• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERANCANGAN MESIN BUBUT KAYU MANUAL

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERANCANGAN MESIN BUBUT KAYU MANUAL"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PERANCANGAN MESIN BUBUT KAYU MANUAL

Oleh: AGUS SUPIYAN ( 01510114 )

Dept. of Mechanical Engineering

Dibuat: 2008-04-14 , dengan 3 file(s).

Keywords: Mesin Bubut, Kayu

Selama ini limbah kayu tidak begitu diperhitungkan melainkan hanya dimanfaatkan menjadi produk yang sangat rendah seperti bahan bakar rumah tangga atau pembakaran bata merah dan lain sebagainya, padahal sebenarnya jika diolah dan dikembangkan sedemikian rupa akan menghasilkan produk yang akan memiliki harga yang cukup tinggi.

Dasar perkembangan mesin perkakas adalah motivasi manusia untuk membuat produk dengan cepat dan efisien, yang dikenal juga industrialisasi. Tetapi sebenarnya motivasi pertama dalam menciptakan mesin perkakas adalah ketelitian, karena mesin perkakas yang digunakan harus dapat membuat dan menghasilkan produk yang cepat dalam jumlah yang besar dan teliti, sehingga masing - masing produk itu apabila di rakit bisa cocok satu dengan yang lain. Produk dari komponen seperti ini dikenal dikenal sebegai produk dengan sifat mampu tukar, dengan demikian prinsip ketelitian adalah dasar dari sifat mampu tukar dalam produksi. Sedangkan untuk membuat dan menghasilkan sebagai jenis produk dalam jumlah besar dengan kualitas baik serta biaya yang murah di perlukan mesin - mesin khusus untuk manusia maka terciptalah bermacam - macam mesin perkakas, yang satu di antaranya mesin bubut.

Pada perencanaan mesin bubut kayu ini, ukuran maksimal kayu yang diolah berdiameter 70 mm, kecepatan potong 909,9 mm/menit, maka didapatkan spesifikasi alat sebagai berikut : Tinggi : 1000 mm, Panjang : 1300 mm, Lebar : 500 mm, Daya : 0,5 HP, Voltage : 220 V/ 50 Hz, Putaran Motor : 1400 rpm, Type : Satu phase

During the time wood waste not is so reckoned but only exploited to become very low product like household fuel or red brick yard and others, though in fact if processed and developed in such a manner will yield product to have high enough price.

Base growth of tool machine is human being motivation to make product swiftly and efficient, which recognized also industrialize. But in fact first mo tivation in creating tool machine is correctness, because used tool machine have to earn to make and yield product which quickly big in number accurate and, so that every product if in raft can compatible one otherly. Product of component like this recognized to be to be recognized by product as with nature of can convert, thereby correctness principle is base from nature of can convert in production. While to make and yield as product type in gross with good qualities and also cheap expense in needing machine - special machine for human being hence created kinds of tool machine, what is one among others lathe.

Referensi

Dokumen terkait

Perancangan peralatan yang terdiri dari mesin gergaji kayu yang dikombinasikan dengan mesin profil dan mesin serut, dimana mesin gergaji kayu digunakan untuk memotong dalam berbagai

Mesin gerinda toolpost adalah alat yang dirancang secara khusus sebagai alat Bantu dalam proses pekerjaan lanjut untuk menggerinda komponen pemesinan pada mesin bubut

Hanya saja harga mesin grinding silindris cukup mahal, maka untuk menghemat biaya dapat dilakukan modifikasi mesin bubut konvesional dengan cara menambahkan alat

Tujuan dari perancangan ini yakni untuk menciptakan solusi dari gagasan tersebut yakni merancang mesin khusus untuk membuat pelet apung berbahan maggot dengan

Faktor yang mempengaruhi kualitas produk kerja yaitu ketersediaan mesin serta peralatan praktik, pahat yang digunakan, bahan benda kerja, pemilihan parameter

Laporan Proyek Akhir ini dengan judul “ Perancangan Mesin Crusher Kayu untuk Menghasilkan Serbuk Kayu dengan Kapasitas 200 kg/jam sebagai Bahan Dasar Pembuatan

Secara keseluruhan, dari test performance terhadap mesin ekstrusi single screw dengan perbandingan L/D = 14, mesin telah dapat menghasilkan produk (ekstruded)

BAB I LATAR BELAKANG 1.1 Latar Belakang Penelitian Mesin bubut mini merupakan alat bantu dalam masyarakat untuk melakukan pekerjaan yang ringan seperti membuat kerajianan tangan