• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PEA 1000488 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PEA 1000488 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Ahmad Dzunurain, 2014

Pengaruh Profitabilitas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Pengeluaran Zakat Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia Tahun 2010-2013

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

PENGARUH PROFITABILITAS DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGELUARAN ZAKAT PADA BANK UMUM SYARIAH

DI INDONESIA TAHUN 2010-2013

Ahmad Dzunurain

Pembimbing : Dr. H. Nugraha, SE,M.Si, Ak, CA

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh profitabilas dan ukuran perusahaan terhadap pengeluaran zakat. Penelitian ini juga bertujuan untuk menggambarkan keadaan profitabilitas yang diproksikan dengan

Return on Asset (ROA) dan ukuran perusahaan yang diproksikan dengan total assets terhadap pengeluaran zakat.

Metode pengolahan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data panel yang merupakan kombinasi dari time series dan cross section. Data tersebut diperoleh dari laporan tahunan Bank Umum Syariah di Indonesia tahun 2010-2012.

Hasil uji signifikansi simultan (uji statistik F) menunjukan bahwa variabel independen yakni profitabilitas dan ukuran perusahaan secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap pengeluaran zakat dengan nilai F hitung sebesar 60,26336 dan tingkat signifikansi sebesar 0,000. Sedangkan hasil uji signifikansi parameter individual (Uji statistik t) menunjukan bahwa secara individual variabel independen yakni profitabilitas dan ukuran perusahaan berpengaruh signifikan secara statistik terhadap pengeluaran zakat dengan nilai t hitung sebesar 2,419 untuk profitabilitas dan 9.073 untuk ukuran perusahaan.

(2)

Ahmad Dzunurain, 2014

Pengaruh Profitabilitas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Pengeluaran Zakat Pada Bank Umum Syariah Di Indonesia Tahun 2010-2013

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

THE INFLUENCE OF PROFITABILITY AND FIRM SIZE ON ZAKAT EXPENDITURE IN ISLAMIC BANKING

IN INDONESIA IN THE YEAR 2010-2013

Ahmad Dzunurain

Supervisor: Dr. H. Nugraha, SE, M.Si, Ak, CA

ABSTRACT

This research aims to discover the influence of profitability and firm size on zakat (almsgiving) expenditure. The research also aims to describe profitability condition which is stated by ROA and firm size which is stated by Total Assets on zakat expenditure.

Data processing method used in this research is panel data which is combination from time series and cross section. The Data is obtained from shari’ah Commercial Banks annual report in Indonesia year 2010-2013.

The result of simultaneous significance test ( F Statistic test) is showed that independent variable which are profitability and firm size, significantly influenced on zakat expenditure with F count score 60,26336 and significance level of 0,000. Whereas significance test for invidual parameters (T statistical test) is showed that individually, independent variables which are profitability and firm size statistically have significant influence on zakat expenditure with T count score 2,419 for profitability and 9,073 for firm size.

Referensi

Dokumen terkait

14 Referensi yang dimaksud dalam penelitian ini berupa buku referensi¸ poster¸ dan video pembelajaran pendukung materi lichenes (KD 3.7 yaitu menggelompokkan jamur

Berdasarkan rumusan masalah sebelumnya, maka penelitian ini dilakukan dengan tujuan sebagai Untuk mengetahui kemampuan investigasi matematis siswa berdasarkan gaya belajar

Berdasarkan latar belakang masalah tersebut, maka permasalahan yang muncul terkait dengan pembuatan tepung ubi jalar ungu dan cookies ubi jalar ungu adalah apakah ada

Sementara itu berdasarkan Pasal 77 PP Nomor 43 Tahun 2014, menyatakan bahwa pengelolaan aset milik desa harus dilakukan dengan memperhatikan asas pengelolaan aset milik desa salah

Ketika sebuah liabilitas keuangan yang masih ada ditukar dengan liabilitas keuangan lain dari pemberi pinjaman yang sama atas persyaratan yang secara substansial

Hasil penelitian ini diharapkan dapat dapat dijadikan sebagai sumbangan pemikiran bagi pihak manajemen perusahaan, khususnya mengenai informasi yang berkaitan dengan

Hal tersebut sejalan dengan (Sodiq, 2016: 14) menyatakan bahwa seseorang dalam melakukan tindakan di kehidupan keseharian tidak lepas dari psikologi, begitu pula

sesuai dengan penelitian ini dimana pupuk organik cair dengan perlakuan 40% adalah perlakuan yang memiliki tinggi tanaman dan jumlah daun tertinggi oleh sebab