• Tidak ada hasil yang ditemukan

QUASI IDEAL-GAMMA PADA SEMIGRUP-GAMMA REGULAR - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "QUASI IDEAL-GAMMA PADA SEMIGRUP-GAMMA REGULAR - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

1 BAB I

PENDAHULUAN

1.1Latar Belakang

Struktur aljabar adalah himpunan tak kosong yang dilengkapi dengan satu atau lebih operasi biner dan memenuhi beberapa kondisi. Untuk operasi biner secara umum digunakan simbol ‘*’. Dalam perkembangan ilmu aljabar, banyak topik mengenai struktur aljabar yang telah dibahas dan mengalami perkembangan. Salah satu topik struktur aljabar yang sering dibahas dan telah mengalami perkembangan adalah semigrup.

(2)

2

dan juga mengatakan konsep umum pada semigrup analog di semigrup- . Sebelumnya, pada tahun 2012 Stephani Diah Ardita telah membahas sifat-sifat quasi-ideal- pada semigrup- melalui skripsinya [8]. Pada skripsi ini membahas lebih lanjut pengembangan dari beberapa sifat tersebut, yaitu quasi-ideal- pada semigrup- regular.

1.2Perumusan Masalah

Berdasarkan uraian di atas, permasalahan yang akan dibahas adalah bagaimana konsep regular pada semigrup- dan quasi-ideal- pada semigrup-regular.

1.3Pembatasan Masalah

Pada skripsi ini akan dibahas mengenai semigrup- secara umum meliputi

definisi semigrup- , subsemigrup- , semigrup- komutatif, ideal- dan quasi-ideal- pada semigrup- . Selain itu juga akan dibahas mengenai definisi

semigrup- regular dan quasi-ideal- pada semigrup- regular.

1.4Tujuan Penulisan

Tujuan penulisan skripsi ini adalah untuk mempelajari konsep regular pada semigrup- dan quasi-ideal- pada semigrup- regular.

1.5 Metode Penulisan

(3)

3

1.6 Sistematika Penulisan

Sistematika penulisan skripsi ini adalah dengan membagi bahasan pada 4 bab, yaitu Bab I Pendahuluan, Bab II Teori Penunjang, Bab III Pembahasan dan Bab IV Penutup.

Referensi

Dokumen terkait

Kebalikan dari teorema ini tidak berlaku, karena terdapat quasi-  -ideal yang bukan  -ideal kiri.. Untuk memperjelas hal tersebut akan diberikan contoh

lagi yaitu himpunan yang dilengkapi dengan operasi biner yang memenuhi.. sifat assosiatif yang disebut

Metode yang digunakan adalah studi literatur, yaitu mengumpulkan informasi dari beberapa buku dan jurnal yang berkaitan dengan pelabelan L (2,1), serta buku tentang

Bab III Pembahasan, bab ini berisi materi yang merupakan pokok bahasan dalam tugas akhir ini yaitu mengenai semigrup anti-invers dan sifat-sifat semigrup yang berlaku dalam

Metode yang digunakan dalam penyusunan Skripsi ini adalah metode kajian pustaka atau literatur, yaitu mendeskripsikan suatu kasus secara teoritis, dengan

membahas mengenai teorema isomorfisma pertama dan ketiga untuk semigrup- Г dengan dasar teorema isomorfisma yang ada pada sebuah semigrup.. Kata kunci: teorema

Dalam tugas akhir ini akan dibahas mengenai teorema isomorfisma pada.

Pengumpulan data menggunakan metode studi pustaka yakni mengumpulkan bahan- bahan yang relevan dengan data primer ( SNKW ), analisis data meliputi analisis filologi dan