• Tidak ada hasil yang ditemukan

LITERATURE REVIEW : PENGARUH PEMBERIAN NEURO DEVELOPMENT TREATMENT TERHADAP PENINGKATAN MOTORIK PADA ANAK CEREBRAL PALSY SPASTIK DIPLEGI SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "LITERATURE REVIEW : PENGARUH PEMBERIAN NEURO DEVELOPMENT TREATMENT TERHADAP PENINGKATAN MOTORIK PADA ANAK CEREBRAL PALSY SPASTIK DIPLEGI SKRIPSI"

Copied!
23
0
0

Teks penuh

(1)

i

LITERATURE REVIEW : PENGARUH PEMBERIAN NEURO DEVELOPMENT TREATMENT TERHADAP

PENINGKATAN MOTORIK PADA ANAK CEREBRAL PALSY SPASTIK DIPLEGI

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Fisioterapi

DISUSUN OLEH :

TITIN MEISTIARSI 201710490311059

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS ILMU KESEHATAN

PROGRAM STUDI S1 FISIOTERAPI 2021

(2)

i

LITERATURE REVIEW : PENGARUH PEMBERIAN NEURO DEVELOPMENT TREATMENT TERHADAP

PENINGKATAN MOTORIK PADA ANAK CEREBRAL PALSY SPASTIK DIPLEGI

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Fisioterapi

DISUSUN OLEH : TITIN MEISTIARSI

201710490311059

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG FAKULTAS ILMU KESEHATAN

PROGRAM STUDI S1 FISIOTERAPI 2021

(3)
(4)

iii

(5)

LITERATURE REVIEW : PENGARUH PEMBERIAN NEURO DEVELOPMENT TREATMENT TERHADAP

PENINGKATAN MOTORIK PADA ANAK CEREBRAL PALSY SPASTIK DIPLEGI

Titin Meistiarsi1, Atika Yuianti2, Kurnia Putri U.

²

Program Studi Fisioterapi, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang

Korespondensi : ttitinmeistiarsi21@gmail.com

ABSTRAK

Latar Belakang : Tumbuh kembang awalnya pada anak mengalami gangguan motorik tidak progresif dan menetap yang disebabkan oleh kerusakan otak akibat trauma saat lahir. Gangguan ini disebut dengan Cerebral palsy. Adapun pendekatan fisioterapi pada kasus cerebral palsy yang berfokus untuk mengurangi spastisitas, memperbaiki postur dan kontrol gerak salah satunya adalah Neuro Development Treatment (NDT).

Tujuan Penelitian : Menganalisis pengaruh pemberian Neuro Development Treatment (NDT) terhadap peningkatan motorik pada anak Cerebral Palsy Spastic Diplegi.

Metode Penelitian : Studi ini merupakan literature review yang dilakukan pada Desember 2020 hingga Oktober 2021 melalui database :Google Scholar. Penilaian artikel full teks yang diterbitkan 2010 hingga Oktober 2021 yang menjadi kerangka kerja untuk analisis ini.

Hasil : Setelah dilakukan analisis lima jurnal internasional didapatkan hasil dari penelitian ini yaitu Neuro Development Treatment (NDT) efektif dalam meningkatkan perkembangan motorik pada anak cerebral palsy spastic diplegi.

Kesimpulan : Neuro Development Treatment (NDT) efektif dalam meningkatkan perkembangan motorik pada anak cerebral palsy spastic diplegi.

Kata Kunci : Cerebral palsy, Neuro development treatment (NDT), motorik

1 Mahasiwa Program Studi S1 Fisioterapi, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Malang

2 Dosen Program Studi S1 Fisioterapi, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Muhammadiyah Malang

(6)

v

LITERATUR REVIEW : THE EFFECTS OF NEURO DEVELOPMENT TREATMENT ON INCREASING

MOTOR GROWTH IN DYLGIC CEREBRAL PALSY SPASTIK DIPLEGI

Titin Meistiarsi¹3, Atika Yuianti²4, Kurnia Putri U.² Physiotherapy Department, Health Sciences Faculty

Muhammadiyah Malang University

Correspondence : titinmeistiarsi21@gmail.com

ABSTRACT

Background : Early development in children developed unprogressive, settled motor impairment caused by brain trauma at birth. This disorder is called cerebral palsy. As for the physicaltherapy approach in the cerebral palsy case, which focuses on reducing spasticity, adjusting posture and motion control, one of them is neuro development treatment (NDT).

Purpose : Analyzing the effects of neuro development treatment (NDT) on the increasing motor of the spastic dyplegi cerebral palsy.

Method : The study is the literature review performed in December 2020 through October 2021 through database :Google scholar. The assessment of a full text article published 2010 to October 2021 that provides the framework for this analysis.

Results : An analysis of five international journals results from this study as neuro development treatment (NDT) is effective in increasing motor development in dyndt spastic children.

Conclusion : Neuro development treatment (NDT) is effective in increasing motor development in the spastic dyplegi cerebral palsy.

Keyword : Cerebral palsy, neuro development treatment (NDT), the motor

3 Student of Physiotherapy Undergraduate Study Program, Health Sciences Faculty, Muhammadiyah Malang University

4 Lecture of Physiotherapy Undergraduate Study Program, Health Sciences Faculty, Muhammadiyah Malang University

(7)

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh...

Alhamdulillah saya ucapkan serta puji syukur saya panjatkan atas kehadirat Allah SWT, berkat Rahmat dan Hidayah-Nya saya dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan judul “Literatur Review Pengaruh Pemberian Neuro Development Treatment Terhadap Peningkatan Motorik Pada Anak Cerebral Palsy Spastik Diplegi”. Shalawat serta salam semoga tercurahkan kepada Baginda Nabi Muhammad SAW, teladan kita yang menjadi Uswatun Hasanah bagi umat manusia.

Selama proses penyusunan hingga selesainya pengerjaan skripsi, penulis telah banyak mendapat bantuan, bimbingan, pengarahan, motivasi, dukungan serta kekuatan dari berbagai pihak. Berkenaan dengan ini, perkenankanlah saya sebagai penulis untuk mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya dengan setulus hati, semoga Allah SWT membalas jasa serta upaya yang telah diupayakan kepada:

1. Bapak Dr M. Fauzan, M.Pd selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang.

2. Bapak Dr. Yoyok Bekti Prasetyo, M.Kep.,Sp.Kom selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang.

3. Ibu Atika Yulianti, SST.Ft., M.Fis selaku Ketua Program Studi S1 Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Malang serta selaku pembimbing I yang senantiasa selalu dengan sabar membimbing,

(8)

vii

mengarahkan, memberikan dukungan, serta motivasi kepada penulis untuk mewujudkan penyelesaian skripsi ini.

4. Kurnia Putri Utami, S.Ft., M. Biomed., Physio selaku pembimbing II yang senantiasa dengan sabar telah meluangkan waktunya dalam memberikan bimbingan, mengarahkan, memberikan dukungan, serta motivasi kepada penulis untuk mewujudkan penyelesaian skripsi ini,

5. Seluruh staff Dosen Program Studi S1 Fisioterapi yang telah memberikan begitu banyak ilmu serta pengalaman selama mengikuti proses perkuliahan berlangsung hingga diselesaikannya skripsi ini.

(9)

6. Terima kasih yang tak terhingga saya ucapkan kepada kedua orang tua saya bapak Mukhlasuddin dan ibu Siti Ainun yang tidak akan pernah ada pembandingnya dalam mendukung penulis selaku anak dari mereka. Terima kasih emak bapak atas dukungan, pengertian, kesabaran serta do’a yang tak pernah berhenti emak bapak panjatkan untuk anakmu. Terima kasih juga kepada adik-adikku tercinta Fani Aulias Furqan, Ifla Afifila dan Rahmadul Khosasi yang juga tak lelah mendo’akan dan mendukung serta mendampingi pada setiap tahap proses pendewasaan hingga dapat menyelesaikan skripsi ini.

7. Sahabat-sahabat tercinta saya Intan Putri Dayana,Mega Azizah,Eka Pitri Ramdani,Putri Sukmatari,Ilda Fibri Damayanti,mbak Detta Patikasari,Yusril Arifin dan kak Taufiqqurahmat yang sudah penulis anggap saudara selama masa-masa perkuliahan, yang telah menemani dalam suka dan duka.

(10)

ix

8. Sahabat-sahabat rewelku Humairatul Karamah dan Nadiyyatul Hasanah yang selalu menjadi tempat keluh kesah, suka duka maupun teman berjuang sedari dulu. Terimakasih untuk semangat, motivasi dan dukungan yang tiada henti untuk penulis selama ini.

9. Suluruh teman-teman, kakak-kakak dan adik-adikku di HIMATERA yang selalu memberi semangat, dukungan, motivasi dan pengalaman luar biasa yang tidak pernah penulis dapatkan selama ini dimanapun.

10. Seluruh teman-teman kelas Fisioterapi A 2017 yang selalu memberi dukungan serta tak henti-hentinnya saling menyemangati satu sama lain.

Dan terimakasih untuk waktu serta pengalaman yang berharga selama di perkuliahan ini.

11. Semua pihak yang telah banyak membantu dan tidak dapat penulis sebutkan satu per satu. Penulis hanya mampu berdo’a semoga amal kebaikannya mendapatkan imbalan dan diterima sebagai ibadah oleh Allah SWT. Penulis memohon maaf yang sebesar-besarnya bila terdapat kesalahan serta hal yang kurang berkenan di hati, penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis membuka diri untuk

(11)

segala saran dan kritik yang bersifat membangun. Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Malang, 11 Oktober 2021

Titin Meistiarsi

(12)

xi DAFTAR ISI

ABSTRAK ... v

ABSTRACT ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR TABEL... xiii

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR BAGAN ... xv

DAFTAR DIAGRAM ... xvi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang ... 1

B. Rumusan Masalah ... 6

C. Tujuan Peneliti ... 6

1. Tujuan Umum ... 6

2. Tujuan Khusus ... 6

D. Manfaat Penelitian... 7

1. Untuk peneliti ... 7

2. Untuk Institusi Pendidikan ... 7

3. Untuk Fisioterapi ... 7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 8

A. Anatomi Fisiologi Otak ... 8

1. Otak ... 8

B. Cerebral Palsy ... 10

1. Arti Cerebral Palsy ... 10

2. Pengelompokan Cerebral Palsy ... 11

3. Etiologi Cerebral Palsy... 13

4. Patofisiologi Cerebral Palsy ... 15

5. Pertanda Klinis pada Cerebral Palsy ... 17

6. Kegiatan Fisik Anak Cerebral Palsy ... 21

7. Pemeriksaan Cerebral Palsy ... 24

8. Faktor Resiko Cerebral Palsy ... 24

(13)

C. Kemampuan Motorik... 26

1. Pengertian Kemampuan Motorik ... 26

2. Unsur-Unsur Kemampuan Motorik ... 27

3. Macam-Macam Kemampuan Motorik ... 29

D. Neuro Developmental Treatment ... 34

1. Definisi Neuro Development Treatment ... 34

2. Teknik-Teknik Neuro Development Treatment ... 35

3. Prinsip utama metode Neuro Development Treatment .... 36

4. Prinsip Teknik Neuro Development Treatment ... 37

5. Konsep Neuro Development Treatment ... 38

7. Tujuan Konsep Neuro Development Treatment ... 39

8. Prinsip terapi dan penanganan... 39

BAB III KERANGKA KONSEP ... 40

A. Kerangka Konsep ... 40

B. Hipotesis ... 41

BAB IV METODE PENELITIAN ... 42

A. Desain Penelitian ... 42

1. Variabel Penelitian ... 42

B. Jenis dan Teknik Pengumpulan Data ... 43

1. Jenis Data yang Dikumpulkan ... 43

2. Teknik Pengumpulan Data ... 43

3. Instrumen Pengumpulan Data ... 44

C. Pengolahan dan Aalisis Data ... 44

1. Teknik Pengolahan Data ... 44

2. Analisis Data ... 44

3. Kesimpulan Penelitian ... 45

D. Hasil Pencarian ... 45

BAB V HASIL PENELITIAN ... 46

A. Karakteristik Sampel ... 46

1. Karakteristik Berdasarkan Instrumen Penelitian ... 46

2. Karakteristik Berdasarkan Usia Subjek Pada Artikel ... 47

3. Karakteristik Berdasarkan Database ... 47

(14)

xiii

4. Karakteristik Bedasarkan Desain Penelitian ... 48

5. Karateristik Berdasarkan Hasil Penelitian ... 48

B. Hasil Penelitian ... 50

BAB VI PEMBAHASAN ... 53

A. Karakteristik Sampel ... 53

1. Jenis Artikel ... 53

2. Gambaran Instrument ... 53

3. Gambaran Usia Subjek Pada Artikel ... 55

4. Gambaran Database ... 55

5. Gambaran Desain Penelitian ... 56

B. Gambaran Neuro Development Treatment Terhadap Peningkatan Motorik Cerebral Palsy Spastik Diplegi ... 56

C. Gambaran Cerebral Palsy ... 57

D. Hasil Analisis Pengaruh Neuro Development Treatment Terhadap Peningkatan Motorik Pada Anak Cerebral Palsy Spastik Diplegi ... 58

E. Keterbatasan Penelitian ... 59

F. Implikasi Fisioterapi ... 59

BAB VII PENUTUP ... 60

A. Kesimpulan... 60

B. Saran ... 60

1. Bagi Institusi ... 60

2. Bagi Ilmu Fisioterapi ... 60

3. Bagi Peneliti Selanjutnya ... 61

DAFTAR PUSTAKA ... 62

(15)

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Kriteria Inklusi dan Eksklusi... 43 Tabel 5.1 Hasil Penelitian Literature Review ... 50

(16)

xv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Anatomi Otak (Hidayat, 2011) ... 10

Gambar 2.2 Tipe Cerebral palsy (Laurie Glazener, 2009) ... 12

Gambar 2.3 Klasifikasi Cerebral Palsy (Yoga, 2018) ... 13

Gambar 2.4 Lokasi Kerusakan (Cerebral Palsy Association, 2016) ... 16

(17)

DAFTAR BAGAN

Bagan 3.1 Kerangka Konsep ... 40

(18)

xvii

DAFTAR DIAGRAM

Diagram 5.1 Karakteristik Studi Berdasarkan Instrumen

(Data penelitian, 2021) ... 46 Diagram 5.2 Karakteristik Berdasarkan Usia Sampel

(Data penelitian, 2021) ... 47 Diagram 5.3 Karakteristik Berdasarkan Database

(Data penelitian, 2021) ... 47 Diagram 5.4 Karakteristik Bedasarkan Desain Penelitian

(Data penelitian, 2021) ... 48 Diagram 5.5 Karateristik Berdasarkan Hasil Penelitian

(Data penelitian, 2021) ... 49

(19)

62

DAFTAR PUSTAKA

Alvian. R. (2012). Keefektifan Pendekatan Brain Based Learning Terhadap Peningkatan Prestasi Belajar IPA Siswa Cerebral Palsy Kelas VI di SLB N 1 Bantul. Program Studi Pendidikan Luar Biasa Fakultas Pendidikan Luar Biasa.

Alfiah. (2014). Upaya Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus dalam Memegang Alat Tulis Melalui Kegiatan Menggambar dengan Media Kapur Tulis dan Arang pada Siswa. PG-PAUD IKIP Veteran Semarang, 6.

Amin, M. S. (2018). Perbedaan Struktur Otak dan Perilaku Belajar Antara Pria dan Wanita; Eksplanasi dalam Sudut Pandang Neuro Sains dan Filsafat. Jurnal Filsafat Indonesia, 39.

Anwar, I. E. (2015). Pengaruh Neuro Depelovmental Treatment Terhadap Kemampuan Gross Motor Berdiri Anak Cerebral Palsy Spastik Diplegi.

Program Studi S1 Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Arshad, N., Imran, M., Munir, Z., Akram, Z., & Hameed, A. A. (2018). SPASTIC CEREBRAL PALSY. The Professional Medical Journal.

Awaliah, U. H. (2015). Penatalaksanaan Bobath Excercise Pada Kasus Cerebral Palsy Spastic Quadriplegi di Yayasan Sayap Ibu Yogyakarta. jurnal kesehatan, 1.

Barnes, K. (2013). Clinical Crash Coursb: Paediatrics. Cina: Elsevier.

Bobath. (1994). The Motor Defisit in Patient with Cerebral Palsy. London: The Bobath Centre of London.

Butler, C., & Darrah, J. (2001). Effect of Neuro Developmental Treatment (NDT) for Cerebral Palsy. AACPDM.

Cahyaningrum, D. P. (2018). Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Cerebral PalsySspastis Ataxia dengan Modalitas Neuro Developmental Treatment di PNTC Karang Anyar. jurnal kesehatan, 2.

Elene. E. (2012). Kemampuan Motorik Peserta Ekstrakurikuler Bolavoli Di Smp Negeri 3 Gamping. Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Yogyakarta, 8-9.

Farabi, A. (2007). Hubungan Tes “Timed Up and Go” Dengan Frekuensi Jatuh Pada Lansia. Jurnal Kesehtan, 2.

Ghina, J. F. (2019). Pengalaman Keluarga Dalam Merawat Anak Dengan Cerebral Palsy Derajat Sedang. Jurnal kesehatan, 1-2.

(20)

63

Herdiman. B. (2013). Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Cerebral Palsy Quadriplegi dengan Metode Neuro Developmental Treatment (NDT).

Yayasan Sayap Ibu, Yogyakarta.

Harvey, A. R. (2017). Gross Motor Function Measure (GMFM). Journal of Physiotherapy.

Hee, C. M., Hee, L. D., & Yun, R. H. (2011). Effect of Task-oriented Training and Neurodevelopmental Treatment on the Sitting Posture in Children with Cerebral Palsy. Jurnal Fisioterapi.

Hermanto, S. (2016). Modifikasi Model Pembelajaran Bagi Anak Cerebral Palsy (Suatu Tantangan Kreativitas Guru). Majalah Ilmiah Pembelajaran, 95- 185.

Ho, K. W., & Young, P. E. (2017). Effect of neurodevelopmental treatment-based physical therapy on the change of muscle strength, spasticity, and gross motor function in children with spastic cerebral palsy. Jurnal Fisioterapi.

Kharisma. A. (2016). Desain Kursi Roda dengan Sistem Kemudi Tuas sebagai sarana Mobilitas Anak Penderita Cerebral Palsy. JURNAL SAINS DAN SENI ITS.

Labaf, S., Shamsoddini, A., Hollisaz, M. T., Sobhani, V., & Shakibaee, A. (2015).

Effects of Neurodevelopmental Therapy on Gross Motor Function in Children with Cerebral Palsy. Jurnal Fisioterapi.

Libryani, D. P. (2015). Penatalaksanaan Neuro Developmental Treatment (NDT) pada kasus Cerebral Palsy Spastic Quadriplegia. Naskah publikasi. PNTC (Pediatric and Neurodevelopmental Teraphy Center) Surakarta, 1-4.

Libryani, D. P. (Surakarta 2015). Penatalaksanaan Neuro Developmental Treatment (NDT) pada kasus Cerebral Palsy Spastic Quadriplegia. Naskah publikasi.

PNTC (Pediatric and Neurodevelopmental Teraphy Center), 1-4.

Muhamad. I. (2015). Kemampuan Motorik Siswa Kelas Atas Di SD Negeri Segoroyoso Pleret Bantul. Universitas Negeri Yogyakarta.

Mahardika, Y. P. (2016). Penambahan Hidroterapi Pada Neurodevelopment Treatment (Ndt) Terhadap Gross Motor Anak Cerebral Palsy Diplegispastik Di Pusat Rehabilitasi Yakkum. Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Aisyiyah Yogyakarta, 4.

Maksum, M. R. (2016). Pediatric Neurodevelopmental Treatment Centre (Pntc).

Program Studi Diploma Iii Fisioterapi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Marmi, & Rahardjo, K. (2012). Asuhan Neonatus Balita, Bayi & Anak Pra-sekolah.

Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

(21)

64

Mutohir, T. C., & Gusril. (2004). Perkembangan Motorik pada Masa Anak-Anak.

Jakarta: Depdikbud RI.

Nurmalina, R., & Valley, B. (2011). Pencegahan dan Manajemen Obesitas.

Jakarta: PT Elex Media Komputindo Kelompok Gramedia.

Putri. A., Dewi. M., & Windah. R. (2011). Motorik Halus Pada Anak Usia Prasekolah Ditinjau Dari Bender Gestalt. Fakultas Psikologi Universitas Hang Tuah Surabaya.

Pamilih, C. Y. (2014). Penatalaksanaan Neuro Development Treatment (NDT) Pada Kasus Cerebral Palsy Spastik Quadriplegi di Yayasan Sayab Ibu Yogyakarta. Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Pujawati, Z. (2011). Hubungan Kontrol Diri Dan Dukungan Orang Tua Dan Perilaku Disiplin Pada Santri Di Pondok Pesantren Darussa’adah Samarinda. Journal, 227–36.

Putra, M. F., & Zaidah, L. (2020). Pengaruh Bobath Neuro Development Treatment (Ndt) Terhadap kemampuan duduk pada penderita Cerebral Palsy usia 6 bulan sampai 12 tahun. cerebral palsy, neuro development treatment(NDT),anak, 16-17.

Ra, K. M., Hee, L. B., & Sung, P. D. (2016). Effects of combined Adeli suit and neurodevelopmental treatment in children with spastic cerebral palsy with gross motor function classification system levels I and II. Jurnal Fisioterapi.

Ries, L. G., Michaelsen, S. M., & Soares, P. S. (2012). Cross-cultural Adapatation and Reliability Analysis of the Brazilian Version of Pediatric Balance Scale (PBS). Jurnal Kesehatan.

Rood, M. (2000). Makalah Pelatihan Konsep Maju Fisioterapi pada Tumbuh Kembang: NDT Treatment Concept. Jakarta: Sasana Husada Pro Fisio.

Ruzalianto, A. Y. (2016). Analisa Sinyal Otot Pergelangan Tangan Dalam Kondisi Fleksi dan Dalam Konsisi Ekstensi. Jurnal Sains dan Teknologgi, 5.

Sastra. G. (2011). Neurolinguistik Suatu Pengantar. Bandung: Alfabeta.

Saputri. N. (2013). Hubungan Cerebral Palsy Dengan Tingkat Kooperatif Anak Dalam Perawatan Gigi dan Mulut. Universitas Hasanuddin Fakults Kedokteran Gigi, Makasar.

Soeijiningsih. R. (2002). Tumbuh Kembang Anak. Jakarta: Buku Kedokteran, EGC.

Santrock, J. (2015). Perkembangan Anak. ed. Wibi Hardani.

Soekarno. (2002). Fisioterapi pada Cerebral Palsy modifikasi Metode Bobath.

Fisioterapi Rehabilitasi Medik RSUP Dr.Soetomo, Surabaya.

(22)

65

Suhartini. (2005). Deteksi dini keterlambatan Perkembangan Motorik Kasar Pada anak. Pendidikan Kesehatan dan Rekreasi FIK UNY.

Sukadiyanto. (1997). Penentuan Tahap Kemampuan Motorik Anak Sekolah Dasar.

Yogyakarta: FIK UNY.

Sukinata. (1992). Teori Bermain Untuk D2 PGSD Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Jakarta: DepDikBud.

Suryono, A. A. (2018). Penatalaksanaan Fisioterapi Pada Kasus Cerebral Palsy Spastik Hipotonus Diplegi Tipe Fleksi di Yayasan Pembinaan Anak Cacat Surakarta. jurnal kesehatan, 5.

Trisnowiyanto, B., & Syatibi, M. M. (2020). Differences Influence Of Aquatic Therapy And Neuro Developmental Treatment On The Motor Functional Development Ability Of Children With Cerebral Palsy. Jurnal Fisioterapi.

Untari, I. (2012). Kesehatan Otak Modal Dasar Hasilkan SDM Handal. Jurnak Kesehatan, 1-2.

Vani, Raharjo, S. T., Hidayat, & Humaedi, S. (2016). Pengasuhan (Good Parenting) Bagi Anak Dengan Disabilitas. 122-128.

Yoga. Antoniyus. (2018). Perbandingan Task-Oriented Training dengan Sensory Integration Therapy (SIT) terhadap peningkatan koordinasi penderita Cerebral palsy di kota Malang. Universitas Muhammadiyah Malang, 14.

(23)

62

Gambar

Tabel 4.1 Kriteria Inklusi dan Eksklusi..................................................
Diagram 5.1 Karakteristik Studi Berdasarkan Instrumen

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah melimpahkan segala rahmat, berkat dan petunjuk-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini, dengan

Puji syukur alhamdulillah saya panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkat, rahmat, dan hidayah-Nya, sehingga skripsi yang berjudul “ Penerapan Model Pembelajaran Picture

Puji syukur Alhamdulillah saya panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala Rahmat, Taufik, Hidayah serta Inayahnya, sehingga penulisan karya tulis ilmiah dengan

Alhamdulillah, puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkat, rahmat, dan karunia – Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan Laporan

Alhamdulillah, puji dan syukur, saya panjatkan kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan karunia-Nya saya dapat menyelesaikan seluruh proses penyusunan

Puji syukur alhamdulillah saya panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkat, rahmat, dan hidayah-Nya, sehingga skripsi yang berjudul “Perbandingan Pembelajaran Biologi

Alhamdulillah Wassyukurilah kita panjatkan kepada kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya karena itulah penulis dapat menyelesakan tugas Karya

Alhamdulillah, segala puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi yang