• Tidak ada hasil yang ditemukan

kd Tasik 1004120 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "kd Tasik 1004120 Chapter5"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

64 BAB V

SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan

Berdasarkan penelitian tentang peningkatan kemampuan koneksi

matematika siswa pada materi layang-layang melalui pembelajaran berbasis

teori Van Hiele di Kelas V SDN Situjaya, kecamatan Culamega Kabupaten

Tasikmalaya maka dapat ditarik kesimpulan bahwa:

1. Kemampuan koneksi matematika siswa pada materi layang-layang di

SDN Situjaya, Kecamatan Culamega, Kabupaten Tasikmalaya

berdasarkan hasil pretest diketahui bahwa kemampuan koneksi

matematika siswa SDN Situjaya berada dalam kategori sedang.

Sedangkan berdasarkan data yang diperoleh dari hasil postest,

kemampuan koneksi matematika siswa setelah mempelajari materi

layang-layang dengan berbasis teori Van Hiele mengalami peningkatan

dibandingkan kemampuan awal siswa. Dan kemampuan koneksi

matematika siswa setelah pembelajaran berbasis teori Van Hiele

termasuk ke dalam kategori kemampuan sangat tinggi.

2. Proses pembelajaran berbasis teori Van Hiele dilakukan dengan

berdasarkan pada tahapan pembelajaran menurut Van Hiele. Terdapat

lima tahapan pembelajaran Van Hiele yaitu tahap informasi

(nformation), Orientasi terbimbing (guided orientation), penjelasan

(Explicitation) , Orientasi bebas (free orientation) dan integrasi

(Integration).

3. Terdapat peningkatan kemampuan koneksi matematika siswa pada

materi layang-layang melalui pembelajaran berbasis teori Van Hiele.

Hal ini dibuktikan dengan hasil perhitungan menggunakan uji Wilcoxon

yang menyatakan bahwa Ha diterima. Hal ini diperkuat dengan hasil

perhitungan N-Gain, diperoleh rata-rata 0,67 dan termasuk ke dalam

(2)

65

hipotesis penelitian yaitu Ha . dengan demikian dapat disimpulkan

bahwa terdapat peningkatan kemampuan koneksi matematika siswa

pada materi laying-layang setelah dilakukan pembelajaran berbasis teori

Van Hiele di kelas V SDN Situjaya, kecamatan Culamega kabupaten

Tasikmalaya.

B. Saran

Berdasarkan simpulan hasil penelitian tersebut, khususnya mengenai

peningkatan kemampuan koneksi matematika siswa pada materi

layang-layang melalui pembelajaran berbasis teori Van Hiele di kelas V SDN

Situjaya Kecamatan Culamega Kabupaten Tasikmalaya, peneliti

memberikan saran sebagai berikut:

1. Guru dapat melakukan pembelajaran berbasis teori Van Hiele sebagai

alternative untuk meningkatkan kemampuan konekes matematika siswa

pada materi layang-layang. Karena hasil penelitian menunjukkan bahwa

pembelajaran berbasis teori Van Hiele berpengaruh positif terhadap

peningkatan kemampuan koneksi matematika siswa.

2. Penerapan pembelajaran berbasis teori Van Hiele hendaknya

disesuaikan dengan situasi dan kondisi, jumlah siswa yang ada di kelas,

materi pembelajaran, agar tidak terjadi kesalahan dalam teknis

pelaksanaan.

3. Penelitian selanjutnya dapat diarahkan pada penerapan pembelajaran

berbasis teori Van Hiele dalam peningkatan kemampuan dasar

matematika lain, atau peningkatan kemampuan koneksi matematika

pada materi lain selain layang-layang, karena pembelajaran berbasis

teori Van Hiele telah berhasil meningkatkan kemampuan koneksi

Referensi

Dokumen terkait

Koleksi Program VB 6.0 Konsep ADO untuk Tugas Akhir dan Skripsi. Jakarta : PT Elex

Dim AddStatus As Boolean Dim StrFilePath As String Dim SQLTemp As String Dim NewForm As Form. Private Sub cmdHapus_Click() On Error

Sehubungan dengan telah dilakukannya evaluasi administrasi, teknis dan kewajaran harga serta formulir isian Dokumen Kualifikasi untuk penawaran paket pekerjaan tersebut diatas,

Pengolahan data adalah manipulasi dari data ke dalam bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti yang berupa suatu informasi, menurut Jogiyanto HM, pengolahan

/APBD-P/2015 tanggal 17 Maret 2015, pekerjaan Penyusunan Detail Engineering Design (DED) Gedung Diklat dan Fasilitas Pendukung Lainnya, maka peserta yang masuk dalam calon daftar

Observasi diartikan sebagai kegiatan mengenali dan mengamati semua indikator, perubahan-perubahan yang terjadi dan hasil akhir yang dicapai sebagai dampak dari

Metode merupakan suatu cara utama yang dipergunakan untuk mencapai suatu tujuan, misalnya untuk menguji hipotesa, dengan mempergunakan tehnik serta alat-alat tertentu. Cara

PENGARUH PEMBELAJARAN LEDGER-LINE DRILL TERHADAP PENGUASAAN GERAK DASAR LARI SPRINT PADA SISWA KELAS VII DI SMP 1 CIBINGBIN