• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH FAKTOR PSIKOLOGIS TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MENGGUNAKAN JASA MEDICAL CHECK UP PADA LABORATORIUM TRANS INDO MEDICAL DI NGANJUK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PENGARUH FAKTOR PSIKOLOGIS TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MENGGUNAKAN JASA MEDICAL CHECK UP PADA LABORATORIUM TRANS INDO MEDICAL DI NGANJUK"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH FAKTOR PSIKOLOGIS TERHADAP

KEPUTUSAN KONSUMEN MENGGUNAKAN JASA

MEDICAL CHECK UP PADA LABORATORIUM TRANS INDO

MEDICAL DI NGANJUK

Oleh:

HAMIDAH MITA MEIMURTI NPM: 10.1.02.04683

Program Studi: Manajemen

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA (STIESIA) SURABAYA

(2)

PENGARUH FAKTOR PSIKOLOGIS TERHADAP

KEPUTUSAN KONSUMEN MENGGUNAKAN JASA

MEDICAL CHECK UP PADA LABORATORIUM TRANS INDO

MEDICAL DI NGANJUK

Skripsi Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi

Program Studi: Manajemen Konsentrasi: Manajemen Pemasaran

Oleh:

HAMIDAH MITA MEIMURTI NPM 10.1.02.04683

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA (STIESIA) SURABAYA

(3)
(4)
(5)

DAFTAR RIWAYAT HIDUP A. MAHASISWA

Nama : HAMIDAH MITA MEIMURTI

NPM : 10.1.02.04683

Program Studi : Manajemen

Tempat/Tanggal Lahir : Sidoarjo, 20 Mei 1992

Agama : Islam

Jumlah Saudara/Anak ke : 2 / 2

Alamat Rumah : Jl. Jati sari Gang Musollah 20 Pepelegi, Sidoarjo

Status : Belum Kawin

B. ORANG TUA

Nama : Kadar Marsim

Alamat Rumah/Telepon : Jl. Jati sari Gang Musollah 20 Pepelegi, Sidoarjo

Pekerjaan/Jabatan : PNS

C. RIWAYAT PENDIDIKAN

1. Tamat SD di MI WARU II Sidoarjo tahun 2004 2. Tamat SMP di SMP KHADIJAH Surabaya tahun 2007 3. Tamat SMA di SMAN 18 Surabaya tahun 2010

4. Pendidikan Tinggi (PT)

Nama PT Tempat Semester Tahun Keterangan

STIESIA SURABAYA I-X 2010-2015 -

D. RIWAYAT PEKERJAAN

Tahun Bekerja di Pangkat/Golongan Jabatan

- - - -

Di buat dengan sebenarnya,

(6)

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga saya telah berhasil menyelesaikan tugas penulisan skripsi ini dengan judul “PENGARUH FAKTOR PSIKOLOGIS TERHADAP

KEPUTUSAN KONSUMEN MENGGUNAKAN JASA MEDICAL CHECK

UP PADA LABORATORIUM TRANS INDO MEDICAL NGANJUK”

Skripsi ini saya tulis untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan strata I dan memperoleh gelar sarjana ekonomi di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya. Skripsi ini telah berhasil saya selesaikan berkat adanya dukungan dari berbagai pihak untuk itu perkenankanlah saya mengucapkan terima kasih sedalam-dalamnya kepada:

1. Bapak Dr. Akhmad Riduwan, S.E.,M.S.A,.Ak.CA. selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.

2. Ibu Dra. Tri Yuniati, M.M. selaku Ketua Program Studi Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.

3. Bapak Dr. Suwitho, M.Si. dan Ibu Dra. Tri Yuniati, M.M. selaku dosen wali kelas SM4 yang telah memberikan pengarahan dan dorongan semangat dengan penuh kesabaran selama masa perkuliahan di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.

4. Bapak Sonang Sitohang, Dr., S.M.I., M.M. selaku dosen pembimbing yang yang dengan sabar meluangkan waktunya dalam memberi saran,

(7)

bimbingan, nasihat, motivasi, dukungan dan arahan sehingga penelitian ini dapat terselesaikan dengan baik.

5. Bapak dan Ibu dosen seluruh staf dan karyawan Sekolah Tinggi Ilmu Eknomi Indonesia (STIESIA) Surabaya yang telah banyak memberikan bekal ilmu pengetahuan dan juga memberikan banyak bantuan untuk kemudahan penulis selama menjalankan studi hingga dapat menyelesaikan skripsi ini.

6. Pimpinan dan karyawan Laboratorium Trans Indo Medical Nganjuk, yang telah memberikan ijin dan pengarahan guna terselesaikannya skripsi ini. 7. Kedua orang tua saya yang setiap waktu memberikan doa, semangat dan

harapan untuk terus berjuang meraih cita-cita sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik dan tepat waktu.

8. Kakak saya Hanifah Eka Fatmawati yang telah memberikan dorongan semangat dan doa sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik dan tepat waktu.

9. Untuk Fajar Dian Apriludin terima kasih sudah memberikan banyak motivasi dan dukungan selama awal kita kuliah sampai penyusunan skripsi ini hingga akhir.

10. Sahabat terbaikku Afrita Wahyu, Wahyu D Naninda, Astrini Fitria, Raesyani Bachri, Resky Rosario, Naning Sugesti, Resty Wahyuningsih, Naima Helmi dan Nurul Widiya Ningsih, terima kasih telah menjadi saudara dan partner selama ini yang selalu ada saat susah maupun senang.

(8)

11. Sahabat di kelas SM4 STIESIA, Erfan, Hari, Riezky bhrammana, Sandra, Robin, Dani, Lutfi Eka, Ovi, Idayu, Sundari, pras, Yofie, Hanif, ipung, Gustin dan seluruh anggota kelas SM4 yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu terima kasih telah memberikan arahan, ilmu dan dukungannya selama saya berada di perkuliahan ini.

12. Sahabat di UKM Paduan Suara Stiesia, Renata, Aie, Ina, Faris, Ninda, Rosa, Agus, serta semua anggota UKM Paduan Suara lainnya yang telah memberikan arahan, doa dan dukungannya selama saya berada di UKM Paduan Suara STIESIA.

13. Terima kasih kepada semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah banyak memberikan bantuan dan dukungan selama proses penulisan skripsi ini maupun selama perkuliahan.

Dalam Penyusunan skripsi ini Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih belum sempurna. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati, penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari pembaca dan semua pihak demi kesempurnaan skripsi yang penulis buat, sehingga skripsi ini dapat bermanfaat dan menambah pengetahuan bagi semua pihak sebagaimana mestinya.

Surabaya, 28 Februari 2015 Penulis

(9)

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL LUAR SKRIPSI ... i

HALAMAN SAMPUL DALAM SKRIPSI ... ii

HALAMAN JUDUL SKRIPSI . ... iii

HALAMAN PENGESAHAN TIM PENGUJI . ... iv

HALAMAN PERNYATAAN ... v

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI . ... x

DAFTAR TABEL . ... xv

DAFTAR GAMBAR ... xvi

DAFTAR LAMPIRAN ... ... xvii

INTISARI ... ... ... xviii

ABSTRACT . ... xix

BAB 1 PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 4

1.3 Tujuan Penelitian ... 5

1.4 Manfaat Penelitian ... 6

1.5 Ruang Lingkup Penelitian ... 6

BAB 2 TINJAUAN TEORITIS DAN RUMUSAN HIPOTESIS ... 8

2.1 Tinjauan Teoritis ... 8

2.1.1 Pemasaran Jasa ... 8

2.1.1.1 Pengertian Jasa ... 8

2.1.1.2 Karakteristik Jasa ... 9

(10)

2.1.2 Perilaku Konsumen ... 12

2.1.2.1 Pengertian Perilaku Konsumen ... 12

2.1.2.2 Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen ... 13

2.1.3 Konsep Motivasi Dalam Membeli ... 25

2.1.3.1 Pengertian Motivasi ... 25

2.1.3.2 Hierarki Kebutuhan Maslow ... 26

2.1.3.3 Sifat Motivasi ... 28

2.1.3.4 Motivasi Dalam Strategi Pemasaran ... 32

2.1.3.5 Dinamika Proses Motivasi ... 33

2.1.3.6 Metode Pemberian Motivasi ... 34

2.1.3.7 Klasifikasi Motif ... 35

2.1.3.8 Indikator Motivasi Dalam Membeli ... 36

2.1.4 Konsep Persepsi Dalam Membeli ... 36

2.1.4.1 Pengertian Persepsi ... 36

2.1.4.2 Pengaruh yang Membentuk Persepsi ... 37

2.1.4.3 Proses Persepsi Pembelian ... 39

2.1.4.4 Karakteristik Konsumen Mempengaruhi persepsi ... 40

2.1.4.5 Indikator Persepsi Dalam Membeli ... 44

2.1.5 Konsep Pembelajaran Dalam Membeli ... 44

2.1.5.1 Pengertian Pembelajaran ... 44

2.1.5.2 Elemen Dasar dalam Pembelajaran ... 45

2.1.5.3 Beberapa Hal Penting dari Pembelajaran ... 46

(11)

2.1.5.5 Teori Pembelajaran ... 49

2.1.5.6 Pembelajaran Kognitif Sebagai Tanggapan Psikologis ... 52

2.1.5.7 Indikator Pembelajaran Dalam Membeli ... 53

2.1.6 Konsep Sikap dan Keyakinan Dalam Pembelian ... 54

2.1.6.1 Pengertian Sikap dan Keyakinan ... 54

2.1.6.2 Karakteristik Sikap ... 54

2.1.6.3 Fungsi Sikap Dalam Pembelian ... 56

2.1.6.4 Strategi Mengubah Sikap Konsumen ... 57

2.1.6.5 Model Sikap Multiatribut Fishbein ... 60

2.1.6.6 Hubungan Antara Kepercayaan dan Sikap ... 61

2.1.6.7 Indikator Sikap dan Keyakinan Dalam Membeli ... 63

2.1.7 Hubungan Motivasi Dengan Keputusan Konsumen ... Melakukan Pembelian ... 63

2.1.8 Hubungan Persepsi Dengan Keputusan Konsumen . ... Melakukan Pembelian ... 64

2.1.9 Hubungan Pembelajaran Dengan Keputusan Konsumen . . Melakukan Pembelian ... 65

2.1.10 Hubungan Sikap dan Keyakinan Dengan Keputusan ... Konsumen Melakukan Pembelian ... 65

2.1.11 Penelitian Terdahulu ... 67

2.2 Rerangka Konseptual ... 71

2.3 Hipotesis ... 72

BAB 3 METODE PENELITIAN . ... 73

(12)

3.1.1 Jenis Penelitian ... 73

3.1.2 Gambaran Populasi Penelitian ... 73

3.2 Teknik Pengambilan Sampel ... 74

3.3 Teknik Pengumpulan Data ... 75

3.4 Variabel dan Definisi Operasional Variabel . ... 77

3.4.1 Variabel Bebas (Independent Variable) ... 77

3.4.2 Variabel Terikat (Dependent Variable) ... 80

3.5 Teknik Analisis Data ... 81

3.5.1 Uji Validitas dan Reliabilitas ... 81

3.5.2 Uji Asumsi Klasik ... 82

3.5.3 Uji Koefisien Determinasi Berganda (R2) ... 84

3.5.4 Analisis Regresi Linier Berganda ... 84

3.5.5 Uji Kelayakan Model (Goodnes of Fit) ... 85

3.5.6 Pengujian Hipotesis ... 86

BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN . ... 88

4.1 Hasil Penelitian . ... 88

4.1.1 Gambaran Umum Subyek Penelitian ... 88

4.1.2 Pembahasan dan Deskriptif Hasil Penelitian ... 91

4.2 Analisis Data ... 100

4.2.1 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas ... 100

4.2.2 Uji Asumsi Klasik ... 102

4.2.3 Koefisien Determinasi (R2) dan Korelasi (R) ... 107

4.2.4 Analisis Regresi Linier Berganda ... 108

(13)

4.2.6 Pengujian Hipotesis ... 111

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN .. ... ...116

5.1 Simpulan ... 116

5.2 Saran ... 117

JADWAL PENELITIAN ... .... 118

DAFTAR PUSTAKA ... 119

(14)

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ... 88

4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia ... 89

4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan ... 90

4.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Pekerjaan ... 90

4.5 Posisi Keputusan Penilaian .. ... 92

4.6 Tanggapan Responden Berdasarkan Motivasi . ... 93

4.7 Tanggapan Responden Berdasarkan Persepsi .. ... 95

4.8 Tanggapan Responden Berdasarkan Pembelajaran .. ... 96

4.9 Tanggapan Responden Berdasarkan Keyakinan dan Sikap .. ... 97

4.10 Tanggapan Responden Berdasarkan Keputusan Konsumen ... 99

4.11 Hasil Analisis Uji Validitas . ... 100

4.12 Hasil Uji Reliabilitas . ... 101

4.13 Hasil Uji Normalitas . ... 103

4.14 Hasil Uji Multikolinieritas . ... 105

4.15 Model Summary . ... 107

4.16 Hasil Uji Regresi Linier Berganda . ... 108

4.17 Anova ... 111

4.18 Hasil Perolehan t hitung dan Tingkat Signifikan ... 112

(15)

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1 Model Hierarki Kebutuhan . ... 26

2.2 Konseptual Rerangka Penelitian . ... 71

4.1 Grafik Pengujian Normalitas Data . ... 104

(16)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran

1 Kuesioner

2 Tabulasi Hasil Kuesioner

3 Frequency Table

4 Reliabilitas & Validitas

5 Surat Tugas Bimbingan Penulisan Skripsi

6 Kartu Konsultasi Bimbingan Skripsi

7 Surat Keterangan Ijin Riset Kepada Perusahaan

8 Surat Keterangan Selesai Riset dari Perusahaan

9 Surat Keterangan Berita Acara

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil perancangan aplikasi panduan mendaki gunung menggunakan GPS ( Global Positioniong System ) dengan metode LBS ( Location Based Service ) untuk mengurangi resiko

Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan mengambil data sebanyak mungkin dari video Youtube yang terdapat pada kanal gaming yang selalu

Selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu mengembangkan perencanaan pembelajaran fisika di sekolah yang relevan dengan standar nasional pendidikan,

Harga pembelian gabah non pemerintah juga lebih besar daripada harga pembelian pemerintah (HPP). Permasalahan di atas diperlukan kajian tentang perbedaan harga

Dengan memperhatikan rataan parsial (rataan masing-masing metode), analisis ragam, dan uji lanjut dengan menggunakan kontras ortogonal diperoleh kesimpulan sebagai berikut. a) Metode

Wawancara dengan para guru MIN Wonoketingal pada tanggal 2 Maret 2011.. g) Indikator telah terisi sebagai penerjemahan dari Kompetensi Dasar. h) Tujuaan pembelajaran telah

Pengaruh Tekanan Pompa Terhadap SAW Pada pengujian ini dilakukan analisis tentang pengaruh dari perubahan tekanan pompa terhadap hasil parameter yang didapatkan dari

Pada penelitian ini akan dilakukan prediksi terhadap data seasonal menggunakan model Seasonal Autoregressive Moving Average (SARIMA) yang hasilnya dimasukkan ke