• Tidak ada hasil yang ditemukan

Efek Antipiretik Ekstrak Rimpang Kapulaga (Amomum compactum L.) Terhadap Suhu Rektal Dan Hitung Jenis Leukosit Mencit (Mus musculus L.) Jantan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Efek Antipiretik Ekstrak Rimpang Kapulaga (Amomum compactum L.) Terhadap Suhu Rektal Dan Hitung Jenis Leukosit Mencit (Mus musculus L.) Jantan"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

EFEK ANTIPIRETIK EKSTRAK RIMPANG KAPULAGA

(Amomum

compactum) TERHADAP SUHU REKTAL DAN

HITUNG JENIS LEUKOSIT MENCIT (Mus musculus

L.)

JANTAN

ABSTRAK

Ekstrak Rimpang Kapulaga (Amomum compactum) memiliki senyawa flavonoid yang dapat menurunkan demam. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan lima perlakuan dan lima ulangan. Kontrol terdiri dari kontrol negatif hanya diberikan akuades, dan kontrol positif diberikan pepton 12,5 % dan parasetamol. Perlakuan terdiri dari pemberian pepton 12,5% dan ekstrak 0,35 g/kgBB, 0,71 g/kgBB, dan 1 g/kgBB sebanyak dua kali dalam satu minggu selama satu bulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak rimpang kapulaga dapat menurunkan suhu rektal, dan jumlah leukosit mencit (Mus musculus L.) jantan. Dosis ekstrak kapulaga yang paling cepat untuk menurunkan suhu rektal adalah 0,71 g/kgBB.

(2)

THE EFFECT ANTIPYRETIC CARDAMOM RHIZOME EXTRACT

(Amomumcompactum) TO RECTAL TEMPERATURE AND LEUCOSYTE COUNT MALE MICE (Musmusculus L.)

ABSTRACT

Rhizome extract of cardamom (Amomum compactum) has flavonoid that can reduce fever. This study was designed by Complate Randomized Design (CRD) with five of treatments and five of replications. Control consists of negative control only given distilled water and positive control given peptone 12,5% and paracetamol. Treatment consists of administering peptone 12,5% and extract storied 0,35 g/kgBW, 0,71 g/kgBW, 1 g/kgBW two times in one week for one month. Research result can be refer cardamom rhizome extract can low rectal temperature, and amount of leucosytes male mice (Mus musculus L.). Rhizome extract dose of cardamom the soonest to lower rectal temperature is 0.71 g/kgBW.

Referensi

Dokumen terkait

Untuk memperoleh jawaban dari tujuan penelitian maka peneliti menggali dari berbagai referensi berkaitan dengan pembelajaran, media pembelajaran, bernyanyi paduan

The frequency of superficial fungal infection in patients with diabetes mellitus and its relation to the level of HbA1c... Ragunatha S, Anitha B, Inamadar C, Palit A,

Pada hari ini selasa tanggal tiga puluh satu bulan juli tahun dua ribu dua belas, berdasarkan hasil evaluasi dokumen kualifikasi, penawaran dan pembuktian

Pengelolaan DAS merupakan upaya yang sangat penting sebagai akibat terjadinya penurunan kualitas lingkungan DAS di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung yang

Berdasarkan pemikiran tersebut, maka sudah saatnya di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dibentuk Peraturan Daerah tentang Pengarusutamaan Gender dalam Pembangunan Daerah

[r]

Ruang lingkup Peraturan Daerah Penyelenggaraan Perlindungan Anak ini lebih difokuskan pada tiga sektor yang dianggap memiliki peran strategis untuk

Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum, yang selanjutnya disebut PPK-BLU, adalah pola pengelolaan keuangan yang memberikan fleksibilitas berupa keleluasaan