• Tidak ada hasil yang ditemukan

S ADP 1205916 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S ADP 1205916 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

1

Amelia Nurani Kodratillah, 2016

PENGARUH KAPASITAS MANAJEMEN SEKOLAH TERHADAP MUTU PENDIDIKAN PADA SEKOLAH DASAR NEGERI DI KOTA BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRAK

Penelitian ini berjudul “Pengaruh Kapasitas Manajemen Sekolah terhadap Mutu Pendidikan pada Sekolah Dasar Negeri di Kota Bandung”. Permasalahan dalam penelitian ini adalah seberapa besar mutu pendidikan dipengaruhi oleh kapasitas manajemen sekolah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh gambaran mengenai pengaruh kapasitas manajemen sekolah terhadap mutu pendidikan pada sekolah dasar negeri di kota Kandung. Metode penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan angket dengan 99 responden sebagai sampel penelitian. Berdasarkan hasil perhitungan Weight Means Score (WMS), gambaran mengenai kapasitas manajemen sekolah termasuk dalam kategori sangat baik dengan skor rat-rata 4,24. Sedangkan variabel mutu pendidikan termasuk dalam kategori sangat baik dengan skor rata-rata 4,46. Korelasi variabel X dan Y memiliki hubungan yang signifikan. Hal ini dapat dilihat dari hasil koefisien korelasi sebesar 0,500 yang ada pada kategori sedang dan signifikan, dengan koefisien determinasi sebesar 25%, serta hasil analisis regresi yaitu �̂ = 24,975 +0,500X

yang bersipat signifikan dan linear. Kesimpulan penelitian ini adalah terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara Kapasitas Manajemen Sekolah terhadap Mutu Pendidikan pada Sekolah Dasar Negeri di Kota Bandung.

(2)

2

Amelia Nurani Kodratillah, 2016

PENGARUH KAPASITAS MANAJEMEN SEKOLAH TERHADAP MUTU PENDIDIKAN PADA SEKOLAH DASAR NEGERI DI KOTA BANDUNG

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

ABSTRACT

This research service titled “Influence the Capacity of School Management to the Quality of Education in public Elementary School in the City of Bandung”. Problem in this research is how big the quality of education is affected by the capacity of school management. The purpose of this study was to obtain an overview of the influence of the management capacity of the schools to the quality of education in public elementary school in the city of Bandung. This research method is descriptive method with quantitative approach. Data collection techniques using a questionnaire with 99 respondents as samples. Based on the calculation Weight Means Score (WMS), a reflection on the capacity of school management included in the excellent category with an average score of 4,24. While the variable quality of education included in the excellent category with an average score of 4,46. Correlation of variables X and Y have a significant relationship. This can be seen from the correlation coefficient is 0,500 which is in the moderate category and significantly, with a coefficient of determination of 25% as well as the results of the regression analysis is �̂ = 24,975 +0,500X

which is a significant and linear. Conclusion of this study is there a positive and significant relationship between management capacity of the school to the quality of education in public elementary school in the city of Bandung.

Referensi

Dokumen terkait

Dan bagi para penggemar Doraemon di Indonesia yang tidak menguasai Bahasa Inggris dan Bahasa Jepang dapat mengerti isi aplikasi yang

Dari pengertian-pengertian mengenai profesi tersebut di atas, berarti unsur terpenting dalam profesi guru adalah penguasaan sejumlah kompetensi sebagai keterampilan atau

Sehubungan dengan Evaluasi Harga untuk pekerjaan Pengadaan Peralatan Jaringan Komputer Pada Dinas Perhubungan, Komunikasi Dan Informatika Kab. Musi Banyuasin, dan dikarenakan ada

Maka kami bermaksud melakukan klarifikasi kewajaran harga dan klarifikasi harga satuan Sehubungan dengan Evaluasi Harga untuk pekerjaan Pengadaan Peralatan Jaringan Komputer Pada

benda kerja dan material pahat (terjadi pada kecepatan potong yang rendah). BUE mengubah geometri

Berbagai fenomena historis yang terjadi di daerah tidak dapat dimasukkan ke dalam buku teks pelajaran sejarah, hanya karena bukan perjuangan melawan kekuatan asing.. Salah satu

[r]

Tulisan ini juga diharapkan bisa menjadi suatu potret bagi lembaga-lembaga maupun instansi-instansi yang akan melakukan pembinaan dan memberikan pengetahuan bagi remaja