• Tidak ada hasil yang ditemukan

S JRM 1203013 Chapter3

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S JRM 1203013 Chapter3"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

46 Elis Siti Nurjanah, 2016

ANALISIS PEMBENTUKAN NOMINA PERSONA DEVERBA DALAM BAHASA JERMAN

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB III

METODOLOGI PENELITIAN

A. Metode Penelitian

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis

deskriptif. Tujuan penggunaan metode ini adalah untuk memberikan deskripsi

mengenai subjek penelitian berdasarkan data secara sistematis, faktual dan akurat

mengenai pembentukan nomina persona deverba dalam teks-teks bahasa Jerman.

Metode ini terdiri atas beberapa langkah, yaitu perumusan masalah,

pengumpulan data, pengolahan data, analisis data, penarikan kesimpulan

berdasarkan rumusan masalah, dan penyusunan laporan penelitian. Tujuan metode

ini ialah terdapat pemaparan jelas mengenai verba dasar pembentuk nomina

persona deverba dan bagaimana cara pembentukannya.

B. Objek Penelitian

Objek penelitian ini adalah nomina persona yang dibentuk dari verba.

Penelitian ini difokuskan pada teks berbahasa Jerman. Adapun teks yang

dimaksud adalah teks yang terdapat dalam majalah dan tidak dibatasi dari segi

jenis teksnya. Pemilihan majalah dalam penelitian ini adalah karena majalah

memiliki berbagai macam tema teks, yang bertujuan agar nomina persona yang

ditemukan lebih bervariasi.

C. Teknik Penelitian

Dalam sebuah penelitian, bagian pengumpulan data merupakan suatu hal

sangat penting. Dari data yang didapatkan maka penelitian dapat dilanjutkan pada

tahap analisis data. Dalam penelitian kali ini teknik pengumpulan data yang

dilakukan adalah dengan langkah-langkah berikut:

1) Studi kepustakaan

Langkah awal yang dilakukan peneliti adalah studi kepustakaan dengan

membaca dan mempelajari, hingga menentukan beberapa sumber data untuk

mendapatkan data dan informasi yang berhubungan dengan masalah yang akan

(2)

47

Elis Siti Nurjanah, 2016

ANALISIS PEMBENTUKAN NOMINA PERSONA DEVERBA DALAM BAHASA JERMAN

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 2) Pengumpulan data

Peneliti mencari, mengumpulkan, dan mencatat objek penelitian yang

terdapat dalam sumber data, yaitu nomina persona yang dibentuk dari verba.

3) Pengolahan data

Pada tahap ini data yang telah terkumpul berupa nomina persona yang

dibentuk dari verba kemudian akan dianalisis lebih lanjut dengan mengacu pada

tujuan dari penelitian.

4) Penarikan kesimpulan

Tahap akhir adalah peneliti menyimpulkan hasil analisis nomina persona

yang dibentuk dari verba pada teks-teks yang terdapat dalam majalah berbahasa

Jerman.

D. Teknik Analisis Data

Teknik analisis data yang digunakan dalam peneliti untuk mendeskripsikan

dan menganalisis nomina persona yang dibentuk dari verba melewati beberapa

tahap pelaksanaan, yakni sebagai berikut:

1. Mengumpulkan bahan-bahan teks bahasa Jerman seperti majalah dan buku

yang akan menjadi sasaran dalam penelitian;

2. Menekankan pencarian data sesuai dengan masalah yang telah ditemukan

yakni nomina persona deverba;

3. Mengumpulkan data kalimat yang mengandung nomina persona deverba

yang terdapat dalam sumber data;

4. Data yang ditemukan kemudian diklasifikasikan berdasarkan verba dasar

pembentuk nomina persona, selanjutnya dari hasil klasifikasi tersebut data

akan dianalisis bagaimana cara verba dibentuk menjadi nomina persona; dan

5. Menyimpulkan data-data yaitu nomina persona deverba yang telah

Referensi

Dokumen terkait

hambatan yang terjadi dalam pelaksanaan Tabungan Batara juara di Bank.

Teori ini dibuat oleh Immanuel Kant yang menyakini bahwa suatu tindakan dianggap bermoral jika dilakukan dengan sense of duty (rasa tanggung jawab). Tugas atau

RANCANG BANGUN MULTIMEDIA PEMBELAJARAN DENGAN MODEL MEANS-ENDS ANALYSIS UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA SMK PADA MATA PELAJARAN PEMROGRAMAN DASAR Universitas Pendidikan

pekerjaanmenggarap lahan menjadi tanggungjawab pihak pemilik lahan. Begitu juga, akad akad al-mukha>barah tidak sah jika ada ketentuan bahwa semua hasil panennya adalah

Pengulangan adalah suatu proses di dalam program yang dapat mengeksusi satu atau beberapa statement yang sama secara berulang sampai ditemukan kondisi untuk

Since t his convent ion can r esult in lengt hy t able nam es, abbr eviat ions som et im es m ay be used at your discr et

Bila operator ini ditulis sebelum operand (pre increment atau pre decrement), maka operand tersebut akan ditambah (untuk increment) atau dikurang (untuk

T uj uan penelitian mengetahui hubungan peran perawat sebagai edukator dengan kepatuhan penatalaksanaan hipertensi di Puskesmas T ahuna..