• Tidak ada hasil yang ditemukan

S MBS 0801025 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S MBS 0801025 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Anggriana Hidayah (0801025), “Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Pada Roti Ciwawa Bakery di Kota Bandung”. Di bawah bimbingan Drs. Rd. Dian H. Utama, M.Si.

Persaingan yang kompetitif dalam usaha kecil menuntut setiap industri mengembangkan strategi pemasaran yang berfokus pada konsumen dalam mencapai tujuan perusahaan. Keputusan pembelian konsumen merupakan tindakan yang menjadi harapan perusahaan. Melalui pemahaman mengenai kualitas produk perusahaan akan mampu mempengaruhi konsumen yang berujung pada keputusan pembelian. Kualitas produk merupakan pemahaman bahwa produk yang ditawarkan oleh penjual mempunyai nilai jual yang lebih yang tidak dimiliki oleh produk pesaing.

Penelitian ini bertujuan 1) untuk memperoleh gambaran mengenai kualitas produk pada Roti Ciwawa Bakery, 2) untuk memperoleh gambaran mengenai keputusan pembelian Roti Ciwawa Bakery dan 3) untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kualitas produk terhadap keputusan pembelian Roti Ciwawa Bakery di kota Bandung.

Objek penelitian ini adalah konsumen Ciwawa Bakery di Bandung. Variabel bebas dalam penelitian ini adalah kualitas produk (X) terhadap keputusan pembelian (Y). Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif, verifikatif dan explanatory survey dengan teknik simple random sampling serta jumlah sampel sebanyak 100 responden. Teknik analisa data yang digunakan adalah regresi linier sederhana dengan alat bantu software komputer SPSS 21.

Hasil yang diperoleh dalam penelitian menyatakan bahwa kualitas produk berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian konsumen pada Ciwawa Bakery. Dari hasil penelitian terhadap pengujian hipotesis dapat diketahui bahwa kualitas produk memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian.

Merespon keluhan konsumen dengan baik merupakan indikator yang memberikan pengaruh paling tinggi sedangkan kemenarikan roti Ciwawa Bakery menjadi indikator yang berpengaruh paling rendah terhadap keputusan pembelian.

Berdasarkan penelitian ini direkomendasikan sebagai dasar untuk dilakukannya penelitian lain mengenai kualitas produk tetapi dengan indikator serta objek yang berbeda.

Kata kunci: kualitas produk, keputusan pembelian

Anggriana Hidayah, 2014

Pengaruh kualitas produk terhadap keputusan pembelian padaa roti Ciwawa Bakery di Kota Bandung

(2)

ABSTRACT

Anggriana Hidayah (0801025), “The Effect of Product Quality On Purchase Decision At Ciwawa Bakery in Bandung”. Under the guidance of Drs. Rd. Dian H. Utama, M.Si.

Competitive rivalry in small industries requires every industry to develop a marketing strategy that focuses on consumers in achieving corporate goals. Consumer purchasing decisions is an action wich became the company's expectations. Through understanding of the product quality of the company will be able to influence the consumers decisions to purchase lead. The product quality is the understanding that products offered by the seller have selling price that more not shared by products competitors.

The purpose of research are: 1) To obtain information and indications about product quality of Ciwawa Bakery 2) To obtain information and indications about purchase decision of Ciwawa Bakery consumers and 3) To obtain affection of the impact of product quality on purchase decision of Ciwawa Bakery consumers.The targets of the research are consumers of Ciwawa Bakery in Bandung.

The independent variables in this research is product quality(X) and purchase decision as dependent variables (Y). The research is descriptive, verificative with an explanatory survey method through a random sampling technique, involving 100 respondents. The data analysis technique used is simple linear regression supported by computer software SPSS 21.

The results obtained in the study stated that a positive effect on the product quality of consumer purchasing decisions at Ciwawa Bakery.

From the results of research on testing the hypothesis that product quality have a positive influence on purchase decision.

Responding to consumer is an indicator that provides the highest influence while attractiveness of the Ciwawa Bakery to the influence of the lowest indicators of the purchase decision. Based on the research is recommenden as a basis for other studies done on the product quality but the indicators of as well as different objects.

Based on the research is recommenden as a basis for other studies done on the product quality but the indicators of as well as different objects.

Keywords : product quality, purchase decision

Anggriana Hidayah, 2014

Pengaruh kualitas produk terhadap keputusan pembelian padaa roti Ciwawa Bakery di Kota Bandung

Referensi

Dokumen terkait

Jika dilihat dari dilihat dari analisis perspektif Ekonomi Islam pedagang pasar telah memberikan perlakuan yang tidak menyimpang dari ajaran agama Islam dalam hal

Sebagai tujuan untuk berwisata,objek wisata sejarah Kerajaan Siak harus memberikan pelayanan dan kesan tersendiri bagi para pemanfaat objek wisata sejarah Kerajaan

MANFAAT HASIL BELAJAR MANAJEMEN BISNIS BUSANA BUTIK SEBAGAI KESIAPAN PERINTISAN BISNIS D ISTRO BUSANA MUSLIMAH.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

6.1 Mengemukakan hal-hal yang menarik atau mengesankan dari cerita pendek melalui kegiatan diskusi. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

keluarga dengan anemia, kurang energi kronis, dan preeklamsia ibu hamil di. Kecamatan

Pengujian normalitas masing-masing variabel dilakukan dengan maksud untuk mengetahui apakah sebaran data tiap variabel tidak menyimpang dari ciri-ciri data yang akan

bersama p yang diseb dalam hal akan beru memiliki produksi ( karakterist tepung m larutan yan (2) A Ar aroma yan campuran senyawa-s enzim yan tersebut (W petis kupa

Pada perlakuan B, pemberian 35% ampas tahu yang mengandung protein dan karbohidrat tinggi dibanding bahan organik lainnya dan dikombinasikan dengan 50% kotoran ayam