1
KEMENTERIAN PERHUBUNGAN
DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA
UNIT PENYELENGGARA BANDAR UDARA SULTAN BABULLAH TERNATE
JL TELP. Kotak Pos
FAX.
PENGUMUMAN PEMENANG
Nomor: HM.007/16/KP.74/ULP-XVIII/2017
1. Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan Nomor : KU.003/47/KP.74/ULPXVIII/2017 Tanggal 26 Mei 2017, Pokja ULP Unit Penyelenggara Bandar Udara Buli Maba yang beralamat di Kantor Bandar Udara Sultan Babullah Ternate Jl. Pelabuhan Udara Kel. Tafure Kec. Ternate Utara Kota Ternate Provinsi Maluku Utara, dengan ini mengumumkan Pemenang Pelelangan umum “PENGADAAN KENDARAAN PKP-PK TYPE IV FT VOLUME 1 UNIT” dengan nilai HPS 6.541.700.000,- (Enam Milyar Lima Ratus Empat Puluh Satu Juta Tujuh Ratus Ribu Rupiah), yang telah ditetapkan oleh Pokja ULP UPBU Buli Maba.
1. CALON PEMENANG
Nama : PT. PUNDARIKA ATMA SEMESTA
Alamat : Jl. Kramat jaya Baru Blok H1 No. 401 Johar Baru NPWP : 01.760.626.0-073.000
2. Demikian Pengumuman Peringkat Teknis ini disampaikan.
Ternate, 26 MEI 2017
TTD
POKJA ULP