• Tidak ada hasil yang ditemukan

EVALUASI DAN PENINGKATAN TEKNIK OPERASIONAL PERSAMPAHAN KOTA SURAKARTA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "EVALUASI DAN PENINGKATAN TEKNIK OPERASIONAL PERSAMPAHAN KOTA SURAKARTA - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

EVALUASI DAN PENINGKATAN TEKNIK OPERASIONAL

PERSAMPAHAN KOTA SURAKARTA

Mirian J M1; Widiarto*; Syafrudin*

INTI SARI

Pertambahan jumlah penduduk dan peningkatan aktivitas di kota Surakarta mengakibatkan peningkatan jumlah sampah, yang kemudian akan diikuti dengan bertambah kompleksnya permasalahan yang dihadapi. Oleh karenanya penanganan program di bidang persampahan yang ditinjau dari aspek teknik operasional harus digalakkan secara optimal sejalan dengan laju pertumbuhan dan perkembangan pembangunan wilayah perkotaan, agar kualitas lingkungan dapat ditingkatkan. Masalah pengelolaan persampahan di Kota Surakarta saat ini ditangani oleh Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) yang bekerjasama dengan pihak swasta dan swadaya masyarakat. Pada tahun 2006 volume timbulan sampah yang dihasilkan sebesar 1393,561 m3/hari. Studi ini bertujuan untuk mengevaluasi kondisi eksisting dan merencanakan sistem pengelolaan sampah Kota Surakarta ditinjau teknis operasional. Studi dilakukan dengan cara survei pengumpulan data, observasi dan wawancara untuk mengetahui kebijakan pengembangan daerah, kondisi kenyataan di lapangan, gagasan dan aspirasi dari seluruh pihak yang berkepentingan dengan pengelolaan persampahan. Pengumpulan sampah domestik dan jalan dilakukan dengan cara pengumpulan dengan gerobag sampah dan motor roda tiga, serta pengangkutannya ke TPA dengan Dump Truck dan Arm Roll. Sedangkan pengumpulan sampah institusi dan pasar dilakukan menggunakan kontainer dan pengangkutannya menggunakan Arm roll truck.

Referensi

Dokumen terkait

Pertambahan jumlah penduduk kota berarti juga peningkatan kebutuhan ruang, karena ruang tidak dapat bertambah maka yang terjadi adalah perubahan penggunaan lahan

Pertumbuhan jumlah penduduk di perkotaan yang cepat dan dinamis sebagai akibat tingginya angka kelahiran dan tarikan ekonomi perkotaan menyebabkan kebutuhan perumahan

KEGIATAN : PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR PERTANAHAN KOTA SURAKARTA.. PEKERJAAN : PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR PERTANAHAN

KEGIATAN : PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR PERTANAHAN KOTA SURAKARTA PEKERJAAN : PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR PERTANAHAN KOTA SURAKARTA.. LOKASI

Hasil penelitian menunjukkan, yang menjadi poin-poin penting agenda reformasi birokrasi yang terjadi di Kota Surakarta adalah : Pertama, dilakukan dengan inisiator kepala

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh Jumlah Penduduk, Jumlah Industri, dan Produk Domestik Regional Bruto Perkapita terhadap penerimaan

Hal tersebut untuk mengetahui berapa besar volume sampah yang dapat ditampung oleh TPA Putri Cempo Kota Surakarta dan mengetahui seberapa besar dampak yang pengurangan timbulan

Pertambahan jumlah penduduk kota berarti juga peningkatan kebutuhan ruang, karena ruang tidak dapat bertambah maka yang terjadi adalah perubahan penggunaan lahan