• Tidak ada hasil yang ditemukan

STANDAR PELAYANAN SURAT MENYURAT

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "STANDAR PELAYANAN SURAT MENYURAT"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

STANDAR PELAYANAN SURAT MENYURAT

A. PENDAHULUAN

Dinas Kebersihan dan Pertamanan adalah salah satu Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Lingkungan Pemerintah Kota Malang. Eksistensi Dinas Kebersihan dan Pertamanan ini didasarkan Peraturan Daerah Kota Malang Nomor 6 Tahun 2012 tentang Organisasi dan Tata Kerja Satuan Kerja Daerah Kota Malang bab III Pasal 10.

Berdasrkan Pasal ini dinyatakan bahwa Dinas Kebersihan dan Pertamanan melaksanakan tugas pokok penyusunan dan pelaksanaan kebijakan urusan pemerintahan daerah di bidang kebersihan dan pertamanan.

Dalam melaksanakan tugas di atas Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Malang menyelenggrakan fungsi :

1. Perumusan dan pelaksanaan kebijakan teknis di bidang kebersihan, pertamanan, penerangan jalan umum dan dekorasi kota serta pemakaman; 2. Penyusunan perencanaan dan pelaksanaan program di bidang kebersihan,

pertamanan, penerangan jalan umum dan dekorasi kota serta pemakaman; 3. Pelaksanaan, pengelolaan dan pengawasan serta penyuluhan di bidang

kebersihan, pertamanan, penerangan jalan umumdan dekorasi kota serta pemakaman;

4. Pengelolaan air limbah dan lumpur tinja;

5. Pelaksanaan fasilitas dan peningkatan peran serta masyarakat dalam penyediaan lahan kebersihan, pertamanan, penerangan jalan umum dan dekorasi kota serta pemakaman;

6. Pemberian pertimbangan teknis perizinan di bidang kebersihan, pertamanan, penerangan jalan umum dan dekorasi kota serta pemakaman; 7. Pemberian dan pencabutan perizinan di bidang kebersihan, pertamanan,

penerangan jalan umum dan dekorasi kota serta pemakaman yang menjadi kewenangannya;

8. Pelaksanaan penyidikan tindak pidana pelanggaran di bidang kebersihan, pertamanan, penerangan jalan umum dan dekorasi kota serta pemakaman sesuai dengan ketentuan perundang-undangan;

9. Pelaksanaan pembelian/pengadaan atau pembangunan asset tetap berwujud yang akan digunakan dalam rangka penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi;

(2)

10. Pelaksanaan pemeliharaan barang milik daerah yang digunakan dalam rangka penyelenggaraan tugas pokok dan fungsi;

11. Pelaksanaan kebijakan pengelolaan barang milik daerah yang berada dalam penguasaannya;

12. Pelaksanaan pendataan potensi retribusi daerah;

13. Pelaksanaan pemungutan penerimaan bukan pajak daerah;

14. Pengelolaan administrasi umum meliputi penyusunan program, ketatalaksanaan, ketatausahaan, keuangan, kepegawaian, rumah tangga, perlengkapan, kehumasan, kepustakaan dan kearsipan;

15. Pelaksanaan Standar Pelayanan Minimal (SPM);

16. Penyusunan dan Pelaksanaan Standar Pelayanan Publik (SPP) dan Standar Operasional dan Prosedur (SOP);

17. Pelaksanaan pengukuran Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) dan/atau pelaksanaan pengumpulan pendapat pelanggan secara periodic yang bertujuan untuk memperbaiki kualitas layanan;

18. Pengelolaan pengaduan masyarakat di bidang kebersihan, pertamanan, penerangan jalan umum dan dekorasi kota serta pemakaman;

19. Penyampaian data hasil pembangunan dan informasi lainnya terkait layanan public secara berkala melalui website Pemerintah Daerah;

20. Pemberdayaan dan pembinaan jabatan fungsional; 21. Penyelenggaraan UPT dan jabatan fungsional;

22. Pengevaluasian dan pelaporan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi.

Dalam menjalankan tugas dan fungsinya, Struktur Organisasi Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Malang yang terdiri atas:

1. Kepala Dinas;

2. Sekertariat, terdiri dari:

a. Subbagian Penyusunan Program; b. Subbagian Keuangan;

c. Subbagian Umum.

3. Bidang Kebersihan, terdiri dari: a. Seksi Kebersihan dan Retribusi; b. Seksi Pengangkutan;

c. Seksi Perawatan Kendaraan Operasional.

4. Bidang Penerangan Jalan Umum dan Dekorasi Kota, terdiri dari: a. Seksi Penerangan Jalan Umum;

(3)

5. Bidang Pertamanan, terdiri dari: a. Seksi Taman;

b. Seksi Penghijauan Kota; c. Seksi Hutan Kota.

6. Bidang Pemakaman, terdiri dari: a. Seksi Pendataan dan Registrasi; b. Seksi Penataan dan Perawatan. 7. UPT;

8. Kelompok Jabatan Fungsional

B. STANDAR PELAYANAN

Jenis Pelayanan Surat Menyurat

NO. KOMPONEN URAIAN

1. Dasar Hukum  Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik.

Peraturan Daerah Kota Malang No. 6 tahun 2012 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah.  Peraturan Walikota Malang Nomor 49 Tahun

2012 tentang Uraian Tugas Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Malang;

2. Persyaratan Pelayanan

Surat Permohonan

Mengisi Formulir Permohonan Data dan Informasi. 3. Sistem, mekanisme

dan prosedur

1. Surat masuk dengan keterangan dan kepentingan yang jelas ditujukan kepada Kepala Dinas, melalui Sub Bagian umum diberi lembar disposisi naik kepada Kepala Dinassetelah diberikan petunjuk dan disposisi oleh Kepala Dinas dan diteruskan kepada pihak-pihak yang berkentingan meminta layanan kepada bidang/UPT yang membidangi untuk ditindaklanjuti.

2. Penyusunan dokumen-dokumen kegiatan dilaksanakan oleh sub bagian penyusunan program, dikoordinasikan dengan pihak-pihak terkait dan berwenang, dilaporkan kepada Kepala Dinas.

(4)

3. Tugas pokok pengelolaan anggaran dan pertanggung jawaban administrasi keuangan dilaksanakan oleh Sub Bagian keuangan, dikoordinasikan dengan pihak-pihak terkait dan berwenang, dilaporkan kepada Kepala Dinas. Prosedur Pelayanan

4. Jangka waktu penyelesaian

5 (lima) hari kerja.

5. Biaya/tarif Tidak dipungut biaya

6. Produk pelayanan Surat, Dokumen, Laporan, Dokumentasi 7. Sarana, prasarana

dan/atau fasilitas

1. Data dan informasi, 2. Disposisi.

8. Kompetensi Pelaksana

1. Memahami Data dan Informasi yang diperlukan; 2. Mampu mengidentifikasi, mengumpulkan dan

menyajikan data dan informasi dengan baik; 9. Pengawasan Internal 1. Dilakukan oleh Atasan Langsung,

2. Konsisten dalam memberikan teguran dan sanksi. Pemohon Subbag Umum Sekretaris Kepala Dinas Subbag Umum Sekretaris/Bidang/UPT Ya Tidak

(5)

10. Penanganan pengaduan, saran, dan masukan.

1. Melalui kotak saran,

2. Dibentuk tim/petugas khusus pengaduan, saran dan masukan.

11. Jumlah Pelaksana Jumlah sesuai tingkat kebutuhan data dan informasi.

12. Jaminan Pelayanan Diwujudkan dalam kualitas proses layanan dan produk layanan yang didukung oleh petugas yang berkompeten di bidang tugasnya denga perilaku pelayanan yang terampil, cepat, tepat, dan santun. 13. Jaminan keamanan

dan keselamatan pelayanan

1. Keamanan data dan informasi dijamin sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

2. Disposisi dibubuhi tanda tangan, sehingga dijamin keasliannya.

3. Kompetensi Analis yang ditugaskan dijamin kehandalannya.

14. Evaluasi kinerja pelaksana

Evaluasi kinerja pelayanan dilakukan melalui pengukuran penerapan 14 komponen standar pelayanan yang dilakukan sekurang-kurangnya setiap 1 (satu) tahun.

(6)

Jenis Pelayanan Pengaduan Masyarakat

NO. KOMPONEN URAIAN

1. Dasar Hukum  Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik.

Peraturan Daerah Kota Malang No. 6 tahun 2012 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah.  Peraturan Walikota Malang Nomor 49 Tahun

2012 tentang Uraian Tugas Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Malang;

2. Persyaratan Pelayanan

Surat Permohonan

Mengisi Formulir Permohonan Data dan Informasi. 3. Sistem, mekanisme

dan prosedur

1. Surat masuk dengan keterangan dan kepentingan yang jelas ditujukan kepada Kepala Dinas, melalui Sub Bagian umum diberi lembar disposisi naik kepada Kepala Dinas setelah diberikan petunjuk dan disposisi oleh Kepala Dinas dan diteruskan kepada pihak-pihak yang berkentingan meminta layanan kepada bidang/UPT yang membidangi untuk ditindaklanjuti.

2. Penyusunan dokumen-dokumen kegiatan dilaksanakan oleh sub bagian penyusunan program, dikoordinasikan dengan pihak-pihak terkait dan berwenang, dilaporkan kepada Kepala Dinas.

3. Tugas pokok pengelolaan anggaran dan pertanggung jawaban administrasi keuangan dilaksanakan oleh Sub Bagian keuangan, dikoordinasikan dengan pihak-pihak terkait dan berwenang, dilaporkan kepada Kepala Dinas.

(7)

Prosedur Pelayanan

4. Jangka waktu penyelesaian

5 (lima) hari kerja.

5. Biaya/tarif Tidak dipungut biaya

6. Produk pelayanan Surat, Dokumen, Laporan, Dokumentasi 7. Sarana, prasarana

dan/atau fasilitas

1. Data dan informasi, 2. Disposisi.

8. Kompetensi Pelaksana

1. Memahami Data dan Informasi yang diperlukan; 2. Mampu mengidentifikasi, mengumpulkan dan

menyajikan data dan informasi dengan baik; 9. Pengawasan Internal 1. Dilakukan oleh Atasan Langsung,

2. Konsisten dalam memberikan teguran dan sanksi.

10. Penanganan pengaduan, saran, dan masukan.

1. Melalui kotak saran,

2. Dibentuk tim/petugas khusus pengaduan, saran dan masukan.

11. Jumlah Pelaksana Jumlah sesuai tingkat kebutuhan data dan informasi.

12. Jaminan Pelayanan Diwujudkan dalam kualitas proses layanan dan Pemohon Subbag Umum Sekretaris Kepala Dinas Subbag Umum Sekretaris/Bidang/UPT Ya Tidak

(8)

produk layanan yang didukung oleh petugas yang berkompeten di bidang tugasnya denga perilaku pelayanan yang terampil, cepat, tepat, dan santun. 13. Jaminan keamanan

dan keselamatan pelayanan

3. Keamanan data dan informasi dijamin sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

4. Disposisi dibubuhi tanda tangan, sehingga dijamin keasliannya.

5. Kompetensi Analis yang ditugaskan dijamin kehandalannya.

14. Evaluasi kinerja pelaksana

Evaluasi kinerja pelayanan dilakukan melalui pengukuran penerapan 14 komponen standar pelayanan yang dilakukan sekurang-kurangnya setiap 1 (satu) tahun.

(9)

Jenis Pelayanan Permohonan Penelitian

NO. KOMPONEN URAIAN

1. Dasar Hukum  Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik.

Peraturan Daerah Kota Malang No. 6 tahun 2012 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah.  Peraturan Walikota Malang Nomor 49 Tahun

2012 tentang Uraian Tugas Pokok, Fungsi dan Tata Kerja Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kota Malang;

2. Persyaratan Pelayanan

Surat Permohonan

Rekomendasi dari Bakesbangpol

Mengisi Formulir Permohonan Data dan Informasi. 3. Sistem, mekanisme

dan prosedur

1. Surat masuk dengan keterangan dan kepentingan yang jelas beserta rekomendasi dari Bakesbangpol ditujukan kepada Kepala Dinas, melalui Sub Bagian umum diberi lembar disposisi naik kepada Kepala Dinas setelah diberikan petunjuk dan disposisi oleh Kepala Dinas dan diteruskan kepada pihak-pihak yang berkentingan meminta layanan penelitian kepada bidang/UPT yang membidangi untuk ditindaklanjuti.

2. Menerima hasil penelitian yang dilakukan dari bidang/UPT dan memberikan surat keterangan hasil penelitian kepada pemohon.

Prosedur Pelayanan

Pemohon Subbag

UMUM

Sekretariat/Bidang / UPT

(10)

4. Jangka waktu penyelesaian

5 (lima) hari kerja.

5. Biaya/tarif Tidak dipungut biaya

6. Produk pelayanan Surat, Dokumen, Laporan, Dokumentasi 7. Sarana, prasarana

dan/atau fasilitas

3. Data dan informasi, 4. Disposisi.

8. Kompetensi Pelaksana

3. Memahami Data dan Informasi yang diperlukan; 4. Mampu mengidentifikasi, mengumpulkan dan

menyajikan data dan informasi dengan baik; 9. Pengawasan Internal 3. Dilakukan oleh Atasan Langsung,

4. Konsisten dalam memberikan teguran dan sanksi.

10. Penanganan pengaduan, saran, dan masukan.

3. Melalui kotak saran,

4. Dibentuk tim/petugas khusus pengaduan, saran dan masukan.

11. Jumlah Pelaksana Jumlah sesuai tingkat kebutuhan data dan informasi.

12. Jaminan Pelayanan Diwujudkan dalam kualitas proses layanan dan produk layanan yang didukung oleh petugas yang berkompeten di bidang tugasnya denga perilaku pelayanan yang terampil, cepat, tepat, dan santun. 13. Jaminan keamanan

dan keselamatan pelayanan

4. Keamanan data dan informasi dijamin sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

5. Disposisi dibubuhi tanda tangan, sehingga dijamin keasliannya.

6. Kompetensi Analis yang ditugaskan dijamin kehandalannya.

14. Evaluasi kinerja pelaksana

Evaluasi kinerja pelayanan dilakukan melalui pengukuran penerapan 14 komponen standar pelayanan yang dilakukan sekurang-kurangnya setiap 1 (satu) tahun.

Referensi

Dokumen terkait

(Jadual 7) Manalaka bagi skor keseluruhan ujian neurotingkahlaku, terdapat hubungan kolerasi antara faktor-faktor seperti, umur, bilangan anak, tahun pendidikan,

Serta Permasalahan RSUD RAA Soewondo Pati adalah masih minimnya promosi kenaikan jabatan oleh pihak RSUD RAA Soewondo Pati sehingga tidak ada keinginan atau motivasi

 Kepala Bidang Pelayanan Pendaftaran Penduduk membubuhkan paraf dalam pada surat keterangan Pelepasan Kewarganegaraan Kepala Dinas menandatangani surat keterangan

Surat permohonan yang ditujukan kepada Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten (asli bermeterai)2. Surat pengantar dari kepala puskesmas

bahwa sebagai implementasi Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 17 Tahun 2009 tentang Pedoman Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat Dewan Pengurus Korps Pegawai Republik

Pada evaluasi kemampuan lahan, wilayah dengan kemiringan lereng datar dapat dimanfaatkan untuk semua jenis penggunaan lahan.. Semakin bertambah kemiringan lereng maka akan

Penelitian mengungkapkan bahwa anak yang tumbuh dengan pola pengasuhan otoritatif merasa bahwa dirinya lebih diterima dan bermakna (Liem, Cavell, & Kara,

pelayanan teleradiologi kepada rumah sakit yang diampu harus.. didukung dengan pelayanan dokter spesialis radiologi yang cukup. jumlahnya. 2) Alat PACS merupakan