• Tidak ada hasil yang ditemukan

TANGGUNGJAWAB NEGARA DALAM PEMENUHAN HAK ATAS PENDIDIKAN BAGI PENYANDANG DISABILITAS BERDASARKAN CONVENTION ON THE RIGHTS OF PERSON WITH DISABILITIES (CRPD) 2011 DI INDONESIA.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TANGGUNGJAWAB NEGARA DALAM PEMENUHAN HAK ATAS PENDIDIKAN BAGI PENYANDANG DISABILITAS BERDASARKAN CONVENTION ON THE RIGHTS OF PERSON WITH DISABILITIES (CRPD) 2011 DI INDONESIA."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

TANGGUNGJAWAB NEGARA DALAM PEMENUHAN HAK ATAS PENDIDIKAN BAGI PENYANDANG DISABILITAS BERDASARKAN

CONVENTION ON THE RIGHTS OF PERSON WITH DISABILITIES (CRPD) 2011 DI INDONESIA

RAEFELZA DWITAMA PUTRA

110111090148

ABSTRAK

Pendidikan merupakan hak asasi yang paling mendasar bagi setiap manusia. Pendidikan merupakan hak semua orang, tidak terkecuali penyandang disabilitas. Anak penyandang disabilitas banyak yang tidak dapat mengenyam pendidikan dikarenakan disabilitasnya. Perbedaan demi perbedaan yang menghalangi mereka untuk mendapatkan haknya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana indonesia dalam pelaksanaan dan pemenuhan hak atas pendidikan yang dimiliki penyandang disabilitas. Selain itu, untuk melihat peran dan kewajiban negara dalam menyediakan pendidikan bagi penyandang disabilitas setelah ratifikasi kovenan internasional CRPD tahun 2011. Demikian pula untuk mengkaji apa saja upaya yang telah dilakukan pemerintah indonesia dalam perlindungan dan pemenuhan hak atas pendidikan bagi penyandang disabilitas yang ditinjau dari standar internasional.

Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deksriptif analitis dengan pendekatan yuridis normatif. Dimana peneliti banyak didasarkan pada pengkajian data secara kualitatif terhadap data-data sekunder, berupa bahan hukum primer, sekunder maupun tersier.

(2)

THE RESPONSIBILITY OF STATE TO FULFILL THE RIGHT TO EDUCATION FOR PERSON WITH DISABILITIES BASED ON CONVENTION ON THE RIGHTS OF PERSON WITH DISABILITIES

(CRPD) 2011 IN INDONESIA

RAEFELZA DWITAMA PUTRA

110111090148

ABSTRACT

Education is a fundamental human right for every human being. Education is the right of all people, no exception for person with disabilities. Children with disabilities frequently cannot receive education because of their condition. Many differences that blocks them to get their rights. The purpose of this research is to explore to what extend Indonesia government effort to implementation and to fulfill the right of education to person with disabilities. In addition, to examine the roles and obligations of the state in providing education for person with disabilities after the ratification of the international covenants (CRPD) in 2011. Likewise, to examine the efforts that Indonesia government has done in the protect and fulfillment against the right of education for person with disability in terms of international standards.

Methodology of the research is analytical descriptive with juridical normative approach. Researcher attempt to examine data qualitatively, either primary, secondary, or tertiary reference about law.

Referensi

Dokumen terkait

Kelayakan Sumber Daya Manusia Dalam teknologi komputer yang digunakan sekarang ini membutuhkan Sumber daya Manusia yang mendukung, dimana tingkat pendidikan pegawai

Tujuan Pendidikan Nasional adalah berkembangnya potensi siswa agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat,

Setelah melakukan penafsiran data maka disimpulkan bahwa terkait: (1) kerangka acuan dan rotasi mental, subjek laki-laki dominan menggunakan kemampuan spasialnya

Hasil dari penelitian ini disimpulkan bahwa sumber air limbah penambangan batu bara merupakan run-off di areal Pit B yang berasal dari mata air yang berada di sekeliling dinding Pit

(3) Output pembelajaran merupakan hasil dari input pembelajaran dan proses pembelajaran ilmu pengetahuan sosial yang mencakup rencana pelaksanaan pembelajaran

Suatu program yang ditulis dengan versi bahasa C tertentu akan dapat dikompilasi dengan versi bahasa C yang lain hanya dengan sedikit modifikasi.. C adalah bahasa

Biaya yang dikeluarkan oleh Peternak adalah biaya pengemasan, sedangkan pedagang tidak mengeluarkan biaya dalam proses pemasaran susu kambing PE.. Biaya yang

Proses penerapan nilai-nilai ajaran Islam dalam pembelajaran mata pelajaran umum yang dilaksanakan oleh guru di Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) Tinambung Kabupaten