• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERAN 2D ARTIST DALAM PEMBUATAN GAME DI PERUSAHAAN GAMBIR STUDIO

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PERAN 2D ARTIST DALAM PEMBUATAN GAME DI PERUSAHAAN GAMBIR STUDIO"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PERAN 2D ARTIST DALAM PEMBUATAN GAME DI PERUSAHAAN GAMBIR STUDIO

Laporan Magang

Ditulis sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Seni (S.Sn.)

Nama NIM

Program Studi Fakultas

: Veronica Arifin Lim : 00000021405 : Film

: Seni dan Desain

UNIVERSITAS MULTIMEDIA NUSANTARA TANGERANG

2021

(2)

PENGESAHAN LAPORAN KERJA MAGANG PERAN 2D ARTIST DALAM PEMBUATAN GAME

Oleh

: Veronica Arifin Lim : 00000021405

: Film

: Seni dan Desain Nama

NIM

Program Studi Fakultas

Tangerang, 23 Juni 2021

Pembimbing

Digitally signed by Firdyanza Pramono Date: 2021.06.26 15:26:56 +07'00'

Penguji

Digitally signed by Christine M.

Lukmanto Date: 2021.06.27 17:20:35 +07'00'

Christine M. Lukmanto, S. Sn., M.Anim.

Firdyanza Pramono, S.Sn., M.Ds.

Mengetahui, Ketua Program Studi

Kus Sudarsono, S.E., M.Sn.

Digitally signed by Kus Sudarsono Date: 2021.06.28 15:22:56 +07'00'

(3)

LEMBAR PERNYATAAN TIDAK MELAKUKAN PLAGIAT DALAM PENYUSUNAN LAPORAN KERJA MAGANG

Dengan ini saya:

: Veronica Arifin Lim : 00000021405 : Film

Nama NIM

Program Studi

Menyatakan bahwa saya telah melakukan kerja magang:

: Gambir Studio : 2D Artist

: Ploso Kuning V, Minomartani, Ngaglik, Sleman Regency, Yogyakarta

: 3 Bulan

: Firdyanza Pramono, S.Sn., M.Ds.

Nama Perusahaan Divisi

Alamat

Periode Magang Pembimbing Lapangan

Laporan kerja magang ini merupakan hasil karya saya sendiri, dan saya tidak melakukan plagiat. Semua kutipan karya ilmiah orang lain atau lembaga lain yang dirujuk dalam laporan kerja magang ini telah saya sebutkan sumber kutipannya serta saya cantumkan di Daftar Pustaka.

Jika di kemudian hari terbukti melakukan kecurangan/penyimpangan baik dalam pelaksanaan kerja magang maupun penulisan laporan kerja magang, maka saya bersedia menerima sanksi dinyatakan tidak lulus untuk mata kuliah magang yang telah saya tempuh.

Tangerang, 28 Juni 2021

Veronica Arifin Lim

(4)

KATA PENGANTAR

Karya seni dengan komposisi yang terbatasi oleh dimensi tinggi dan kedalaman disebut 2D art (What is 2D Art?, 2020). Sedangkan 2D artist merupakan seniman yang membuat 2D art tersebut. Penulis telah memiliki ketertarikan dalam karya seni jenis ini sejak lama dan telah memutuskan untuk menjadikan pekerjaan utama penulis di masa depan sebagai 2D artist. 2D artist banyak dibutuhkan di berbagai macam perusahaan, dan berbagai macam pekerjaan. Tentunya karena kebutuhan yang banyak tersebut datang dari berbagai macam perusahaan atau orang yang membutuhkan 2D artist entah untuk kebutuhan apapun dan juga karena 2D art dapat dibagi menjadi berbagai jenis sesuai dengan medium dan juga gaya menggambarnya, 2D artist juga dapat dibagi menjadi banyak jenis sesuai dengan jenis art yang dibuatnya baik untuk kebutuhan konsumen art tersebut maupun untuk mengikuti selera style seni artist yang membuatnya sendiri. Penulis tertarik untuk menjadi 2D artist yang fokus pada pembuatan ilustrasi dan concept art dengan gaya menggambar yang mirip dengan gaya menggambar perusahaan game.

Meskipun penulis telah lama menjadi 2D artist namun pengalaman dan pengetahuan penulis dalam dunia kerja perusahaan game masih sangat terbatas dan bahkan tidak ada sama sekali. Oleh karena itu proses perjalanan magang yang telah penulis lewati selama 3 bulan ini telah membuka pikiran penulis tentang banyak hal termasuk hal-hal yang tidak penulis duga akan menjadi hal krusial yang perlu diperhatikan saat menjadi 2D artist. Penulis telah menemukan banyak pelajaran terkait hal-hal yang mampu mempengaruhi proses dan hasil pekerjaan 2D artist baik ilmu yang telah penulis duga akan sangat mempengaruhi proses pekerjaan penulis seperti tingkat pemahaman mengenai fundamental menggambar, anatomi, membayangkan gambar dalam bentuk dan space 3D, maupun hal lain yang kurang terduga oleh penulis seperti pentingnya efisiensi dalam membuat karya telah muncul dihadapan penulis sebagai informasi yang baru dan juga sangat membantu selama menjalani proses magang sebagai 2D artist ini. Proses magang ini juga telah membantu penulis mengembangkan skill penulis dalam

(5)

membuat karya seni personal penulis meskipun karya seni yang penulis buat berbeda dengan tugas-tugas yang sedang penulis kerjakan bersamaan dengan kerja magang penulis saat itu juga. Penulis hendak mengungkapkan berbagai hal yang menurut penulis penting untuk diperhatikan dalam mengerjakan tugas 2D artist yang penulis dapatkan dari proses kerja magang ini dengan harapan penulis dapat menangkap hal-hal yang membuat tugas 2D artist menjadi sangat penting dalam proses pembuatan game dan dapat membagikannya kepada para 2D artist dengan posisi yang mirip dengan penulis saat awal menjalani magang atau kepada para seniman yang tertarik untuk menjadi 2D artist atau tertarik untuk menambah ilmu di bidang ini.

Menurut penulis, proses kerja magang merupakan sebuah pengalaman yang sangat menguntungkan bagi penulis dalam mengembangkan skill penulis sebagai 2D artist dan dalam mempelajari hal penting dalam tugas 2D artist dalam proses pembuatan game. Akhir kata, penulis hendak mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya karena telah membantu penulis menyelesaikan laporan magang ini, ucapan terima kasih penulis sampaikan kepada:

1.

2.

3.

4.

5.

6.

Gambir Studio

Bpk. Hironimus Rian selaku Pembimbing lapangan Bpk. Bayu Nugroho selaku Art Director di Gambir Studio Bpk. Kus Sudarsono, S.E., M.Sn. selaku Ketua Program Studi Bpk. Firdyanza Pramono, S.Sn., M.Ds. selaku Dosen Pembimbing Ibu dan adik dari penulis

Tangerang, 28 Juni 2021

Veronica Arifin Lim

(6)

ABSTRAKSI

Magang merupakan sebuah kewajiban bagi setiap mahasiswa dan hal tersebut tidak lepas dari mahasiswa seni. Saat menjalani magang, penulis memilih untuk melaksanakan magang di perusahaan game Gambir Studio sebagai 2D artist dengan alasan ingin memperluas wawasan penulis sebagai 2D artist namun tetap mempertahankan gaya menggambar yang telah penulis miliki yang juga sama dengan style yang terdapat dalam perusahaan game tersebut. Saat menjalani proses magang penulis menemui beberapa kendala seperti kurang kuatnya fundamental penulis terkait membayangkan objek gambaran dalam bentuk tiga dimensi (3D) saat mendesain karakter yang lalu penulis mampu lewati dengan membuat grid 3D diatas badan karakter dan membayangkan bentuk badan karakter dan juga dengan bantuan pembimbing lapangan penulis. Dari proses magang ini, penulis mendapatkan banyak pelajaran penting bahwa fundamental dalam menggambar adalah hal yang sangat perlu diperhatikan dalam pekerjaan sebagai 2D artist di sebuah perusahaan game. Hal lain yang penulis dapatkan adalah pentingnya kesadaran 2D artist dalam mengatur efisiensi pengerjaan dengan berbagai cara termasuk menggunakan segala macam fitur yang dapat membantu 2D artist dalam meningkatkan efisiensi dalam pembuatan karya untuk game, terakhir bantuan kritik dan saran yang konstruktif juga dapat membantu dan sangatlah penting dalam menentukan tingkat perkembangan 2D artist dan kualitas karya.

Kata kunci : magang, 2D artist, fundamental manajemen efisiensi, kritik konstruktif

menggambar, gaya mewarna,

(7)

ABSTRACT

Internship is a responsibility that needs to be done by every college student out there, and art students are also one of them. When the writer's doing the internship, the writer chose to try to work at a game studio called Gambir Studio as a 2D artist with a reason of wanting to broaden the writer's knowledge as a 2D artist while still maintaining the writer's main artstyle that's also similar to Gambir Studio's artstyle. While working there, the writer found a couple of problems such as the writer's lack of skill and understandings in the fundamental of drawings especially in imagining an object in it's 3D form in a 3D space. This problem can be overcomed by drawing a 3D grid on top of the object and also with the help of the writer's mentor at Gambir Studio. From this experience also, the writer got to understand that fundamental in drawing is a really important thing that needs to be paid attention to in a 2D artist's job in a game company.

Other important lessons that the writer got from this internship experience are the importance of managing efficiency in drawing as a 2D artist that can be done with trying out new stuffs and also using a program's features to it's fullest. Lastly the writer also thinks that the willingness of accepting constructive feedbacks and also critiques are one of the most important aspect that every 2D artist needs to be able to do to be a better artist overall.

Keywords : internship, 2D artist, fundamental in drawing, efficiency in drawing, constructive feedbacks and critiques

artstyle, managing

(8)

DAFTAR ISI

PENGESAHAN LAPORAN KERJA MAGANG ... II LEMBAR PERNYATAAN TIDAK MELAKUKAN PLAGIAT DALAM PENYUSUNAN LAPORAN KERJA MAGANG ... II KATA PENGANTAR ... IV ABSTRAKSI ... VI ABSTRACT ...VII

DAFTAR ISI ... VIII DAFTAR GAMBAR ... X DAFTAR TABEL ...XII DAFTAR LAMPIRAN ... XIII

BAB I PENDAHULUAN ...1

1.1. 1.2. 1.3. Latar Belakang ...1

Maksud dan Tujuan Kerja Magang ...2

Waktu dan Prosedur Pelaksanaan Kerja Magang ...3

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN ...5

2.1. 2.2. Deskripsi Perusahaan ...5

Struktur Organisasi Perusahaan ...7

BAB III PELAKSANAAN KERJA MAGANG...8

3.1. 3.2. 3.3. Kedudukan dan Koordinasi ...8

Tugas yang Dilakukan ...9

Uraian Pelaksanaan Kerja Magang ...11

3.3.1. 3.3.2. 3.3.3. Proses Pelaksanaan ... 12

Kendala yang Ditemukan ... 33

Solusi Atas Kendala yang Ditemukan ...35

BAB IV PENUTUP ...39

(9)

4.1.

4.2.

Kesimpulan ...39 Saran ...41

DAFTAR PUSTAKA ... XI

(10)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1. Logo Gambir Studio ...5

Gambar 2.2. Game TTS Lontong ...6

Gambar 2.3. Game Kuliner Selera Nusantara ...6

Gambar 2.4. Bagan Struktur Organisasi Perusahaan Gambir Studio ...7

Gambar 3.1. Bagan Alur Koordinasi ...9

Gambar 3.2. Komik ending Game Kuliner Selera Nusantara halaman satu yang penulis terima dari teman magang penulis ... 12

Gambar 3.3. Contoh referensi gaya mewarna yang hendak dituju oleh penulis guna mewarnai background dan karakter komik ...13

Gambar 3.4. Contoh referensi bangunan restoran dan beberapa gaya mewarna yang hendak dituju oleh penulis guna mewarnai background komik ...14

Gambar 3.5. Sketsa kasar background mengikuti grid perspektif panel 2 komik ending game Kuliner Selera Nusantara halaman 2 ... 15

Gambar 3.6. Hasil clean up lineart background panel 2 komik ending game Kuliner Selera Nusantara halaman 2 ... 16

Gambar 3.7. Hasil coloring background panel 2 komik ending game Kuliner Selera Nusantara halaman 2 ...17

Gambar 3.8. Hasil akhir coloring panel 2 komik ending game Kuliner Selera Nusantara halaman 2 ...18

Gambar 3.9. Sketsa desain restoran keluarga Somat (kiri) dan tampak akhir restoran keluarga Somat dalam komik Kuliner Selera Nusantara (kanan) ... 19

Gambar 3.10. Percakapan brainstorming ide karakter bersama pembimbing lapangan dan CCO di aplikasi Discord ... 20

Gambar 3.11. Referensi karakter Kuliner Selera Nusantara ...21

Gambar 3.12. Sketsa desain karakter mahasiswa dan pegawai kantor penulis (kiri) dan revisi dari pembimbing lapangan (kanan) ... 22

Gambar 3.13. Hasil sketsa desain karakter mahasiswa dan pegawai kantor yang telah di approve oleh pembimbing lapangan penulis ... 23

(11)

Gambar 3.14. Hasil lineart shape dan basecolor desain karakter mahasiswa dan pegawai kantor yang telah di approve oleh pembimbing lapangan penulis . 24 Gambar 3.15. Hasil akhir desain karakter mahasiswa dan pegawai kantor yang telah di approve oleh pembimbing lapangan penulis ... 25 Gambar 3.16. Hasil akhir ekspresi desain karakter mahasiswa dan pegawai kantor

yang telah di approve oleh pembimbing lapangan penulis ...26 Gambar 3.17. Hasil penamaan dan export tiap bagian desain karakter mahasiswa

penulis ...27 Gambar 3.18. Perbandingan beda gaya mewarna ilustrasi pada awal pengerjaan

(kiri) dengan setelah mengalami perubahan (kanan) ...27 Gambar 3.19. Closeup karakter Siska pada hasil rendering ilustrasi penulis yang

menurut bapak Nugroho terlihat blur atau tidak jelas pemisahannya ...28 Gambar 3.20. Hasil akhir ilustrasi dialog 14 game Kuliner Selera Nusantara ...29 Gambar 3.21. Hasil akhir tugas coloring comic dan background comic opening

game selera nusantara penulis ...30 Gambar 3.22. Hasil akhir tugas closeup background restoran keluarga Somat

comic opening game Kuliner Selera Nusantara penulis ... 31 Gambar 3.23.Hasil akhir tugas desain karakter Kuliner Selera Nusantara penulis

... 32 Gambar 3.24. Hasil akhir tugas ilustrasi Kuliner Selera Nusantara penulis ...33 Gambar 3.25. Sketsa awal karakter tukang parkir penulis (1), revisi bentuk tubuh

dari pembimbing lapangan (2), dan revisi anatomi wajah dan lengkung sejajar kantong karakter (3) (urutan penomoran urut dari kiri ke kanan) ...34 Gambar 3.26. Referensi tips untuk menggambar 3D dari pembimbing lapangan

(kiri) dan salah satu revisi sketsa karakter pegawai indomaret dengan bantuan garis looping 3D yang digambar oleh pembimbing lapangan (kanan) ... 36

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1. Timeline proses kerja magang ...3 Tabel 3.1. Detail Pekerjaan Yang Dilakukan Selama Magang ...9

(13)

DAFTAR LAMPIRAN

LAMPIRAN A: SURAT PEMBEKALAN MAGANG ... XII LAMPIRAN B: SURAT PENGANTAR MAGANG... XIII LAMPIRAN C: SURAT TERIMA MAGANG ... XIV LAMPIRAN D: KM-3(KARTU KERJA MAGANG) ... XV LAMPIRAN E: KM-4 (KEHADIRAN KERJA MAGANG) ... XVI LAMPIRAN F: KM-5 (LAPORAN REALISASI KERJA MAGANG) .. XVIII LAMPIRAN G: KM-7 (LEMBAR VERIFIKASI LAPORAN MAGANG).XX LAMPIRAN H: SURAT KETERANGAN SELESAI MAGANG ... XXI LAMPIRAN I: BUKTI BIMBINGAN MAGANG 1 ... XXII LAMPIRAN J: BUKTI BIMBINGAN MAGANG 2 ... XXIII LAMPIRAN K: TURNITIN ... XXIV

Referensi

Dokumen terkait