• Tidak ada hasil yang ditemukan

KEPEDULIAN SOSIAL DALAM FILM PESAN DARI SAMUDRA (Analisis Isi Film Sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Kepedulian Sosial Dalam Film Pesan Dari Samudra (Analisis Isi Film Sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "KEPEDULIAN SOSIAL DALAM FILM PESAN DARI SAMUDRA (Analisis Isi Film Sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Kepedulian Sosial Dalam Film Pesan Dari Samudra (Analisis Isi Film Sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan)."

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

i

KEPEDULIAN SOSIAL DALAM FILM PESAN DARI SAMUDRA (Analisis Isi Film Sebagai Media Pembelajaran Pendidikan

Pancasila dan Kewarganegaraan)

SKRIPSI

Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat

Sarjana S-1

Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Oleh: YULI ASTUTI

A220100106

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)

ii

PERSETUJUAN

KEPEDULIAN SOSIAL DALAM FILM PESAN DARI SAMUDRA

(Analisis Isi Film sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan)

Diajukan Oleh :

YULI ASTUTI A220100106

Telah Disetujui untuk Dipertahankan di Hadapan Dewan Penguji Skripsi S-1 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Program Studi

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Pembimbing

(3)

iii

PENGESAHAN

SKRIPSI

KEPEDULIAN SOSIAL DALAM FILM PESAN DARI SAMUDRA

(Analisis Isi Film sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan)

Dipersiapkan dan disusun oleh: YULI ASTUTI

A220100106

Telah dipertahankan di hadapan Dewan Penguji pada hari Selasa, 10 Juni 2014

dan dinyatakan telah memenuhi syarat

1. Drs. Ahmad Muhibbin, M.Si. (...) 2. Dra. Hj. Sri Arfiah, SH., M.Pd. (...)

3. Drs. Sutan Syahrir Zabda, MH (...)

Surakarta, 10 Juni 2014

Universitas Muhammadiyah Surakarta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Dekan,

(4)

iv

PERNYATAAN

Penulis menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi, sepanjang pengetahuan Penulis juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis dan diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah serta disebutkan dalam daftar pustaka.

Apabila ternyata kelak/di kemudian hari terbukti ada ketidak benaran dalam pernyataan di atas, maka penulis bertanggung jawab sepenuhnya.

Surakarta, 20 Mei 2014

(5)

v M O TTO

Jika kamu berbuat baik (berarti) kamu berbuat baik bagi dirimu sendiri, dan

jika kamu berbuat buruk, maka sebenarnya (keburukan) itu bagi dirimu

sendiri.

(A-Q ur’an Surat Al-Isra 17:7)

Dengan belajar, Anda bisa mengajar, dengan mengajar, Anda bisa

memahami.

(Pepatah Latin)

M usuh yang paling berbahaya di atas dunia ini adalah penakut dan

bimbang. Teman yang paling setia, hanyalah keberanian dan keyakinan

yang teguh.

(Andrew Jackson)

M anusia tidak merancang untuk gagal, mereka gagal untuk merancang.

(W illiam J. Siegel)

Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak

menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka

menyerah.

(Thomas Alva Edison)

Jadikan kegagalan sebagai sebuah tantangan hidup dan penyemangat untuk

meraih kesuksesan.

(6)

vi

PERSEM BAH AN

Alhamdulillah, segala puja dan puji syukur kehadirat Allah SWT. Dia yang memiliki seluruh jiw a dan karena rahmat dan karunia-N ya sehingga skripsi ini dapat terselesaikan.

Dengan segenap cinta dan doa, karya ini penulis persembahkan untuk:

Ayah dan Ibu tercinta yang selalu memberikan dukungn moril maupun

materiil, kasih sayang, cinta, motivasi, dukungan/ semangat, dan do’a yang tulus untuk keberhasilan ananda. Hanya do’a dan ucapan terima kasih yang bisa adinda berikan.

Kakak dan adiku yang adinda sayangi, terimakasih atas motivasi,

dukungan, nasihat, dan doamu selama ini yang selalu memberi semangat setiap langkahku dan telah menguatkanku untuk melanjutkan mimpiku.

Pak’De Sutar, Om Sukardi, dan keluarga besar terimakasih atas

dukungan, nasihat dan bantuannya sehingga dapat mengantarkan ananda sampai gerbang perguruan tinggi.

Sahabatku Desi terimakasih atas nasihat, dukungan, selalu mendengar

keluh kesahku dan bisa menerimaku disaat senang dan sedihku.

Tempat berbagi gembira dan sedih yang mengajarkanku tentang pahit

manisnya kehidupan. Terimakasih N anang untuk segalanya.

Terima kasih untuk Bapak Drs. Ahmad M uhibbin, M .Si yang selalu

memberikan bimbingan dengan baik dari aw al sampai terselesaikannya skripsi ini.

Bapak/ Ibu dosen yang terhormat. Terima kasih atas ilmu bermanfaat

yang telah diberikan.

UKM M PA SAN GGURU FKIP UM S yang mengajarkan berbagai

pengalaman dan rasa yang luar biasa.

Teman seperjuanganku Diklatsar VIII M PA SAN GGURU (Septi, Apri,

feryza, w heny, w idia, cendikia, satya, ajiz, aji) trimakasih tentang kebersamaan dan cerita indahnya.

Untuk semua teman yang aku sayangi Kelas C FKIP PPKn “ 2010” , ku

ucapkan terima kasih atas kebersamaan, persahabatan, dukungan dan loyalitasnya selama ini.

M y best friend Kost Adia Rahma, Kost Krama Indah, dan Kost Griya

Warna. Terimakasih atas motivasi, semangat, kasih sayang, dan kebersamaan selama ini.

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Alhamdulillah hirobbil alamin, penulis panjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan segala rahmat dan hidayah-Nya. Sholawat dan salam teruntuk manusia pilihan Illahi, Muhammad SAW, yang dengan perjuangannya telah mengantarkan kita menjadi umat pilihan yang terakhir demi menuju ridha-Nya.

Puji syukur kepada Allah SWT, atas ridho-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik, dengan judul ”Kepedulian Sosial Dalam Film Pesan Dari Samudra, analisis isi film sebagai media pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan”. Penyusunan skripsi ini bukan hanya usaha dan do’a semata, namun tidak lepas dari bantuan serta dukungan berbagai pihak, untuk itu penulis mengucapkan terima kasih kepada yang terhormat: 1. Prof. Harun Joko Prayitno, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

(8)

viii

4. Dra. Hj. Sri Arfiah, SH., M.Pd. dan Drs. Sutan Syahrir Zabda, MH sekalu penguji II dan III yang telah meluangkan waktu guna menguji skripsi ini. 5. Bapak dan Ibu dosen Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan di Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ilmu dan pengetahuan kepada penulis selama studi berlangsung.

6. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah membantu pengumpulan data serta memperlancar penulisan skripsi ini.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan, meskipun telah berusaha semaksimal untuk mendapatkan hasil yang terbaik. Oleh karena itu, segala kritik dan saran yang membangun penulis harapkan. Semoga tulisan ini bermanfaat sebagai sumbangan pikiran untuk masa yang akan datang. Penulis hanya mengharapkan semoga Allah SWT memberikan balasan atas bantuan yang telah diberikan.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Surkarta, 20 Mei 2014

(9)

ix DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN PERNYATAAN ... iv

HALAMAN MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xiii

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ... xv

ABSTRAK ... xvi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Perumusan Masalah ... 4

C. Tujuan Penelitian ... 4

D. Manfaat Penelitian ... 4

1. Manfaat Teoritis ... 4

2. Manfaat Praktis ... 5

(10)

x BAB II LANDASAN TEORI

A. Kajian Teori ... 7

1. Pendidikan Karakter Peduli Sosial ... 7

a. Pengertian pendidikan ... 7

b. Tujuan pendidikan ... 8

c. Pengertian karakter ... 9

d. Pengertian pendidikan karakter ... 9

e. Pengertian kepedulian sosial ... 10

f. Pengertian pendidikan karakter kepedulian sosial ... 10

g. Indikator kepedulian sosial ... 10

2. Film Pesan Dari Samudra ... 11

a. Pengertian film ... 11

b. Jenis-jenis film ... 11

c. Fungsi film ... 12

d. Karakteristik film ... 12

e. Sinopsis film Pesan Dari Samudra ... 13

3. Analisis Isi ... 13

a. Pengertian analisis isi ... 13

b. Karakteristik analisis isi ... 13

c. Perbedaan analisis isi dengan metode lain ... 14

d. Jenis-jenis dan kegunaan analisis isi ... 14

4. Media Pembelajaran ... 15

(11)

xi

b. Fungsi media ... 16

c. Prinsip pemilihan media ... 16

d. Ciri-ciri media ... 16

e. Pengertian pembelajaran ... 17

f. Syarat-syarat pembelajaran ... 17

g. Langkah-langkah pembelajaran ... 18

h. Evaluasi pembelajaran ... 18

i. Pengertian media pembelajaran ... 19

5. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan ... 19

a. Pengertian Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan .... 19

b. Tujuan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan ... 19

c. Film sebagai media pembelajaran PPKn ... 19

6. Materi SMP tentang Kepedulian Sosial ... 20

B. Kajian Penelitian yang Relevan ... 21

C. Kerangka Pemikiran ... 23

D. Rancangan atau Desain Pemikiran ... 24

BAB III METODE PENELITIAN A. Waktu Penelitian ... 26

B. Jenis dan Strategi Penelitian ... 27

C. Subjek dan Objek Penelitian ... 28

1. Subjek penelitian ... 28

2. Objek penelitian ... 28

(12)

xii

1. Sumber data primer ... 28

2. Sumber data sekunder ... 29

E. Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ... 29

1. Teknik pengumpulan data ... 29

2. Instrumen pengumpulan data ... 30

F. Keabsahan Data ... 30

G. Teknik Analisis Data ... 31

BAB IV HASIL PENELITIAN A. Deskripsi Lokasi Penelitian ... 32

B. Deskripsi Data Hasil Penelitian dan Pembahasan ... 32

1. Narasi Deskripsi Umum Isi Film Pesan Dari Samudra ... 33

a. Deskripsi tentang figur tokoh Pesan Dari Samudra ... 33

b. Garis besar film Pesan Dari Samudra ... 35

2. Deskripsi Kepedulian Sosial dalam Film Pesan Dari Samudra sebagai Media Pembelajaran ... 37

C. Temuan Studi yang Dihubungkan dengan Kajian Teori ... 60

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Simpulan ... 63

B. Implikasi ... 66

C. Saran ... 67

(13)

xiii

DAFTAR TABEL

Halaman

(14)

xiv

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Rancangan atau Desain Penelitian ... 24

Gambar 2. Leo sedang Bertugas di Puskesmas ... 38

Gambar 3. Mba Umi sedang Mengantarkan Minuman kepada Sakti ... 39

Gambar 4. Leo dan Dokter Nara Saling Menyapa ... 40

Gambar 5. Samudra Bermain dengan Anak – Anak Flores ... 41

Gambar 6. Opa Hali Menentang Ditutupnya Jalur Menuju Bukit ... 43

Gambar 7. Jalan Menuju Bukit Menjadi Jalur Evakuasi ... 44

Gambar 8. Dokter Nara Menginstruksikan untuk Bekerja Sama Membuat Tenda Darurat... 45

Gambar 9. Dokter Nara Menginstruksikan untuk Bekerja Sama Membuat Makanan dan Minuman ... 47

Gambar 10. Dokter Nara dan Taufik Saling Berkoordinasi dalam Membantu Masyarakat Lawaloba ... 48

Gambar 11. Dokter Nara dan Leo Sedang Bertugas Di Puskesmas ... 49

Gambar 12. Dokter Nara Sedang Bertugas Di Puskesmas ... 50

Gambar 13. Dokter Nara dan Leo Sedang Bertugas Di Puskesmas ... 51

Gambar 14. Leo Menyusul Nenek Sebatang Kara Saat Terjadi Bencana Gempa dan Tsunami ... 52

Gambar 15. Samudra Bertemu Ibunya Di Desa Lawaloba ... 53

Gambar 16. Dokter Nara Sedang Merawat Opa Hali ... 55

Gambar 17. Sakti Sedang Menelpon Samudra ... 56

(15)

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Sinopsis Film Pesan Dari Samudra ... 72

Lampiran 2. Pemain dan Kru Film Pesan Dari Samudra ... 74

Lampiran 3. Matriks Film Pesan Dari Samudra ... 77

(16)

xvi

KEPEDULIAN SOSIAL DALAM FILM PESAN DARI SAMUDRA (Analisis Isi Film sebagai Media Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan

Kewarganegaraan) ABSTRAK

Yuli Astuti, A 220100106, Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarga-negaraan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas

Muhammadiyah Surakarta, 2014, xvi + 95 halaman (termasuk lampiran)

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kepedulian sosial dalam film Pesan Dari Samudra sebagai media pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Latar belakang penelitian yaitu pendidikan karakter peduli sosial dapat diperoleh melalui pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan dengan menggunakan media seperti film, karena dalam film mengandung berbagai pesan moral yang dapat diambil nilai positifnya dan diterapkan dalam kehidupan nyata. Media pembelajaran merupakan sarana informasi untuk mempermudah belajar yang disampaikan guru pada siswanya. Pesan moral yang dapat diambil dalam film ini mengenai kepedulian sosial. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis isi. Melalui deskripsi adegan-adegan dalam film Pesan Dari Samudra yang terdapat karakter peduli sosial.

Hasil penelitian ini adalah kepedulian sosial dalam film Pesan Dari Samudra sebagai media pembelajaran dan analisis isi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat delapan indikator yang menunjukan kepedulian sosial meliputi memperlakukan orang lain dengan sopan, bertindak santun, toleran terhadap perbedaan, tidak mengambil keuntungan dari orang lain, mampu bekerja sama, mau terlibat dalam kegiatan masyarakat, menyayangi manusia dan makhluk lain, cinta damai dalam menghadapi persoalan.

Kata kunci:Kepedulian Sosial, Film, Analisis Isi, dan Media Pembelajaran.

Surakarta, 20 Mei 2014 Peneliti,

Referensi

Dokumen terkait

dimaksud dengan penerapan strategi Jigsaw Learning adalah bagaimana cara menerapkan strategi Jigsaw Learning dalam proses pembelajaran Tsaqâfah Islam pada kelas VIII A2

Waktu yang disediakan untuk menyelesaikan semua soal tes ini adalah 195 menit, bersamaan dengan pengerjaan aspek ujian lain dalam Tes Praktikum Lapangan Sesi I

Observasi yang Saudara lakukan dapat berupa wawancara, pengamatan langsung, atau cara-cara lain yang dinilai tidak melanggar aturan pelaksanaan Ujian Praktikum

Kesimpulan dari hasil penelitian tentang faktor-faktor yang memengaruhi minat perempuan Indonesia untuk menikah dengan pria warga Negara asing di Yogyakarta, yaitu: ketiga

Une convention d'application entre le Ministere des Finances, agis- sant pour le canpte du GolNernement indonesien et le Credit National, agissant pour le ccxrpte

Hasil analisis sidik ragam terhadap Kadar kadar laktosa susu kambing menunjukkan bahwa perlakuan frekuensi sirkulasi tidak berpengaruh nyata terhadap nilai kadar

melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul “Upaya Meningkatkan Kreativitas dan Efektivitas Dalam

CBC.BLP/SMD.180/2013 dari Mandiri perihal Persetujuan Perubahan Anggaran Dasar dan Negative Covenant, Mandiri menyetujui untuk mengubah syarat kredit atas perjanjian