• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAMS ACHIEVEMEN DIVISION) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DI SMK PANCA BUDI 2 MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2012/2013.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAMS ACHIEVEMEN DIVISION) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DI SMK PANCA BUDI 2 MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2012/2013."

Copied!
23
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE

STAD (STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISION)

TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA

DI SMK PANCA BUDI 2 MEDAN

T.P 2012/2013

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

OLEH :

ELLY JANUARTI NAINGGOLAN

NIM : 709141044

JURUSAN PENDIDIKAN EKONOMI

FAKULTAS EKONOMI

(2)
(3)
(4)
(5)

i

KATA PENGANTAR

Rasa syukur tidak terkira penulis ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha

Esa yang telah mencurahkan limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis

dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “ Pengaruh Model Pembelajaran

Kooperatif tipe STAD (Student Teams Achievement Division) Terhadap Hasil

Belajar Siswa Di SMK Panca Budi 2 Medan T.P 2012/2013”. Penyusunan skripsi

ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh Gelar Sarjana

Pendidikan pada Program Studi Administrasi Perkantoran Jurusan Pendidikan

Ekonomi Universitas Negeri Medan.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan oleh

karena itu penulis sangat mengharapkan saran dan kritik dari pembaca demi

kesempurnaan skripsi ini.

Dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang

sebesar-besarnya kepada semua pihak yang membantu penulis dalam menyelesaikan

skripsi ini yaitu :

1. Bapak Prof. Dr. H. Ibnu Hajar, M.Si selaku Rektor Universitas Negeri Medan

2. Bapak Drs. Kustoro Budiarta, ME selaku Dekan Fakultas Ekonomi

3. Bapak Dr. Arwansyah, M.Si selaku Ketua Jurusan Pendidikan Ekonomi

Fakultas Ekonomi sekaligus sebagai Dosen Pembimbing Skripsi yang telah

banyak memberikan bimbingan dan pengarahan sehingga skripsi ini dapat

(6)

ii

4. Bapak Drs. Mangarap Sinaga, MS selaku Ketua Program Studi Pendidikan

Administrasi Perkantoran.

5. Ibu Drs. Sri Mutmainnah, M.Si selaku Dosen Pembimbing Akademik yang

telah banyak membantu dan membimbing penulis selama mengikuti

perkuliahan dan penyelesaian skripsi.

6. Bapak Drs. Tauada Silalahi, M.Pd selaku Dosen Penguji skripsi.

7. Bapak Drs. Bangun Napitupulu, M.Si selaku Dosen Penguji skripsi.

8. Ibu Dra. Syarifah Hafnizar selaku dosen Penguji skripsi.

9. Bapak dan Ibu dosen dan staff pegawai Pendidikan Administrasi Perkantoran

yang telah membantu penulis selama masa perkuliahan.

10.Bapak Daruri Khairuddin,SE,M.M selaku Kepala Sekolah SMK Panca Budi 2

Medan

11.Ibu Haryati selaku guru diklat Menggunakan Peralatan Kantor di SMK Panca

Budi 2 Medan.

12.Teristimewa buat kedua orang tua terkasih, Ayahanda B.E Nainggolan dan

Ibunda R.M Sitorus yang telah membesarkan, mendidik, mengajar,

membimbing, memberikan dukungan moril dan doa yang sangat berarti

sehingga penulis dapat menyelesaikan studi sampai penyelesaian skripsi ini.

13.Adik-adikku tersayang Boby Nainggolan, Windo Nainggolan, Kartini

Nainggolan dan Eko Nainggolan , Kakakku yang terbaik Santi Manurung dan

Abangku Sibirong serta seluruh keluarga tercintaku yang telah memberikan

(7)

iii

14.Teman spesial saya Aprian Joustra Ginting yang telah membantu motivasi

kepada penulis dalam penyelesaian skripsi ini.

15.Teman-teman di kos 116C lantai 3 abangku tersayang Souza dan Ibuku

terbaik Sheila serta Kak Eriati, Lince, Vita, Jenifer, Salsabila, Bang Jhon, Bg

Rio, Afmun, Bang Nino, Rudi, Kak Lia,Cardo, serta abang sepupuku Dikky

Nainggolan.

16.Teman seperjuangan saya CAMPINA ( Dora, Conny, Manda, Wicha, Wie

Cyuvit, Sovia Ringo, Syawal, Mang Nico, Mang Licer, Boy) yang

memberikan support dan kesetiakawanannya dari awal perkuliahan sampai

saat ini.

17.Teman-teman ADP B Reg stambuk 2009 dan abang serta kakak stambuk yang

memberikan motivasi serta pengarahan selama masa perkuliahan.

18.Teman-temanku Icont Don’t, Elfida, Bang Firman, Martinus dan teman-teman

yang tak bisa disebutkan satu persatu atas dukungan dan motivasinya selama

ini.

Akhir kata dengan segala kerendahan hati peneliti mengucapkan terima

kasih kepada semua pihak yang telah membantu menyelesaikan skripsi ini. Dan

semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita semua yang memerlukannya.

Medan, Juli 2013

Penulis,

(8)

iv

ABSTRAK

Elly Januarti Nainggolan, NIM : 709141044. Pengaruh Model

Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD (Student Teams Achievemen

Division) Terhadap Hasil Belajar Siswa Di SMK Panca Budi 2 Medan Tahun Pembelajaran 2012/2013. Skripsi Jurusan Pendidikan Ekonomi, Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran, Fakultas Ekonomi, Unversitas Negeri Medan Tahun 2013.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe STAD terhadap hasil belajar menggunakan peralatan kantor kelas X AP di SMK Panca Budi 2 Medan.

Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen yaitu dengan memberikan perlakuan yang berbeda pada kedua kelompok penelitian. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas X AP SMK Panca Budi 2 Medan Tahun Pembelajaran 2012/2013. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 88 siswa terdiri dari 2 kelas yaitu kelas X AP2 sebagai kelas eksperimen yang berjumlah 45 orang dan X AP1 sebagai kelas kontrol yang berjumlah 43 orang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah random sampling. Instrument atau teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah tes hasil belajar dalam bentuk multiple choice sebanyak 20 item.

Teknik analisis data yang digunakan yaitu uji normalitas untuk mengetahui apakah sampel itu berdistribusi normal atau tidak. Uji homogenitas untuk mencari sampel varians yang sama atau homogen. Uji hipotesis yaitu jawaban sementara dari rumusan masalah penelitian.

Hasil analisis data menunjukkan bahwa nilai rata-rata kelas eksperimen sebesar 71,56 dengan standar diviasi 13,30. Sedangkan nilai rata-rata kelas kontrol adalah sebesar 55,58 dengan standar deviasi 12,82. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan statistik uji-t dengan dk+ n1+n2-2 pada taraf signifikan 95%. Dari perhitungan hipotesis diperoleh thitung sebesar 5,743 dan ttabel sebesar 1,659. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa thitung >ttabel (5,743 > 1,659) dengan kata lain hipotesis diterima.

Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif tipe STAD terhadap hasil belajar menggunakan peralatan kantor siswa kelas X AP SMK Panca Budi 2 Medan Tahun Pembelajaran.

(9)

v

ABSTRACT

Elly Januarti Nainggolan, NIM: 709 141 044. Effect of Cooperative Learning Model Type STAD (Student Teams AchievementDivision) toward Student’s Learning Result In SMK Panca Budi Medan at Academic Year 2012/2013. Thesis of Economics Department, Office Administration Study Program, Economics Faculty, State University of Medan. 2013.

This study aimed to determine the effect of STAD cooperative learning model toward learning results in Grade 10th AP using office equipment at SMK AP 2 Panca Budi Medan.

The method used is an experimental method which different treatment in both study groups. The population in this study were all grade 10th AP SMK 2 Panca Budi Medan at academic year 2012/2013. The sample used in this reseacrh is 88 students consisting of 2 classes that are grade 10th AP 2 as an experimental class totaling 45 students and grade 10th AP 1 as the control class totaling 43 students. The sampling technique used was random sampling. Instrument or data collection techniques in this study is the achievement test in the form of 20 multiple choice items.

The data analysis technique used to determine the normality test if the sample distribution normally or not. Test for homogeneity to find the same vsame sample variance or homogeneous. Hypothesis testing is the temporary answer of the problem formulation.

Results of data analysis showed that the average value is 71.56 with experimental class standards diviasi 13.30. While the average value of the control class is at 55.58 with a standard deviation of 12.82. Hypothesis testing is done by using a t-test statistic with n1 + n2 + dk-2 at the 95% significance level. Hypotheses derived from the calculation of 5.743 t and 1.659 t-table. Hypothesis testing results show that tcount> ttable (5.743> 1.659) in other words, the hypothesis is accepted.

From these results it can be concluded that there is the effect of STAD Cooperative Learning Model in learning results by applying office equipment in grade 10th AP SMK 2 Panca Budi Medan at Academic Year.

(10)

vi

DAFTAR ISI

LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING

LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN

SURAT PERNYATAAN

KATA PENGANTAR ... i

ABSTRAK ... iv

DAFTAR ISI... vi

DAFTAR TABEL... ix

DAFTAR GAMBAR ... x

DAFTAR LAMPIRAN ... xi

BAB I. PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Identifikasi Masalah ... 4

1.3 Pembatasan Masalah... 4

1.4 Rumusan Masalah... 5

1.5 Tujuan Penelitian ... 5

1.6 Manfaat Penelitian... 5

BAB II. KAJIAN PUSTAKA ... 6

2.1 Kerangka Teoritis... 6

2.1.1 Pengertian Belajar... 6

2.1.2 Pengertian Hasil Belajar ... 7

2.1.3 Hakikat Model Pembelajaran... 9

(11)

vii

2.1.5 Tujuan Model Pembelajaran Kooperatif... 13

2.1.6 Unsur-unsur Model Pembelajaran Kooperatif ... 14

2.1.7 Jenis-jenis Pembelajaran Kooperatif... 15

2.1.8 Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD ... 19

2.1.9 Model Pembelajaran Konvensional ... 23

2.2 Penelitian Yang Relevan... 25

2.3 Kerangka Berpikir... 27

2.4 Hipotesis ... 28

BAB III. METODOLOGI PENELITIAN ... 29

3.1 Lokasi Penelitian... 29

3.2 Populasi dan Sampel Penelitian ... 29

3.2.1 Populasi ... 29

3.2.2 Sampel ... 29

3.3 Variabel dan Defenisi Operasional ... 30

3.3.1 Variabel Penelitian ... 30

3.3.2 Defenisi Operasional ... 30

3.4 Rancangan Penelitian... 31

3.5 Prosedur dan Pelaksanakan Penelitian... 32

3.5.1 Prosedur Penelitian ... 32

3.5.2 Tahadap Pelaksanaan Penelitian... 32

3.6 Teknik Pengumpulan Data... 33

3.6.1 Uji Validitas Tes ... 33

(12)

viii

3.6.3 Uji Daya Pembeda Tes... 35

3.6.4 Uji Indeks Kesukaran Tes ... 35

3.7 Teknik Analisa Data ... 36

3.7.1 Uji Normalitas... 36

3.7.2 Uji Homogenitas ... 37

3.7.3 Uji Hipotesis Penelitian... 38

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 40

4.1 Uji Instrumen Penelitian ... 40

4.2 Analisis Data... 46

4.3 Hasil Penelitian... 49

4.4 Pembahasan Hasil Penelitian... 49

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN ... 53

5.1 Kesimpulan ... 53

5.2 Saran ... 54

DAFTAR PUSTAKA ... 55

(13)

ix

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Langkah-langkah Model Pembelajaran Kooperatif... 13

Tabel 2.2 Perhitungan Perkembangan Skor Individu ... 21

Tabel 2.3 Tingkat Penghargaan Kelompok ... 22

Tabel 2.4 Perbedaan kelompok Belajar Kooperatif dengan Kelompok Belajar Konvensional ... 24

Tabel 3.1 Jumlah Sampel Penelitian... 29

Tabel 3.2 Rancangan Penelitian ... 31

Tabel 4.1 Daya Pembeda Tes ... 43

Tabel 4.2 Indeks Kesukaran ... 45

Tabel 4.3 Uji Normalitas Nilai Pre Tes ... 46

Tabel 4.4 Uji Normalitas Nilai Post Tes... 47

Tabel 4.5 Uji Homogenitas Nilai Pre Tes dan Post Tes ... 47

(14)

x

DAFTAR GAMBAR

(15)

xi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Silabus ... 57

Lampiran 2 RPP Kelas Eksperimen... 61

Lampiran 3 RPP Kelas Kontrol ... 67

Lampiran 4 Kisi-Kisi Soal ... 73

Lampiran 5 Instrumen Penelitian... 74

Lampiran 6 Kunci Jawaban... 78

Lampiran 7 Tabel Validitas dan Reliabilitas... 79

Lampiran 8 Perhitungan Uji Validitas ... 80

Lampiran 9 Perhitungan Uji Reliabilitas ... 83

Lampiran 10 Daya Pembeda dan Tingkat Kesukaran... 85

Lampiran 11 Indeks Kesukaran ... 86

Lampiran 12 Uji Daya Beda ... 88

Lampiran 13 Tabel Hasil Pre Tes Eksperimen ... 90

Lampiran 14 Tabel Hasil Post Tes Eksperimen... 91

Lampiran 15 Data Hasil Belajar Siswa ... 92

Lampiran 16 Tabel Hasil Pre Tes Kontrol ... 93

Lampiran 17 Tabel Hasil Post Tes Kontrol ... 94

Lampiran 18 Data Hasil Belajar Siswa ... 95

Lampiran 19 Perhitungan Rata-rata, Standard Deviasi, dan Varians Data Pre Tes dan Post Tes Kelas Eksperimen ... 96

Lampiran 20 Uji Normalitas ... 100

(16)

xii

Lampiran 22 Uji Hipotesis ... 110

(17)

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Dunia pendidikan memiliki peranan yang sangat penting bagi

kelangsungan dan kemajuan kehidupan manusia. Dalam era globalisasi sekarang

ini pendidikan adalah syarat mutlak dalam kemajuan suatu negara. Melalui

pendidikan tercipta sumber daya manusia yang berkualitas untuk menjadi

penggerak kemajuan suatu negara. Indonesia sebagai negara berkembang terus

berupaya untuk memajukan dunia pendidikan dengan melakukan wajib belajar 9

tahun diseluruh kawasan nusantara. Inilah salah satu upaya nyata pemerintah

untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional yaitu untuk meningkatkan kualitas

manusia Indonesia.

Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) sebagai institusi pendidikan nasional

memiliki peranan yang sangat penting dalam mencerdaskan dan meningkatkan

kualitas SDM yang memiliki kompetensi dalam bidangnya. SMK sebagai salah

satu sekolah kejuruan terus berusaha dan semakin ditantang untuk meningkatkan

hasil lulusan yang benar-benar mempunnyai skill atau kemampuan dalam bidang

masing-masing. Untuk mencapai hal tersebut maka dibutuhkan pembelajaran

yang tepat dan efektif untuk siswa SMK yang sesuai dengan kurikulum dan

mengaitkan materi yang diajarkan guru dengan penerapan yang tepat dalam

(18)

2

Namun dalam kegiatan belajar mengajar di sekolah masih dijumpai

banyak masalah diantarnya guru mengajar dengan metode yang membosankan

seperti ceramah dan penugasan dan nilai yang rendah yang diperoleh dalam

beberapa mata pelajaran serta tidak adanya motivasi dari guru kepada para

siswanya. Oleh sebab itulah hasil belajar yang diperoleh pun masih di bawah

KKM (Kriteria Ketuntasan Minimum).

Untuk itu guru harus mampu mendesain pembelajaran yang

menyenangkan dan lebih memotivasi siswa namun tetap sesuai dengan tujuan

yang akan dicapai. Pembelajaran ini juga harus lebih melibatkan siswa

keseluruhan secara aktif dengan menggunakan sumber-sumber yang ada di

sekeliling mereka sendiri, sehingga proses pembelajaran itu diperoleh berdasarkan

pengalaman belajar mereka sendiri. Hal ini akan lebih diingat oleh siswa karena

mereka sendiri yang mengalaminya berbeda dengan metode ceramah yang hanya

mendapat informasi dari guru selaku narasumber.

Berdasarkan hasil observasi penulis di SMK Panca Budi 2 Medan,

khususnya pada mata pelajaran menggunakan peralatan kantor merupakan

pelajaran yang membosankan sehingga minat belajar siswa pun rendah. Ini

terlihat dari hasil belajar siswa pada mata pelajaran ini yang masih kurang

memuaskan dimana masih ada nilai siswa yang tidak memenuhi standar.

Selama ini pembelajaran yang dilakukan di SMK Panca Budi 2 Medan

menunjukkan masih banyak guru yang mengajar dengan metode konvensional

(metode ceramah, tanya jawab, dan penugasan) dimana proses belajar mengajar

(19)

3

hanya mendengar dan mencatat isi buku. Hal ini menyebabkan siswa menjadi

bosan sehingga kurang berminat dalam belajar yang berakibat pada nilai hasil

belajar yang didapat pun rendah.

Walker, (diakses 04 Februari 2013) mengemukakan perubahan-perubahan

yang dipelajari biasanya memberikan hasil yang baik bilamana orang/individu

mempunyai motivasi untuk melakukannya, dan latihan kadang-kadang

menghasilkan perubahan-perubahan dalam motivasi yang mengakibatkan

perubahan dalam prestasi”. Akan tetapi perubahan-perubahan demikian bukan

hasil belajar, perubahan itu adalah akibat pengalaman, yang disebabkan oleh

motivasi.

Oleh sebab itu perlu dikembangkan model pembelajaran yang berorientasi

pada keaktifan dan lebih memotivasi siwa siswa secara keseluruhan melalui

penerapan pengetahuan bekerja sama dalam mendiskusikan masalah, mencari

jalan keluar dalam suatu masalah hingga mmeecahkan masalah bersama

teman-temannya. Dalam hal ini pembelajaran yang digunakan adalah model

pembelajaran STAD (Student Teams Achivement Division).

Model pembelajaran tipe STAD (Student Teams Achievement Division)

dikembangkan untuk lebih meningkatkan semangat belajar siswa dan keaktifan

siswa dalam memecahkan masalah secara berkelompok. Aktivitas pembelajaran

kooperatif tipe STAD ( Student Teams Achievement Division) lebih menekankan

siswa untuk lebih berpikir luas terhadap suatu masalah sehingga dapat

memecahkan masalah secara berkelompok dan menumbuhkan semangat

(20)

4

berikan kepada mereka serta adanya motivasi yang ditumbuhkan kepada seluruh

siswa.

Berdasarkan uraian diatas, penulis tertarik untuk mengangkat

permasalahan ini menjadi suatu penelitian yang berjudul “ Pengaruh Model

Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD (Student Teams Achievement Division)

Terhadap Hasil Belajar Menggunakan Peralatan Kantor Siswa Kelas X AP

SMK Panca Budi 2 Medan T.P 2012/2013 ”.

1.2 Identifikasi Masalah

Berdasarkan uraian latar belakang masalah diatas maka identifikasi

masalah penelitian ini adalah :

1. Masih rendahnya hasil belajar siswa

2. Masih banyak guru yang menggunakan metode konvensional

3. Kurangnya minat belajar siswa.

4. Kurangnya motivasi dalam proses pembelajaran

1.3 Pembatasan Masalah

Agar penelitian ini terlaksana maksimal, terarah, efektif, maka perlu dibuat

pembatasan masalah. Maka penelitian ini dibatasi pada “Pengaruh Model

Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD (Student Teams Achievement Division)

Terhadap Hasil Belajar Menggunakan Peralatan Kantor Siswa Kelas X AP SMK

(21)

5

1.4 Rumusan Masalah

Dari uraian latar belakang maka rumusan dalam penelitian ini adalah

apakah ada pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe STAD (Student Teams

Achievement Division) terhadap hasil belajar menggunakan peralatan kantor siswa

kelas X AP SMK Panca Budi 2 Medan T.P 2012/2013.

1.5 Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah diatas maka tujuan penelitian ini adalah

untuk mengetahui apakah dengan menggunakan Model Pembelajaran kooperatif

tipe STAD (Student Teams Achievement Divison) dapat meningkatkan hasil

belajar siswa pada mata pelajaran peralatan kantor kelas X SMK Panca Budi 2

Medan.

1.6 Manfaat Penelitian

Penelitian ini diharapkan dapat memberi manfaat yaitu :

1. Untuk meningkatkan wawasan dan pengetahuan peneliti tentang

peningkatan hasil belajar melalui model pembelajaran kooperatif tipe

STAD

2. Sebagai bahan masukan bagi Kepala Sekolah dan guru SMK Panca Budi 2

Medan dalam menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe STAD

dalam upaya peningkatan hasil belajar siswa di sekolah.

3. Sebagai bahan masukan dan referensi bagi mahasiswa UNIMED dan

(22)

55

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, Suharsimi. 2006. ProsedurPenelitian. Jakarta : PT. RinekaCipta

Arikunto, Suharsimi. 2011. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Hamalik,Oemar. 2010. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta. : PT. Bumi Aksara.

Isjoni. 2009. Pembelajaran Kooperatif. Bandung : Pustaka Pelajar

Nico. 2012.

http://elnicovengeance.wordpress.com/2012/09/16/model-pembelajaran-stad-student-team-achievement-divisions/.(Diakses 17

Februari 2013)

Rusman. 2011. Model-model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Rajawali Pers

Sanjaya, Wina. 2010. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta : Kencana

Sardiman. 2011. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Pers

Slameto, 2010.Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Cetakan

Kelima, Jakarta : PT. Rinneka Cipta

Sudjana. 2005. Metoda Statistika. CetakanKetiga. Bandung : Tarsito

Sudijono, Anas. 2011. Pengantar Statistik Pendidikan. Jakarta: Rajawali Pers

Trianto. 2011. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progesif: Konsep,

Landasan, dan Implementasinya Pada Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta : Kencana Prenada Media Group.

httpisjd.pdii.lipi.go.idadminjurnal1309435448_2085-9791.pdf (Diakses 8 Februari 2013)

httpstaff.uny.ac.idsitesdefaultfiles131405904Pembelajaran%20Kooperatif %20Mo del%20STAD.pdf (Diakses 8 Februari 2013)

(23)

56

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

I. Identitas Pribadi

Nama : Elly Januarti Nainggolan

Jenis Kelamin : Perempuan

Tempat/Tanggal Lahir : Tebing Tinggi, 1 Januari 1992

Anak ke : 1 (Pertama) dari 5 (Lima) Bersaudara

Alamat : Jl.Rela No.166 C Pancing Medan.

Nama Orang Tua

Ayah : B.Edison Nainggolan

Ibu : R. Marsauli Sitorus

Alamat : Jln. Syarifuddin No.140 Indrapura, Batubara.

II. Riwayat Pendidikan

A. Formal

1. SD Negeri 013869 Indrapura Tamat 2003

2. SLTP Negeri 1 Air Putih Tamat 2006

3. SMA Negeri 1 Air Putih Tamat 2009

Gambar

Gambar 3.1 Ilustasi Penerimaan Hipotesis..................................................
Tabel Validitas dan Reliabilitas................................................  79

Referensi

Dokumen terkait

Nilai daya dukung dan penurunan berdasarkan program Metode Elemen Hingga sebesar 285,46 ton dan 11,42 mm nilai ini tidak jauh berbeda dengan secara analitis.. Kata Kunci :

Beberapa metode untuk meningkatkan akumulasi alkaloid dapat dilakukan, seperti melalui elisitasi, penambahan ฀ cclimati dan peningkatan suplai karbohidrat (Rothe et al. Sampai

Berdasarkan hasil penelitian penulis melalui angket yang telah dibagikan kepada mahasiswa fakultas hukum UMS tahun angkatan 2003 s/d 2006 selaku responden, sebanyak 100 angket,

Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan prestasi belajar dengan penerapan metode presentasi pada mata praktikum Histologi mahasiswa Program

Berdasarkan telaahan hasil percobaan mengenai “Pemanfaatan Flavonoid Sebagai Stimulan Simbiosis Antara Mikoriza Dengan Bibit Manggis In-Vitro Pada Tahap

Perkiraan umur didasarkan pada ciri-ciri fisik dan studi pustaka pada beberapa penelitian pada monyet hitam Sulawesi maupun monyet Sulawesi lainnya (Okamoto et al. Keempat

Saksi yang diajukan dalam sidang pengadilan ada empat jenis yaitu saksi yang diajukan oleh tersangka atau seorang terdakwa, yang diharapkan dapat memberikan keterangan

[r]