• Tidak ada hasil yang ditemukan

abstrak wahyu hariyanto 15010112130161 HP 085640477747

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "abstrak wahyu hariyanto 15010112130161 HP 085640477747"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP KOMUNIKASI

INTERPERSONAL ORANG TUA-ANAK DENGAN

MORALITAS PADA REMAJA

Wahyu Hariyanto, Erin Ratna Kustanti

Fakultas Psikologi, Universitas Diponegoro,

Jl. Prof Soedarto, SH, Kampus Undip Tembalang, Semarang, Indonesia 50275

wahyu.hrynt@gmail.com

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara persepsi terhadap komunikasi interpersonal orang tua-anak dengan moralitas pada remaja. Moralitas adalah pemahaman individu terhadap nilai, norma, dan aturan yang berlaku di dalam masyarakat. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 505 siswa kelas X SMK Negeri Purwodadi. Sampel yang digunakan dalam penelitian sebanyak 181 siswa. Teknik sampling yang digunakan adalah teknik cluster random sampling. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah Skala Persepsi terhadap Komunikasi Interpersonal Orang Tua-Anak (24 aitem, α=.815) dan Skala Moralitas (50 aitem,

α=.925). Metode analisis data menggunakan analisis regresi sederhana. Hasil penelitian ini menunjukkan ada hubungan positif yang signifikan antara persepsi terhadap komunikasi interpersonal orang tua-anak dengan moralitas rxy=.515 dengan p=.00 (p<.05). Persepsi terhadap komunikasi interpersonal orang tua-anak memberikan sumbangan efektif sebesar 26.5% terhadap moralitas.

Kata kunci: Persepsi terhadap komunikasi interpersonal orang tua-anak, Moralitas,

Remaja

Abstract

The purpose of this study is to find correlation between perceptions of parent- adolescent interpersonal communication and morality in adolescents. Morality is individual's understanding of the values, norms, and rules accepted in society. Subjects in this research were 505 students of grade X in SMK Negeri Purwodadi. The sample used were 181 students. The sampling technique used was cluster random sampling technique. This study used Perceptions of Parent-Adolescent

Interpersonal Communication Scale (24 items, α = .815) and Morality Scale (50 items, α = .925) as measuring instruments. Data analysis were used is simple

regression analysis. The results showed that there was a significant positive relationship between perceptions of parent-adolescents interpersonal communication and morality rxy=.515, and p=.00 (p<.05). Perceptions of parent-adolescent interpersonal communication gives 26.5% effective contribution to morality.

Keywords: Perceptions of parent-adolescent interpersonal communication,

Referensi

Dokumen terkait

Di Indonesia memiliki sumber daya alam yang sangat berlimpah, dengan berlimpahnya sumber daya alam bukan berarti kita bisa menggunakannya tanpa melakukan

[r]

Metode desain database yang digunakan dalam membangun sistem informasi harga adalah Intergrated Spatial Database Management, dimana data spasial, dan data atribut

[r]

Determine whether the collection, strengths and weaknesses of the data used in the study are clearly specified, the research design (e.g. sample size, choice of methods

Pada tugas akhir ini, kajian dibatasi hanya untuk dan Dalam kajian ini, akan ditunjukkan bahwa terdapat 3 graf-(5,6) yang mempunyai pelabelan vertex-graceful dan juga

Jumlah sampel 40 orang, 20 orang dijadikan kelompok kontrol yaitu kelompok yang hanya diberi Fe saja dengan dosis 60 mg/minggu selain 1 bulan dan 20 orang lainnya

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Indeks Kepuasan Masyarakat Pada Pelayanan Publik di Kecamatan Medan Johor, Medan Maimun dan Medan Polonia Kota