satuan Kerja Itik Banyubiru - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Indeks Bentuk Telur terhadap Daya Tetas dan Mortalitas Itik Magelang di Satuan Kerja Itik Banyubiru - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

1

BAB 1

PENDAHULUAN

Itik lokal merupakan jenis unggas yang ada di Indonesia yang terbanyak kedua setelah ayam. Jawa Tengah merupakan salah satu wilayah potensi peternakan yang memiliki naungan dibawah Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan yaitu Balai Pembibitan dan Budidaya Ternak Non Ruminansia (BPBTNR). Balai non ruminansia dibagi menjadi tiga jenis yaitu kelinci dan rusa di Solo, ayam kedu di Temanggung dan itik di Banyubiru. Satuan kerja itik Banyubiru merupakan balai pembibitan itik, meliputi itik pedaging dan petelur. Salah satunya yaitu itik Magelang. Tingginya permintaan konsumen terhadap kebutuhan pangan berupa daging dan telur mengalami kendala dalam hal ketersediaan secara kontinyu. Ketersediaan bahan pangan ini bergantung pada tingginya produktivitas, salah satunya dengan meningkatkan kualitas genetik dari induk dan jantan sebagai bibit itik, sebagai dasar untuk pemuliaan galur murni.

(2)

2

kepada bobot telur, sementara bentuk telur belum menjadi perhatian, padahal bentuk telur berkaitan dengan proses penetasan.

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian dengan tujuan mengetahui performa telur tetas telur itik Magelang, itik Cihateup dan itik Pajajaran asal Village Breeding Center telah dilaksanakan dari

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh umur telur tetas itik Mojosari dengan penetasan kombinasi terhadap fertilitas, susut tetas ( weight loss ), daya tetas, dan

daun kersen dalam proses pencelupan telur tetas yang optimal adalah pada konsentrasi 20% yaitu mampu menurunkan mortalitas embrio sebesar 43,42%.. Hasil

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh lama penyimpanan telur tetas itik Tegal terhadap bobot telur, bobot tetas dan daya hidup Day Old Duck

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan penelitian serta menulis laporan skripsi yang

Telur tetas yang disimpan terlalu lama akan terjadi penurunan kualitas telur.. karena cairan dan gas-gas dalam telur menguap, serabut protein

Hipotesis yang akan diuji pada penelitian ini adalah penambahan vitamin A sebesar 1500 IU/kg dalam ransum itik Magelang dapat meningkatkan fertilitas dan daya tetas

SEBAGAI DESINFEKTAN TERHADAP DAYA HIDUP DAN MORTALITAS EMBRIO PADA TELUR TETAS ITIK MOJOSARI Anas domesticus Tursiah1, Aam Gunawan2, Sugiarti2 Fakultas pertanian program studi