• Tidak ada hasil yang ditemukan

IDENTIFIKASI HAMBATAN IBU DALAM MEMBERIKAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI BBLR KARYA TULIS ILMIAH (STUDI KASUS)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "IDENTIFIKASI HAMBATAN IBU DALAM MEMBERIKAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI BBLR KARYA TULIS ILMIAH (STUDI KASUS)"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

i

IDENTIFIKASI HAMBATAN IBU DALAM MEMBERIKAN

ASI EKSKLUSIF PADA BAYI BBLR

Di Wilayah Lang-lang Singosari Malang Tahun 2019

KARYA TULIS ILMIAH

(STUDI KASUS)

Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Dalam Menyelesaikan Program Ahli Madya

Keperawatan

Oleh :

RHOMATUL UMMA

(201710300511054)

PROGRAM DIPLOMA III KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

TAHUN 2019

(2)

ii

IDENTIFIKASI HAMBATAN IBU DALAM MEMBERIKAN

ASI EKSKLUSIF PADA BAYI BBLR

Di Wilayah Lang-lang Singosari Malang Tahun 2019

KARYA TULIS ILMIAH

(STUDI KASUS)

Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Dalam Menyelesaikan Program Ahli Madya

Keperawatan

Oleh :

RHOMATUL UMMA

(201710300511054)

PROGRAM DIPLOMA III KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

TAHUN 2019

(3)
(4)
(5)
(6)

vi

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb

Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah serta karunia-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini dengan judul “Identifikasi Hambatan Ibu dalam Memberikan

ASI Eksklusif pada BBLR”. Penyusun karya tulis ilmiah ini dilakukan dalam

rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Ahli Madya Keperawatan pada Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang. Saya menyadari bahwa tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak dalam penyusunan karya tulis ilmiah ini sangat untuk dapat menyelesaikan secara tepat waktu. Oleh karena itu, saya mengucapkan terimakasih kepada:

1. Bapak Faqih Ruhyanuddin, S.Kep.,Ns.,M.Kep.,Sp.KMB Selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang.

2. Ibu Reni Ilmiasih, M.Kep.,Sp.,Kep.An Selaku Ketua Program Studi Diploma III Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhahammadiyah Malang.

3. Ibu Reni Ilmiasih, M.Kep.,Sp.,Kep.An Selaku Dosen Pembimbing yang telah menyediakan waktu untuk memberikan saran dan masukan dalam menyempurnakan Karya Tulis Ilmiah ini.

4. Dosen, Staff dan pegawai administrasi Program Diploma III Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang.

5. Partisipan yang telah berperan aktif dan meluangkan waktu dalam Karya Tulis Ilmiah ini sehingga pelaksana studi kasus ini dapat berjalan dengan yang di harapkan.

6. Kedua orang tua tercinta serta keluarga yang telah memberikan dukungan moral dan material sehingga terselesaikannya Karya Tulis Ilmiah ini. 7. Sahabat-sahabat terbaik dan tercinta yang telah saling mendukung dan

menyemangati di hari-hari penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini, khususnya Ira, Puteri, Dina, Tutik, Yosta, Ade dan Angga yang selalu menemani, dalam mengerjakan tugas akhir ini dan selalu memberi semangat ketika rasa malas mengerjakan tugas akhir datang.

(7)

vii

8. Teman-teman satu perjuangan D-III Keperawatan A dan satu bimbingan meskipun berbeda hari sidang Karya Tulis Ilmiah, terutama Oci, Intan, Heni dan Ajeng yang telah sama-sama berjuang untuk mendapat betapa harganya sebuah acc.

Semoga segala kebaikan dan pertolongan semuanya mendapat berkah dari Allah SWT. Akhir kata penulis mohon maaf apabila masih banyak kekurangan dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini. Semoga nantinya bisa bermanfaat bagi semua pihak khusunya bidang keperawatan dan bermanfaat bagi Respondon, Amin...

Wassalamualaikum. Wr. Wb

Malang, Desember 2019

(8)

viii DAFTAR ISI 1.1 Latar Belakang ... 1 1.2 Rumusan Masalah ... 3 1.3 Tujuan Penelitian ... 3 1.4 Manfaat Penelitian ... 3 1.4.1 Bagi Penulis ... 3 1.4.2 Bagi Institusi ... 4

1.4.3 Bagi Pelayan Kesehatan ... 4

2.1 Konsep Neonatus ... 5

2.1.1 Pengertian Neonatus... 5

2.1.2 Ciri- ciri Bayi Neonatus ... 5

2.1.3 Fisiologi Neonatus ... 5

2.1.4 Kebutuhan Neonatus ... 8

2.2 Konsep BBLR (Berat Bayi Lahir Rendah) ... 8

2.2.1 Definisi BBLR ... 8 2.2.2 Etiologi ... 9 2.2.3 Patofisiologi ... 10 2.2.4 Manifestasi klinis ... 11 2.2.5 Klarifikasi BBLR ... 11 2.2.6 Komplikasi BBLR ... 12

(9)

ix

2.2.7 Cara Perawatan BBLR ... 14

2.3 Konsep ASI Eksklusif ... 15

2.3.1 Anatomi dan Fisiologi Payudara ... 15

2.3.2 Definisi ASI Eksklusif ... 16

2.3.3 Produksi ASI Eksklusif ... 16

2.3.4 Fisiologi Laktasi ... 17

2.3.5 Jenis-jenis ASI ... 19

2.3.6 Kandungan nutrisi dalam ASI ... 20

2.3.7 Manfaat ASI Eksklusif ... 21

2.3.8 Faktor yang Mempengaruhi Produksi ASI ... 22

2.3.9 Upaya Dalam Memperlancar ASI ... 22

2.3.10 Upaya dalam Memberikan ASI pada BBLR ... 24

2.3.11 Penyimpanan ASI ... 24

2.3.12 Tanda Bayi Cukup ASI ... 24

2.3.13 Faktor Yang Mempengaruhi Produksi ASI ... 25

3.1 Desain Penelitian ... 28

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian ... 28

3.3 Setting Penelitian ... 28

3.4 Subyek Penelitian ... 29

3.5 Metode Pengumpulan... 29

3.5.1 Wawancara ... 29

3.6 Metode Uji Keabsahan Data (Uji Triangulasi) ... 29

3.7 Metode Analisa Data ... 30

3.8 Etika Penelitian ... 31

4.1 Informasi Umum Partisipan ... 33

4.1.1 Keterangan : ... 33

4.1.2 Partisipan pertama ... 33

4.1.3 Partisipan kedua ... 33

4.1.4 Partisipan ketiga ... 34

4.2 Hasil Penelitian ... 34

4.2.1 Masalah dalam proses pengeluaran ASI ... 34

(10)

x

4.2.3 Dukungan Keluarga yang kurang... 36

4.2.4 Keadaan Psikologis pada ibu ... 37

4.3 Pembahasan ... 37

4.3.1 Masalah dalam pengeluaran ASI ... 37

4.3.2 Kurangnya rangsangan dari bayi ... 38

4.3.3 Dukungan keluarga yang kurang ... 39

4.3.4 Keadaan Psikologis Ibu ... 40

5.1 Kesimpulan ... 42

5.2 Saran ... 42

5.2.1 Bagi Partisipan ... 42

5.2.2 Bagi Tenaga Kesehatan Lain ... 42

5.2.3 Bagi Peneliti lain ... 42

(11)

xi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.3 Anatomi Payudara 15

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Informasi Umum Partisipan 33

(13)

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Datftar Pertanyaan 47

Lampiran 2. Transkrip Wawancara 48

Lampiran 3. Analisa Data 56

Lampiran 4. Dokumentasi Penelitian 60

Lampiran 5. Inform Concent 61

(14)

xiv

DAFTAR PUSTAKA

(IDAI), I. D. (2009). Kendala Pemberian ASI Eksklusif . Bandung: Diakses pada tanggal 2 juli 2011.

Aambarwati. (2009). Asuhan Kebidanan Nifas . hlm: 10-11.

Ambarwati. (2009). Buku Bacaan Manajemen Laktasi. Jakarta: ECG.

Apriliya. (2009). INisiasi Menyusui Dini an ASI Eksklusif . Semarang : Tesis Universitas DIponegoro .

Arianto. (2009). Anatomi Payudara dan Fisiologi Laktasi. Jakarta : Salemba Medika.

Arief, W. K. (2009). Neonatus dan Asuhan Keperawatan Anak . Yogyakarta : Nuha Medika .

Aryono. (2013). Nilai Nutrisi Air Susu ibu . Jakarta : EGC.

Astuti, S., & Dewi , R. T. (2015). Asuhan Kebidanan Nifas dan Menyusui. Bandung : Penerbit Erlangga .

Astutik, Y. R. (2014). Payudara dan Laktasi. Jakarta : Penerbit Salemba Medika . Bahiyatun. (2009). Asuhan Kebidanan Nifas Neonatus . Jakarta : EGC.

Baskoro. (2008). ASI Panduan Praktisi Ibu Menyusui . Yogyakarta: Banyu Media. Budiman. (2010). Buku Ajar Penelitian Kesehaan . Cimahi : CV. Trans Medika. Chadwell. (2011). Pemberian Makanan Pada Bayi dan Anak . Jakarta : Salemba

Medika.

Dewi. (2010). Asuhan Neonatus dan Balita . jakarta : Salemba Medika . Dewi. (2011). Asuhan Pada Neonatus . Jakarta : Salemba Medika.

Dian Isana Fitri, E. C. (2014). Hubungan Pemberian ASI dengan Tumbuh Kembang Bayi. Jurnal Kesehatan Andalas,hlm:3

Fauzi. (2010). Perilaku Ibu dalam Pemberian ASI eksklusif. Jakarta: EGC.

Felice, D. (2013). Menyusui dan Kesehatan Ibu Bayi. International Breasfeding Journal , hlm: 2

Harahap, N. (2011). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Ketidakberhasilan memberi ASI. Sumatera : Universitas Sumatra Utara .

Hartini, V. A. (2018). Buku Ajar Dasar Ilmu Gizi kesehatan Makanan. Yogayakarta : CV Budi Utama .

(15)

xv

Irene, B. (2010). Perawatan Maternitas dan Ginekologi. Bandung: IAPK Padjajaran.

Jatmika. (2015). Norma Masyarakat untuk Meningkatkan Niat Ibu Hamil dalam Memberikan ASI eksklusif . Jrunal Kesehatan , hlm:12.

Joeharjo. (2009). Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian BBLR. Kota Cirebon: CV. Penerbit Cirebon.

Juliana, S. (2019). Buku Ajar Neonatus, Bayu, Balita, dan Anak . Yogyakarta : CV. Budi Utama .

Kartika. (2010). Faktor Yang Berhubungan dengan Berat Badan lahir Rebdah. Jurnal Keperawatan , hlm:2.

Kepmenkes. (2016). Informasi Pusat Data dan Informasi Kementrian Indonesia RI. Jakarta: Surya.

Lestari. (2013). Kejaiban ASI Makanan Terbaik untuk Kesehatan dan Kecerdasan Anak . Yogyakarta : Nuha Medika.

Lubis, B. (2009). Hipotermi. Yogyakarta: Nuha Medika .

Maryuni, A. (2013). Buku Asuhan Bagi Dengan Berat Badan Lahir Rendah . Jakarta : CV. Trnas Info Medika.

Monika. (2016). Buku Pintar ASI dan Menyusui . Jakarta : Salemba Medika. Mulyani, A. (2013). Buku Asuhan Keperawatan Dengan Byi Berat Badan Lahir

Rendah . Jakrta : CV. Trans Media.

Nanny, V. (2011). Asuhan Neonatus Bayi dan Anak Balita. Jakarta: Salemba Medika.

Notoatmodjo. (2009). Promosi Kesehatan dan Perilaku . Jakarta : Rineka Cipta. Nuraini. (2013). Jurus Sukses Menyusu . Yogyakarta : Nuha Medika.

Nurdiansyah. (2011). Buku Pintar Ibu dan Bayi. Jakarta: Salemba Medika. Poedianto. (2009). Kiat Sukses Menyusui . Jakarta : Aspirasi pemuda.

Proverawati. (2010). BBLR (Berat Badan Lahir Rendah). Yogyakarta: Nuha Medika.

Proverawati. (2010). BBLR (Berat Badan Lahir Rendah). yogyakarta: nuha medika.

Roesli. (2010). Mengenal ASI Eksklusif . Jakarta : PT. Pustaka Pembangunan Swaday Nusantara .

(16)

xvi

Saleh. (2011). Faktor yang Mengahambat ASI. Jakarta : PT. Pustaka Pembangunan .

Sembiring, J. B. (2019). buku ajara neonatus, bayi, balita, anak pra sekolah. Yogyakarta: CV BUDI UTAMA.

Setiawan. (2012). Ilmu Kebidanan untuk Pendidikan . Jakarta : Buku Kedokteran EGC.

Siswoyo. (2010). Faktor-faktor yang Mempengaruhi BBLR. Jurnal Keperawatan , Banjarnegara.

Soetjiningsih. (2011). Faktor Pengahmbat ASI. Yogyakarta : Nuha Medika . Soetjiningsih. (2012). ASI Petunjuk untuk Tenaga Kesehatan . Jakarta : Buku

Kedokteran EGC.

Sugiono. (2009). Desain Penelitian Kualitatif . Jakarta : UPI.

Sugiono. (2009). Desain Penelitian Kualitatif . Dalam Y. Ayunda, Metode dan Desain Penelitian (hal. 15). Jakarta : UPI.

Suryaningsih. (2011). Buku Bacaan Manajemen Laktasi. Jakarta: Salemba Madika.

Teachers, T. (2010). Care Of The Newborn. Londen: Great Britain . Ten, T. (2010). Care of The Newborn . Londen : Great Britain .

Trihardian. (2012). Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian BBLR. Jakarta : EGC.

Unoviana, K. (2013). Persiapan Menyusui Kunci Sukses ASI Eksklusif . Jakarta : ECG.

wahyuni, S. (2010). Asuhan Neonatus dan Anak Balita . Jakarta : Salemba Medika.

Wahyuni, S. (2011). Asuhan Neonatus Bayi dan Balita . Jakarta : salemba Medika .

Walyani. (2015). Perawatan Kehamilan dan Menyusui Anak Pertama agar Bayi Lahir dan Tumbuh Sehat. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Widiarni, F. N. (2013). Kegiatan Penelitian . Jakarta : Respiratory epi edu. Wiji, R. (2013). ASI dan Panduan Ibu Menyusui . Yogyakarta : Nuha Medika.

(17)

xvii

ABSTRAK

Umma, Rhomatul. 2019. Identifikasi Hambatan Ibu dalam Memberikan ASI Eksklusif pada BBLR: Program Diploma III Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Malang. Pembimbing: Reni Ilmiasih,M.Kep,Sp.Kep.An

Latar Belakang: Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR) masih menjadi masalah

dibidang kesehatan terutama kesehatan perinatal. Masalah dalam memberikan ASI eksklusif pada BBLR masih dialami oleh ibu-ibu terutama pada ibu primipara dan kemampuan bayi yang masih kurang dalam refleks menghisapnya. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui identifikasi hambatan ibu dalam memberikan ASI eksklusif pada BBLR. Metode: penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan menggunakan pendekatan case study research dengan pengambilan sample purpose dan pengambian data menggunakan wawancara semiterstruktur. Sample yang diambil menggunakan triangulasi untuk validasi data dengan tiga responden yaitu keluarga dari ibu yang mengalami hambatan dalam memberikan ASI eksklusif pada BBLR di Wilayah Lang-lang Singosari. Hasil dari ini di dapatkan 4 tema yaitu: (1) Masalah dalam pengeluaran ASI, (2) Kurangnya rangsangan hisapan bayi, (3) Dukungan keluarga yang kurang, (4) Keadaan psikologis pada ibu. Diskusi Pada BBLR pemberian nutrisi sangat penting untuk pertumbuhan bayi terutama pemberian ASI eksklusif karena kandungan pada ASI yang dapat melindungi tubuh bayi dari infeksi, selain itu ASI merupakan nutrisi yang baik untuk tubuh bayi.

(18)

xviii

ABSTRACT

Umma, Rhomatul. 2019. Identification of Mother's Obstacles in Providing Exclusive Breastfeeding to LBW: Diploma III Nursing Program, Faculty of Health Sciences, Muhammadiyah University of Malang. Supervisor: Reni Ilmiasih, M.Kep, Sp.Kep.An

Background Low Birth Weight Babies (LBW) is still a problem in the

field of health, especially perinatal health. Problems in giving exclusive breastfeeding to LBW are still experienced by mothers, especially in primiparous mothers and the ability of infants who are still lacking in reflexes to suck it. The purpose of this study was to determine the identification of maternal obstacles in providing exclusive breastfeeding to LBW. Methods this study used a qualitative method using a case study research approach with sampling purpose and data retrieval using semitructured interviews. Samples were taken using triangulation for data validation with three respondents, namely the families of mothers who experience barriers in providing exclusive breastfeeding to LBW in Singosari Lang-lang Region. The results of this obtained 4 themes, namely: (1) Problems in the removal of breast milk, (2) Lack of stimulation of baby suction, (3) Poor family support, (4) Psychological conditions in the mother. Discussion on LBW nutrition is very important for the growth of infants, especially exclusive breastfeeding because the content of breast milk that can protect the baby's body from infection, besides breast milk is good nutrition for the baby's body.

(19)

Gambar

Gambar 2.3 Anatomi Payudara    15
Tabel 4.1 Informasi Umum Partisipan    33

Referensi

Dokumen terkait

Regulasi diri dibutuhkan setiap orang sebagai gambaran kemampuan seseorang untuk melakukan kontrol terhadap diri untuk mencapai tujuan yang diinginkan, namun tidak

dilakukan di sekolah adalah menghu-bungkan kegiatan PJAS ini dengan beberapa mata pelajaran yang berkaitan. Misalnya, pelajaran IPA berkaitan dengan kesehatan tubuh

• Banyak karakteristik mutu yang hanya dapat diamati sebagai atribut, yaitu dengan menggolongkan ke dalam satu dari dua kelas: sesuai atau tidak sesuai dengan spesifikasi..

Penulis melakukan penelitian tentang istilah sapaan yang digunakan oleh santri Jawa, studi kasus di pondok pesantren Darul Ulum, Jombang dengan menggunakan teori

Yoshida Genjiro menyisipkan beberapa ejaan bahasa Jepang kuno didalam cerpennya.Sehingga tidak semua pembelajar bahasa Jepang mampu memahami isi dan makna cerita

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya, sayadapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini, penulisan Karya Tulis Ilmiah

tidak harus berupa kutipan langsung akan tetapi dapat merupakan kutipan tidak langsung yakni dengan mengemukakan ide yang diacu tersebut dalam. bahasa sendiri dan

Teknik kompresi jenis ini adalah dengan mengaplikasikan langsung metode Huffman melalui pendekatan statistik di mana nilai warna atau keabuan yang sering muncul di