• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENUTUP WANPRESTASI DALAM PELAKSANAAN PERJANJIAN KONSINYASI DI DAPUR ROTI BU HARYATI.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENUTUP WANPRESTASI DALAM PELAKSANAAN PERJANJIAN KONSINYASI DI DAPUR ROTI BU HARYATI."

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

56 BAB III PENUTUP

A. Simpulan

Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan, baik penelitian

kepustakaan maupun penelitian lapangan, berkaitan dengan wanprestasi

dalam pelaksanaan perjanjian konsinyasi di Dapur Roti Bu Haryati, maka

dapat disimpulkan bahwa pengaturan hak dan kewajiban untuk

masing-masing pihak ditentukan oleh Dapur Roti Bu Haryati yang kemudian

disepakati oleh pihak bakul. Pengaturannya hanya dalam bentuk lisan atau

tidak tertulis, maka sangat dimungkinkan terjadi permasalahan dalam

pelaksanaan perjanjian konsinyasi di Dapur Roti Bu Haryati. Adapun

kesimpulan dari penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Faktor pendorong adanya wanprestasi dalam pelaksanaan perjanjian

konsinyasi di Dapur Roti Bu Haryati disebabkan oleh faktor kesengajaan

dari pihak bakul selaku konsinyi.

2. Penyelesaian wanprestasi dalam pelaksanaan perjanjian konsinyasi di

Dapur Roti Bu Haryati adalah melalui negosiasi untuk mencapai

kesepakatan bersama. Sesuai dengan Pasal 16 Undang-Undang Nomor 4

Tahun 2004 Tentang Kekuasaan Kehakiman, yaitu menyelesaikan perkara

(2)

57

B. Saran

Ditarik dari kesimpulan di atas, maka diakhir penulisan hukum ini

penulis ingin memberikan saran, sekiranya membantu dan dapat berguna bagi

para pihak yaitu Dapur Roti Bu Haryati dan bakul yaitu :

1. Dalam membuat dan menentukan isi perjanjian konsinyasi, sebaiknya

melibatkan kedua belah pihak agar tidak menimbulkan ketidak

seimbangan kedudukan dalam hal melaksanakan hak dan kewajiban

yang diatur dalam isi perjanjian.

2. Membuat dan mengatur isi perjanjian dengan ketentuan pembebanan

ganti kerugian serta jumlah nominal yang akan dibayarkan para pihak,

bilamana dalam pelaksanaan perjanjian konsinyasi tidak melaksanakan

kewajibannya (wanprestasi) sebagaimana telah diatur dalam isi

perjanjian. Hal ini akan menjadi sangat penting jika ketentuan tersebut

sudah diatur dalam isi perjanjian, karena pihak yang tidak melakukan

kewajibannya (wanprestasi) secara otomatis akan membayar sejumlah

ganti kerugian yang dibebankan tanpa melakukan penyelesaian

(3)

58

DAFTAR PUSTAKA

Buku:

Abdul Kadir Muhammad, 2010. Hukum Perdata Indonesia, Citra Aditya, Jakarta.

Ahmadi Miru, 2007. Hukum Kontrak Perencanaan Kontrak, PT RajaGrafindo

Persada, Jakarta.

Herlien Budiono, 2010. Ajaran Umum Hukum Perjanjian dan Penerapannya

di Bidang Kenotariatan, Citra Aditya, Bandung.

H. Halim H.S, 2012. Perkembangan Hukum Kontrak Innominat di Indonesia, Sinar Grafika, Jakarta.

J. Satrio, 2005 Hukum Jaminan Hak-Hak Jaminan Kebendaan, PT Citra

Aditya Bakti, Bandung.

Mariam Darus Badrulzaman, 2001. Kompilasi Hukum Perikatan, PT Citra

Aditya Bakti, Bandung.

Marwan Mas, 2004. Terapan Pengantar Ilmu Hukum, Ghalia Indonesia,

Jakarta.

Nindyo Pramono, 2003. Hukum Komersil. Pusat Penerbitan UT, Jakarta.

Peter Mahmud Marzuki. 2013, Penelitian Hukum, Prenada Media, Jakarta.

R.Setiawan, 2003. Pokok-Pokok Hukum Perikatan, Putra Abadin, Jakarta.

Salim H.S, 2007, Perancangan Kontrak dan Memorandum of Understanding, Sinar Grafika, Jakarta.

Subekti , 2002. Hukum Perjanjian, PT Intermasa, Jakarta.

(4)

59

Wirjono Prodjodikoro, 2003. Asas-Asas Hukum Perjanjian, PT Citra Aditya Bakti, Bandung.

Jurnal

Niken Dian Pratiwi, 2013, Evaluasi Penerapan Sistem Akuntansi Konsinyasi Pada PT Gramedia Asri Media Surakarta, Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret.

Hasil Penelitian

Pius Rulik Darsono, 2014, Pelaksanaan Perjanjian Konsinyasi Dalam

Penjualan Anjing Ras Di Pet Gallery Sagan, Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

Peraturan Perundang Undangan : Undang-Undang Dasar 1945

Kitab Undang-Undang Hukum Perdata

Kitab Undang-Undang Hukum Dagang

Undang-Undang No 30 Tahun 1999 tentang Arbitrase dan Alternatif Penyelesaian Sengketa, LN Tahun 1999 No 138, TLN No 3872. Sekretarian Negara, Jakarta.

Undang-Undang Republik Indonesia No 4 Tahun 2004 tentang Kekuasaan Kehakiman, LN Tahun 2004 No 8, TLN No 4358. Sekretarian Negara, Jakarta.

Website:

http://hukumconsumer.com/PerlindunganKonsumen., 5 September 2014

Referensi

Dokumen terkait

10 SHE Indonesia Banking School Jakarta 11 SHE Selamat Sri Kendal 12 SHE Widya Manggala Semarang 13 STMIK AKAKOM Yogyakarta 14 UIN Sultan Syarif Kasim Pekanbaru 15

Apakah fraksi polar ekstrak etanol daun inggu memiliki aktivitas larvasida terhadap larva nyamuk Anopheles aconitus dan Anopheles maculatusC. Senyawa apa saja yang terkandung

Dari penegasan istilah di atas, maka dapat diambil suatu pengertian bahwa yang dimaksud dengan “Pengaruh Pemberian Tugas Terhadap Prestasi Belajar Mata Diklat Perhitungan

seseorang menjadi cacat. Kondisi yang tidak sempurna membuat penyandang.. difabel memiliki keterbatasan dan hambatan dalam menjalani

pankreas tikus yang diberi umbi kimpul dengan sehingga dapat manjadi. salah satu sumber informasi untuk penelitian yang terkait

Kepada peserta yang dinyatakan Lulus Seleksi Administrasi, diminta untuk mengikuti Ujian Wawancara yang akan diselenggarakan pada :.. Hari

03/01, giri purwo, purwosari Memenuhi Svarat 1 9 Widodo Gununskidul 27 desember 1 968 Beiiharjo, karangmojo Memenuhi Syarat 20 Antonius heri murdewo Gununqkidul 2 ianuari

Minat membaca berpengaruh besar terhadap kesuksesan anak (siswa) sehingga perlu ditanamkan sejak dini. Perpustakaan berperan dalam menumbuhkan minat baca siswa