• Tidak ada hasil yang ditemukan

Peningkatan Perilaku Prososial Siswa Melalui Layanan Penguasaan Konten Dengan Menggunakan Permainan Pada Siswa Kelas VIII SMP Teuku Umar Semarang Tahun Ajaran 2009/2010.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Peningkatan Perilaku Prososial Siswa Melalui Layanan Penguasaan Konten Dengan Menggunakan Permainan Pada Siswa Kelas VIII SMP Teuku Umar Semarang Tahun Ajaran 2009/2010."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

viii

ABSTRAK

Fitriyanti, Amalia. 2010. Peningkatan Perilaku Prososial Siswa Melalui Layanan

Penguasaan Konten Dengan Menggunakan Permainan Pada Siswa Kelas VIII SMP Teuku Umar Semarang Tahun Ajaran 2009/2010. Skripsi, Jurusan Bimbingan Dan

Konseling, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Negeri Semarang. Drs. Heru Mugiharso, M.Pd. Kons dan Drs. Eko Nusantoro, M.Pd.

Kata kunci: perilaku prososial, layanan penguasaan konten, dan permainan.

Remaja selalu berinteraksi dengan kelompok sosialnya untuk mengembangkan ketrampilan-ketrampilan sosialnya. Dalam berinteraksi dan menyesuaikan diri dengan orang lain, seringkali muncul benturan dengan kebutuhan dan keinginan orang lain. Penyebabnya adalah kekurangpahaman seseorang terhadap keinginan dan kebutuhan orang lain. Pemahaman terhadap keinginan, perasaan dan kebutuhan orang lain sangatlah dibutuhkan remaja untuk dapat hidup sukses dalam bermasyarakat. Perilaku prososial adalah salah satu perilaku yang dilakukan oleh seseorang guna menolong orang lain tanpa mengharapkan imbalan apapun. Adapun aspek-aspek yang menjadi unsur dalam perilaku prososial yaitu berupa tindakan-tindakan seperti : menolong, berbagi (sharing) dan menyumbang (dermawan), empati, bekerjasama, dan punya kepedulian terhadap orang lain. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah adakah perbedaan perilaku prososial siswa sebelum dan setelah mendapatkan layanan penguasaan konten dengan menggunakan permainan?. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan membuktikan rumusan masalah.

Jenis penelitiannya adalah penelitian eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Teuku Umar Semarang, sedangkan untuk sampelnya adalah kelas VIII-4 yang berjumlah 27 siswa. Pengambilan sampel dilakukan melalui teknik one stage cluster random sampling. Metode pengumpulan data menggunakan angket dan observasi. Sedangkan teknik analisis datanya menggunakan analisis deskriptif persentase dan uji t-test.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebelum mendapatkan perlakuan perilaku prososial siswa termasuk dalam kategori sedang dengan rata-rata persentase 59% dan sesudah mendapatkan perlakuan rata-rata persentasenya menjadi 72% termasuk dalam kategori tinggi, dengan demikian mengalami peningkatan sebesar 13%. Hasil uji t-test menunjukkan bahwa nilai thitung= 9,29

dan ttabel= 2,06. Karena thitung < ttabel maka hasilnya signifikan, yaitu terdapat

perbedaan yang signifikan antara sebelum dan sesudah mendapatkan layanan penguasaan konten dengan menggunakan permainan. Dengan demikian Ha diterima dan Ho ditolak, sehingga terjadi peningkatan perilaku prososial pada siswa dan hipotesis yang diajukan dapat diterima.

Referensi

Dokumen terkait

(2008) calculated a single spatial probability distribution from mobile phone data using a statistical approach and determined that 'inherent similarity in travel

Metode Backward dan Viterbi yang dimodifikasi digunakan untuk memperbaiki incomplete trace sedangkan metode Baum-welch yang dimodifikasi dan metode pembentukan model

Jenis penjual: situs iklan baris seperti ini cocok bagi penjual yang hanya ingin menjual sekali-kali saja, seperti barang bekas atau barang yang stoknya sedikit.. Marketplace

Tindakan ini dilakukan Apabila Wajib Pajak tidak membayar pajak terutang sesuai dengan jangka waktu yang telah ditentukan dalam Surat Tagihan Pajak(STP), atau Surat Ketetapan

membuat setiap pengguna kendaraan di jalan tidak merasa nyaman, disamping lamanya tundaan yang terjadi.Salah satunya yakni tiga simpang bersinyal yang berdekatan pada ruas jalan

Thus, this article illustrates the problems from these three aspects, namely students lack of intere st, lack of English environment (this relates to disharmony of

Judul : Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Terhadap Loyalitas Pelanggan Telkomsel Di Surabaya.. Disetujui dan diterima baik

• Ketika Anda menjadi lebih sukses dalam karir Anda, tindakan yang Anda ambil dan proyek-proyek yang Anda jalankan akan mempengaruhi lebih banyak orang. • Semakin banyak orang