• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEMANFAATAN INTERNET SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SD NEGERI 1 SINDUREJO KECAMATAN TOROH Pemanfaatan Internet Sebagai Media Pembelajaran Di Sd Negeri 1 Sindurejo Kecamatan Toroh Kabupaten Grobogan.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PEMANFAATAN INTERNET SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SD NEGERI 1 SINDUREJO KECAMATAN TOROH Pemanfaatan Internet Sebagai Media Pembelajaran Di Sd Negeri 1 Sindurejo Kecamatan Toroh Kabupaten Grobogan."

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

PEMANFAATAN INTERNET SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI SD NEGERI 1 SINDUREJO KECAMATAN TOROH

KABUPATEN GROBOGAN

TESIS

Disusun Untuk Memenuhi Syarat pencapaian Gelar Magister Administrasi Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh SUWARTI Q100140073

SEKOLAH PASCASARJANA

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)

vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

MOTTO

Saya berpikir dan berpikir terus selama berbulan-bulan dan bertahun-tahun.

Hingga 99 kali, kesimpulannya salah. Tapi keseratus kalinya

akhirnya benar juga “Albert Einstein “

PERSEMBAHAN

Untuk keluargaku tercinta yang selalu

(7)

KATA PENGANTAR

Puji syukur peneliti panjatkan kepada Tuhan YME atas berkat, rahmat,

dan karunia-Nya, serta kemudahan sehingga tesis ini dapat diselesaikan dengan

baik. Penulisan Tesis ini sabagai salah satu syarat akademik, untuk memperoleh

gelar Magister Pendidikan pada Program Pascasarjana Universitas

Muhammadiyah Surakarta (UMS).

Proses penulisan tesis tidak lepas masukan dan dorongan dari berbagai

pihak yang tidak dapat disebut satu per satu dalam bagian ini. Oleh karena itu

secara khusus pada kesempatan ini, peneliti menyampaikan terima kasih kepada.

1. Prof.Dr. Bambang Setiaji, M.S. Rektor Universitas Muhammadiyah

Surakarta yang telah memberi berbagai sarana dan fasilitas dalam

menyelesaikan studi di Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Prof. Dr. Khudzaifah Dimyati Direktur Program Pascasarjana Universitas

Muhammadiyah Surakarta yang telah memberi kesempatan kepada penulis

untuk melanjutkan studi.

3. Prof. Dr. Sutama, M. Pd Ketua program studi administrasi pendidikan yang

telah memberikan ijin untuk melanjutkan studi.

4. Prof. Dr. Bambang Sumardjoko Pembimbing I yang telah meluangkan

waktunya untuk memberikan bimbingan, dorongan, dan saran kepada

penulis.

5. Dr. Sabar Narimo,M.M., M.Pd Pembimbing II yang telah memberikan

bimbingan, dorongan, dan saran kepada penulis.

6. Seluruh Dosen Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta yang

telah membekali dengan ilmu pengetahuan yang bermanfaat

7. Karsidi, S. Pd. M. Pd. Kepala sekolah dan guru di SD Negeri 1 Sindurejo

kecamatan Toroh kabupaten Grobogan yang telah memberikan ijin untuk

melaksanakan penelitian, memberikan informasi dan atas kerjasama selama

proses penelitian.

8. Semua dewan guru dan karyawan di SDN 1 Sindurejo Kecamatan Toroh

(8)

viii

9. Semua pihak yang tidak dapat peneliti sebutkan satu persatu yang telah

memberikan dorongan dan bimbingan dalam penyusunan tesis ini.

Tesis ini masih jauh dari kesempurnaan karena keterbatasan pengetahuan

dan pengalaman penulis. Atas bantuan dan bimbingan dari semua pihak selama ini

membantu dalam penulisan tesis, penulis mengucapkan terima kasih yang

sebesar-besarnya. Kritik dan saran konstruktif sangat diharapkan kepada para

pembaca demi kesempurnaan tesis ini.

Surakarta,

(9)

ABSTRACT

Suwarti.Q.100.140.073. Use of the Internet as a medium of learning in SD Negeri 1 Grobogan Toroh Sindurejo districts. Thesis. Graduate Muhammadiyah University of Surakarta. 2016.

The purpose of this research is to describe (1) The role of teachers in the use of the Internet as a medium of learning. (2) Constraints faced by teachers in the use of the Internet as a medium pembelajara. (3) Expectations desirable from stickholder with the use of the Internet as a medium of learning.

Research methods. The research is a qualitative or naturalistic. Who is the subject of research is the principal, teachers and students of SD Negeri 1 Sindurejo. Data collection techniques using observation, interviews and documentation. Data analysis technique performed with data collection, data reduction, data presentation, and conclusion. Test the validity of the data in this study using triangulation sources.

The results of this study were (1) The role of teachers is needed as the spearhead in the control and delivery of content to be taught. Use of the Internet as a medium of learning has been applied to almost all existing matapelajaran, with perencanakan into lesson plans, instructional media that are used in the form of pictures or video obtained from mensin google search. (2) Obstacles Internet utilization is the level of understanding and mastery of the internet from every teacher is different, their internet network interruption. The existence of a power outage. (3) The Internet is expected to provide support for the implementation of the learning process more qualified and qualified. Although internet-based learning media applied SD Negeri 1 Sindurejo, the teacher's role in providing guidance, direction, empathy to students remain and will not be replaced by any media. Internet functions only as learning activities that support learning objectives can achieve maximum results. Internet use in the learning activities in addition to being one of the innovations in the field of education that adapts to the progress of time, as well as through the internet more wide open horizons of knowledge and science without borders. With the Internet as a medium of learning expected of teachers and students Internet technology literate, able to use Internet applications related to learning, able to add insight in various matters related to learning. Teachers will be more creative in giving assignments through interactive media, namely the Internet.

(10)

x ABSTRAK

Suwarti.Q.100.140.073. Pemanfaatan internet sebagai media pembelajaran di SD Negeri 1 Sindurejo kecamatan Toroh kabupaten Grobogan. Tesis. Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2016.

Tujuan dari penelitan ini adalah untuk mendeskripsikan (1) Peran serta guru dalam pemanfaatan internet sebagai media pembelajaran. (2) Kendala yang di hadapi oleh guru dalam pemanfaatan internet sebagai media pembelajara. (3) Harapan yang diinginkan dari stickholder dengan pemanfaatan internet sebagai media pembelajaran.

Metode penelitian. Jenis penelitian ini adalah kualitatif atau naturalistic. Yang menjadi subyek penelitian adalah kepala sekolah, guru dan siswa SD Negeri 1 Sindurejo. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Uji keabsahan data dalam penelitian ini menggunakan triangulasi sumber.

Hasil penelitian ini adalah (1) Peran guru sangat dibutuhkan sebagai ujung tombak dalam penguasaan dan penyampaian materi yang akan diajarkan. Pemanfaatan internet sebagai media pembelajaran sudah diaplikasikan hampir ke semua matapelajaran yang ada, dengan perencanakan kedalam RPP, media pembelajaran yang digunakan dalam bentuk gambar ataupun video yang didapat dari mensin pencarian google. (2) Kendala pemanfaatan internet adalah tingkat pemahaman dan penguasan internet dari setiap guru berbeda, adanya gangguan jaringan internet. Adanya pemadaman listrik. (3) Internet diharapkan mampu memberikan dukungan bagi terselenggaranya proses pembelajaran yang lebih bermutu dan berkualitas. Meskipun media pembelajaran berbasis internet diterapkan SD Negeri 1 Sindurejo, peran guru dalam memberikan bimbingan, arahan, empati kepada siswa tetap dan tidak akan tergantikan oleh media apa pun. Fungsi internet hanya sebagai penunjang kegiatan pembelajaran agar tujuan pembelajaran dapat mencapai hasil yang lebih maksimal. Pemanfaatan internet dalam kegiatan pembelajaran selain sebagai salah satu inovasi di bidang pendidikan yang menyesuaikan dengan kemajuan zaman, juga karena melalui internet makin terbuka lebar wawasan pengetahuan dan keilmuan yang tanpa batas. Dengan adanya internet sebagai media pembelajaran diharapkan guru dan siswa melek teknologi internet, mampu menggunakan aplikasi internet yang berhubungan dengan pembelajaran, mampu menambah wawasan dalam berbagai hal yang berhubungan dengan pembelajaran. Guru akan lebih kreatif dalam memberi tugas melalui media yang interaktif yaitu internet.

(11)

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

NOTA PEMBIMBING I ... ii

NOTA PEMBIMBING II ... iii

HALAMAN PENGESAHAN ... iv

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN ... v

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

ABSTRACT ... ix

ABSTRAK ... x

DAFTAR ISI... xi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian ... 1

B. Fokus Penelitian ... 5

C. Tujuan Penelitian ... 6

D. Manfaat Penelitian ... 6

BAB II KAJIAN TEORI A. Media Pembelajaran ... 8

B. Pemanfaatan Internet ... 15

C. Penelitian Relevan ... 21

D. Kerangka Pikir Penelitian ... 26

BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Dan Desain Penelitian ... 29

B. Temapat Dan Waktu Penelitian ... 30

C. Data, Sumber Data, dan Nara Sumber ... 30

D. Kehadiran Peneliti ... 31

E. Teknik Pengumpulan Data ... 31

F. Uji Keabsahan Data ... 33

(12)

xii

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Profil SD ... 37

B. Paparan Data ... 43

C. Temuan Penelitian ... 56

D. Pembahasan ... 61

BAB V PENUTUP A. Simpulan ... 69

B. Implikasi ... 71

C. Saran ... 71

(13)

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 4.1 Identitas SD Negeri 1 Sindurejo ... 39

Tabel 4.2 Keadaan Siswa SD Negeri 1 Sindurejo ... 40

Tabel 4.3 Tenaga Pendidik dan Karyawan ... 41

(14)

xiv

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Lampiran ... 76

Gambar 1 Tenaga Pendidik SD Negeri 1 Sindurejo ... 77

Gambar 2 Visi dan Misi SD Negegri 1 Sindurejo ... 77

Gambar 3 Kondisi Lingkungan SD Negeri 1 Sindurejo ... 78

Gambar 4 Wawancara dengan Kepala Sekolah ... 78

Gambar 5 Wawancara dengan Guru Kelas I A ... 79

Gambar 6 Wawancara dengan Guru Kelas I B ... 79

Gambar 7 Wawancara dengan Guru Kelas II ... 80

Gambar 8 Wawancara dengan Guru Kelas III ... 80

Gambar 9 Wawancara dengan Guru Kelas IV ... 81

Gambar 10 Wawancara dengan Guru Kelas V ... 81

Gambar 11 Wawancara dengan Guru Kelas VI ... 82

Gambar 12 Suasana pembelajaran di kelas ... 82

Gambar 13 Suasana pembelajaran di kelas ... 83

Gambar 14 Suasana pembelajaran di kelas ... 83

Gambar 15 Suasana pembelajaran di kelas ... 84

Referensi

Dokumen terkait

Pemanfaatan internet sebagai media pembelajaran seni budaya (seni musik) di SMP Negeri 2 Tonjong digunakan sebagai salah satu variasi dalam strategi mengajar,

Kesimpulan dari hasil Penelitian ini adalah (1) Karakteristik kegiatan sekolah dalam mengimplementasikan pembelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi di SD

Siswanto: Q 100140090 Peran Kepala Sekolah Dalam Pengelolaan Pembelajaran Guru di SD Negeri 1 Pojok Tawangharjo Grobogan. Bambang Sumardjoko dan Sabar Narimo. Universitas

yang mungkin tepat untuk diterapkan adalah pendekatan pembelajaran berbasis.

Hasil penelitian menyimpulkan bahwa (1) kondisi pembelajaran tematik di SD Negeri 2 Klampok dilakukan dengan penyiapan kurikulum tematik, penyiapan tenaga pendidik

Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mendeskripsikan model kepemimpinan kepala sekolah di SD Negeri 3 Sumberagung Kecamatan Ngaringan Grobogan, Untuk mendeskripsikan peran

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan peneliti mengenai peran perpustakaan sekolah sebagai sumber belajar Bahasa Indonesia di SD Negeri Krandon 1 Tegal dan

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan peneliti mengenai peran perpustakaan sekolah sebagai sumber belajar Bahasa Indonesia di SD Negeri Krandon 1 Tegal dan