• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Kualitas Tidur Dengan Adaptasi Fisiologis Masa Postpartum di Klinik Sumiariani Medan Johor

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Kualitas Tidur Dengan Adaptasi Fisiologis Masa Postpartum di Klinik Sumiariani Medan Johor"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

11

Judul : Hubungan Kualitas Tidur dengan Adaptasi Fisiologis Masa Postpartum

Peneliti : Dewi Anggraeni Sylvia Siregar

NIM : 121101102

Jurusan : Program Studi Ilmu Keperawatan Tahun Akademik : 2015/2016

ABSTRAK

Kebutuhan dan kebiasaan tidur akan berubah pada masa –masa tertentu khususnya ibu postpartum. Ibu postpartum membutuhkan istirahat dan tidur untuk membantu proses penyembuhan organ-organ reproduksi. Fungsi tidur bagi ibu diantaranya mempercepat proses involusi uteri dan memperbanyak produksi ASI. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kualitas tidur dengan adaptasi fisiologis masa postpartum. Desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif korelasi. Populasi penelitian adalah Ibu masa postpartum 24 jam sampai 42 hari atau 6 minggu setelah melahirkan dengan besar sampel sebanyak 30 orang.Teknik sampling yang digunakan adalah consecutive sampling.Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar kualitas tidur ibu postpartum di Klinik Sumiariani buruk sebanyak 25 orang (82.5%).Adaptasi fisiologis normal sebanyak 26 orang (86.7%).Hasil analisis korelasi Spearman Rank Correlationdiperoleh nilai signifikansi = 0.645 (p < 0.05). Artinya tidak terdapat hubungan bermakna antara kualitas tidur dengan adaptasi fisiologis masa postpartum karena angka signifikansi yang diperoleh (p > 0.05). Nilai koefisien korelasi spearman = -0.088. Artinya hubungan antara kedua variabel negatif dengan interpretasi kuat.Sehingga dapat disimpulkan bahwa hipotesa Ha pada penelitian ini ditolak dan Hipotesa Ho diterima yaitu tidak ada hubungan antara kualitas tidur dengan adaptasi fisiologis masa postpartum.Ada beberapa faktor lain yang menjadi faktor dominan dalam menentukan adaptasi fisiologis ibu berjalan normal, untuk penelitian selanjutnya diharapkan untuk meneliti mengenai faktor-faktor lain yang mempengaruhi adaptasi fisiologis selama masa postpartum dengan dengan jumlah sampel yang lebih besar .

Kata Kunci :kualitas tidur, adaptasi fisiologis, postpartum

xi

(2)

12

xii

Referensi

Dokumen terkait

Dengan mencermati arah pergerakan 20-50MA dengan kecenderungan ruang pergerakan IHSG yang mulai menyempit, maka dapat diperkirakan IHSG akan memasuki masa kontraksi harga dengan

Faktor penguat adalah faktor yang menentukan apakah tindakan kesehatan memperoleh dukungan atau tidak. Sumber penguat tersebut bergantung pada tujuan dan jenis program. Di

tidak bergantung pada variabel lainya dan biasanya disimbolkan dengan (X). Adapun variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah :.. Return on Asset..

Perbedaan kontur melodi antara lagu dengan gending seperti di atas terjadi karena beberapa hal: pertam a, perbedaan laras antara lagu dengan gamelan yakni lagunya berlaras madenda

Bedasarkan hasil pengamatan dan analisis data pada pertumbuhan bobot total (Tabel 1) benih ikan Maanvis, ternyata pertumbuhan bobot tertinggi yaitu pada perlakuan

LAHIR KELAMIN PERKAWINAN KELUARGA.. 815 Sawahan Pendowoharjo Sewon

Rencana Kerja Organisasi Perangkat Daerah (RENJA OPD) merupakan dokumen perencanaan tahunan yang dimulai penyusunannya dengan pendekatan perencanaan partisipatif

Judul Skripsi : Pengaruh Pemberian Campuran Onggok dan Molase Terfermentasi Terhadap Konsumsi Pakan, Konversi Pakan dan Pertambahan Bobot Badan Ayam