Pasar
Pasar adalah sebuah institusi terjadinya
pertemuan antara produsen dan konsumen dan terjadinya kesepakatan transaksi diantara
mereka
Pelaku:
Produsen Konsumen
Konsumen
Konsumen: pelaku ekonomi yang memiliki permintaan (bedakan antara keinginan,
kebutuhan permintaan)
Dasar pengambilan keputusan: maksimisasi utelity atau minimisasi anggaran
PILIHAN DAN TEORI UTELITY (pendekatan
kardinal)
Utelity merupakan konstruk yang dibangun oleh ekonom untuk memahami bagaimana konsumen yang rasional membagi sumber dayanya yang terbatas diantara barang dan jasa yang memberikan kepuasan bagi mereka
Sebuah ilustrasi
Jika barang gratis berapa jumlah kosumsi Jika harga Rp 2,- per unit berapa jumlah
konsumsi
Jika harga Rp 4,- per unit berapa konsumsi
Jumlah yang
dikonsumsi Total utelity Marginal utelity
0 0
1 4 4
2 7 3
3 9 2
4 10 1
Permintaan
Maksimum utelity : tambahan manfaat = tambahan
biaya yang dikeluarkan, inilah permintaan
Pendekatan lain untuk fungsi pemintaan adalah
pendekatan kurva indifference dan garis anggaran
Permintaan adalah keinginan (kebutuhan) yang
diikuti oleh kemampuan untuk membeli
Faktor yang mempengaruhi permintaan: harga
Dengan asumsi ceteris paribus:
Harga naik permintaan turun: Maksimisasi utelity
Efek substitusi Efek pendapatan
Kurva permintaan,
Elastisitas permintaan
Elastisitas permintaan adalah satuan kuantitas yang mengukur tinggi
rendahnya respon jumlah barang yang diminta karena adanya perubahan pada salah satu faktor yang mempengaruhinya. QB
E =
PB atau Y atau PA
Berbagai jenis elastisitas:
elastisitas harga
elastisitas pendapatan
elastisitas silang
Besar kecilnya nilai elastisitas dipengaruhi
oleh kualitas faktor yang mempengaruhinya Pentingnya barang (jasa ) itu
Banyak tidaknya barang pengganti
Proporsi pendapatan yang digunakan untuk
membeli barang (jasa) itu
Banyak tidaknya penggunaan barang itu
Beberapa jenis barang:
Barang normal
Primer Sekunder Tersier Mewah
Barang inferior
Paradox nilai
Air sangat penting harganya murah, berlian
“kurang penting” harganya mahal, mengapa? Bagaimana jika dipadang pasir berhadapan dengan segentong air dan sesendok berlian?
Biaya produksi
Surplus konsumen
Mengukur nilai lebihyang diperoleh
konsumen karena kemampuan dia membayar suatu barang atau jasa
Produsen
Produsen adalah mereka yang menciptakan
barang dan atau jasa (menciptakan nilai
tambah) dengan tujuan utama mendapatkan keuntungan
Perilaku dasar pengambilan keputusan:
maksimisasi profit atau minimisasi biaya (ingat prinsip ekonomi)
Dasar pengambilan keputusan
Maksimisasi keuntunganKeuntungan = F ( biaya dan pendapatan) Keuntungan maksimum
Tambahan biaya yang dikeluarkan untuk setiap
unit barang sama dengan tambahan
pendapatan yang akan diperolehnya dari setiap unit barang (MC=MR)
Produksi jangka pendek
Q = f ( input tetap dan input variabel) Ada law of diminishing return
Fungsi-fungsi biaya menentukan operasi perusahaan:
Biaya total = biaya tetap + biaya variabel Biaya rata-rata
Biaya marginal
Pendekatan Fungsi Biaya
Cost
Q MC
AC
•Letak keuntungan Maksimum?
MC = MR
• MC adalah kurva penawaran
Penawaran
Penawaran adalah jumlah barang yang disediakan
untuk dijual pada berbagai tingkat harga, ingat jumlah ini adalah jumlah optimal setelah produsen melakukan optimasi di perusahaannya
Faktor yang mempengaruhi penawaran: harga barang,
biaya produksi, teknologi
Elastisitas penawaran
Adalah angka yang menunjukkan berapa besar perubahan jumlah barang yang
ditawarkan jika ada perubahan pada faktor yang mempengaruhi penawaran
Dikenal antara lain elastisitas teknologi,
Produsen
Surplus produsen
adalah “keuntungan” yang diperoleh
produsen karena dia mampu
memproduksi
barang dengan biaya (harga) lebih rendah dari harga pasar
Pasar persaingan sempurna
Ciri:1. Jumlah produsen banyak, jumlah konsumen
banyak, masing-masing tidak mampu mempengaruhi pasar
2. Barang yang diperdagangkan bisa saling
mengganti dengan sempurna
Sebuah pasar yang paling efisien (produksi
maupun alokasi):
Efisiensi produksi: biaya terrendah, input
dibayar sesuai dengan share-nya kepada produksi
Efisiensi pertukaran (alokasi):
output dijual dengan harga terrendah (sesuai dengan
bayaran input)
Keuntungan produsen adalah keuntungan normal,
yakni TR = TC, bukan keuntungan yang berlebihan
Efisiensi Produx Mix
Sinyal harga menuntun produsen pada penggunaan
Eksistensi pasar persaingan sempurna
Pemenuhan syarat pasar
1. Jumlah produsen banyak, jumlah konsumen
banyak, masing-masing tidak mampu mempengaruhi pasar
2. Barang yang diperdagangkan bisa saling
mengganti dengan sempurna
3. Informasi pasar bersifat sempurna
Memanfaatkan konsep efisiensi pasar
untuk analisis kebijakan
Contoh: penetapan upah minimum
Analisis lain:
Dampak impor beras
Dampak penetapan
upah minimum
Dampak kebijakan
impor gula
Besar dampak
Keterangan gambar
Negara mensubsidi kelebihan upah Dampak penetapan upah minimum
Total biaya : 0W*bL* Produsen membayar : 0We ecL* Surplus produsen bertambah: We ebW* Surplus konsumen berkurang: We eaW*
(tercover surplus produsen)
Bahan bacaan
Tugas
Baca buku ekonomi mikro yang membahas mengenai pasar persaingan tidak sempurna Baca buku public finance mengenai
kegagalan pasar
Membuat ringkasan atas topik “kegagalan Pasar”