• Tidak ada hasil yang ditemukan

Motivasi dan Kinerja Karyawan di Hotel Madani Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Motivasi dan Kinerja Karyawan di Hotel Madani Medan"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEUANGAN

MOTIVASI DAN KINERJA KARYAWAN DI HOTEL MADANI MEDAN

TUGAS AKHIR

Diajukan Oleh:

CHAIDIR RAMADAN 102101001

Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan

Pendidikan Pada Program Diploma III

Fakultas Ekonomi

Universitas Sumatera Utara

(2)
(3)

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN

A.Latar Belakang ... 1

B.Rumusan Masalah ... 4

C.Tujuan………...4

D. Manfaat Penelitian ....……….4

BAB II PROFIL PERUSAHAAN

A.Sejarah Hotel Madani ... 6

B. Manajemen pengelolaan ... 7

C. Arti madani ... 8

D. Visi Dan Misi Hotel Madani Medan ... 9

E. Letak yang sterategis ... 10

F. Fasilitas ... 10

G. Pelayanan di HaflaRestourant ………..10

H. Seteruktur Organisasi ………...14

BAB III PEMBAHASAN

A. Motivasi ... 20

1. Pengertian dan Tujuan Motivasi... 20

2. Teori-Teori Motivasi...22

3. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Motivasi... .30

4.Indikator Motivasi ... 31

B.Kinerja ... 32

1.Pengertian Kinerja ... 32

2.Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kinerja ... 33

3. Indikator kinerja karyawan Hotel Madani Medan ... 34

4. Indikator Kinerja ... 36

5. Evaluasi Kinerja ...37

(4)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan atas kehadirat ALLAH SWT, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini. Tak lupa shalawat beriringkan salam kita hadiahkan kepada junjungan Nabi Besar Muhammad SAW, yang kelak kita harapkan Syafa’at nya di Yaumil Mahshar kelak, Amin ya Rabbal Alamin.

Dalam penulisan tugas akhir ini, penulis telah berupaya semaksimal mungkin untuk mendapatkan hasil yang lebih baik dan dapat bermanfaat bagi penulis sendiri dan semua pihak yang memerlukannya. Namun sebagai manusia biasa penulis pasti memiliki keterbatasan dan penulis menyadari masih banyak kekurangan dan jauh dari sempurna dalam penulisan tugas akhir ini. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran dari berbagai pihak yang bersifat membangun.

Dalam kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan rasa terimakasih atas segala dukungan, pikiran, tenaga, semangat, materi dan juga doa dari semua pihak yang telah membantu penulis menjalani masa perkuliahan dan penyusunan tugas akhir ini kepada:

1. Bapak Prof.Dr.Azhar Maksum,M.Ec,.Ac.,Ak selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu Dr. Yeni Absah, SE, M,Si selaku Ketua Program Studi DIII Keuangan Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan saran dan masukan kepada penulis.

3. Ibu Yasmin Chairunisa, SP.MBA selaku Dosen Pembimbing yang telah banyak meluangkan waktunya untuk memberikan saran dan bimbingan kepada penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini. 4. Teristimewa penulis ucapkan kepada orang tua tercinta. Ayahanda

(5)

ananda dalam segala hal, sehingga ananda dapat menyelesaikan tugas akhir ini.

5. Sahabat – sahabat terbaik yang telah mendukung dan memberi semangat serta doa .Yones, Risky, Dwita, Randa (Semua teman-teman magang) Hafis,arif, reza hasbi, purno, fadil, Rio ezrom dan semua teman yang ada di Grup A, B, C dan seluruh teman yang ada di Univesitas Sumatera Utara.

“Tak ada gading yang tak retak.” Penulis menyadari bahwa

tugas akhir ini masih jauh dari sempurna, masih terdapat kekurangan karena keterbatasan pengetahuan dan kemampuan penulis. Oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari berbagai pihak guna kesempurnaan tugas akhir ini dan kebaikan penulis pada masa yang akan datang.

Demikianlah yang dapat penulis sampaikan, semoga tugas akhir ini bermanfaat bagi orang banyak khususnya bagi pembaca.

Medan, Juli 2013 Penulis,

Referensi

Dokumen terkait

The International Archives of the Photogrammetry, Remote Sensing and Spatial Information Sciences, Volume XL-8, 2014 ISPRS Technical Commission VIII Symposium, 09 – 12 December

PEMERINTAH KABUPATEN PROBOLINGGO

KEY WORDS : urban expansion, urban boundary extraction, remote sensing detection, population distribution, boundary

Dalam rangka percepatan pelaksanaan Proyek Strategis Nasional untuk.. kepentingan umum dan kemanfaatan umum, dengan

Dengan ini kami beritahukan bahwa berdasarkan hasil evaluasi administrasi dan teknis dokumen prakualifikasi, perusahaan Saudara telah masuk dalam calon Daftar Pendek untuk

[r]

APBD merupakan rencana pelaksanaan semua pendapatan daerah dan semua belanja daerah dalam rangka pelaksanaan desentralisasi dalam tahun anggaran tertentu Pemungutan

Persentase proses mulai menyusui kurang dari satu jam (< 1 jam) setelah bayi lahir adalah 29,3%, tertinggi di Nusa Tenggara Timur 56,2% terendah di Maluku 13,0%. Sebagian besar