• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)"

Copied!
20
0
0

Teks penuh

(1)

1 | P a g e RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

A. IDENTITAS

Program Studi : Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Kode Mata Kuliah : 2032PGM014

Nama Mata Kuliah : Matematika SD/MI-II Semester/ Bobot : II/ 3 SKS

Jenis Mata Kuliah : Wajib

Koordinator Mata Kuliah : Nida Jarmita, S.Pd.I., M.Pd.

Dosen Pengampu : Azmil Hasan Lubis, M.Pd.

B. CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN (CPL-PRODI) Sikap:

1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius; (S1)

2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika; (S2) 3. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan

orisinal orang lain; (S5)

4. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik; (S8)

(2)

2 | P a g e 5. Menunjukkan etos kerja, tanggung jawab,rasa bangga, percaya diri dan cinta menjadi pendidik bidang IPA,

IPS, PPKn, Matematika dan Bahasa Indonesia pada satuan pendidikan sekolah/madrasah (SD/MI);

Pengetahuan:

1. Menguasai secara mendalam karakteristik peserta didik dari aspek fisik, psikologis, sosial, dan kultural untuk kepentingan pembelajaran; (P8)

2. Memberikan layanan pembelajaran Matematika, IPA, IPS, PPKn, Bahasa Indonesia pada jenjang SD/MI yang mendidik kepada peserta didik sesuai dengan karakteristiknya; (P9)

3. Menguasai konsep, instrumentasi, dan praksis psikologi pendidikan dan bimbingan sebagai bagian dari tugas pembelajaran Matematika, IPA, IPS, PPKn, Bahasa Indonesia pada jenjang SD/MI;(P12)

4. Menguasai teori belajar dan pembelajaran Matematika, IPA, IPS, PPKn, BahasaIndonesia pada jenjang SD/MI;

(P13)

5. Memilih secara ade kuat pendekatan dan model pembelajaran, bahan ajar, dan penilaian untuk kepentingan pembelajaran Matematika, IPA, IPS, PPKn, Bahasa Indonesia pada jenjang SD/MI; (P14)

6. Menguasai tujuan, isi, pengalaman belajar, dan penilaian dalam kurikulum satuan pendidikan pada mata pelajaran Matematika, IPA, IPS, PPKn, Bahasa Indonesia pada jenjang SD/MI; (P17)

Keterampilan Umum:

1. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur (KU2)

(3)

3 | P a g e 2. Menunjukkan kemampuan literasi informasi, media dan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi

untuk pengembangan keilmuan dan kemampuan kerja;

Keterampilan Khusus:

1. Mampu menyelenggarakan pembelajaran yang mendidik sebagai Guru Kelas MI/SD (bidang kajian PKn MI/SD, Bahasa Indonesia MI/SD, Matematika MI/SD, IPA MI/SD, IPS MI/SD); (KK2)

2. Mampu melaksanakan penilaian dan evaluasi proses dan hasil pembelajaran bidang Guru Kelas MI/SD (bidang kajian PKn MI/SD, Bahasa Indonesia MI/SD, Matematika MI/SD, IPA MI/SD, IPS MI/SD) secara tepat, serta mampu memanfaatkannya untuk keperluan pembelajaran (KK6)

C. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH (CPMK)

1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius; (S1)

2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika; (S2) 3. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan

orisinal orang lain; (S5)

4. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik;(S8)

5. Menunjukkan etos kerja, tanggung jawab,rasa bangga, percaya diri dan cinta menjadi pendidik bidang IPA,

IPS, PPKn, Matematika dan Bahasa Indonesia pada satuan pendidikan sekolah/madrasah (SD/MI);

(4)

4 | P a g e 6. Menguasai secara mendalam karakteristik peserta didik dari aspek fisik, psikologis, sosial, dan kultural untuk

kepentingan pembelajaran; (P8)

7. Memberikan layanan pembelajaran Matematika, IPA, IPS, PPKn, Bahasa Indonesia pada jenjang SD/MI yang mendidik kepada peserta didik sesuai dengan karakteristiknya; (P9)

8. Menguasai konsep, instrumentasi, dan praksis psikologi pendidikan dan bimbingan sebagai bagian dari tugas pembelajaran Matematika, IPA, IPS, PPKn, Bahasa Indonesia pada jenjang SD/MI;(P12)

9. Menguasai teori belajar dan pembelajaran Matematika, IPA, IPS, PPKn, BahasaIndonesia pada jenjang SD/MI;

(P13)

10. Memilih secara ade kuat pendekatan dan model pembelajaran, bahan ajar, dan penilaian untuk kepentingan pembelajaran Matematika, IPA, IPS, PPKn, Bahasa Indonesia pada jenjang SD/MI; (P14)

11. Menguasai tujuan, isi, pengalaman belajar, dan penilaian dalam kurikulum satuan pendidikan pada mata pelajaran Matematika, IPA, IPS, PPKn, Bahasa Indonesia pada jenjang SD/MI; (P17)

12. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur (KU2)

13. Menunjukkan kemampuan literasi informasi, media dan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk pengembangan keilmuan dan kemampuan kerja;

14. Mampu menyelenggarakan pembelajaran yang mendidik sebagai Guru Kelas MI/SD (bidang kajian PKn MI/SD,

Bahasa Indonesia MI/SD, Matematika MI/SD, IPA MI/SD, IPS MI/SD); (KK2)

(5)

5 | P a g e 15. Mampu melaksanakan penilaian dan evaluasi proses dan hasil pembelajaran bidang Guru Kelas MI/SD (bidang

kajian PKn MI/SD, Bahasa Indonesia MI/SD, Matematika MI/SD, IPA MI/SD, IPS MI/SD) secara tepat, serta mampu memanfaatkannya untuk keperluan pembelajaran (KK6)

D. DESKRIPSI MATA KULIAH

Pada perkuliahan ini dibahas tentang materi matematika tingkat SD/MI, yang meliputi: Pertama, Bangun Datar:

Sifat dan Definisi Bangun Datar Segitiga, Segiempat (Persegi, Persegi Panjang, Jajaran Genjang, Trapesium, Layang-Layang, Belahketupat), dan Lingkaran. Kedua, Simetri dan Pencerminan pada Bangun Datar. Ketiga, Pengukuran 1: Menemukan Rumus Keliling Bangun Datar dan Luas Bangun Datar. Keempat, Bangun Ruang;

Unsur dan Ciri-Ciri Bangun Ruang Kubus, Balok, Prisma, Tabung, Limas, Kerucut, dan Bola. Volume Bangun

Ruang; Menemukan dan Menghitung Volume Bangun Ruang. Kelima, Pengukuran 2; Satuan Pengukuran

Panjang, Luas, dan Volume. Keenam, Konsep Pecahan ; Pecahan Biasa, Desimal, dan Campuran, Pecahan

Senilai. Ketujuh, Operasi Pada Pecahan; Penjumlahan, Pengurangan, Perkalian, dan Pembagian. Kedelapan,

Perbandingan; Konsep Perbandingan Senilai, Berbalik Nilai, dan Skala.

(6)

6 | P a g e E. MATRIKS KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan (P)

Kemampuan Akhir yang diharapkan

(Sub CPMK)

Bahan Kajian/

Materi Perkuliahan

Bentuk Pembelajaran

Metode Pembelajaran

Alokasi Waktu

Pengalaman Belajar Mahasiswa

Penilaian (Kriteria, indikator dan

bobot)

Referensi

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

P-1 Mahasiswa memahami aturan perkuliahan dan silabus

pembelajaran

Pengantar Kontrak belajar dan silabus pembelajaran

Kuliah Tatap Muka di Kelas

Tanya Jawab dan Diskusi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiapkan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi, model pembelajarn, dan teknik penilaian Kegiatan Inti:

 perkenalan

 tanya jawab dan diskusi seputar peraturan yang boleh dan tidak boleh

Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 refleksi

 evaluasi

 penugasan untuk

Ujian Penugasan - project 30%

Unjuk kerja - Simulasi

50%

Proses - Keaktifan

10%

- kehadiran 10%

RPS

(7)

7 | P a g e

pertemuan selanjutnya P-2 Memahami konsep

satuan waktu dan satuan panjang

 Satuan waktu

 Pengukuran tak baku dan baku

 Satuan Panjang

 Soal-soal pengukuran waktu dan panjang

 Mendiskusikan definisi pengukuran waktu dan panjang, serta menentukan hubungan antar satuan waktu dan panjang dan menentukan pengukuran baku dan tak baku.

 Menyelesaikan soal-soal berkaitan dengan satuan waktu dan panjang.

Tanya jawab, Diskusi dan Presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiapkan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[2]; [4]; [6]

(8)

8 | P a g e

selanjutnya P-3 Memahami konsep

satuan berat dan satuan kuantitas

 Satuan berat

 Satuan kuantitas

 Soal cerita tentang pengukuran

 Mendiskusikan hubungan antar satuan berat dan mendiskusikan definisi satuan kuantitas.

 Menyelesaikan soal cerita tentang pengukuran

Tanya jawab, Diskusi dan Presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiapkan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan selanjutnya

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[4]; [5]

(9)

9 | P a g e

P-4 Memahami konsep dan ciri-ciri bangun datar

 Pengertian garis, sudut, dan kurva

 Definisi bangun datar

 Sifat-sifat bangun datar

 Mendiskusikan pengertian garis, sudut, dan kurva

 Mendiskusikan sifat- sifat bangun datar

 Mendiskusikan definisi bangun datar segitiga, persegi, persegi panjang, jajaran genjang,

trapesium, layang- layang, belah ketupat, dan lingkaran

 Menyelesaikan soal

Tanya jawab, Diskusi dan Presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan selanjutnya

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[2]; [4]; [5]

(10)

10 | P a g e

P-5 Memahami konsep simetri lipat dan simetri putar pada bangun datar

 Contoh bangun simetris dan bangun tidak simetris

 Banyaknya sumbu simetris bangun datar

 Perbedaan simetri lipat dan simetri putar

 Banyaknya simetri lipat dan simetri putar bangun datar

 Mendiskusikan bangun simetris dan bangun tidak simetris

 Mendiskusikan cara menentukan banyaknya sumbu simetris

 Mendiskusikan perbedaan simetri lipat dan simetri putar

 Mendiskusikan cara menentukan banyaknya simetri lipat dan simetri putar bangun datar

 Menyelesaikan soal

Tanya jawab, Diskusi dan Presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan selanjutnya

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[2]; [5]; [6]

(11)

11 | P a g e

P-6 Menemukan keliling bangun datar

 Definisi Keliling Bangun Datar

 Rumus keliling bangun datar

 Soal-soal

 Melakukan percobaan

pengukuran keliling bangun datar dan mendiskusikannya dan menentukan definisi keliling suatu bangun datar.

 Menemukan rumus keliling setiap bangun datar dengan

pengamatan dan percobaan secara berkelompok.

 Menyelesaikan soal- soal yang berkaitan dengan keliling bangun datar secara mandiri

Tanya jawab, Diskusi dan Presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan selanjutnya

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[4]; [5]; [6]

(12)

12 | P a g e

P-7 Menemukan luas bangun datar dengan

menggunakan alat peraga

 Rumus luas bangun datar.

 Soal-soal

 Melakukan percobaan menghitung luas bangun datar dengan

menggunakan alat peraga dan mendiskusikannya dalam kelompok

 Membuat soal-soal berkaitan dengan bangun datar dan menyelesaikannya secara mandiri

 Melakukan percobaan menghitung luas bangun datar dengan

menggunakan alat peraga dan mendiskusikannya dalam kelompok

 Membuat soal-soal berkaitan dengan bangun datar dan menyelesaikannya secara mandiri

Tanya jawab, diskusi, presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan selanjutnya

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[1]; [5]; [6]

(13)

13 | P a g e

P-8 Ujian Tengah Semester 3 x 50’

P-9 Menentukan jaring- jaring Bangun Ruang sisi datar.

 Ciri-ciri bangun ruang sisi datar.

 Definisi jaring- jaring

 Jaring-jaring bangun ruang sisi datar

 Mengumpulkan benda ruang di lingkungan sekitar dan

mendiskusikannya.

 Membuat jaring- jaring suatu bangun ruang sisi datar untuk menemukan definisi jaring-jaring bangun datar

 Mendemontrasikan cara membuat jaring-jaring bangun ruang sisi datar dan

refleksinya

Tanya jawab, diskusi, presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[1]; [6]

(14)

14 | P a g e

pertemuan selanjutnya P-10 Mahasiswa mampu

Menentukan jaring- jaring bangun ruang sisi lengkung.

 Ciri-ciri bangun ruang sisi lengkung.

 Jaring-jaring bangun ruang sisi lengkung

 Mendiskusikan ciri- ciri bangun ruang sisi lengkung dan mengerjakan tugas.

 Membuat jaring- jaring suatu bangun ruang sisi datar

Tanya jawab, diskusi, presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[1]; [4]; [6]

(15)

15 | P a g e

selanjutnya P-11 Memahami Luas

Permukaan Bangun Ruang

 Luas permukaan bangun ruang

 Soal-soal

 Menemukan luas permukaan setiap bangun ruang berdasarkan luas jaring-jaring sisi datar dan sisi lengkung

 Menyelesaikan soal- soal

Tanya jawab, diskusi, presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan selanjutnya

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[2]; [5]; [6]

(16)

16 | P a g e

P-12 Memahami nama, unsur dan ciri bangun ruang

 Sisi, rusuk dan titik sudut

 Ciri-ciri bangun ruang

 Soal-soal

 Menyebutkan perbedaan sisi, rusuk dan titik sudut pada bangun ruang.

 Membuat

percobaan dengan membuat model bangun ruang dengan ukuran tertentu dan menetukan ciri-ciri dari masing- masing bangun (sisi, rusuk dan titik sudut).

 Menyelesaikan soal- soal

Tanya jawab, Diskusi dan Presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan selanjutnya

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[1]; [5]; [6]

(17)

17 | P a g e

P-13 Memahami volume bangun ruang kubus dan balok

 Prinsip menghitung volume bangun ruang

 Rumus volume dari suatu bangun ruang.

 Soal cerita tentang bangun ruang.

 Menjelaskan pengertian volume dan satuan yang biasa digunakan dalam menghitung volume benda

 Melakukan kegiatan untuk menemukan volume bangun ruang melalui percobaan

menggunakan alat peraga dan mendiskusikannya

 Menyelesaikan soal secara mandiri

Tanya jawab, Diskusi dan Presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan selanjutnya

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[1]; [5]; [6]

(18)

18 | P a g e

P-14 Memahami volume bangun ruang prisma, limas, tabung, kerucut)

 Prinsip menghitung volume bangun ruang

 Rumus volume dari suatu bangun ruang.

 Soal cerita tentang bangun ruang.

 Menjelaskan pengertian volume dan satuan yang biasa digunakan dalam menghitung volume benda

 Melakukan kegiatan untuk menemukan volume bangun ruang melalui percobaan

menggunakan alat peraga dan

mendiskusikannya.

 Menyelesaikan soal secara mandiri

Tanya jawab, Diskusi dan Presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan selanjutnya

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[2]; [4];

[5]; [6]

(19)

19 | P a g e

P-15 Memahami satuan debit.

 Pengertian debit

 Hubungan antar satuan debit

 Soal-soal

 Mencari sumber terkait pengertian satuan debit dan hubungan antar satuan debit.

 Menyelesaikan soal- soal terkait satuan debit secara mandiri

Tanya jawab, Diskusi dan Presentasi

3 x 50’ Kegiatan awal:

 mempersiap-kan mahasiswa untuk belajar

 motivasi

 apersepsi

 kemampuan akhir yang akan dicapai

 ruang lingkup materi dan teknik penilaian

Kegiatan Inti:

 berdiskusi dalam kelompok tentang materi yang telah ditugaskan

 presntasi hasil diskusi kelompok

 bertanya jawab tentang materi yang belum dipahami Kegiatan Akhir:

 kesimpulan

 evaluasi

 penugasan untuk pertemuan selanjutnya

Ujian Penugasan

- project 30%

Unjuk kerja - presentasi

50%

Proses - Keaktifn

10%

- kehadiran 10%

[1]; [4]; [6]

(20)

20 | P a g e

P-16 Ujian Akhir Semester 3 x 50’

F. REFERENSI

[1] Bennett, A. and Nelson, T. (2004). Mathematics for Elementry Teachers: A Conceptual Approach. New York:

Mc. Graw-Hill.

[2] Karim, M. Dan Widagdo, D.( 2002). Pendidikan Matematika II. Jakarta: Universitas Terbuka.

[4] Manullang, F.R.M. (2019). Konsep Dasar Matematika SD untuk PGSD. Jakarta: Prenada Group

[5] Sukirman. (2017). Matematika: untuk Guru dan Calon Guru Pendidikan Dasar (Buku 2). Yogyakarta: UNY Press

[6] Windayana, H. Dkk. (2007). Geometri dan Pengukuran. Bandung: UPI PRESS

… Dst …

Mengetahui,

Ketua Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

Dr. Syahminan, S.Ag., M.Ag.

NIP. 19700503 200003 1 002

Banda Aceh, 8 Maret 2021 Dosen Pengampu

Azmil Hasan Lubis, M.Pd.

-

Referensi

Dokumen terkait

Opening (Brain gym/ ice breaking/ cerita inspirasi) 3.. Presentasi kelompok tentang lembar kerja IPA SD 6. Mahasiswa diskusi dengan kelompoknya untuk mengembangkan

Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu Pengalaman Belajar Mahasiswa Kreteria (Indikator) Penilaian Bobot Penilan (%) 10 Menjelaskan definisi, konsep dasar, prinsip

Metode Pembelajaran dan Alokasi Waktu Pengalaman Belajar Mahasiswa Kreteria (Indikator) Penilaian Bobot Penilan (%) - Glikosida jantung - Fitosterol - Hormon steroid

Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Metode Pembelajaran Waktu Pengalaman Belajar Penilaian* Luring Daring Indikator/kode CPL Teknik penilaian dan bobot 

Tahap Kemampuan Akhir Materi Pokok Referensi Metode Pembelajaran Pengalaman Belajar Alokasi Waktu Penilaian * Luring Daring Indikator/ kode CPL Teknik

Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Metode pembelajaran Waktu Pengalaman Belajar Penilaian* Indikator/ Kode CPL Teknik penilaian /bobot Luring Daring 1

Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Referensi Metode Pembelajaran Waktu Pengalaman Belajar Penilaian* Luring Daring Indikator/ kode CPL Teknik penilaian dan bobot

Tahap Kemampuan akhir Materi Pokok Refe rensi Metode Pembelajaran Waktu Pengalaman Belajar Penilaian* Luring Daring Indikator/ kode CPL Teknik penilaian Dan bobot