• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEDOMAN UMUM LOMBA KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL (LKTIN) 2021 HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PEDOMAN UMUM LOMBA KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL (LKTIN) 2021 HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

PEDOMAN UMUM

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL (LKTIN) 2021 HIMPUNAN MAHASISWA

JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI MALANG (HMJ TM FT UM)

DESKRIPSI KEGIATAN

LKTIN (Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional) merupakan salah satu rangkaian acara yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Malang yang saat ini diselenggarakan di tingkat nasional merupakan kegiatan yang bertujuan menumbuhkan minat menulis di kalangan mahasiswa.

Selain itu, melalui tema yang dipilih diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan, sikap kritis, dan kreatif bagi mahasiswa

Tema LKTIN yang kami angkat saat ini adalah “Inovasi Mahasiswa dalam Pemulihan dan Penguatan Ekonomi di Masa Pandemi” merupakan isu yang sedang hangat diperbincangkan oleh berbagai kalangan, mulai dari ekonomi, praktisi lingkungan, bisnis, maupun sosial masyarakat di Indonesia.

(3)

LATAR BELAKANG

Sejak awal tahun 2020 tepatnya pada bulan maret, Indonesia dihebohkan oleh salah satu fenomena yaitu pandemic covid-19. Sampai dengan bulan april 2021, total kasus di Indonesia Positif 1.662.868, Sembuh 1.517.432 dan Meninggal 45.334 di 34 provinsi. Pandemi Covid- 19 telah menyebabkan menurunnya perekonomian dan aktivitas di berbagai sektor dan wilayah di Indonesia. Walau economic shock yang disebabkan oleh pandemi Covid-19 berangsur mereda seiring stabilnya pasar keuangan domestik dan menggeliatnya beberapa sektor perekonomian. Akan tetapi mengingat sifatnya yang memukul baik sisi penawaran mau pun permintaan dari perekonomian, upaya pemulihan masih memerlukan lebih banyak waktu. Pada saat yang sama, penyebaran virus juga belum menunjukkan tanda-tanda berakhir seiring dengan masih meningkatnya tren kasus dan kematian terkonfirmasi. Di satu sisi, tuntutan untuk memulai kembali berbagai aktivitas sosial dan ekonomi semakin menguat ditandai dengan dilonggarkannya pembatasan sosial di banyak daerah. Di sisilain, infrastruktur kesehatan publik yang ada masih belum memadai. Sehingga terdapat risiko yang tinggi untuk menggerakkan kembali berbagai roda aktivitas sosial dan ekonomi secara normal.

kebijakan-kebijakan yang telah dilakukan pemerintah untuk menangani wabah covid-19 selama ini secara tidak langsung juga menimbulkan pemerosotan pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Dampak pada sektor ekonomi akibat pandemi covid-19 di Indonesia antara lain terjadinya PHK, terjadinya PMI Manufacturing Indonesia, penurunan impor, peningkatan harga (inflasi) serta terjadi juga kerugian pada sector pariwisata yang menyebabkan penurunan okupansi.

Dalam menjawab persoalan-persoalan tersebut perlu peran mahasiswa sebagai agent of change dengan berbagai inovasi terbarunya untuk memecahkan masalah-masalah yang ada di masyarakat. Namun masih rendahnya minat dan kurangnya wadah mahasiswa terhadap karya tulis ilmiah juga menjadi masalah tersendiri. Oleh karena itu perlu diadakan Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional bagi mahasiswa sebagai wadah bagi mahasiswa dalam menuangkan kreativitas, inovasi, sekaligus sarana bagi mahasiswa untuk berpartisipasi dalam pemulihan dan penguatan ekonomi akibat pandemi dengan gagasan-gagasan yang dimiliki.

(4)

KETENTUAN UMUM

A. Tema dan Subtema Tema :

“Inovasi Mahasiswa dalam Pemulihan dan Penguatan Ekonomi di Masa Pandemi”

Sub tema :

1. Ekonomi UMKM 2. Ekonomi Digital 3. Industri Kreatif 4. Kesehatan 5. Teknologi

B. Ketentuan Peserta

1. Peserta terdaftar sebagai mahasiswa aktif S1/D4/D3 dari seluruh perguruan tinggi Indonesia, di buktikan dengan scan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) atau surat keterangan Mahasiswa aktif yang sah sebagai syarat pendaftaran lomba.

2. Setiap tim terdiri dari minimal 2 orang dan maksimal 3 orang dengan 1 orang sebagai ketua tim dan yang lain sebagai anggota tim.

3. Anggota tim dapat berasal dari program studi, Jurusan atau fakultas yang sama maupun berbeda, namun masih dalam satu perguruan tinggi yang sama.

4. Setiap peserta dapat bergabung dalam 2 tim yang berbeda, dan setiap tim boleh terdiri dari mahasiswa S1 atau Diploma

5. Setiap peserta hanya boleh menjadi ketua tim pada satu karya tulis.

6. Setiap tim wajib memiliki dosen pembimbing

7. Setiap tim hanya boleh mengirim satu judul karya tulis dengan satu kali kirim.

8. Penilaian juri dan keputusan panitia bersifat mutlak dan tidak dapat di ganggu gugat.

(5)

9. Peserta sanggup dan wajib mengikuti ketentuan yang ada dalam buku panduan LKTIN 2021.

10. Panitia berhak untuk mendiskualifikasi peserta yang tidak patuh pada ketentuan yang ada dalam buku panduan LKTIN 2021

11. Panitia tidak bertanggungjawab apabila terdapat klaim dari pihak lain terkait ketidakorisinilan karya yang dibuat atau meniru karya orang lain

12. Hak cipta melekat pada peserta,tetapi hak terbit menjadi hak panitia pelaksana.

13. Apabila terdapat peserta yang melakukan kecurangan dalam bentuk apapun akan didiskualifikasi maupun pembatalan juara yang telah ditetapkan.

14. Ketentuan yang belum diatur dapat ditetapkan dikemudian hari berdasarkan keputusan panitia.

15. Dengan mengirimkan karya Abstrak,peserta dianggap telah menyetujui persyaratan dan ketentuan yang ditetapkan oleh panitia.

C. Syarat dan Sifat Tulisan

1. Karya tulis ilmiah dapat mempresentasikan gagasan yang inovatif, kreatif, dan solutif

2. Karya tulis ilmiah bersifat orisinil dan belum pernah dipublikasikan maupun dikompetisikan

3. Karya tulis ilmiah bersifat objektif, tidak mengandung SARA, didukung oleh fakta yang aktual, serta fokus pada sub tema yang dipilih.

4. Penulisan dilakukan secara sistematis dan logis sesuai dengan ketentuan yang sudah ditetapkan dengan penggunaan Bahasa Indonesia yang baik dan benar sesuai PUEBI (Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia)

5. Keputusan dewan juri dan tim penilai bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

D. Ketentuan dan Mekanisme Lomba

Dalam Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional 2021 terdapat 3 tahap yakni tahap 1 (Abstrak), tahap 2 (Full Paper), dan tahap final (Presentasi). Adapun penjelasan tahapannya sebagai berikut.

(6)

1. Pendaftaran dan Pengumpulan Abstrak (Tahap 1) a. Pendaftaran hanya dilakukan oleh ketua tim melalui link

b. Setiap tim wajib membuat dan mengirimkan abstrak sesuai dengan tema yang telah ditentukan.

c. Peserta mengisi formulir pada googleform yang telah disediakan panitia paling lambat pada tanggal 5 September 2021.

d. Peserta wajib menyertakan dokumen tambahan berupa:

- Scan/Foto Kartu Tanda Mahasiswa seluruh anggota kelompok - Scan Lembar Pernyataan Orisinalitas Karya

- File Dokumen Abstrak

e. Abstrak dikirim dengan format nama:NAMA KETUA TIM_NAMA

PERGURUAN TINGGI_3 KATA PERTAMA JUDUL KARYA pada googleform yang telah disediakan panitia.

Contoh: MUHAMMAD IZZUL AUFA_UNIVERSITAS NEGERI MALANG_ SISTEM TERINTEGRASI MITIGASI KECELAKAAN TRANSPORTASI

f. Pengumpulan abstrak dalam bentuk file pdf.

1) Pengiriman Abstrak tidak dipungut biaya (GRATIS), batas pengumpulan 5 September 2021 Pada pukul 23:59

g. Ketentuan penulisan abstrak dapat dilihat pada Lampiran atau dapat di unduh pada : https://bit.ly/PendaftaranLKTIN_2021

2. Pengumpulan Full Paper (Tahap 2)

a Setiap tim yang dinyatakan lolos seleksi abstrak berhak melanjutkan ke tahap berikutnya yaitu pengumpulan full paper dengan batas pengumpulan 30 September 2021 pada pukul 23:59

b Peserta wajib membayar biaya pendaftaran sebesar Rp.50.000 melalui : 3850664179 a.n. indira violin (BCA)

1146468919 a.n. indira violin (BNI)

c Setelah melakukan pembayaran, peserta wajib mengkonfirmasi dan mengirimkan bukti (struk) pembayaran melalui WhatsApp pada hari yang

(7)

sama, dengan subjek :

LKTIN_PEMBAYARAN TAHAP 2_NAMA KETUA TIM_ASAL PERGURUAN TINGGI contoh LKTIN_PEMBAYARAN TAHAP

2_MUHAMMAD IZZUL AUFA_UNIVERSITAS NEGERI

MALANG, ke nomor 0822-9900-0894 a.n. Indira Violin

d Peserta yang tidak melakukan pembayaran dan tidak mengkonfirmasi kepada panitia dianggap mengundurkan diri.

e. Setiap karya yang lolos tahap 1 mengirimkan karyanya dalam bentuk softcopy format.rar ke email lktinum2021@gmail.com (dengan subjek dan nama file : LKTIN 2021_TAHAP 2_NAMA KETUA TIM_ASAL PERGURUAN TINGGI) berisikan :

Karya tulis ilmiah dalam bentuk soft file format pdf dengan nama file :

LKTIN 2021_FULL PAPER_SUB TEMA_NAMA KETUA

TIM_ASAL PERGURUAN TINGGI_3 KATA PERTAMA JUDUL KARYA ILMIAH.

Lembar orisinalitas dapat diunduh melalui link bit.ly/BukuPanduandanSuratPernyataanOrisinalitas (dikirimkan dalam bentuk scan format pdf).

Scan slip pembayaran dari bank.

Scan Kartu Tanda Mahasiswa.

f. Karya Tulis yang telah dikirim tidak diperbolehkan direvisi kembali g. Peserta hanya bisa mengirimkan satu kali, apabila mengirim naskah lebih

dari satu kali maka yang akan dinilai adalah naskah yang pertama kali dikirm.

3. Presentasi (Tahap Final)

a. Peserta yang lolos masuk kedalam 10 besar akan diinformasikan melalui Instagram

@hmjmesinum

b. Peserta mengirimkan materi PPT ke email lktinum2021@gmail.com dengan subjek dan nama file LKTIN 2021_TAHAP FINAL_SUB TEMA_NAMA KETUA

(8)

TIM_ASAL PERGURUAN TINGGI_3 KATA PERTAMA JUDUL KARYA ILMIAH

c. Batas pengumpulan materi PPT tanggal 8 Oktober 2021 jam 23.59 WIB

d. Tahap Final (Presentasi dan tanya jawab) akan dilaksanakan secara online melalui video conference pada tanggal 10 Oktober 2021.

E. Sistematika dan Ketentuan Penulisan Karya Tulis 1. Sistematika Penulisan

a. Bagian Awal 1) Bagian Judul

Bagian judul berisi Judul Karya Tulis, Nama Ketua tim, Nama Instansi Penulis, dan email ketua tim.

2) Abstrak

Artikel diawali dengan Judul Artikel, Nama Penulis, Alamat Afiliasi Penulis, Email, diikuti dengan abstrak yang ditulis dengan menggunakan bahasa Indonesia sesuai PUEBI sepanjang 150-200 kata.

Apabila ada bahasa asing ditulis dengan kata asli dan di (italic). Bagian abstrak harus memuat inti permasalahan yang akan dikemukakan, metode pemecahannya, dan hasil-hasil temuan yang diperoleh serta simpulan. Abstrak hanya boleh dituliskan dalam satu paragraph dengan format satu kolom. Dibagian bawah abstrak terdapat kata kunci dari karya tulis peserta.

Kata kunci: petunjuk penulisan; jurnal administrasi; template artikel.

b. Bagian Inti 1) Pendahuluan

Pendahuluan harus berisi (secara berurutan) latar belakang umum, kajian literatur terdahulu (state of the art) sebagai dasar pernyataan kebaruan ilmiah dari artikel, pernyataan kebaruan ilmiah, dan permasalahan penelitian atau hipotesis. Di bagian akhir pendahuluan harus dituliskan tujuan kajian artikel tersebut.

(9)

Di dalam format artikel ilmiah tidak diperkenankan

adanya tinjauan pustaka sebagaimana di laporan penelitian,

tetapi diwujudkan dalam bentuk kajian literatur terdahulu (state of the art) untuk menunjukkan kebaruan ilmiah artikel tersebut.

2) Pembahasan

Pembahasan berisi hasil-hasil temuan penelitian dan pembahasannya. Tuliskan temuan-temuan yang diperoleh dari hasil-hasil penelitian yang telah dilakukan dan harus ditunjang oleh data-data yang memadai. Hasil- hasil penelitian dan temuan harus bisa menjawab pertanyaan atau hipotesis penelitian di bagian pendahuluan.

3) Penutup dan Rekomendasi

Penutup berisi kesimpulan dan saran. Kesimpulan menggambarkan jawaban dari hipotesis dan/atau tujuan penelitian atau temuan yang diperoleh. Kesimpulan bukan berisi perulangan dari hasil dan pembahasan, tetapi lebih kepada ringkasan hasil temuan seperti yang diharapkan di tujuan atau hipotesis. Saran menyajikan hal-hal yang akan dilakukan terkait dengan gagasan selanjutnya dari penelitian tersebut.

c. Daftar Pustaka

Penulisan Daftar Pustaka sebaiknya menggunakan aplikasi manajemen referensi seperti Mendeley. Format penulisan yang digunakan di LKTIN 2021 adalah sesuai dengan format APA 6th Edition (American Psychological Association).

Format penulisan referensi dapat dilihat pada lampiran.

1. Persyaratan Penulisan

a. Naskah ditulis maksimal 10 halaman (tidak termasuk referensi)

b. Ditulis dalam bahasa indonesia yang baku sesuai PUEBI, sederhana, jelas, satu kesatuan dengan mengutamakan istilah yang mudah dimengerti, tidak menggunakan kalimat yang dapat menimbulkan persepsi ganda (ambigu), dan tidak menggunakan singkatan, seperti yg, dgn, dll, tdk, tsb.

c. Apabila ada bahasa asing maka ditulis dengan kata asli dan di italic.

(10)

2. Pengetikan

a. Ketentuan Umum Pengetikan

1) Karya Tulis diketik dalam kertas berukuran A4 dengan margin atas 3 cm, margin bawah 3 cm, margin kiri 4 cm, dan margin kanan 2 cm.

2) Menggunakan jenis huruf Times New Roman ukuran 12 pt dengan jarak baris dan paragraph 1.5 spasi.

3) Bagian awal diketik dengan format satu kolom sedangkan bagian Inti dan akhir diketik dengan format dua kolom

4) Isi Karya Tulis diketik dengan format alignment rata kiri-kanan (justify).

b Perincian Pengetikan

1) Judul karya tulis dicetak tebal (bold) berukuran 14 dengan maksimal 14 kata, alignment tengah (center) dan space after 30 pt.

2) Nama ketua diikuti dengan nama anggota dicetak tebal (bold) dengan ukuran font 12 serta space after 15 pt.

3) Asal universitas atau instansi pendidikan dan email penulis diketik dengan

ukuran font 12 pt.

4) Judul bagian (Pendahuluan, Pembahasan, Penutup dan Rekomendasi, dan Referensi) diketik dengan huruf Capital bold alignment rata kiri dengan tipe numbering abjad capital.

5) Jarak pengetikan antar judul bagian diberi jarak satu kali enter.

c Penomoran Halaman

Nomor halaman memakai angka (1,2, 3) dan diletakan di sudut kanan bawah halaman

Template Karya Tulis dapat di unduh di https://bit.ly/PendaftaranLKTIN_2021

(11)

Ketentuan Presentasi

a. Presentasi diselenggarakan secara tertutup melalui media video conference.

b. Seluruh peserta memasuki room zoom, lalu masuk ke breakout room sesuai nomor dan jadwal presentasi

c. Peserta memulai presentasi setelah waktu pada timer berjalan.

d. Peserta wajib menggunakan e-background yang disediakan panitia.

e. Peserta diperbolehkan duduk atau berdiri selama presentasi berlangsung.

f. Waktu presentasi maksimal 15 menit.

g. Apabila dalam waktu tersebut, peserta mengalami kendala maka akan tetap dihitung kedalam waktu 15 menit tersebut.

h. Peserta diperkenankan membawa alat peraga.

i. Setelah waktu presentasi habis atau peserta telah selesai melaksanakan presentasi, maka berlanjut ke sesi tanya jawab, pertanyaan akan disampaikan oleh juri.

(12)

Ketentuan Penilaian :

1. Penilaian LKTIN dilakukan melalui 3 tahap, yaitu Penilaian Abstrak, Penilaian Full Paper,dan Penilaian Final(Presentasi).

2. Penilaian dilakukan oleh juri yang telah ditetapkan oleh panitia Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional.

3. Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.

4. Aspek-aspek penilaian meliputi:

Penilaian abstrak dan Full paper

No. Aspek Penilaian Bobot Nilai

1. Kesesuaian dengan tema 20%

2. Orisinilitas ide 20%

3. Inovasi dan kreativitas 20%

4. Aplikatif dan komersil 25%

5. Penulisan 15%

Penilaian Tahap Final (presentasi dan tanya Jawab)

No Aspek Penilaian Bobot Nilai

1. Pemaparan :

a. Sistematika penyajian dan isi b. Penggunaan bahasa yang baku c. Cara dan sikap presentasi d. Ketepatan waktu

30 %

2. Kreativitas :

a. Kreativitas gagasan b. Adopsi dan kemutakhiran c. Manfaat dan nilai tambah

40%

3. Tanya Jawab :

a. Tingkat pemahaman gagasan b. Kontribusi anggota tim

30%

(13)

Lampiran Contoh Format Abstrak

SISTEM TERINTEGRASI MITIGASI KECELAKAAN TRANSPORTASI BERBASIS PULSE RATE HEART SENSOR

NAMA KETUA TIM

UNIVERSITAS NEGERI MALANG emailketuatim@gmail.com

Abstrak –Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak-IsiAbstrak- MAKSIMAL250KATAIsiAbstrak-IsiAbstrak-I siAbstrak-IsiAbstrak-IsiAbstrak- Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - MAKSIMAL 250 KATA - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak – Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - Isi Abstrak - IsiAbstrak- IsiAbstrak.

KataKunci:kata kunciA, kata kunci B,kata kunci C,kata kunci D,kata kunci E

Referensi

Dokumen terkait

yang dibuat untuk melengkapi sebagian persyaratan menjadi Sarjana Teknik pada Departemen Metalurgi Dan Material Fakultas Teknik Universitas Indonesia, sejauh yang saya ketahui

menjelaskan perekonomian wilayah merupakan peningkatan pendapatan masyarakat atau penduduk secara keseluruhan yaitu kenaikan seluruh nilai tambah ( value added ) yang

Sehingga ini merupakan suatu kendah bagi kreditur yang statusnya kreditur preferens pada mulanya akan menjadi konkuren, Bank telah melakukan upaya paksa dengan

Implikasi manajemen pembiayaan dalam meningkatkan mutu pendidikan di Perguruan Islam Matholi’ul Falah Kajen Margoyoso pati dapat dilihat melalui pengalokasian dana pada RAPBM

Kesempatan hilang dan ketidakjelasan arahan hanya karena tidak tahu cara berkomunikasi dengan efektif Hilangnya motivasi dan semangat kerja kayarwan yang ada di organisasi

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan tentang pemanfaatan filtrat asam jawa untuk menurunkan kadar logam berat timbal pada ikan bader putih, dapat

Dalam tubuh kupang Zn terikat dalam protein atau peptida membentuk senyawa metallothionein, dengan adanya asam sitrat yang mempunyai 4 pasang elektron bebas pada

Untuk sampel pengukuran logam berat dalam organ, ikan sebanyak 30 ekor yang telah diambil secara acak dari KJA perlakuan dipisahkan berdasarkan jenis ikan,