• Tidak ada hasil yang ditemukan

Rancang Bangun Alat Pengukur Kadar Air Pada Buah Menggunakan Sensor YL-69 Dan Tampilan LCD Berbasis Arduino Uno

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Rancang Bangun Alat Pengukur Kadar Air Pada Buah Menggunakan Sensor YL-69 Dan Tampilan LCD Berbasis Arduino Uno"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

RANCANG BANGUN ALAT PENGUKUR KADAR AIR

PADA BUAH MENGGUNAKAN SENSOR YL-69 DAN

TAMPILAN LCD BERBASIS ARDUINO UNO

PROJEK AKHIR 2

SHERLY VEBRIN SITEPU

142411056

PROGRAM STUDI D-3 METROLOGI DAN INSTRUMENTASI

DEPARTEMEN FISIKA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

RANCANG BANGUN ALAT PENGUKUR KADAR AIR

PADA BUAH MENGGUNAKAN SENSOR YL-69 DAN

TAMPILAN LCD BERBASIS ARDUINO UNO

PROJEK AKHIR 2

Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat memperoleh Ahli Madya

SHERLY VEBRIN SITEPU

142411056

PROGRAM STUDI D-3 METROLOGI DAN INSTRUMENTASI

DEPARTEMEN FISIKA

(3)

PERSETUJUAN

Rancang Bangun Alat PengukurKadar Air Pada Buah Menggunakan Sensor YL-69 dan Tampilan LCD Berbasis Arduino Uno

Tugas Akhir

Sherly Vebrin Sitepu 142411056

Diploma (D3) Metrologi dan Instrumentasi Fisika

Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara

Disetujui di Medan, Juli 2017 Komisi Pembimbing : Disetujui oleh

Program Studi D3 Metrologi dan Instrumentasi FMIPA USU

Ketua,

Dr. Diana Alemin Barus M,Sc NIP .196607291992032002

Dosen Pembimbing,

Drs. Bisman Perangin-angin,M.Eng.Sc.

(4)

PERNYATAAN

RANCANG BANGUN ALATPENGUKURKADAR AIR PADA

BUAH MENGGUNAKAN SENSOR YL-69 DAN TAMPILAN LCD

BERBASIS ARDUINO UNO

TUGAS AKHIR

Saya mengakui bahwa tugas akhir ini adalah hasil kerja saya sendiri. Kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing masing di sebutkan sumbernya.

Medan, Juli 2017

(5)

PENGHARGAAN

Puji syukur saya ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas segala karuniaNya yang telah diberikan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Projek Akhir ini dengan baik.

Dalam kesempatan ini penulis menyampaikan rasa hormat ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya pada keluarga tercinta Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kasih karuniaNya kepada saya untuk dapat menyelesaikan segala sesuatunya dengan baik, terima kasih kepada Ayah (H. Sitepu ) dan Ibu (I. Ginting ) atas kasih sayang dan kepercayaan yang telah kalian berikan kepada anak kalian ini, serta adik perempuan (Jesica) terima kasih buat dukungannya.Doa dan motivasi yang diberikan dari awal perkuliahan sampai penulisan Projek Akhir ini serta buat seluruh keluarga yang telah membantu, mendukung dan memberikan kelonggaran serta support terhadap pendidikan saya hingga bisa berkembang seperti sekarang.

Serta orang – orang yang mendukung sehingga penulis dapat menyelesaikan Projek Akhir ini. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih banyak kepada :

1. Yth. Bapak Dekan Dr. Kerista Sebayang beserta jajarannya dilingkungan FMIPA USU

2. Ibu Dr. Diana Alemin Barus M.Sc selaku Ketua Program Studi D3 Metrologi dan Instrumentasi Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam.

3. Bapak Bisman Perangin-angin, M,Eng.Sc selaku dosen pembimbing penulis dalam penyelesaian projek akhir ini. Penulis sangat berterima kasih untuk setiap bimbingan, masukan, saran bahkan waktu yang senantiasa diberikan kepada penulis sampai pada akhir penyelesaian projek akhir ini.

4. Seluruh Dosen dan Karyawan Program Studi D-3 Metrologi Dan Instrumentasi Departemen FISIKA FMIPA USU.

5. Kepada Reymindo Yoenddy yang sudah membantu dan memotivasi saya sehingga saya dapat menyelesaikan projek akhir ini.

6. Kepada Rahmi, Safira, Subhan, Yon, Alfath, Alfransisko, Mual, dan Dimas atas suport dan kerjasamanya yang telah membantu mengerjakan segala sesuatu bersama-sama sehingga penulis menyelesaikan projek akhir ini dengan baik meskipun banyak halangan yang kita dapat.

(6)

8. Kepada abang dan kakak jurusan Metrologi dan Instrumentasi, terimakasih atas dorongan dan kesabaran kalian menghadapi menghadapi junior kalian yang satu ini dan kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam kehidupan penulis yang tidak masmpu saya tuliskan satu persatu.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam pembuatan projek akhir ini masih jauh dari kesempurnaan, untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran dari pembaca yang bersifat membangun dalam penyempurnaan projek akhir ini.

Semoga laporan tugas projek akhir ini menjadi ibadah yang baik bagi penulis dan menjadi ilmu yang bermanfaat bagi pembaca.

Medan, 28 Juli2017 Penulis,

(7)

ABSTRAK

Perkembangan zaman yang semakin maju, membuat meningkatnya produk elektronika yang beredar dipasaran karena muncul pabrik pabrik menyebar di seluruh dunia. Penentuan kadar air dari suatu bahan pangan sangat penting agar dalam proses pengolahan maupun pendistribusian mendapat penanganan yang tepat. Jumlah kadar air yang terdapat di dalam suatu bahan pagan sangat berpengaruh atas seluruh susunan persentase zat-zat gizi secara keseluruhan. Kandungan air dalam bahan makanan mempengaruhi daya tahan bahan makanan terhadap serangan mikroba yang dinyatakan Aw yaitu jumlah air bebas yang dapat digunakan oleh mikroorganisme untuk pertumbuhannya. Misalnya pada buah semangka ternyata memiliki kandungan air paling tinggi dibandingkan buah-buah lainnya yaitu sebesar 90%. Alat ini sangat sederhana, tetapi sangat ideal untuk memantau tingkat kadar ir pada buah .

Sistem ini dibagian hardware menggunakan sensor , arduino uno serta LCD. Sensor tersebut secara garis besar berfungsi untuk mendeteksi kadar air ( berupa kelembaban dan temperature) pada saat itu, hasil diterima oleh sensor kemudian dikonversi oleh arduino uno menjadi nilai persen tertentu yang nantinya ditampilkan dalam LCD.

(8)

ABSTRACT

The development of an increasingly advanced era, making increasing electronics products in the market because emerging factory factories spread throughout the world. Determination of water content of a food is very important for the process of processing and distribution gets the right handling. The amount of moisture present in a pagan material greatly affects the whole order of percentage of whole nutrients. The content of water in foodstuffs affects the resistance of foodstuffs against the declared microbial Aw that is the amount of free water that can be used by microorganisms for its growth. For example, on watermelon fruit has the highest water content compared to other fruits that is 90%. This tool is very simple, but it is ideal for monitoring the level of ir levels in the fruit. This system in the hardware section using sensors, arduino uno and LCD. The sensor outlines the water content (humidity and temperature) at the time, the results received by the sensor and then converted by arduino uno to a certain percentage value which will be displayed in the LCD.

(9)

DAFTAR ISI

1.4Tujuan Penulisan ... 3

1.5Manfaat Penulisan ... 3

1.6Sistematika Penulisan ... 3

BAB IITINJAUAN PUSTAKA ... 5

2.1Kadar Air ... 5

2.2Definisi Buah ... 6

2.3Sensor Mositure YL-69 ... 8

2.4Liquid Crystal Display (LCD) ... 11

2.5Trimpot / Resistor Variable ... 13

2.6Arduino Uno ... 14

2.7Software Arduino Uno.. ... 16

2.8Hardware Arduino ... 18

2.9Sumber Daya dan Pin Tegangan Arduino ... 19

2.10 Power ... 20

2.11 Kabel Jumper Male To Female ... 20

2.12 Pin Header ... 21

2.13 Push Button Switch ... 21

2.14 Pemograman C ... 23

(10)

2.14.2 Fungsi Penyusunan Bahasa C ... 25

2.14.3 Kondisi dalam Bahasa C ... 26

BAB III PERANCANGAN ALAT DAN SISTEM KERJA RANGKAIAN ... 27

3.1Diagram Blok Rangkaian ... 27

3.2Program Alat ... 27

3.3Prinsip Kerja Alat ... 29

3.4Prinsip KerjaLCD ... 30

3.5Prosedur Kerja ... 31

3.6Diagram Alir (Flowchart) Sensor YL-69 ... 32

BAB IV PENGUJIAN DAN HASIL RANGKAIAN ... 33

4.1Data Percobaan ... 33

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 35

5.1Kesimpulan ... 35

5.2Saran ... 35

DAFTAR PUSTAKA ... 36

(11)

DAFTAR GAMBAR

Liquid Crystal Display (LCD) Program Liquid Crystal Display Trimpot / Resistor Variabel Arduino Uno R3

Hardware Arduino

Kabel Jumper Male to Female Pin Header

Push Button Switch Diagram Blok Rangkaian LCD 2x16 Karakter Skematik Rangkaian LCD

Rangkaian Alat Pengukur Kadar Air Pada Buah Diagram Alir Cara Kerja Sistem

(12)

DAFTAR TABEL

No. JUDUL HALAMAN

2.1 Spesifikasi YL-69 10

2.2 Pin-Pin Pada LCD 12

2.3 Deskripsi Pin Pada LCD 12

2.4 Deskripsi Arduino Uno 16

Gambar

Gambar Buah

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan semua responden Aktivis OSIS mampu mencapai semua indikator kemampuan penalaran yaitu kemampuan mengajukan dugaan, melakukan manipulasi

Kelompok Kerja Pekerjaan Konstruksi 2 pada Unit Layanan Pengadaan Kabupaten Tabanan akan melaksanakan Pemilihan Langsung dengan pascakualifikasi untuk paket

Pada dasarnya pengambilan darah vena menggunakan vacutainer sama seperti pengambilan darah vena menggunakan spuit/syringe (jarum suntik biasa), yang membedakan adalah pada

JIKA KITA PINDAHKAN GARIS ANGGARAN MELALUI SEMUA TINGKAT PENGHASILAN YG MUNGKIN DAN KEMUDIAN MENGHUBUNGKAN SEMUA TTK EKUILIBRIUMNYA, MAKA KITA MEMPEROLEH “KURVA

Dalam melakukan permainan ini tidak hanya butuh keahlian khusus dan teori saja, melainkan memerlukan suatu teknik khusus seperti keahlian dalam men-

Serta dari hasil eksperimen didapat juga nilai smoothness index yaitu 9,274 yang berarti kelancaran pada lintasan perakitan yang terbentuk cukup baik, karena jika semakin

Sindrom metabolik adalah kumpulan faktor risiko penyakit kardiovaskular yang terjadi secara bersamaan pada seorang individu, antara lain: peningkatan glukosa darah

merupakan energi dari sistem dan lingkungan luar yang merugikan. harus ditahan dan dikendalikan, kalau tidak maka