• Tidak ada hasil yang ditemukan

Komunikasi Persuasif Dan Prestasi Belajar (Studi Korelasional Tentang Komunikasi Persuasif Pengajar Terhadap Prestasi Belajar Anak Didik Di Slb-E Negeri Pembina Medan)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Komunikasi Persuasif Dan Prestasi Belajar (Studi Korelasional Tentang Komunikasi Persuasif Pengajar Terhadap Prestasi Belajar Anak Didik Di Slb-E Negeri Pembina Medan)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ix

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh komunikasi persuasif pengajar terhadap prestasi belajar anak didik di SLB (Sekolah Luar Biasa) E Negeri Pembina Medan. Komunikasi persuasif ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana strategi penggunaan komunikasi persuasif yang dilakukan pengajar dalam usaha pencapaian prestasi anak didik serta perubahan perilaku dan skill. Penelitian ini menggunakan metode korelasional dengan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini bertujuan untuk melihat sejauh mana variasi sebuah variabel berhubungan dengan variasi variabel lain. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dengan menyebarkan kuesioner. Jumlah responden dalam penelitian ini adalah 66 orang anak didik. Untuk melihat sejauh mana komunikasi persuasif pengajar dalam pencapaian prestasi belajar anak didik SLB-E Negeri Pembina Medan, digunakan teknik analisis tabel tunggal, analisis tabel silang dan uji hipotesis melalui uji statistik “Spearman’s Rho Rank Order Correlations”. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang sangat tinggi; kuat sekali; dapat diandalkan antara komunikasi persuasif pengajar dan prestasi belajar anak didik SLB-E Negeri Pembina Medan.

Kata Kunci: Prestasi Belajar, Komunikasi Persuasif, Sekolah Luar Biasa

ABSTRAC

This research aims to know about the influence of teachers persuasive communication toward learning achievement of students on the government SLB (Extraordinary School) E Pembina Medan. This persuasive communication aims to determine how the strategy made use of persuasive communication teacher in achieving student achievement and behavior change and skill. This research use correlation method with quantitative approach. This research aims to see the extent to which variation of a variable associated with a variety of other variables. Data collection techniques used by spread questionnaires. The number of respondents of this research were 66 students. To see the extent to which teachers persuasive communication in the learning achievement of the students SLB-E Negeri Pembina Medan, used a single table analysis techniques, cross table analysis and test hypotheses through statistical tests "Spearman's Rho Rank Order Correlations". The results of this research indicate that there is a very high; very strong; reliable between teachers persuasive communication and students learning achievement on SLB-E Negeri Pembina Medan.

Referensi

Dokumen terkait

Banyak perusahaan-perusahaan distributor dan perdagangan dalam pendataan (pencatatan) dan bertransaksi penjualan barang masih menggunakan secara tradisional atau dengan kaa lain

Ketentuan dalam Peraturan Wallkota Padang Nomor 28 Tahun 2010 tentang Pedoman Standar Blaya Kegiatan Tahun Anggaran 2011 dilingkungan Pemerintah Kota Padang (Berita Daerah Kota

Menanggapi masalah tersebut, penulis mencoba membuat Program aplikasi persediaan dan keluar masuk barang elektronik dengan menggunakan Visual Basic 6.0 sehingga dapat

[r]

For this reason the common data content and the spatial constraints must be defined at conceptual level, but they must be checked on databases implemented with

Kata Pengantar ... Lebih Dekat dengan Allah Swt. yang Sangat Indah Nama-Nya ... Iman kepada Allah Swt. Hikmah Beriman kepada Allah Swt. Hidup Tenang dengan Kejujuran, Am±nah,

(1990) menemukan bahwa banyak perusahaan mempertimbangkan cost, quality, delivery dan flexiibiliy sebagai empat strategi keunggulan daya saing bisnis. Pada

4.2 Mengenal teks arahan tentang perawatan tubuh serta pemeliharaan kesehatan dan kebugaran tubuh dengan batuan guru atau teman dalam bahasa lisan dan tulis yang dapat diisi