• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT MASA KINI MANDIRI LAMPUNG POST

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT MASA KINI MANDIRI LAMPUNG POST"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT MASA KINI MANDIRI (LAMPUNG POST)

DI BANDAR LAMPUNG

Oleh

Tri Lestira Putri Warganegara

Setiap perusahaan selalu mengharapkan karyawannya untuk bekerja dengan

maksimal sehingga tujuan perusahaan dapat tercapai. Kepemimpinan di dalam

suatu perusahaan merupakan salah satu faktor yang dapat mempengaruhi

kepuasan kerja karyawan. Demikian pula halnya dengan kepemimpinan pada

PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post)

Masalah yang dihadapi oleh PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post) adalah

adanya kesenjangan yaitu tingginya tingkatturnoverdan tingginya tingkat absensi

karyawan yang melebihi batas tolerir perusahaan. Permasalahan dalam penelitian

ini dirumuskan: “Apakah kepemimpinan berpengaruh terhadap kepuasan kerja

karyawan pada PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post)?”. Tujuan penelitian ini

adalah untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan terhadap kepuasan kerja

karyawan pada PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post)

Desain penelitian ini adalah deskriptif, dengan mengambil sampel yaitu 69 orang

karyawan PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post). Pengumpulan data dilakukan

dengan kuisioner dan dokumentasi. Data selanjutnya dianalisis dengan

(2)

Tri Lestira Putri Warganegara

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan maka dapat disimpulkan bahwa:

(1) Kepemimpinan berpengaruh terhadap kepuasan kerja karyawan pada PT Masa

Kini Mandiri (Lampung Post) dengan nilai sebesar 61,9%. Pengaruh tersebut

bernilai positif, artinya apabila kepemimpinan mengalami peningkatan maka akan

berpengaruh terhadap peningkatan kepuasan kerja karyawan. (2) Pengujian

hipotesis penelitian menunjukkan bahwa nilai t hitung> t tabel dengan perbandingan

6.937 > 1.667. Artinya pengaruh kepemimpinan terhadap kepuasan kerja

karyawan pada PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post) adalah signifikan.

Saran dalam penelitian ini adalah pimpinan terus meningkatkan kepemimpinan

partisipasif, dalam rangka menggerakkan seluruh karyawan untuk bekerjasama

agar keberhasilan tugas dapat terlaksana dengan baik. Kepada karyawan

disarankan untuk mengembangkan kepuasan kerja yang telah dimiliki menjadi

pelaksanaan kinerja secara optimal, khususnya pada aspek hasil pekerjaan yang

(3)

ABSTRACT

THE INFLUENCE OF LEADERSHIP TOWARD JOB SATISFACTION OF EMPLOYEES IN PT MASA KINI MANDIRI (LAMPUNG POST)

AT BANDAR LAMPUNG

By

Tri Lestira Putri Warganegara

Every company always expects its employees to work with the maximum so that

corporate objectives can be achieved. Leadership in a company is one of the

factors that can affect employee job satisfaction. Similarly, the leadership on

PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post).

Problems faced by PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post) is the gap that is the

high level of turnover and high absenteeism rates that exceed the tolerable limit of

the company. Problems formulated in this research: "How is the influence of

leadership toward job satisfaction of employees in PT Masa Kini Mandiri

(Lampung Post) at Bandar Lampung. The purpose of this research is was to

determine influence of leadership toward job satisfaction of employees in

PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post) at Bandar Lampung

This research used descriptive design, by taking a sample is 69 employees of

PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post). Data was collected through

questionnaires and documentation. The data were then analyzed by using the

(4)

Tri Lestira Putri Warganegara

Based on the results of research and discussion we can conclude that: (1) The

influence of leadership toward job satisfaction of employees in PT Masa Kini

Mandiri (Lampung Post) at Bandar Lampung is 61.9%. The effect is positive,

meaning that if the leadership has increased it will affect the increase in employee

job satisfaction. (2) Hypothesis testing showed that the value t count> t table with a

comparison of 6937> 1667. This means that the influence of leadership toward

job satisfaction of employees in PT Masa Kini Mandiri (Lampung Post) at Bandar

Lampung is significant.

Suggestions in this research is participative leadership continues to increase, in

order to move all employees to cooperate to the success of the task can be done

well. Employees are advised to develop job satisfaction has been held to be the

implementation of optimal performance, especially on aspects of the job better

Referensi

Dokumen terkait

Belajar ataupun bekerja pada bidang-bidang yang diminati terlebih lagi dengan di dukung dengan bakat serta talenta yang sesuai akan memberi semangat dalam

(Coordinate values in a GridCRS are NOT in the referenced GridBaseCRS.) To refer to a recorded pixel, each coordinate value will be an integer. However, to refer to a general

Dengan mengacu pada latar belakang masalah di atas maka akan disusun rumusan masalah yang akan di bahas dalam skripsi ini yaitu bagaimana merancang suatu sistem yang

Dari perhJtungan metode pendekatan biaya dan metode pendekatan pendapatan, dilakukan rekonsiliasi indikasi nilai properti dengan melakukan pembobotan sehingga

Berkenaan dengan hal tersebut dalam memenuhi dokumen perencanaan kerja Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kota Palembang, maka disusunlah Dokumen Rencana Kerja Tahun

Navika Beverages yang hasil laporanya akan ditujukan untuk manajer marketing agar dapat mengetahui kinerja salesnya serta karena berdasar penelitian, dalam melakukan penginputan

Proses pembuatan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang masih menggunakan sistem manual banyak mengalami kendala antara lain sering terjadi kesalahan ketik identitas

Tujuan penelitian kolaboratif ini adalah (1) mendeskripsikan langkah- langkah penerapan model inkuiri terbimbing dengan media kertas lipat, (2) meningkatkan