• Tidak ada hasil yang ditemukan

Modifikasi Alat Pengupas Sabut Kelapa Mekanis

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Modifikasi Alat Pengupas Sabut Kelapa Mekanis"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i

ABSTRAK

ANNISA PURNAMASARI DAMANIK: Modifikasi Alat Pengupas Sabut Kelapa Mekanis, dibimbing oleh ACHWIL PUTRA MUNIR dan LUKMAN ADLIN HARAHAP.

Tanaman kelapa merupakan tanaman kehidupan, karena keseluruhan bagiannya dapat dimanfaatkan manusia untuk memenuhi kebutuhannya. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan kapasitas efektif alat pengupas sabut kelapa mekanis dan memodifikasi alat pengupas sabut kelapa mekanis dengan analisis antropometri manusia. Penelitian ini dilakukan pada bulan Agustus hingga Oktober 2015 di Laboratorium Keteknikan Pertanian, Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan dengan cara studi literatur, pengujian alat dan pengamatan parameter. Parameter yang diamati adalah kapasitas efektif alat dan analisis ekonomi.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa kapasitas tertinggi pada alat setelah modifikasi yaitu 170,61 buah/jam dan kapasitas terendah terdapat pada alat sebelum modifikasi yaitu 145,45 buah/jam. Biaya pokok tertinggi pada alat sebelum modifikasi pada tahun kelima sebesar Rp 167,264/buah dan terendah pada alat setelah modifikasi pada tahun pertama sebesar Rp 143,119/buah. BEP tertinggi pada alat sebelum modifikasi pada tahun kelima sebesar 6.920,879 buah dan terendah pada alat setelah modifikasi pada tahun pertama sebesar 4.125,908 buah. NPV 7,5% tertinggi pada alat setelah modifikasi sebesar Rp 255.681.305,2 dan terendah pada alat sebelum modifikasi sebesar Rp 194.747.851,19. IRR tertinggi pada alat sebelum modifikasi sebesar 55,07% dan terendah pada alat sebelum modifikasi sebesar 48,60%.

Kata Kunci: alat dan mesin pertanian, sabut kelapa , pengupas

ABSTRACT

ANNISA PURNAMASARI DAMANIK: Modification of Mechanical Coconut Fiber Peeler, supervised by ACHWIL PUTRA MUNIR and LUKMAN ADLIN HARAHAP.

Coconut plant is a plant of life, because all its parts can be utilized to meet human needs. This study was aimed to determine the effective capacity of Mechanical Coconut Fiber Peeler and its modification using human anthropometry. This research was conducted in August until Oktober 2015 in the Laboratory of Agricultural Engineering, Faculty of Agriculture, University of North Sumatra, Medan, by literature study, testing equipment and parameters observation. Parameters measured were effective capacity and economic analisis.

The results showed that the highest capacity after modification was 170,61 fruits/hour and the lowest capacity before modification was 145,45 fruits/hour. The highest main cost before modification in fifth year was Rp 167,264/fruit and the lowest main cost after modification in the first year was Rp 143,119/fruit. The highest BEP before modification in the fifth year was 6.920,879 fruits and the lowest after modification in the first year was 4.125,908 fruits. The highest NPV 7,5% after modification was Rp 255.681.305,2 and the lowest NPV 7,5% befor e modification was Rp 194.747.851,19. The highest IRR before modification was 55,07% and the lowerst IRR before modification was 48,60%.

Key words: agricultural machinery, coconut fiber, peeler.

Referensi

Dokumen terkait

Sejalan dengan peubah tinggi tanaman dan jumlah daun saat panen, peubah berat segar dan berat kering caisim menunjukkan media tanah-vermikompos (50:50),

Sago waste, after being fermented or ammoniated can be used until 30% in the rations or substituting 50% of grass and significantly increased the dry matter and

Akan tetapi di dalam situs tersebut tidak ditampilkan mengenai gambar dari informasi peta, seperti gambar propinsi Indonesia atau gambar ciri khas dari daerah itu (misalnya gambar

TUTIK KUSWI NANTP, M.Sc.. BADRON ZAKARIA,

secara lebih baik terkait bentuk, fungsi, makna bangunan yang terdapat pada masjid.. (3) Afrilliani (2015) dalam skripsi berjudul Analisis Semiotik

Information of processes: The data about acceptance rate, base repetition, academic failure, suitability of teaching methods of teachers, quality of management in

Abstrak: Tujuan penelitian ini mendeskripsikan perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan dan evaluasi pembelajaran Akuntansi di SMK N 1 Sragen. Jenis penelitian kualitatif dengan

kawasan pecinan Pasar Baru Jakarta Pusat adalah Masjid Lautze. Masjid