• Tidak ada hasil yang ditemukan

APLIKASI JUAL BELI PADA TOKO ALBARIQ PALEMBANG BERBASIS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "APLIKASI JUAL BELI PADA TOKO ALBARIQ PALEMBANG BERBASIS"

Copied!
28
0
0

Teks penuh

(1)

APLIKASI JUAL BELI PADA TOKO ALBARIQ PALEMBANG BERBASIS WEBSITE

LAPORAN AKHIR

Disusun Untuk Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Jurusan Manajemen Informatika

Politeknik Negeri Sriwijaya

Oleh :

Albariq 061930800802

MANAJEMEN INFORMATIKA POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

PALEMBANG 2022

(2)

ii Penge

(3)

iii

MOTTO DAN PERSEMBAHAN Motto:

“Sesungguhnya Allah tidak akan mengubah nasib suatu kaum sehingga mereka mengubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri”.

(QS. Ar-Ra`d : 11)

***

“Tak perlu repot-repot menyamakan diri dengan orang lain. Kau diciptakan untuk menjadi unik. Sudah terlalu banyak orang yang sama seperti

kebanyakan orang”.

Kupersembahkan Kepada:

1. Mamaku tercinta Sri Dunia dan Papa ku tersayang Jon Kenedi.

2. Dosen-dosen saya yang telah membimbing, mengajari, mendidik dan membantu saya selama ini.

3. Ibu Yusniarti, S.Kom., M.Kom. dan Bapak Meivi Kusnandar, S.Kom., M.Kom selaku Dosen Pembimbing Laporan Akhir ini.

4. Cherliana.

5. Diri saya sendiri, terimakasih telah berjuang sejauh ini, terimakasih telah terus berdiri disaat jatuh, terimaksih atas ketidak putus asaaan, dan terimakasih atas perjuangan yang telah terbayar.

6. Adit, ipan, didut, azga, hanip, ratu, zalfa, dan tiara.

7. Almamater Kebanggaan

(4)

iv ABSTRAK

Penulisan Laporan Akhir ini bertujuan untuk membuat Aplikasi Jual Beli yang dimaksudkan agar memudahkan dalam proses jual beli. Agar proses tersebut lebih tepat dan akurat maka dibangunlah sebuah Aplikasi Jual Beli. Proses yang digunakan untuk membangun sistem ini menggunakan bahasa pemrograman Hypertext Preprocessor (PHP), database MySQL, HTML (Hypertext Markup Language), dan CSS (Cascading Style Sheets), dan Framework Laravel. Aplikasi memiliki hak akses dari berbagai tipe user/ pengguna. Terdapat 3 (tiga) tipe user/

pengguna yang dapat mengakses sistem ini, diantaranya kasir, staff gudang, manajer, dan pemilik. Aplikasi ini menghasilkan output berupa dokumen berbentuk PDF.

Kata Kunci: Aplikasi, Jual Beli, PHP, MySQL, HTML, CSS, Laravel.

(5)

v ABSTRACT

The Writing this Final Report aims to create a Buying and Selling Application which is intended to facilitate the buying and selling process. In order for the process to be more precise and accurate, a Buying and Selling Application was built. The process used to build this system uses the Hypertext Preprocessor (PHP) programming language, MySQL database, HTML (Hypertext Markup Language), and CSS (Cascading Style Sheets), and the Laravel Framework. Applications have access rights of various types of users. There are 3 (three) types of users who can access this system, including cashiers, warehouse staff, managers, and owners. This application produces output in the form of a PDF document.

Keywords: Application, Buy and Sell, PHP, MySQL, HTML, CSS, Laravel.

(6)

vi

KATA PENGANTAR

Alhamdulilah puji dan syukur kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan karunia-Nya, penulis dapat menyelesaikan Laporan Akhir yang berjudul

“Aplikasi Jual Beli pada Toko Albariq Palembang” sesuai dengan waktu yang telah ditentukan. Tujuan dari penyusunan Laporan Akhir ini adalah untuk memenuhi syarat Mata Kuliah Laporan Akhir pada Jurusan Manajemen Informatika Politeknik Negeri Sriwijaya.

Dalam penyusunan Laporan Akhir ini, penulis sangat banyak mendapat bantuan, bimbingan dan dukungan dari berbagai pihak, maka penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Tuhan Yang Maha Esa yang selalu menyertai dan melimpahkan berkat-Nya kepada penulis;

2. Mama dan Papa yang senantiasa memberikan doa dan dukungan kepada saya;

3. Bapak Dr. Ing. Ahmad Taqwa, M.T. selaku Direktur Politeknik Negeri Sriwijaya;

4. Bapak Carlos RS, S.T., M.T. selaku Wakil Direktur I Politeknik Negeri Sriwijaya;

5. Ibu Nelly Masnilla, S.E., M.Si., Ak, CA., AAPA selaku Wakil Direktur II Politeknik Negeri Sriwijaya;

6. Bapak Ahmad Zamheri, S.T., M.T. selaku Wakil Direktur III Politeknik Negeri Sriwijaya;

7. Bapak Drs. Zakaria, M.T. selaku Wakil Direktur IV Politeknik Negeri Sriwijaya;

8. Ibu Dr. Indri Ariyanti, SE., MSI. Selaku Ketua Jurusan Manajemen Informatika Politeknik Negeri Sriwijaya;

(7)

vii

9. Ibu Rika Sadarwati, SE., M.Si. selaku Ketua Program Studi Jurusan Manajemen Informatika Politeknik Negeri Sriwijaya;

10. Bapak Meivi Kusnandar, S.Kom., M.Kom. selaku Sekretaris Jurusan Manajemen Informatika Politeknik Negeri Sriwijaya;

11. Ibu Yusniarti, S.Kom., M.Kom. selaku Dosen Pembimbing I dan Bapak Meivi Kusnandar, S.kom., M.kom. selaku Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, arahan, serta ilmu kepada saya dalam penyusunan Laporan Akhir;

12. Seluruh Pegawai di Toko Albariq Palembang;

13. Cherliana yang telah menemani saya dari awal kuliah hingga lulus kuliah, terimakasih telah mendengarkan keluh kesah saya;

14. Adit, ipan, didut, azga, hanip, ratu, zalfa, dan tiara menjadi sahabat disaat suka dan duka.

Penulis menyadari bahwa dalam Laporan Akhir ini masih terdapat kesalahan dan kekurangan. Untuk itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari semua pihak agar dapat lebih baik lagi kdepannya. Akhir kata, penulis berharap agar Laporan Akhir ini bermanfaat bagi pembaca, khususnya kepada mahasiswa Jurusan Manajemen Informatika Politeknik Negeri Sriwijaya dan untuk menambah wawasan, sehingga tujuan yang diharapkan dapat tercapai.

Aamiin

Palembang, Mei 2022

Penulis

(8)

viii DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN AKHIR ... ii

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... iv

ABSTRAK ... v

ABSTRACK ... vi

KATA PENGENTAR ... vii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xxi

DAFTAR GAMBAR ... xxiv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 3

1.3 Batasan Masalah ... 3

1.4 Tujuan dan Manfaat ... 4

1.4.1 Tujuan ... 4

1.4.2 Manfaat ... 4

1.5 Waktu dan Pelaksanaan Penelitian ... 4

1.5.1 Waktu Penelitian ... 4

1.5.2 Lokasi Pengumpulan Data ... 4

1.6 Metode Penelitian ... 5

1.6.1 Data Primer ... 5

1.6.2 Data Sekunder ... 6

1.7 Sistematika Penulisan ... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 8

2.1 Teori umum ... 8

(9)

ix

2.1.1 Pengertian Pengolahan Data ... 8

2.1.2 Pengertian Perangkat Lunak ... 8

2.1.3 Pengertian Komputer ... 8

2.1.4 Metode Pengembangan Sistem ... 9

2.1.5 Studi Kelayakan ... 10

2.1.6 Kebutuhan Fungsional ... 10

2.1.7 Kebutuhan Non-Fungsional ... 10

2.2 Teori Khusus ... 10

2.2.1 Pengertian Kamus Data ... 10

2.2.2 Pengertian Unifed Modeling Language (UML) ... 11

2.2.3 Pengertian Use Case Diagram ... 12

2.2.4 Pengertian Sequence Diagram ... 13

2.2.5 Pengertian Class Diagram ... 15

2.2.6 Pengertian Activity Diagram ... 17

2.3 Teori Judul ... 18

2.3.1 Pengertian Aplikasi ... 18

2.3.2 Pengertian Jual Beli ... 18

2.3.3 Pengertian Website ... 19

2.3.4 Pengertian Aplikasi Jual Beli ... 19

2.4 Teori Program ... 20

2.4.1 Pengertian Hypertext Markup Language (HTML) ... 20

2.4.2 Pengertian Cascading style sheets (CSS) ... 20

2.4.3 Pengertian JavaScript ... 21

2.4.4 Pengertian Hypertext preprocessor (PHP) ... 22

2.4.5 Pengertian XAMPP ... 22

2.4.6 Pengertian PHP MyAdmin ... 23

2.4.7 Pengertian MySQL ... 23

2.4.8 Pengertian Laravel ... 24

2.4.9 Pengertian Visual Studio Code ... 24

BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN ... 26

(10)

x

3.1 Sejarah Toko Albariq ... 26

3.2 Visi dan Misi Toko Albariq ... 27

3.2.1 Visi ... 27

3.2.2 Misi ... 27

3.3 Struktur Organisasi ... 27

3.4 Pembagian Tugas dan Fungsi ... 28

3.4.1 Direktur ... 28

3.4.2 Sekretaris ... 29

3.4.3 Bagian Keuangan ... 29

3.4.4 Bagian Kasir ... 29

3.4.5 Bagian Gudang ... 30

3.4.6 Karyawan ... 30

3.5 Sistem yang Sedang Berjalan ... 31

3.5.1 Proses Memasukkan Data Barang Baru ... 31

3.5.2 Proses Pemesanan Barang ... 32

3.5.3 Proses Transaksi ... 33

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ... 34

4.1 Analisis Kebutuhan Perangkat ... 34

4.1.1 Penyelidian Awal ... 34

4.1.2 Prosedur Sistem yang Akan Diterapkan ... 34

4.1.3 Studi Kelayakan ... 35

4.1.4 Tempat dan Waktu Penelitian ... 37

4.1.4.1 Tempat... 37

4.1.4.2 Waktu ... 37

4.1.5 Alat dan Bahan ... 37

4.1.5.1 Alat ... 37

4.1.5.2 Bahan... 38

4.1.6 Kebutuhan Fungsional ... 39

4.1.7 Kebutuhan Non-Fungsional ... 40

4.2 Rancangan Desain ... 40

(11)

xi

4.2.1 Diagram Use Case ... 41

4.2.2 Diagram Activity ... 92

4.2.2.1 Activity Diagram Login ... 93

4.2.2.2 Activity Diagram Laporan Pemasok ... 94

4.2.2.3 Activity Diagram Mengelola data Pemasok . 95 4.2.2.4 Activity Diagram Laporan Kategori ... 96

4.2.2.5 Activity Diagram Mengelola Data Kategori . 97 4.2.2.6 Activity Diagram Laporan Barang ... 98

4.2.2.7 Activity Diagram Mengelola Data Barang ... 99

4.2.2.8 Activity Diagram Laporan Return ... 100

4.2.2.9 Activity Diagram Mengelola Data Return .. 101

4.2.2.10 Activity Diagram Laporan Kehilangan .... 102

4.2.2.11 Activity Diagram Mengelola Data Kehilangan ... 103

4.2.2.12 Activity Diagram Laporan Pembelian ... 104

4.2.2.13 Activity Diagram Mengelola Data Pembelian ... 105

4.2.2.14 Activity Diagram Laporan Laba Rugi ... 106

4.2.2.15 Activity Diagram Laporan Pelanggan ... 106

4.2.2.16 Activity Diagram Mengelola Data Pelanggan ... 107

4.2.2.17 Activity Diagram Laporan History Login ... 108

4.2.2.18 Activity Diagram Mengelola Data Transaksi ... 109

4.2.2.19 Activity Diagram Laporan Penjualan PerId ... 110

4.2.2.20 Activity Diagram Setting Profile ... 110

4.2.2.21 Activity Diagram Edit Profile ... 111

4.2.3 Class Diagram ... 112

4.2.4 Sequence Diagram ... 113

(12)

xii

4.2.4.1 Sequence Diagram Login ... 113 4.2.4.2 Sequence Diagram Laporan Data

Pemasok ... 114 4.2.4.3 Sequence Diagram Kelola Data

Pemasok ... 115 4.2.4.4 Sequence Diagram Laporan Data Kategori. 116 4.2.4.5 Sequence Diagram Kelola Data Kategori ... 117 4.2.4.6 Sequence Diagram Laporan Data Barang ... 118 4.2.4.7 Sequence Diagram Kelola Data Barang ... 119 4.2.4.8 Sequence Diagram Laporan Data Return .... 120 4.2.4.9 Sequence Diagram Kelola Data Return ... 121 4.2.4.10 Sequence Diagram Laporan Data

Kehilangan ... 122 4.2.4.11 Sequence Diagram Kelola Data

Kehilangan ... 123 4.2.4.12 Sequence Diagram Laporan Data

Pembelian ... 124 4.2.4.13 Sequence Diagram Laporan Data

Penjualan ... 125 4.2.4.14 Sequence Diagram Kelola Data

Pembelian ... 126 4.2.4.15 Sequence Diagram Laporan Laba Rugi .... 127 4.2.4.16 Sequence Diagram Laporan Pelanggan .... 128 4.2.4.17 Sequence Diagram Kelola Data

Pelanggan ... 129 4.2.4.18 Sequence Diagram Laporan User ... 130 4.2.4.19 Sequence Diagram Kelola Data User ... 131 4.2.4.20 Sequence Diagram Laporan History

Login ... 132 4.2.4.21 Sequence Diagram Kelola Transaksi ... 133

(13)

xiii

4.2.4.22 Sequence Diagram Laporan Transaksi

Penjualan PerID ... 134

4.2.4.23 Sequence Diagram Setting Profile ... 134

4.2.5 Kamus Data ... 135

4.2.6 Desain Tabel Database ... 140

4.2.6.1 Tabel Barang ... 140

4.2.6.2 Tabel Detail Penjualans... 141

4.2.6.3 Tabel Kategoris ... 143

4.2.6.4 Tabel Kehilangan Barangs ... 143

4.2.6.5 Tabel Pelanggans ... 144

4.2.6.6 Tabel Pemasoks ... 145

4.2.6.7 Tabel Pembelian Barangs ... 146

4.2.6.8 Tabel Penjualan Barangs ... 147

4.2.6.9 Tabel Return Barangs ... 148

4.2.6.10 Tabel User ... 149

4.2.6.11 Tabel Riwayat Logins ... 150

4.3 Impelementasi Sistem ... 151

4.3.1 Desain Aplikasi ... 151

4.3.1.1 Desain Halaman Login ... 151

4.3.1.2 Desain Halaman Direktur ... 152

4.3.1.2.1 Desain Halaman Dashboard Direktur ... 152

4.3.1.2.2 Desain Halaman Tabel Pemasok ... 153

4.3.1.2.3 Desain Halaman Tabel Kategori. 153 4.3.1.2.4 Desain Halaman Tabel Barang ... 154

4.3.1.2.5 Desain Halaman Tabel Return .... 155

4.3.1.2.6 Desain Halaman Tabel Kehilangan ... 155

4.3.1.2.7 Desain Halaman Tabel Penjualan ... 156

(14)

xiv

4.3.1.2.8 Desain Halaman Tabel

Pembelian ... 157 4.3.1.2.9 Desain Halaman Halaman

Laba Rugi ... 158 4.3.1.2.10 Desain Halaman Pelanggan ... 158 4.3.1.2.11 Desain Halaman Tabel User ... 159 4.3.1.2.12 Desain Halaman Tabel History 160 4.3.1.2.13 Desain Halaman Setting

Profile ... 160 4.3.1.3 Desain Halaman Sekretaris ... 161

4.3.1.3.1 Desain Halaman Dashboard

Sekretaris ... 161 4.3.1.3.2 Desain Halaman Tabel

Pemasok ... 162 4.3.1.3.3 Desain Halaman Tabel Kategori. 162 4.3.1.3.4 Desain Halaman Tabel Barang ... 163 4.3.1.3.5 Desain Halaman Return ... 164 4.3.1.3.6 Desain Halaman Tabel

Kehilangan ... 164 4.3.1.3.7 Desain Halaman Tabel

Penjualan ... 165 4.3.1.3.8 Desain Halaman Tabel

Pembelian ... 166 4.3.1.3.9 Desain Halaman Pelanggan ... 167 4.3.1.3.10 Desain Halaman User ... 167 4.3.1.3.11 Desain Halaman Tabel History 168 4.3.1.3.12 Desain Halaman Setting

Profile ... 168 4.3.1.4 Desain Halaman Keuangan ... 169

4.3.1.4.1 Desain Halaman Dashboard

Keuangan ... 196

(15)

xv

4.3.1.4.2 Desain Halaman Tabel Return .... 170 4.3.1.4.3 Desain Halaman Tabel

Kehilangan ... 170 4.3.1.4.4 Desain Halaman Tabel

Penjualan ... 171 4.3.1.4.5 Desain Halaman Tabel

Pembelian ... 172 4.3.1.4.6 Desain Halaman Laba Rugi ... 173 4.3.1.4.7 Desain Halaman Setting Profile . 173 4.3.1.5 Desain Halaman Kasir... 174

4.3.1.5.1 Desain Halaman Dashboard

Kasir... 174 4.3.1.5.2 Desain Halaman Transaksi ... 175 4.3.1.5.3 Desain Halaman Riwayat

Transaksi ... 175 4.3.1.5.4 Desain Halaman Setting Profile . 176 4.3.1.6 Desain Halaman Staf Gudang ... 177

4.3.1.6.1 Desain Halaman Dashboard Staf Gudang... 177 4.3.1.6.2 Desain Halaman Tabel

Pemasok ... 178 4.3.1.6.3 Desain Halaman Tabel Kategori. 179 4.3.1.6.4 Desain Halaman Tabel Barang ... 179 4.3.1.6.5 Desain Halaman Tabel Return .... 180 4.3.1.6.6 Desain Halaman Tabel

Kehilangan ... 180 4.3.1.6.7 Desain Halaman Tabel

Pembelian ... 181 4.3.1.6.8 Desain Halaman Setting Profile . 182 4.3.2 Hasil Tampilan Aplikasi ... 182 4.3.2.1 Tampilan Halaman Login ... 182

(16)

xvi

4.3.2.2 Tampilan Halaman Direktur ... 183 4.3.2.2.1 Tampilan Halaman Dashboard

Direktur ... 183 4.3.2.2.2 Tampilan Halaman Tabel

Pemasok ... 183 4.3.2.2.3 Tampilan Halaman Tabel

Kategori ... 184 4.3.2.2.4 Tampilan Halaman Tabel

Barang ... 184 4.3.2.2.5 Tampilan Halaman Tabel

Return ... 185 4.3.2.2.6 Tampilan Halaman Tabel

Kehilangan ... 185 4.3.2.2.7 Tampilan Halaman Tabel

Penjualan ... 186 4.3.2.2.8 Tampilan Halaman Tabel

Pembelian ... 186 4.3.2.2.9 Tampilan Halaman Pelanggan .... 187 4.3.2.2.10 Tampilan Halaman Laporan

Laba Rugi ... 188 4.3.2.2.11 Tampilan Halaman Tabel

User ... 188 4.3.2.2.12 Tampilan Halaman Tabel

History ... 189 4.3.2.2.13 Tampilan Halaman Setting

Profile ... 189 4.3.2.3 Tampilan Halaman Sekretaris ... 190

4.3.2.3.1 Tampilan Halaman Dashboard Sekretaris ... 190 4.3.2.3.2 Tampilan Halaman Tabel

Pemasok ... 190

(17)

xvii

4.3.2.3.3 Tampilan Halaman Tabel

Kategori ... 191 4.3.2.3.4 Tampilan Halaman Tabel

Barang ... 191 4.3.2.3.5 Tampilan Halaman Tabel

Return ... 192 4.3.2.3.6 Tampilan Halaman Tabel

Kehilangan ... 192 4.3.2.3.7 Tampilan Halaman Penjualan ... 193 4.3.2.3.8 Tampilan Halaman Pembelian .... 193 4.3.2.3.9 Tampilan Halaman Pelanggan .... 194 4.3.2.3.10 Tampilan Halaman Tabel

User ... 194 4.3.2.3.11 Tampilan Halaman Tabel

History ... 195 4.3.2.3.12 Tampilan Halaman Setting

Profile ... 195 4.3.2.4 Tampilan Halaman Keuangan ... 196

4.3.2.4.1 Tampilan Halaman Dashboard Keuangan ... 196 4.3.2.4.2 Tampilan Halaman Tabel

Return ... 196 4.3.2.4.3 Tampilan Halaman Tabel

Kehilangan ... 197 4.3.2.4.4 Tampilan Halaman Tabel

Penjualan ... 197 4.3.2.4.5 Tampilan Halaman Tabel

Pembelian ... 198 4.3.2.4.6 Tampilan Halaman Laporan

Laba Rugi ... 198 4.3.2.4.7 Tampilan Halaman Setting

(18)

xviii

Profile ... 199

4.3.2.5 Tampilan Halaman Staf Gudang ... 199

4.3.2.5.1 Tampilan Halaman Dashboard Staf Gudang ... 199

4.3.2.5.2 Tampilan Halaman Tabel Pemasok ... 200

4.3.2.5.3 Tampilan Halaman Tabel Kategori ... 200

4.3.2.5.4 Tampilan Halaman Tabel Barang ... 201

4.3.2.5.5 Tampilan Halaman Tabel Return ... 201

4.3.2.5.6 Tampilan Halaman Tabel Kehilangan ... 202

4.3.2.5.7 Tampilan Halaman Tabel Pembelian 4.3.2.5.8 Tampilan Halaman Detail Tabel Pembelian ... 203

4.3.2.5.9 Tampilan Halaman Setting Profile ... 203

4.3.2.6 Tampilan Halaman Kasir ... 204

4.3.2.6.1 Tampilan Halaman Dashboard Kasir... 204

4.3.2.6.2 Tampilan Halaman Transaksi ... 204

4.3.2.6.3 Tampilan Halaman History Transaksi ... 205

4.3.2.6.4 Tampilan Halaman Setting Profile ... 205

4.4 Pengujian Sistem ... 206

4.4.1 Tahap Pengujian Direktur ... 206

4.4.2 Tahap Pengujian Sekretaris ... 208

(19)

xix

4.4.3 Tahap Pengujian Keuangan ... 210

4.4.4 Tahap Pengujian Staf Gudang ... 211

4.4.5 Tahap Pengujian Kasir ... 212

4.5 Pemeliharaan Sistem ... 213

4.6 Pembahasan ... 213

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 215

5.1 Kesimpulan ... 215

5.2 Saran ... 216

DAFTAR PUSTAKA ... 217 LAMPIRAN

(20)

xx

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Simbol-simbol pada Kamus Data ... 11

Tabel 2.2 Simbol-simbol pada Use Case Diagram ... 12

Tabel 2.3 Simbol-simbol pada Sequence Diagram ... 14

Tabel 2.4 Simbol-simbol pada Class Diagram ... 16

Tabel 2.5 Simbol-simbol pada Activity Diagram ... 17

Tabel 4.1 Studi Kelayakan Aplikasi ... 36

Tabel 4.2 Definisi Aktor ... 42

Tabel 4.3 Definisi Use Case ... 43

Tabel 4.4 Skenario Use Case Login ... 48

Tabel 4.5 Skenario Use Case Menerima Laporan Pemasok ... 49

Tabel 4.6 Skenario Use Case Kelola Data Pemasok ... 50

Tabel 4.7 Skenario Use Case Tambah Data Pemasok ... 50

Tabel 4.8 Skenario Use Case Edit Data Pemasok ... 52

Tabel 4.9 Skenario Use Case Hapus Data Pemasok ... 54

Tabel 4.10 Skenario Use Case Menerima Laporan Data Kategori ... 55

Tabel 4.11 Skenario Use Case Kelola Data Kategori ... 55

Tabel 4.12 Skenario Use Case Tambah Data Kategori ... 56

Tabel 4.13 Skenario Use Case Edit Data Kategori ... 58

Tabel 4.14 Skenario Use Case Hapus Data Kategori ... 59

Tabel 4.15 Skenario Use Case Menerima Laporan Data Barang... 60

Tabel 4.16 Skenario Use Case Kelola Data Barang ... 61

Tabel 4.17 Skenario Use Case Tambah Data Barang ... 61

Tabel 4.18 Skenario Use Case Edit Data Barang ... 63

Tabel 4.19 Skenario Use Case Hapus Data Barang ... 65

Tabel 4.20 Skenario Use Case Menerima Laporan Data Return ... 66

Tabel 4.21 Skenario Use Case Kelola Data Return ... 66

Tabel 4.22 Skenario Use Case Tambah Data Return ... 67

Tabel 4.23 Skenario Use Case Edit Data Return ... 68

Tabel 4.24 Skenario Use Case Hapus Data Return ... 70

(21)

xxi

Tabel 4.25 Skenario Use Case Menerima Laporan Data Kehilangan ... 71

Tabel 4.26 Skenario Use Case Kelola Data Kehilangan ... 71

Tabel 4.27 Skenario Use Case Tambah Data Kehilangan ... 72

Tabel 4.28 Skenario Use Case Edit Data Kehilangan ... 74

Tabel 4.29 Skenario Use Case Menerima Laporan Data Pembelian ... 76

Tabel 4.30 Skenario Use Case Menerima Laporan Data Penjualan ... 76

Tabel 4.31 Skenario Use Case Kelola Data Pembelian ... 77

Tabel 4.32 Skenario Use Case Tambah Data Pembelian ... 77

Tabel 4.33 Skenario Use Case Edit Data Pembelian ... 79

Tabel 4.34 Skenario Use Case Hapus Data Pembelian ... 81

Tabel 4.35 Skenario Use Case Menerima Laporan Laba Rugi ... 82

Tabel 4.36 Skenario Use Case Menerima Laporan Pelanggan ... 83

Tabel 4.37 Skenario Use Case Kelola Data Pelanggan... 83

Tabel 4.38 Skenario Use Case Tambah Data Pelanggan ... 84

Tabel 4.39 Skenario Use Case Edit Data Pelanggan... 86

Tabel 4.40 Skenario Use Case Hapus Data Pelanggan ... 88

Tabel 4.41 Skenario Use Case Menerima Laporan History Login ... 88

Tabel 4.42 Skenario Use Case Kelola Transaksi ... 89

Tabel 4.43 Skenario Use Case Tambah Data Transaksi ... 89

Tabel 4.44 Skenario Use Case Laporan Transaksi Penjualan PerID ... 90

Tabel 4.45 Skenario Use Case Setting Profile ... 91

Tabel 4.46 Skenario Use Case Edit Profile ... 91

Tabel 4.47 Tabel Barangs ... 140

Tabel 4.48 Tabel Detail Penjualan ... 142

Tabel 4.49 Tabel Kategoris ... 143

Tabel 4.50 Tabel Kehilangan Barangs ... 144

Tabel 4.51 Tabel Pelanggans... 145

Tabel 4.52 Tabel Pemasoks ... 145

Tabel 4.53 Tabel Pembelian Barangs ... 146

Tabel 4.54 Tabel Penjualan Barangs ... 147

Tabel 4.55 Tabel Return Barangs ... 148

(22)

xxii

Tabel 4.56 Tabel User ... 149 Tabel 4.57 Tabel Riwayat Logins ... 150

(23)

xxiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Logo Unifed Modeling Language (UML) ... 11

Gambar 2.2 Logo HTML ... 20

Gambar 2.3 Logo Cascading Style Sheets (CSS) ... 20

Gambar 2.4 Logo JavaScript... 21

Gambar 2.5 Logo Hypertext Preprocessor (PHP) ... 21

Gambar 2.6 Logo XAMPP ... 22

Gambar 2.7 Logo Php MyAdmin ... 23

Gambar 2.8 Logo MySQL... 23

Gambar 2.9 Logo Laravel ... 24

Gambar 2.10 Logo Visual Studio Code ... 24

Gambar 3.1 Struktur Organisasi pada Toko Albariq ... 28

Gambar 3.2 Proses Memasukkan Data Barang Baru ... 31

Gambar 3.3 Proses Pemesanan Barang ... 32

Gambar 3.4 Proses Transaksi ... 33

Gambar 4.1 Use Case Diagram ... 41

Gambar 4.2 Activity Diagram Login ... 93

Gambar 4.3 Activity Diagram Laporan Pemasok ... 94

Gambar 4.4 Activity Diagram Mengelola Data Pemasok ... 95

Gambar 4.5 Activity Diagram Laporan Kategori ... 96

Gambar 4.6 Activity Diagram Mengelola data Kategori ... 97

Gambar 4.7 Activity Diagram Laporan Barang... 98

Gambar 4.8 Activity Diagram Mengelola Data Barang ... 99

Gambar 4.9 Activity Diagram Laporan Return ... 100

Gambar 4.10 Activity Diagram Mengelola Data Return ... 101

Gambar 4.11 Activity Diagram Laporan Kehilangan ... 102

Gambar 4.12 Activity Diagram Mengelola Data Kehilangan ... 103

Gambar 4.13 Activity Diagram Laporan Pembelian ... 104

Gambar 4.14 Activity Diagram Mengelola Data Pembelian ... 105

Gambar 4.15 Activity Diagram Laporan Laba Rugi ... 106

(24)

xxiv

Gambar 4.16 Activity Diagram Laporan Pelanggan ... 106

Gambar 4.17 Activity Diagram Mengelola Data Pelanggan ... 107

Gambar 4.18 Activity Diagram Laporan History Login ... 108

Gambar 4.19 Activity Diagram Mengelola Data Transaksi ... 109

Gambar 4.20 Activity Diagram Laporan Penjualan PerId ... 110

Gambar 4.21 Activity Diagram Setting Profile ... 110

Gambar 4.22 Activity Diagram Edit Profile ... 111

Gambar 4.23 Class Diagram Aplikasi Pengelolaan Data Barang Pada Toko Albariq Palembang ... 112

Gambar 4.24 Sequence Diagram Login ... 113

Gambar 4.25 Sequence Diagram Laporan Data Pemasok ... 114

Gambar 4.26 Sequence Diagram Kelola Data Pemasok ... 115

Gambar 4.27 Sequence Diagram Laporan Data Kategori ... 116

Gambar 4.28 Sequence Diagram Kelola Data Kategori ... 117

Gambar 4.29 Sequence Diagram Laporan Data Barang ... 118

Gambar 4.30 Sequence Diagram Kelola Data Barang ... 119

Gambar 4.31 Sequence Diagram Laporan Data Return ... 120

Gambar 4.32 Sequence Diagram Kelola Data Return ... 121

Gambar 4.33 Sequence Diagram Laporan Data Kehilangan ... 122

Gambar 4.34 Sequence Diagram Kelola Data Kehilangan ... 123

Gambar 4.35 Sequence Diagram Laporan Data Pembelian ... 124

Gambar 4.36 Sequence Diagram Laporan Data Penjualan ... 125

Gambar 4.37 Sequence Diagram Kelola Data Pembelian ... 126

Gambar 4.38 Sequence Diagram Laporan Laba Rugi ... 127

Gambar 4.39 Sequence Diagram Laporan Pelanggan ... 128

Gambar 4.40 Sequence Diagram Kelola Data Pelanggan ... 129

Gambar 4.41 Sequence Diagram Laporan User ... 130

Gambar 4.42 Sequence Diagram Kelola Data User ... 131

Gambar 4.43 Sequence Diagram Laporan History Login ... 132

Gambar 4.44 Sequence Diagram Kelola Data Transaksi ... 133

Gambar 4.45 Sequence Diagram Laporan Transaksi Penjualan PerID ... 134

(25)

xxv

Gambar 4.46 Sequence Diagram Setting Profile ... 134

Gambar 4.47 Desain Halaman Login ... 151

Gambar 4.48 Desain Halaman Dashboard Direktur ... 152

Gambar 4.49 Desain Halaman Tabel Pemasok ... 153

Gambar 4.50 Desain Halaman Tabel Kategori ... 153

Gambar 4.51 Desain Halaman Tabel Barang ... 154

Gambar 4.52 Desain Halaman Tabel Return ... 155

Gambar 4.53 Desain Halaman Tabel Kehilangan ... 155

Gambar 4.54 Desain Halaman Tabel Penjualan ... 156

Gambar 4.55 Desain Halaman Tabel Pembelian... 157

Gambar 4.56 Desain Halaman Detail Tabel Pembelian ... 157

Gambar 4.57 Desain Halaman Laba Rugi ... 158

Gambar 4.58 Desain Halaman Pelanggan ... 158

Gambar 4.59 Desain Halaman Tabel User ... 159

Gambar 4.60 Desain Halaman Tabel History ... 160

Gambar 4.61 Desain Halaman Setting Profile ... 160

Gambar 4.62 Desain Halaman Dashboard Sekretaris ... 161

Gambar 4.63 Desain Halaman Tabel Pemasok ... 162

Gambar 4.64 Desain Halaman Kategori... 162

Gambar 4.65 Desain Halaman Tabel Barang ... 163

Gambar 4.66 Desain Halaman Tabel Return ... 164

Gambar 4.67 Desain Halaman Tabel Kehilangan ... 164

Gambar 4.68 Desain Halaman Tabel Penjualan ... 165

Gambar 4.69 Desain Halaman Tabel Pembelian... 166

Gambar 4.70 Desain Halaman Detail Tabel Pembelian Barang ... 166

Gambar 4.71 Desain Halaman Pelanggan ... 167

Gambar 4.72 Desain Halaman Tabel User ... 167

Gambar 4.73 Desain Halaman Tabel History ... 168

Gambar 4.74 Desain Halaman Setting Profile ... 168

Gambar 4.75 Desain Halaman Dashboard Keuangan ... 169

Gambar 4.76 Desain Halaman Tabel Return ... 170

(26)

xxvi

Gambar 4.77 Desain Halaman Tabel Kehilangan ... 170

Gambar 4.78 Desain Halaman Tabel Penjualan ... 171

Gambar 4.79 Desain Halaman Tabel Pembelian... 172

Gambar 4.80 Desain Halaman Detail Pembelian Barang ... 172

Gambar 4.81 Desain Halaman Laba Rugi ... 173

Gambar 4.82 Desain Halaman Setting Profile ... 173

Gambar 4.83 Desain Halaman Dashboard kasir ... 174

Gambar 4.84 Desain Halaman Transaksi ... 175

Gambar 4.85 Desain Halaman Riwayat Transaksi ... 175

Gambar 4.86 Desain Halaman Setting Profile ... 176

Gambar 4.87 Desain Halaman Dashboard Staf Gudang ... 177

Gambar 4.88 Desain Halaman Tabel Pemasok ... 178

Gambar 4.89 Desain Halaman Tabel Kategori ... 179

Gambar 4.90 Desain Halaman Tabel Barang ... 179

Gambar 4.91 Desain Halaman Tabel Return ... 180

Gambar 4.92 Desain Halaman Tabel Kehilangan ... 180

Gambar 4.93 Desain Halaman Tabel Pembelian... 181

Gambar 4.94 Desain Halaman Detail Tabel Pembelian ... 181

Gambar 4.95 Desain Halaman Setting profile... 182

Gambar 4.96 Tampilan Halaman Login ... 182

Gambar 4.97 Tampilan Halaman Dashboard Direktur ... 183

Gambar 4.98 Tampilan Halaman Tabel Pemasok ... 183

Gambar 4.99 Tampilan Halaman Tabel Kategori ... 184

Gambar 4.100 Tampilan Halaman Tabel Barang ... 184

Gambar 4.101 Tampilan Halaman Tabel Return ... 185

Gambar 4.102 Tampilan Halaman Tabel Kehilangan ... 185

Gambar 4.103 Tampilan Halaman Tabel Penjualan ... 186

Gambar 4.104 Tampilan Halaman Tabel Pembelian ... 186

Gambar 4.105 Tampilan Halaman Detail Tabel Pembelian ... 187

Gambar 4.106 Tampilan Halaman Pelanggan ... 187

Gambar 4.107 Tampilan Halaman Laporan Laba Rugi ... 188

(27)

xxvii

Gambar 4.108 Tampilan Halaman Tabel User ... 188

Gambar 4.109 Tampilan Halaman History Login ... 189

Gambar 4.110 Tampilan Halaman Setting Profile ... 189

Gambar 4.111 Tampilan Halaman Dashboard Sekretaris ... 190

Gambar 4.112 Tampilan Halaman Tabel Pemasok ... 190

Gambar 4.113 Tampilan Halaman Tabel Kategori ... 191

Gambar 4.114 Tampilan Halaman Tabel Barang ... 191

Gambar 4.115 Tampilan Halaman Tabel Return ... 192

Gambar 4.116 Tampilan Halaman Tabel Kehilangan ... 192

Gambar 4.117 Tampilan Halaman Tabel Penjualan ... 193

Gambar 4.118 Tampilan Halaman Tabel Pembelian ... 193

Gambar 4.119 Tampilan Halaman Pelanggan ... 194

Gambar 4.120 Tampilan Halaman Tabel User ... 194

Gambar 4.121 Tampilan Halaman Tabel History ... 195

Gambar 4.122 Tampilan Halaman Setting Profile ... 195

Gambar 4.123 Tampilan Halaman Dashboard Keuangan ... 196

Gambar 4.124 Tampilan Halaman Tabel Return ... 196

Gambar 4.125 Tampilan Halaman Tabel Kehilangan ... 197

Gambar 4.126 Tampilan Halaman Tabel Penjualan ... 197

Gambar 4.127 Tampilan Halaman Tabel Pembelian ... 198

Gambar 4.128 Tampilan Halaman Laporan Laba Rugi ... 198

Gambar 4.129 Tampilan Halaman Setting Profile ... 199

Gambar 4.130 Tampilan Halaman Dashboard Staf Gudang... 199

Gambar 4.131 Tampilan Halaman Tabel Pemasok ... 200

Gambar 4.132 Tampilan Halaman Tabel Kategori ... 200

Gambar 4.133 Tampilan Halaman Tabel Barang ... 201

Gambar 4.134 Tampilan Halaman Tabel Return ... 201

Gambar 4.135 Tampilan Halaman Tabel Kehilangan ... 202

Gambar 4.136 Tampilan Halaman Tabel Pembelian ... 202

Gambar 4.137 Tampilan Halaman Detail Tabel Pembelian Barang ... 203

Gambar 4.138 Tampilan Halaman Setting profile ... 203

(28)

xxviii

Gambar 4.139 Tampilan Halaman Dashboard Kasir ... 204

Gambar 4.140 Tampilan Halaman Transaksi ... 204

Gambar 4.141 Tampilan Halaman History Transaksi ... 205

Gambar 4.142 Tampilan Halaman Setting Profile ... 205

Referensi

Dokumen terkait

pengetahuan dan keilmuan IPS sesuai dengan perkembagan kehidupan, perkembangan masyarakat, dan perkembangan ilmu dan teknologi. Kelima tujuan di atas harus dicapai dalam

Untuk arus gangguan hubung singkat yang biasanya lebih besar beberapa kali dari arus overload maka karakteristik CB harus dapat merespon dengan waktu tunda yang lebih

Konsep Pendidikan Jarak Jauh secara online ini diperuntukkan untuk mengatasi permasalahan jarak dan waktu. Dengan adanya media pembelajaran alternatif secara online

Pengujian secara bersama-sama atau simultan variabel tobin’s q, inflasi, suku bunga, dan nilai tukar mempunyai pengaruh terhadap return saham perusahaan manufaktur

tangga yang memenuhi kriteria: Mengelola usaha pertanian milik sendiri, Mengelola usaha pertanian dengan bagi hasil dan Berusaha dibidang jasa pertanian (Namun data ST2003

Mengerjakan dengan sungguh-sungguh sesuai dengan kaidah dalam perkuliahan, seperti tidak melakukan plagiat tugas milik orang lain, karena mahasiswa yang memiliki

Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yaitu mengembangkan aplikasi Kartu Hasil Studi (KHS) untuk memudahkan mahasiswa dalam mengakses informasi nilai mata

Setelah didapat persentanse dengan kecepatan 20km/h maka dilakukan pengujian dengan cara menghitung menggunakan rumus kelajuan V = = jadi didapatkan untuk