• Tidak ada hasil yang ditemukan

Studi Komparatif Massa Serbuk Microcrystalline Cellulose Ph 102 Mesh 60 dan Mesh 80 terhadap Keseragaman Kandungan Kapsul Ketoprofen - Ubaya Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Studi Komparatif Massa Serbuk Microcrystalline Cellulose Ph 102 Mesh 60 dan Mesh 80 terhadap Keseragaman Kandungan Kapsul Ketoprofen - Ubaya Repository"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

  vi

STUDI KOMPARATIF MASSA SERBUK

Microcrystalline Cellulose PH 102 MESH 60 DAN MESH

80 TERHADAP KESERAGAMAN KANDUNGAN

KAPSUL KETOPROFEN

Inneke Dian Rahma, 2012

Pembimbing: (1) Agnes Nuniek W, (2) I.I. Panigoro

ABSTRAK

Penelitian ini melakukan studi komparatif masa serbuk microcrystalline cellulose PH 102 sebagai pengisi mesh 60 (Formula I) dan microcrystalline cellulose PH 102 sebagai pengisi mesh 80 (Fomula II) terhadap keseragaman kandungan kapsul ketoprofen. Ketoprofen adalah derivat asam propionat yang memiliki aktifitas sama dengan ibuprofen dengan efek anti inflamasi sedang, merupakan nonsteroidal anti-inflamatory agent sebagai analgesik, antipiretik, dan antiinflamasi. Digunakan pengisi microcrystalline cellulose PH 102, dikarenakan microcrystalline cellulose PH 102 dapat mempertahankan komposisi serbuk agar tetap homogen. Karakteristik serbuk yang diuji dalam penelitian adalah keseragaman kandungan. Keseragaman kandungan secara spektrofotometri UV-Vis pada λ 258 nm dengan menggunakan pelarut metanol p.a. Hasil keseragaman kandungan kapsul pada fomula I dan formula II memenuhi persyaratan menurut Farmakope Indonesia ed.IV. Hasil analisis statistik pada formula I dan formula II memberikan hasil berbeda tidak signifikan (α = 0,05).

Kata kunci: Kapsul, Ketoprofen, Microcrystalline Cellulose PH 102,

Referensi

Dokumen terkait

Implementation of Regional Regulation of Lampung Province Number 22 of 2014 on Reproductive Health of the Community along River Basin Way Sekampung Lampung.. Ratna Dewi

Pelaksanaan tindakan pada penelitian ini terdiri atas dua siklus, setiap siklus dilaksanakan dalam dua kali pertemuan. Pertemuan pertama setiap siklus dilaksanakan

Hasil penelitian ini terdiri dari dua bagian yaitu hasil tahap pra tindakan dan tahap pelaksanaan tindakan. Pada tahap pra tindakan, peneliti melakukan tes awal

Sholikhah, Pusparani dan Khakim Ghozali, (2009), “Rancang Bangun Sistem Informasi Penerimaan Siswa Baru Online”, Jurnal Fakultas Teknologi Informasi, Institut Teknologi

Dengan ini disampaikan bahwa SIPS-CIDA akan melakukan pekerjaan penataan kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (DISDUKCAPIL) Kota Makassar tahun 2014. Melalui surat

Sous cette réserve, le Comité Exécutif est tenu d'inscrire à l'ordre du jour et de soumettre à l'Assemblée Générale suivante toute proposition de modification des statuts

Format Usul Pembukaan Program Studi (yang berisi Instrumen Akreditasi Progam Studi) sebagai penambahan prodi pada PTS, beserta dokumen lain yang disusun oleh Badan

bahwa untuk menetapkan garis batas Laut Wilayah antara Republik Indonesia dan Republik Singapura serta untuk memperkuat dan meningkatkan hubungan persahabatan antara