• Tidak ada hasil yang ditemukan

S ADP 0806859 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S ADP 0806859 Chapter5"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Andhika Sukmantara Putra, 2014

PENGARUH BUDAYA SEKOLAH TERHADAP EFEKTIVITAS PROSES PEMBELAJARAN DI SMA NEGERI KOTA CIMAHI

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN

Berdasarkan penelitian yang dilakukan didapatkan sebuah gambaran yang

jelas mengaenai hubungan ataupun pengaruh dari budaya sekolah dengan

efektivitas pembelajaran di SMA Negeri Se-Kota Cimahi, yaitu sebgai berikut:

1. Budaya sekolah yang terdapat di SMA Negeri Se-Kota Cimahi ini sudah

baik, hal ini ditujukan dengan hasil perhitungan WMS diperoleh skor

rata-rata untuk variabel budaya sekolah ini adalah 3,98.

2. Efektivitas pembelajaran yang terdapat di SMA Negeri Se-Kota Cimahi

juga sudah baik, dengan skor rata-rata WMS yang diperoleh 3,99.

3. Gambaran yang terjadi antara pengaruh budaya sekolah terhadap

efektivitas pembelajaran di SMA Negeri Se-Kota Cimahi, dapat dilihat

dari hasil pengujian yang telah dilakukan antara lain:

a. Uji koefisien korelasi, uji ini menggambarkan hubungan yang

terjadi antara budaya sekolah dengan efektivitas pembelajaran

termasuk kedalam kategori sedang dan mengarah kea rah positif.

b. Uji signifikansi korealasi, uji ini menggambarkan hubungan yang

terjadi antara budaya sekolah dengan efektivitas pembelajaran,

diamana pada uji ini telah dilakukan pengambilan keputusan untuk

mengambil sebuah hipotesa pada penelitian ini. hipotesa yang

diambil adalah “terdapat pengaruh / kontribusi yang positif dan signifikan antara budaya sekolah dengan efektivitas pembelajran”.

c. Uji koefisien determinasi, uji ini dilakukan untuk mengetahui

besarnya hubungan antara dua variabel yang ditetapkan.

Berdasarkan dua uji ini, didapatkan nilai 21,25% hubungan yang

terjadi antara budaya sekolah dengan efektivitas pembelajaran.

(2)

87

Andhika Sukmantara Putra, 2014

PENGARUH BUDAYA SEKOLAH TERHADAP EFEKTIVITAS PROSES PEMBELAJARAN DI SMA NEGERI KOTA CIMAHI

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. SARAN

Saran untuk penelitian ini berdasarkan penelitian yang telah dilakukan

serta berdasarkan kekurangan yang terdapat pada penelitain ini adalah

1. Penelitian Ini

a. Kondisis budaya sekolah yang telah baik harus tetap di

pertahankan dan budaya sekolah itu sendiri harus di pahami dan

di terapkan dengan baik sehingga akan mendukung pada

efektivitas proses pembelajaran.

2. Penelitan Selanjutnya

a. Melakukan penelitian di SMA N Kota Cimahi antar budaya

sekoah dengan mencoba judul lain selain efektivitas proses

pembelajaran.

b. Sekolah atau instansi yang digunakan sebaiknya lebih dari satu

jenis, bisa negeri-swasta atau negeri-sekolah berstandar

(3)

Referensi

Dokumen terkait

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KINERJA GURU DI SMA LABORATORIUM PERCONTOHAN UPI BANDUNG.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

Pengaruh Perilaku Kepemimpinan Kepala sekolah dan Iklim Organisasi terhadap Efektivitas Sekolah ( Studi Deskriptif Analitik di SMP Negeri Kota Bandung) Universitas

Pengaruh Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) terhadap Kinerja Guru di SMA Negeri Se-Kecamatan Cikarang Utara Kabupaten Bekasi.. Universitas Pendidikan Indonesia |

PENGARUH KOMITMEN KERJA GURU TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN CIMAHI SELATAN.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

PENGARUH KOMITMEN KERJA GURU TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN CIMAHI SELATAN.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

STUD I KOMPARASI KINERJA KEPALA SEKOLAH D ALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU SMA NEGERI D AN SWASTA D I KOTA KUPANG. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

PENGARUH KAPASITAS MANAJEMEN SEKOLAH TERHADAP MUTU PENDIDIKAN PADA SEKOLAH DASAR NEGERI DI KOTA BANDUNG1. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu |

PENGARUH BELAJAR BERSAMA OLEH KEPALA SEKOLAH TERHADAP KAPASITAS MANAJEMEN SEKOLAH DASAR NEGERI DI KOTA BANDUNG. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu