• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengambilan Keputusan Berdasarkan Sistem Informasi Manajemen dan Struktur Organisasi Pada Direktorat Jenderal Pajak Kantor Wilayah Sumatera Utara I

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengambilan Keputusan Berdasarkan Sistem Informasi Manajemen dan Struktur Organisasi Pada Direktorat Jenderal Pajak Kantor Wilayah Sumatera Utara I"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

PENGAMBILAN KEPUTUSAN BERDASARKAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAN STRUKTUR ORGANISASI PADA DIREKTORAT

JENDERAL PAJAK KANTOR WILAYAH SUMATERA UTARA I

OLEH

PUTRI SAUSAN LESTARI 110502195

PROGRAM STUDI STRATA-1 MANAJEMEN DEPARTEMEN MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

ABSTRAK

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN MANAJEMEN HUBUNGAN PELANGGAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN

PT.RAZA KARYA HOLIDAYS MEDAN

Skripsi ini berisi penelitian mengenai Pengambilan Keputusan Berdasarkan Sistem Informasi dan Stuktur Organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengambilan keputsuan pada Direktorat Jenderal Pajak Kantor Wilayah Sumatera Utara I berdasarkan sistem informasi dan struktur organisasi di dalamnya.Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara mendalam, kepustakaan, observasi, dan dokumentasi. Untuk menguji keabsahan data menggunakan triangulasi dengan cara mengecek derajat kepercayaan hasil wawancara dengan derajat kepercayaan sumber data. Subjek dari penelitian ini adalah pegawai pelaksana bagian kepegawaian Direktorat Jenderal Pajak Kantor Wilayah Sumatera Utara I. Sistem informasi manajemen yang digunakan pada Direktorat Jenderal Pajak adalah SIKKA (Sistem Informasi Kepegawaian, Keuangan dan Aktiva) yang berperan sebagai latar belakang perolehan informasi untuk pengambilan keputusan bagi kepala Kanwil sebagai pimpinan tertinggi yang menjadi eksekutor untuk setiap keputusan yang akan diambil. Hasil penelitian ini diketahui bahwa SIKKA sebagai sistem informasi manajemen yang digunakan berperan sangat penting untuk operasional perusahaan. Struktur organisasi yang diterapkan sesuai dengan PMKRI Nomor 206.2/PMK.01/2014. Pengambilan keputusan akhir adalah Kepala Kanwil dan seluruh pegawai menerima setiap keputusan yang dibuat.

(3)

ABSTRACT

ANALYSIS OF THE INFLUENCE OF SERVICE QUALITY AND CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT ON

CUSTOMEROF PT. RAZA KARYA HOLIDAYS MEDAN.

This research discusses about Decision Making Based on Information Systems

and Organizational Structure. This research intends to determine about how

decision making at Directorate General of Taxation Regional Office of North

Sumatra I based on information systems and organizational structure inside. This

research used qualitative research methods, data collection techniques used are

in-depth interviews, literature, observation, and documentation. To test the validity

of the data using triangulation by checking the degree of trust in the results of

interviews with the degree of trust of the data source. The subject of this research

is the employee of executive personnel department of the Directorate General of

Taxation Regional Office of North Sumatra I. Management information system

that is used at the Directorate General of Taxation is SIKKA (Human Resources,

Finance and AssetsInformation Systems), which acts as a background acquisition

of information for decision making for the head Regional Office as a supreme

leader who stand as an executor for any decision needed to be taken. Results of

this research is that SIKKA as a management information system that is used has

a very important role for the company's operations. The organizational structure

implemented in accordance with PMKRI No. 206.2 / PMK.01 / 2014. The final

decision maker is the Head of the Regional Office and so all employees accept

any decision made.

(4)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kehadirat Allah SWT atas berkatnya yang berlimpah kepada

penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini sebagai salah

satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Departemen Manajemen

pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara dengan judul

“Pengambilan Keputusan Berdasarkan Sistem Informasi Manajemen dan Struktur Organisasi Pada Direktorat Jenderal Pajak Kantor Wilayah Sumatera Utara I”.

Selama penyusunan skripsi ini, penulis telah banyak mendapat bantuan,

bimbingan, motivasi, saran, kritik dan doa dari berbagai pihak. Skripsi ini peneliti

persembahkan untuk ayahAsnalidan mama Erliati Purba yang selalu

memberikan semangat, motivasi, nasehat, doa dan mencukupi segala kebutuhan

materi dan non materi dalam proses pembuatan skripsi ini. Kepada adik-adik saya

Kiki Dwi Astati dan Tasya Halimatusa’diahyang selalu menjadi teman pelipur jenuh. Penulis juga ingin menyampaikan terima kasih kepada:

1. Bapak Dr. Azhar Maksum, ME.c, Ak, CA selaku Dekan Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu Dr. Isfenti Sadalia, SE., ME., selaku Ketua Departemen Manajemen

dan Ibu Dra. Marhayanie, MSi., ME., selaku sekretaris Departemen

Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

3. Ibu Dr. Endang Sulistya Rini, SE., MSi., selaku Ketua Program Studi

(5)

4. Ibu Dra. Friska Sipayung, Msi., selaku Sekretaris Program Studi

Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara dan

juga selaku Dosen Pembimbing yang telah meluangkan waktunya dalam

memberikan bimbingan, arahan, saran, dan masukan selama penulisan

skripsi ini.

5. Ibu Dr. Yeni Absah, SE., MSi, selaku Dosen Pembanding 1 yang turut

meluangkan waktu dalam member kritik, arahan, saran, dan masukan

untuk penyempurnaan skripsi ini.

6. Seluruh Dosen dan Pegawai Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Sumatera Utara untuk segala jasa-jasanya selama masa perkuliahan

7. Kepada kak Melina dan Tante Sri sebagai informan dari Direktorat

Jenderal Pajak Kantor Wilayah Sumatera Utara I yang meluangkan waktu

kerjanya untuk menjadi informan dalam penelitian ini.

8. Kepada Gifani, Farah, Ecak, Tiza, Lydia, Umai, Ciak, Rizal, Wahyu,

Ferin, Reza, Christine, dan seluruh teman-teman Manajemen 2011 yang

selalu membantu dan mendukung penulis.

9. Kepada Bang Ripa, Bang Lutfi, Bang Dedi, Arum, Aisot, Tirsya, Ulik dan

seluruh relawan-relawan SAHIVA USU yang selalu menjadi rumah kedua

dan pemberi motivasi, menemani, menghibur dan pendengar untuk

penulis.

10. Kepada Bunga, Sarah, Nisa, dan tim perusuh Adzkia Bibib, Papal, NurJ,

(6)

Penulis mengucapkan terimakasih sebesar-besarnya dan semoga segala kebaikan

yang telah diberikan kepada penulis dibalas oleh Allah SWT.

Medan, Agustus 2015

Penulis,

(7)

DAFTAR ISI

ABSTRAK ……….. ABSTRACT……… KATA PENGANTAR ………... DAFTAR ISI ... DAFTAR TABEL ... DAFTAR GAMBAR ... DAFTAR LAMPIRAN ...

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang ...

1.2 Perumusan Masalah ...

1.3 Tujuan Penelitian ...

1.4 Manfaat Penelitian ...

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 2.1 Sistem Infomasi Manajemen ...

2.1.1 Pengertian Sistem Informasi Manajemen ...

2.1.2 Peran dan Fungsi Sistem Informasi Manajemen ...

2.1.3 Tujuan Sistem Informasi Manajemen ...

2.1.4 Komponen Sistem Informasi Manajemen ...

2.2 Struktur Organisasi ...

2.2.1 Pengertian Struktur Organisasi ...

2.2.2 Faktor Pembentukan Struktur Organisasi ...

(8)

2.2.3 Bentuk-Bentuk Struktur Organisasi ...

2.2.4 Sentralisasi dan Desentralisasi ...

2.3 Pengambilan Keputusan ...

2.3.1 Pengertian Pengambilan Keputusan ...

2.3.2 Langkah-Langkah Pengambilan Keputusan ...

2.3.3 Model Pengambilan Keputusan ...

2.3.4 Gaya Pengambilan Keputusan ...

2.3.5 Jenis-Jenis Pengambilan Keputusan...

2.4 Penelitian Terdahulu ...

2.6 Kerangka Pemikiran ...

BAB III METODE PENELITIAN ... 3.1 Jenis Penelitian ...

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian ...

3.3 Objek Penelitian ...

3.4 Subjek Penelitian ...

3.5 Teknik Pengumpulan Data ...

3.6 Teknik Analisis Data ...

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ……….. 4.1 Deskripsi Lokasi Penelitian...………

4.2 Profil Direktorat Jenderal Pajak ………...

4.3 Struktur Organisasi Direktorat Jenderal Pajak ……….

4.4 Proses Pelaksanaan Penelitian...……….

(9)

4.5 Pembahasan ….………..

4.5.1Peran Sistem Informasi Manajemen dalam

Pengambilan Keputusan ...

4.5.2 Penerapan Struktur Organisasi dalam Pengambilan

Keputusan ...

4.5.3 Pengambilan Keputusan pada Direktorat Jenderal

Pajak ...

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ………... 5.1 Kesimpulan ………

5.2 Saran ………..

DAFTAR PUSTAKA... LAMPIRAN ………...

45

45

51

56

61 61

62

63

(10)

DAFTAR TABEL

No. Tabel Judul Halaman

1.1

2.1

2.2

2.3

Organisasi dan Tata Letak Instansi Vertikal Direktorat Jenderal Pajak...

Komponen-komponen sistem informasi ………..

Perbedaan Keputusan Terpogram dan Tidak

Terpogram...

Penelitian Terdahulu ...

2

13

25

(11)

DAFTAR GAMBAR

No. Tabel Judul Halaman

(12)

DAFTAR LAMPIRAN

No Judul Halaman

Referensi

Dokumen terkait

Pada saat Peraturan Bupati ini mulai berlaku, Peraturan Bupati Bantul Nomor 24 Tahun 2013 tentang Petunjuk Pelaksanaan Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 5

Dua hasil matematis representatif menggambarkan pola tersebut adalah hukum bilangan besar dan teorema limit pusat.Sebagai dasar matematika untuk statistik, teori

Hubungan-hubungan yang ada dalam Model Persamaan Struktural (SEM), baik itu model peubah laten, maupun model peubah pengukuran dapat dengan baik digambarkan

Bagi pemilik telepon selular Sony Ericsson yang telah memiliki account di blog ger, cukup dengan memilih menu ” send to blog ” maka secara otomatis hanya dengan

Jika tapi (belt) dipindah dari roda pertama ke roda kedua, sedang roda ketiga tetap, tentukan perbandingan kecepatan sudut roda tiga terhadap roda

In this paper, it is aimed to create a walkthrough for Civil Engineering Faculty based on panoramic images, which is more advanced on the visual side than GIS

Menimbang : bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 53 Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Desa ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 nomor

Luasnya penggunaan teknologi ini disebabkan karena bangunan dan mesin yang dibuat dengan mempergunakan teknik penyambungan ini menjadi lebih ringan dan proses pembuatannya juga