• Tidak ada hasil yang ditemukan

S KOR 1005497 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S KOR 1005497 Chapter5"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

66

Ulantri, 2015

STUDI TENTANG PERSEPSI ATLET PUTRI DAN ORANG TUA TERHADAP KETERLIBATAN ATLET PUTRI DALAM CABANG OLAHRAGA GULAT

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB V

KESIMPULAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil uji statistik maka dapat disimpulkan bahwa:

1. Gambaran persepsi atlet putri terhadap cabang olahraga gulat jika dilihat dari

hasil persentase cenderung berada pada tingkat rendah.

2. Gambaran persepsi orang tua terhadap cabang olahraga gulat cenderung

berada pada tingkat sedang.

3. Terdapat perbedaan yang antara signifikan persepsi atlet putri dengan orang

tuanya terhadap cabang olahraga gulat. Rata-rata persepsi atlet putri lebih

tinggi dibandingkan rata-rata persepsi orang tua terhadap cabang olahraga

gulat.

B. Saran

Berdasarkan hasil kesimpulan yang diperoleh maka dapat disarankan sebagai

berikut :

1. Bagi Atlet Putri

Mengikuti kegiatan gulat memiliki banyak manfaat baik untuk meningkatkan

keterampilan menjaga diri, seorang pegulat dapat meraih prestasi. Sebaiknya

keterlibatan dalam kegiatan gulat ditingkatkan lagi karena gulat memberikan

dampak positif bagi para atlet. Berlatih bersungguh-sungguh agar memberikan

pengaruh baik pada prestasi yang ingin dicapai.

2. Bagi Pelatih

Agar pelatih lebih memperhatikan lagi keberlanjutan berlatih atlet, terutama

atlet putri. Pendekatan pelatih dan atlet putri harus tetap dijaga, untuk

mempertahankan atlet jika sedang berada dititik jenuh, karena kejenuhan atlet

dalam berlatih dapat berakhir fatal. Atlet dapat meninggalkan gulat karena

kejenuhan. Pelatih juga harus pandai-pandai mempromosikan gulat

kesekolah-sekolah dan lingkungan masyarakat untuk memudahkan dalam merekrut

(2)

67

Ulantri, 2015

STUDI TENTANG PERSEPSI ATLET PUTRI DAN ORANG TUA TERHADAP KETERLIBATAN ATLET PUTRI DALAM CABANG OLAHRAGA GULAT

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

3. Bagi Sekolah

Sekolah sebagai fasilitator yang membantu terwujudnya kegiatan olahraga

gulat sebaiknya lebih serius mengelola olahraga gulat bagi putri agar bisa

membawa nama baik sekolah. Dukungan sekolah sebaiknya diwujudkan secara

nyata dalam bentuk penghargaan kepada siswi berprestasi dalam gulat maupun

dukungan baik atlet putri atas prestasi tersebut.

4. Bagi penelitian selanjutnya sebaiknya dilakukan penelitian dengan variabel

yang lebih banyak sehingga diperoleh hasil penelitian yang lebih representatif

dan dapat memecahkan masalah baru yaitu mencari tahu mengapa persentase

Referensi

Dokumen terkait

import java.io.FileNotFoundException; import java.io.FileOutputStream; import java.io.IOException; import java.io.InputStream; import java.io.OutputStream;

Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) pada Program Studi Pendidikan Manajemen Perkantoran, Fakultas Pendidikan.. Ekonomi dan

Dalam kurikulum inti program studi sastra Inggris fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Brawijaya, terdapat kelompok mata kuliah yang harus diambil oleh setiap mahasiswa

PERUSAHAAN DAN MANAJEMEN GLOBAL TEKNOLOGI INFORMASI.

Surat penunjukkan sebagai penanggung jawab teknis dari pemilik toko obat2. Fotokopi NPWP Pemilik

Peranan Wanita Katolik sangat krusial pada setiap titik interaksi dan komunikasi !...

Dalam mengidentifikasi kesehatan terumbu karang dengan menggunakan data penginderaan jauh, penting untuk mengetahui faktor-faktor yang dapat

Teknologi Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi Geografi dapat digunakan untuk melihat kondisi terumbu karang dan juga dapat dilakukan analisis