• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PGSD 1205600 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PGSD 1205600 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i

Ninda Prasetiani, 2016

PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES SAINS UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP IPA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES SAINS UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP IPA

SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

Oleh Ninda Prasetiani

1205600

Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas mengenai penerapan pendekatan keterampilan proses sains untuk meningkatkan pemahaman konsep IPA siswa kelas IV SD pada materi energi bunyi. Penelitian ini dilaksanakan di salah satu SDN di Kota Bandung. Subjek pada penelitian ini adalah siswa kelas IV dengan jumlah siswa 23 orang. Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui efektifitas pembelajaran dengan menerapkan pendekatan keterampilan proses sain; (2) mengetahui peningkatan pemahaman konsep IPA siswa kelas IV SD melalui penerapan pendekatan keterampilan proses sains. Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pemahaman konsep siswa kelas IV yang masih rendah. Hal tersebut diperkuat dengan rendahnya hasil belajar siswa berdasarkan analisis nilai UTS dengan rata-rata 5,76. Dengan ketuntasan belajar siswa sekitar 29,8% yang lulus KKM. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka dilakukan PTK dengan menggunakan model Kemmis dan Mc. Taggart dengan dua siklus. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan pemahaman konsep dengan menerapkan pendekatan keterampilan proses sains. Pada siklus pertama, diperoleh data pemahaman konsep pada setiap indikator. Indikator menafsirkan 48%, mengklasifikasikan 50%, menjelaskan 30%, merangkum 55%, memberi contoh 96%, membandingkan 74%, dan menyimpulkan 25%. Peningkatan indikator pemahaman konsep tersebut dapat dilihat dari hasil siklus kedua yaitu indikator menafsirkan 91%, mengklasifikasikan 59%, menjelaskan 83%, merangkum 93%, memberi contoh 98%, membandingkan 88%, dan pada indikator menyimpulkan 49%. Data peningkatan pemahaman konsep diperkuat dengan hasil belajar siswa yang meningkat pula. Pada siklus pertama hanya 34,78% siswa yang tuntas, kemudian meningkat pada siklus dua menjadi 86,95% siswa yang tuntas. Berdasarkan data tersebut, dapat disimpulkan bahwa pendekatan keterampilan proses siswa dapat meningkatkan pemahaman konsep IPA siswa kelas IV SD.

(2)

ii

Ninda Prasetiani, 2016

PENERAPAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES SAINS UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP IPA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu ABSTRACT

APPLICATION PROCESS SCIENCE SKILLS APPROACH TO IMPROVE UNDERSTANDING THE CONCEPT IPA

CLASS IV PRIMARY

By Ninda Prasetiani

1205600

This research is a class act on the application of science process skills approach to improve students' understanding of science concepts fourth grade on the material sound energy. study was conducted in one primary school in Bandung. Subject study were students of class IV by the number of students 23 people. study aims to (1) determine the effectiveness of learning by applying science process skills approach; (2) to increase students' understanding of science concepts fourth grade through the application of science process skills approach. This research is motivated by the understanding of the concept of fourth grade students is still low. This is reinforced by the lack of student learning outcomes based on the analysis of the UTS with an average of 5.76. With mastery learning about 29.8% of students who graduated KKM. Based on these problems, it done by using the model Kemmis PTK and Mc. Taggart with two cycles. The results showed an increased understanding of the concept by applying science process skills approach. the first cycle, data showed understanding of the concept to each indicator. Indicators interpret the 48%, 50% classify, explain 30%, 55% encapsulate, gave the example of 96%, comparing 74%, and 25% concluded. Improved indicators of understanding the concept can be seen from the results of the second cycle is an indicator to interpret 91%, 59% classify, explain 83%, 93% encapsulate, gave the example of 98%, comparing 88%, and the indicator concluded 49%. The data reinforced with an improved understanding of the concept of student learning outcomes increased as well. In the first cycle of only 34.78% of students who completed, then the increase in cycle two being 86.95% of students who pass. Based on these data, it can be concluded that the process skills approach students can improve students' understanding of science concepts fourth grade.

Referensi

Dokumen terkait

Apabila ada jawaban yang dianggap salah maka hapuslah j awaban yang salah tersebut sampai bersih, kemudian hitamkan kot ak pada huruf jawaban yang Anda anggap benar.. Tidak

BAB II PENGARUH TEMU MANGGA ( Curcuma amada ) TERHADAP STABILISASI LIPID DARAH PADA MENCIT ( Mus musculus ) JANTAN PENDERITA HIPERLIPIDEMIA A.. Temu Mangga ( Curcuma

Pembayaran yang PPn BM-nya dipungut melalui Kantor Perbendaharaan dan Kas Negara atau Kas Daerah/Bank Pembangunan Daerah selaku Kas

4) Record relatif mursah dan tidak sukar untuk diperoleh, tetapi dokumen harus dicari dan ditemukan. 5) Keduanya tidak reaktif sehingga tidak sukar ditemukan dengan

Ada 4 Komisi yang ada pada DPRD Kabupaten Simalungun dan anggota. DPRD Kabupaten Simalungun sendiri terdiri atas

DISTRIBUSI MATA KULIAH KONSENTRASI &.MATA KULIAH PILIHAN PENDUKUNG. No Mata Kuliah Kosentrasi SKS Mata Kuliah

Tetapi dengan munculnya Pentium III dan Pentium 4 ini beberapa konsumen komputer yang menginginkan sebuah prosesor yang berkinerja cepat dan murah menjadi bingung, sebab ada

Pada sistem rekursi secara rekursif disini dapat juga dijadikan sebagai acuan untuk dapat mencari perbandingan mana proses rekursi yang lebih efisien , secara rekursif atau