• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Konsentrasi PM2,5 dan Karakteristik Pekerja Terhadap Fungsi Paru pada Pekerja di Industri Penggilingan Padi Desa Tanjung Set Kecamatan Sunggal Tahun 2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Konsentrasi PM2,5 dan Karakteristik Pekerja Terhadap Fungsi Paru pada Pekerja di Industri Penggilingan Padi Desa Tanjung Set Kecamatan Sunggal Tahun 2014"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

Konsentrasi partikel berukuran 2,5 μg/m3 PM2,5 di udara dapat memengaruhi kesehatan apabila terhirup oleh manusia. PM2,5 yang terhirup akan masuk ke dalam alveoli sehingga menimbulkan reaksi radang yang mengakibatkan daya kembang paru menjadi terbatas. Salah satu dampak negatif yang timbul akibat pajanan PM2,5

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubungan konsentrasi PM adalah penurunan fungsi paru pada manusia

2,5

Jenis penelitian ini adalah metode observasional analitik dengan pendekatan

cross-sectional. Populasi dan sampel penelitian adalah seluruh pekerja yang bekerja di 2 pabrik penggilingan padi di Desa Tanjung Selamat yaitu total pekerja sebanyak 30 pekerja. Pengukuran kadar debu dilakukan di 2 tempat penggilangan padi pada 5 titik pengukuran yaitu ruang penggilingan 1, penggilingan 2, penjemuran 1, penjemuran 2 dan gudang dengan menggunakan LVDS dan pemeriksaan fungsi paru dilakukan dengan spirometer. Analisis data menggunakan Chi-Squre, fisher Exact dan regresi logistik berganda

dan karakteristik pekerja terhadap penurunan fungsi paru pada pekerja di industri penggilingan padi di Desa Tanjung Selamat.

Hasil penelitian dari 30 sampel, terdapat 12 orang (40,0%) yang mengalami fungsi paru restriktif. Hasil analisis multivariat menunjukkan PM2,5

Manajemen industri penggilingan padi diharapkan untuk melakukan pemeriksaan PM

(p=0,037), masa kerja (p=0,048) dan pemakaian alat masker (p=0,049) berpengaruh terhadap fungsi paru pekerja dan faktor yang paling dominan mempengaruhi adalah masa kerja dengan Exp (B) 30,846 artinya pekerja yang bekerja > 5 tahun mempunyai peluang untuk mengalami fungsi restriktif 30,846 kali lebih besar dibandingkan dengan pekerja yang bekerja ≤ 5 tahun.

2,5 di udara pada ruang kerja secara rutin dan melakukan pengendalian PM2,5 di udara dengan cara pembuatan ventilasi yang cukup. Diharapkan agar para pekerja untuk menggunakan masker saat bekerja untuk mengurangi keterpaparan debu yang dihasilkan industri kilang padi.

Kata Kunci : Karakteristik, Konsentrasi PM2,5, Fungsi Paru

i

(2)

ABSTRACT

PM,2,5 particle concentration in the air can affect health when it is inhaled by

human beings. The inhaled PM2,5 will enter alveolar, it will cause inflammation

reaction which will eventually cause lung unfolding power to be limited. One of the negative impacts of PM2,5

The objective of research was to find out the correlation of PM exposure is the decrease in human lung function.

2,5

The research was an analytic observation with cross sectional design. The population and the samples were 30 employees at two rice mills at 5 point of measurement: the milling room 1, the milling room 2, the drying lot 1, the drying lot 2, and the storage, using LVDS and the examination of lung functional was done by using pyrometers. The data were analyzed by using chi square test and multiple logistic regression tests.

correlation concentration and the characteristic of employees with the lung function’s decrease in employees at rice mills at Tanjung Selamat Village.

The result of the research with the 30 samples showed that 12 respondents (400%) underwent restrictive lung function. The result of multivariate analysis showed that PM2,5

It is recommended that the management of the rice mills examine PM

(p = 0.037, the length of service (p = 0.048), and the use of masks (p = 0.049) influenced employees’ lung function. The factor which had most dominant influence was the length of service at Exp () 30.846 which indicated that the employees who had worked for me that 5 years had 30.846 times of the possibility to undergo restrictive lung function compared to those who had worked less than 5 years.

2,5 of air in

the working rooms regularly and control PM2,5 in the air by constructing adequate

ventilations. It is also recommended that the employees use marks during the work time in order to decrease dust exposure from the rice mills

Keywords : Characteristics, PM2,5 Concentration, Lung Function

ii

Referensi

Dokumen terkait

Begitupun dengan hasil yang didapatkan oleh peneliti bahwa selain faktor bahan baku, konsentrasi ragi serta waktu fermentasi, ketersediaan nutrisi dalam substrat juga perlu

Berdasarkan pendekatan nilai limpasan permukaan yang diperoleh dari model, besar debit di sub DAS Kuning selama 31 hari di bulan Januari 2009 memiliki rentang antara 0

maka Pokja Pengadaan Barang, Jasa Konsultansi dan Jasa Lainnya Pada Unit Layanan Pengadaan Barang/Jasa Kabupaten Aceh Barat Daya Tahun Anggaran 2014 mengumumkan peringkat teknis

Sebuah graf disebut graf lengkap apabila setiap simpul pada graf tersebut berhubungan dengan semua simpul lainnya. Setiap jumlah simpul yang dimiliki graf, memiliki

22.7 Pemegang Kad selanjutnya bersetuju bahawa Bank tidak akan walau bagaimanapun pun bertanggungjawab atas sebarang tuntutan, kerugian, kerosakan (kewangan atau

Keluaran Jumlah Tenaga Pembersih Kantor 2 Orang Hasil Tersedianya Tenaga Pembersih Kantor 7,14%. Kelompok Sasaran Kegiatan

International Archives of the Photogrammetry, Remote Sensing and Spatial Information Sciences, Volume XL-5/W2, 2013 XXIV International CIPA Symposium, 2 – 6 September 2013,

There are many classification methods such as maximum likelihood classifier (MLC), Supported Vector Machine (SVM) and decision tree which have been used in mapping crop