• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pencabutan gigi berdasarkan usia dan jenis kelamin anak di Klinik Departemen Ilmu Kedokteran Gigi Anak RSGMP USU tahun 2010-2015

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pencabutan gigi berdasarkan usia dan jenis kelamin anak di Klinik Departemen Ilmu Kedokteran Gigi Anak RSGMP USU tahun 2010-2015"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

PENCABUTAN GIGI BERDASARKAN USIA DAN JENIS

KELAMIN ANAK DI KLINIK DEPARTEMEN

ILMU KEDOKTERAN GIGI ANAK

RSGMP USU TAHUN 2010-2015

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi tugas dan melengkapi

syarat memperoleh gelar Sarjana Kedokteran Gigi

Oleh :

LUTHFIYAH TRIWAHYUNI H

NIM : 130600181

Pembimbing :

TAQWA DALIMUNTHE, DRG., Sp.KGA

(2)

Fakultas Kedokteran Gigi

Departemen Kedokteran Gigi Anak

Tahun 2017

Luthfiyah Triwahyuni H,

Pencabutan gigi berdasarkan usia dan jenis kelamin anak di Klinik Departemen

Ilmu Kedokteran Gigi Anak RSGMP USU tahun 2010-2015.

X+72 halaman

Pemeliharaan gigi anak merupakan salah satu komponen penting dalam

mencegah timbulnya permasalahan lebih lanjut pada rongga mulut. Kebutuhan

pencabutan gigi pada anak masih menjadi hal penting mengingat banyaknya kasus

penyakit gigi anak yang memerlukan tindakan pencabutan. Penelitian ini bertujuan

untuk mengetahui perbandingan jumlah kebutuhan pencabutan dengan pencabutan

yang dilakukan dan mengetahui hubungan antara usia dan jenis kelamin dengan

pencabutan gigi di Klinik IKGA RSGMP USU tahun 2010-2015.

Jenis penelitian ini deskriptif analitik retrospektif. Besar sampel adalah seluruh

pasien di Klinik IKGA RSGMP FKG USU tahun 2010-2015 (total sampling) berjumlah 3.170 lembar pemeriksaan. Metode pengumpulan data menggunakan data

sekunder dari lembar pemeriksaan di Klinik Ilmu Kedokteran Gigi Anak RSGMP

FKG USU tahun 2010-2015. Uji analisis data yang digunakan Chi-square Goodness of Fit, Chi-square Pearson, dan Korelasi Cramer’s v.

Hasil penelitian menunjukkan perbandingan kebutuhan pencabutan dengan

pencabutan yang dilakukan pada gigi desidui dan permanen di Klinik IKGA RSGMP

USU tahun 2010-2015 sebesar 3,48: 1 atau hanya 28,71% kebutuhan yang terpenuhi

Pemenuhan kebutuhan pencabutan gigi desidui sebesar 29,01% dengan rasio 3,45 : 1

(3)

signifikan antara jenis kelamin dan pencabutan gigi (p>0,05) sehingga tidak deiperlukan uji korelasi.

Kesimpulan pada penelitian ini, usia memiliki hubungan dengan pencabutan gigi

sedangkan jenis kelamin tidak berhubungan dengan pencabutan gigi, selain itu

pemenuhan kebutuhan pencabutan masih sangat rendah. Hal ini menunjukkan perlu

dilakukan peningkatan tingkat perawatan terhadap kasus yang membutuhkan

pencabutan, misalnya dengan melakukan perawatan tidak hanya berdasarkan pada

minimal requirement atau pasien tersebut diberikan pada mahasiswa co-ass lain yang membutuhkan kasus tersebut.

(4)

PERNYATAAN PERSETUJUAN

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan

di hadapan tim penguji skripsi

Medan, 26 April 2017

Pembimbing: Tanda tangan

Taqwa Dalimunthe, drg., Sp.KGA ………..

(5)

TIM PENGUJI SKRIPSI

Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan tim penguji

pada tanggal 26 April 2017

TIM PENGUJI

KETUA : Ami Angela harahap, drg., Sp.KGA., M.Sc

ANGGOTA : 1. Essie Octiara, drg., Sp. KGA

(6)

iv

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat

dan karunia-Nya serta segala kemudahan yang diberikan sehingga skripsi ini dapat

diselesaikan sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana Kedokteran

Gigi di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara.

Selama proses penulisan skripsi ini, penulis telah banyak mendapatkan

bimbingan, pengarahan, motivasi, dukungan, doa serta arahan dari berbagai pihak,

Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati penulis ingin mengucapkan terima

kasih yang sedalamnya kepada :

1. Dr. Trelia Boel, drg., M.Kes, Sp.RKG (K) selaku Dekan Fakultas

Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara.

2. Essie Octiara, drg., Sp. KGA selaku ketua Departemen Ilmu Kedokteran

Gigi Anak (IKGA) di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera Utara.

3. Taqwa Dalimunthe, drg., Sp.KGA selaku dosen pembimbing skripsi yang

telah banyak meluangkan waktu, pikiran, tenaga, saran dan dukungan yang sangat

berharga untuk membimbing penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi

ini dengan baik.

4. Ami Angela Harahap, drg., Sp. KGA dan Essie Octiara, drg., Sp. KGA,

selaku dosen penguji yang telah memberi saran sehingga skripsi ini dapat

diselesaikan dengan baik.

5. Prof. Lina Natamiharja, drg., SKM, selaku narasumber skripsi yang banyak

memberikann masukan saran dan ide bermanfaat kepada penulis agar dapat

menyusun skripsi dengan lebih teratur.

6. Seluruh staf pengajar Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Sumatera

Utara, khususnya staf pengajar dan staf administrasi Departemen IKGA yang telah

(7)

v

7. Rusfian, drg., M.Kes, selaku dosen pembimbing akademik yang telah

membimbing penulis menjalani pendidikan di Fakultas Kedokteran Gigi Universitas

Sumatera Utara.

8. Prof. Dr. Sutomo Kasiman, Sp.PD., Sp.JP (K) selaku ketua Komisi Etik

Penelitian bidang kesehatan Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan

persetujuan pelaksanaan penelitian.

9. Teristimewa kepada orang tua tercinta, ayahanda H. Hasyim, SE., M.Si dan

ibunda Hj. Yonani, SH., MH yang selalu memberikan dukungan moril dan doa

kepada penulis.

10. Saudara-saudaraku, Kharis Aprian Hasyim, SE, Ak. Athiyyah Febriani

Hasyim, SH, dan Aliyah Hasyim yang selalu memberi dukungan dan semangat.

Terkhusus kepada Ayundaku Alm. Aisyah Desy, terima kasih atas segala semangat

yang telah diberikan dan maaf karena terlambat menjadi sarjana.

11. Sahabat-sahabat terbaik penulis, Fidella, Bella, Amel, Kiky, Marizka,

Santi, Disya, Indri, Karin, Lili, Natasya, Kak Fina, Melvin, Tasya, Hera, Syafura,

Liza, Iik, Laura, Anne, Putri S, Wastu dan teman-teman sejawat angkatan 2013 yang

telah banyak mendukung dan membantu dalam penyusunan skripsi ini.

Penulis menyadari bahwa penulis masih dalam proses pembelajaran sehingga

skripsi ini masih jauh dari kata sempurna. Namun, dengan kerendahan hati penulis

mengharapkan semoga hasil karya atau skripsi ini dapat memberikan sumbangan

pikiran yang berguna bagi fakultas, masyarakat, pengembangan ilmu pengetahuan,

dan kebutuhan klinis.

Medan, April 2017

Penulis,

(8)

vi

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Perbedaan Gigi Desidui dengan Permanen.………. 8

2.2 Indikasi Pencabutan………... 9

2.3 Pengaruh Orang Tua Terhadap Tingkat Kunjungan Anak Ke Dokter Gigi………... 14

2.4 Tooth Extraction Index (TEI)...………. 15

2.5 Hubungan Usia dengan Pencabutan Gigi.………….………… 16

2.6 Hubungan Jenis Kelamin dengan Pencabutan Gigi…..…..…... 17

2.7 Kerangka Teori………. 18

2.8 Kerangka Konsep………. 19

(9)

vii

3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian………... 20

3.3 Populasi dan Sampel………….………...……… 20

3.4 Kriteria Sampel Penelitian………..……….. 21

3.5 Variabel Penelitian……….. 21

BAB 4 HASIL PENELITIAN 4.1 Demografi Pasien Klinik IKGA RSGMP USU Tahun 2010-2015………..……… 26

4.2 Kebutuhan Pencabutan Gigi di Klinik IKGA RSGMP USU Tahun 2010-2015………..………... 28

4.3 Pencabutan Gigi yang Dilakukan di Klinik IKGA RSGMP USU Tahun 2010-2015………….………....……... 29

4.4 Perbandingan Kebutuhan Pencabutan dengan Pencabutan Gigi yang Dilakukan di Klinik IKGA RSGMP USU Tahun 2010-2015………..……….. 31

4.5 Pencabutan Gigi Berdasarkan Indikasi Pencabutan Gigi di Klinik IKGA RSGMP USU Tahun 2010-2015...………. 32

4.6 Pencabutan Gigi Berdasarkan Usia dan Jenis Kelamin di Klinik IKGA RSGMP USU Tahun 2010-2015…..………... 33

4.7 Hubungan Usia dengan Pencabutan Gigi di Klinik IKGA RSGMP USU Tahun 2010-2015…...……….. 34

4.8 Hubungan Jenis Kelamin dengan Pencabutan Gigi di Klinik IKGA RSGMP USU Tahun 2010-2015….……….. 35

4.9 Tooth Extraction Index (TEI)………..……...……….. 36

BAB 5 PEMBAHASAN……….. 40

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN………. 53

DAFTAR PUSTAKA………. 55

(10)

viii

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

1. Waktu Pembentukan dan Erupsi Gigi Desidui dan Permanen..………... 8

2. Distribusi Pasien Klinik IKGA RSGMP USU Berdasarkan Demografi

Tahun 2010-2015………..…… 27

Pencabutan Gigi di Klinik IKGA RSGMP USU Tahun 2010-2015…… 32

9. Pencabutan Gigi Berdasarkan Usia di Klinik IKGA RSGMP USU

Tahun 2010-2015………...………. 33

10. Pencabutan Gigi Desidui Berdasarkan Jenis Kelamin di Klinik IKGA

RSGMP USU Tahun 2010-2015……….……...……….... 34

11. Hubungan Indikasi Pencabutan Gigi Terhadap Usia di Klinik IKGA

RSGMP USU Tahun 2010-2015.………. 35

12. Hubungan Indikasi Pencabutan Gigi Terhadap Jenis Kelamin di Klinik

(11)

ix

13. Nilai Tooth Extraction Index (TEI) gigi desidui pasien berdasarkan Jenis kelamin di Klinik IKGA RSGMP USU Pada Tahun 2010-2015..………. 37

14. Nilai Tooth Extraction Index (TEI) gigi permanen pasien berdasarkan Jenis kelamin di Klinik IKGA RSGMP USU Pada Tahun 2010-2015.…. 37

15. Nilai Tooth Extraction Index (TEI) gigi desidui berdasarkan usia pasien di Klinik IKGA RSGMP USU Pada Tahun 2010-2015…..…………..…. 38

(12)

x

DAFTAR TABEL

Lampiran

1. Surat Persetujuan Pelaksanaan Penelitian dari Komisi Etik FK USU

2. Lembar Pengisian Data Pencabutan

3. Data Hasil Penelitian

Referensi

Dokumen terkait

Dengan ini mengajukan permohonan bantuan sosial Jaring Pengaman Sosial untuk pembiayaan ( kesehatan/ pendidikan/ sosial *) sebagaimana sudah diatur dalam Surat Keputusan

Parkir merupakan masalah yang sederhana, mereka memang sudah menyediakan tempat parker tanpa dikenakan biaya, karena hal itu merupakan salah satu fasilitas yang tersedia, Tetapi

Hendro Gunawan, MA Pembina Utama Muda

Untuk itu diminta agar Saudara membawa semua asli dokumen persyaratan kualifikasi. Demikian surat ini disampaikan untuk menjadi perhatian dan kami ucapkan

Penulisan Ilmiah kali ini membahas tentang bagaimana membuat sebuah aplikasi Tools yang dapat membantu seorang pengguna atau khususnya bagi yang ingin mengetahui atau

Untuk itu diminta agar Saudara membawa semua asli dokumen persyaratan kualifikasi. Demikian surat ini disampaikan untuk menjadi perhatian dan kami ucapkan

Dengan berbagai kelas yang disuguhkan pada website ini diharapkan dapat memanjakan masyarakat luas dalam mencari informasi produk mobil Toyota. Aplikasi ini dapat diterapkan

Untuk itu diminta agar Saudara membawa semua asli dokumen persyaratan kualifikasi. Demikian surat ini disampaikan untuk menjadi perhatian dan kami ucapkan