• Tidak ada hasil yang ditemukan

T MTK 1404584 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "T MTK 1404584 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Hamsaruddin, 2016

MENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS DAN SELF -CONFIDENCE MELALUI PEMBELAJARAN CONCRETE-REPRESENTATIONAL-ABSTRACT (CRA) PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

iii ABSTRAK

Hamsaruddin. (2016). Meningkatkan Kemampuan Representasi Matematis

dan Self-Confidence melalui Pembelajaran

Concrete-Representational-Abstract (CRA) pada Siswa Sekolah

Menengah Pertama

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peningkatan kemampuan representasi matematis dan self-confidence siswa SMP melalui pembelajaran Concrete-Representational-Abstract (CRA). Penelitian ini menggunakan metode kuasi eksperimen dengan desain pretest and posttest nonequvallent control group. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa SMP Negeri 16 Mukomuko dan sampel dipilih secara purposive sampling sehingga diperoleh 2 kelas sebagai kelas eksperimen dan kelas kontrol. Untuk mendapatkan data hasil penelitian digunakan instrumen berupa tes kemampuan representasi matematis dan angket self-confidence. Hasil analisis menunjukkan bahwa: 1) Peningkatan kemampuan representasi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran

Concrete-Representational-Abstract (CRA) lebih tinggi daripada siswa yang

memperoleh pembelajaran konvensional, 2) Tidak terdapat perbedaan peningkatan kemampuan representasi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran Concrete-Representational-Abstract (CRA) antara siswa yang memiliki kemampuan matematika awal tinggi, sedang, dan rendah, 3) Peningkatan self-confidence siswa yang memperoleh pembelajaran Concrete-Representational-Abstract (CRA) lebih tinggi daripada siswa yang memperoleh pembelajaran konvensional.

Kata kunci: Concrete-Representational-Abstract (CRA), kemampuan

(2)

Hamsaruddin, 2016

MENINGKATKAN KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS DAN SELF -CONFIDENCE MELALUI PEMBELAJARAN CONCRETE-REPRESENTATIONAL-ABSTRACT (CRA) PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

iv ABSTRACT

Hamsaruddin. (2016). Enhancing Mathematical Representation and Self-Confidence through Representational Concrete-Abstract (CRA) Learning in Junior High School Students

The aims of this study were analyzed the enhancement of mathematical representation and self-confidence through Representational Concrete-Abstract (CRA) learning in junior high school students. This study was quasi-experimental with non-equivalent control group design. The population was students of SMP Negeri 16 Mukomuko and the sample was selected using purposive sampling technique in order to obtain two classes as experimental and control class. Instruments of this study were mathematical representation test and self-confidence questionnaire. The results show that: 1) The enhancement of the mathematical representation of students who received Concrete-Representational-Abstract (CRA) learning higher than students who received conventional learning, 2) There was no difference enhancement of the mathematical representation of students who received Concrete-Representational-Abstract (CRA) learning between students with mathematical prior knowledge of high, medium, and low, 3) The enhancement on self-confidence of students who received Concrete-Representational-Abstract (CRA) learning was higher than students who received conventional learning.

Keywords : Concrete-Representational-Abstract (CRA), Mathematical

Referensi

Dokumen terkait

Hipotesis kedua diterima; Ada perbedaan pengaruh yang signifikan antara latihan box jump dan kelompok kontrol terhadap kemampuan smash dalam permainan bolavoli pada

Sedangkan variabel workload tidak berpengaruh terhadap kualitas audit pada Kantor Akuntan Publik big four dan non big four yang berafiliasi hal ini diduga lebih

No NAMA KLINIK ALAMAT KODE.. AREA NO TELP / FAX 1

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa hasil skripsi saya yang berjudul : PENYESUAIAN DIRI REMAJA PUTRI YANG TINGGAL DI KOST TERHADAP DUKUNGAN SOSIAL ORANGTUA.. Benar-benar

Pengurangan atau biaya yang diperkenankan dikurangkan dari penghasilan bruto untuk menghitung besarnya penghasilan kena pajak bagi wajib pajak badan dan bentuk usaha tetap

The Chi-Square statistic is computed based on the log-likelihood value of the last iteration of the

Identifikasi risiko pada siklus persediaan merupakan proses dimana perusahaan secara terus menerus melakukan identifikasi tentang risiko-risiko yang mungkin terjadi

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan didapatkan hasil bahwa rentang dosis 100 – 150 kg ha -1 atau dengan dosis optimum 132 kg ha -1 merupakan memberikan