• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kajian Aspek-aspek Keperdataan Hukum Perbankan Syariah Di Indonesia Dalam Menunjang Bisnis Usaha Mikro-kecil.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Kajian Aspek-aspek Keperdataan Hukum Perbankan Syariah Di Indonesia Dalam Menunjang Bisnis Usaha Mikro-kecil."

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

1

LAPORAN AKHIR

HASIL PENELITIAN MANDIRI

Dalam Rangka Pelaksanaan Tri Darma

Perguruan Tinggi

Oleh:

Dr. Tarsisius Murwadji, S.H., M.H.

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS PADJADJARAN

BANDUNG

JANUARI 2015

KAJIAN ASPEK-ASPEK KEPERDATAAN

HUKUM PERBANKAN SYARIAH

(2)

2

DAFTAR ISI

Halaman

Halaman Sampul... i

Halaman Pengesahan... ii

Daftar Isi... iii

Ringkasan... iv

Bab I Pendahuluan... 1

Bab II Tinjauan Pustaka... 6

Bab III Metode Penelitian... 21

Bab IV Hasil dan Pembahasan ... 24

Bab V Kesimpulan dan Saran ... 60

(3)

3

RINGKASAN

Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 64/PUU-X/2012 yang membuka peluang bagi istri untuk membuka rahasia bank berupa data keuangan suami melalui gugatan perceraian menimbulkan pendapat yang pro dan kontra. Pendapat yang bersifat pro berasal dari para istri dan keluarganya, sedangkan yang kontra berasal dari para nasabah kreditur dan pihak bank. Putusan ini berpotensi menyebabkan banyaknya gugatan perceraian untuk mengetahui dan mengambilalih dana suami yang tersimpan di bank sehingga kepercayaan masyarakat dapat menurun drastis.Berdasarkan permasalahan di atas, identifikasi masalahnya adalah: Bagaimana keterkaitan usaha bank dengan ketentuan mengenai perkawinan yang berlaku di Indonesia? Bagaimana persyaratan dan prosedur pelaksanaan pembukaan Rahasia Bank yang menjaga kepercayaan nasabah dan tidak merugikan nasabah dan bank? serta bagaimana penerapan prinsip kehati-hatian bank dalam membuka rahasia bank setelah Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 64/PUU-X/2012?

Spesifikasi penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif analisis, yaitu bersifat memaparkan untuk memperoleh gambaran (deskripsi) secara lengkap tentang keadaan hukum yang berlaku di tempat tertentu dan pada saat tertentu, atau mengenai gejala yuridis yang ada atau peristiwa hukum tertentu yang terjadi dalam masyarakat. Metode Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah yuridis normatif, yaitu mengkaji hukum yang dikonsepkan sebagai norma atau kaidah yang berlaku dalam masyarakat dan menjadi acuan perilaku setiap orang.

UU Perbankan mengatur tentang kewajiban bank untuk melindungi rahasia bank, pelanggaran terhadap rahasia bank oleh bank merupakan tindak pidana bank yang diancam dengan hukuman penjara. Aspek perdata dalam Hukum Perbankan bersifat indivualistik, oleh karena itu perlindungan bank hanya sebatas kepada nasabah kreditur yang menandatangani perjanjian. Perlindungan oleh UU Perbankan terhadap nasabah juga besifat pribadi, Pasal 29 UU Perbankan mengharuskan pihak bank menerapkan prinsip kehati-hatian dan tidak boleh merugikan bank maupun nasabah yang telah mempercayakan dananya disimpan di bank tersebut. Aspek keperdataan yang lain adalah menyangkut harta bersama, yaitu apabila seseorang sudah menikah maka harta yang diperoleh setelah pernikahan adalah harta bersama (gono-gini). Sebagai konsekuensinya, pihak istri akan merasa berhak untuk membuka rahasia bank.

Referensi

Dokumen terkait

Hasil observasi awal yang dilakukan, diperoleh beberapa jenis obat yang berinteraksi antara lain captopril dengan antasida (minor), amlodipin dengan simvastatin

Agar tidak terjadi salah paham dalam memahami penelitian ini, penulis merumuskan definisi operasional seperti berikut ini. 1) Menulis puisi adalah kegiatan menyampaikan

Pengukuran laju respirasi dilakukan dalam wadah stoples kaca. Perlakuan buah utuh, setengah kupas melintang, setengah kupas membujur dan kupas penuh dimasukkan ke dalam

Pada telur ayam kampung, tebal kerabang secara stastistik juga menunjukkan hasil yang tidak berbeda nyata (P>0,05), pada ayam Lohman Brown dimana H0 menunjukkan angka 0,346

Obyek dari performance bond adalah barang serta jasa lingkungan hidup (hutan, udara, air) yang dapat terkena dampak polutif atau ekstraktif dari suatu kegiatan ekonomi..

Merunut saling keterkaitan sumber-sumber kajian teori di atas peran bahasa dalam teks-teks perkembangan pemikiran ekonomi Islam dan bagaimana bahasa dapat

jQuery berhasil menyederhanakan fungsi-fungsi JavaScript dan Ajax yang rumit, sehingga hanya dengan beberapa baris kode, kita bisa membuat website dengan tingkat interaktivitas

pada penderita diare anak di Puskesmas Rawat Inap kota Pekanbaru yaitu sebanyak 10 orang (10,41%) yang lebih banyak didapat pada anak laki-laki dengan usia 1-3 tahun..