• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENSTRA 2017 DINAS PERIKANAN DAN KETAHANAN PANGAN KABUPATEN SOPPENG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RENSTRA 2017 DINAS PERIKANAN DAN KETAHANAN PANGAN KABUPATEN SOPPENG"

Copied!
131
0
0

Teks penuh

(1)

DINAS PERIKANAN DAN KETAHANAN PANGAN

KABUPATEN SOPPENG

(2)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT, karena atas karunia, taufik dan hidayah-Nya sehingga Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan dapat menyusun Rencana Strategis Tahun 2016-2021 sebagai respon terhadap dinamika lingkungan strategis baik global maupun domestik serta memperhatikan perenanaan sebagai alat manajerial untuk memelihara keberlanjutan dan perbaikan kinerja lembaga dan sebagai kerangka penyesuain dalam menentukan arah dan pelaksanaan Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kab. Soppeng Tahun 2016 – 2021, yang berisikan tentang Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran, Kebijakan, Strategi, Program dan Kegiatanb yang pelaksanaannya dirancang selama 5 (lima) tahun kedepan sekaligus dirumuskan indikator keberhasilannya, sehingga arah dan keluarannya jelas, terukur serta dapat dievaluasi setiap tahun sebagai bahan perbaikan rencana dan pelaksanaan tahun berikutnya

Rencana Strategis ini menyajikan secara garis besar rencana kerja untuk menata manajemen Sumberdaya manusia Aparatur Pegawai Negeri Sipil di Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan agar dapat memberikan pelayanan kepada publik secara profesional. Arah ini tentu saja masih harus dirinci dan dijabarkan lebih lanjut menjadi rencana tahunan, agar skala prioritas setiap program dan kegiatan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan lebih kongkrit. Renstra yang telah disusun ini tak banyak artinya tanpa ditindaklanjut dengan pelaksanaan yang tuntas. Komitmen dan motivasi bisa timbul dari keberhasilan mengaktualisasikan diri dalam setiap kegiatan.

Kami menyadari Dokumen Renstra ini belum dapat memenuhi harapan semua pihak, karena itu masukan dan saran untuk perbaikan akan kami terima dengan terbuka serta dengan segala keterbatasan yang ada, kami berharap Renstra ini dapat berguna sebagai pedoman pembelajaran jangka panjang dalam pengembangan di bidang Penyuluhan dan Ketahanan Pangan serta sekaligus menjadi acuan Rencana Kerja Tahunan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kab. Soppeng untuk memingkatkan Kinerja yang lebih baik di masa mendatang

Watansoppeng, 2016

Kepala Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan

Ir. H. SURIYADI, MP

(3)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021 DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR ... i DAFTAR ISI ... ii DAFTAR TABEL ... iv I. PENDAHULUAN ... 1 1.1.Latar Belakang ... 1 1.2.Landasan Hukum ... 5

1.3.Maksud dan Tujuan ... 7

1.4.Sistematika Penulisan ... 8

II. GAMBARAN PELAYANAN SKPD ... 11

2.1.Tugas, Fungsi, dan Struktur Organisasi ... 11

2.2.Sumber Daya ... 41

2.3.Kinerja Pelayanan ... 44

2.4.Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan ... 58

III. ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI ... 68

3.1.Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan ... 68

3.2.Telaahan Visi, Misi, dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Terpilih ... 72

3.3.Telaahan Renstra K/L dan Renstra ... 75

3.4.Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan Hidup Strategis ... 82

3.5.Penentuan Isu-Isu Strategis ... 90

IV. VISI MISI DAN ARAH KEBIJAKAN ... 92

4.1.Visi dan Misi ... 92

4.2.Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah... 95

4.3.Startegis dan Kebijakan ... 99

V. RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA KELOMPOK SASARAN, DAN PENDANAAN INDIKATIF ... 106

5.1.Rencana Program ... 106

5.2.Kegiatan, Indikator Kinerja dan Kelompok Sasaran ... 107

5.3.Pendanaan Indikatif ... 115

VI. INDIKATOR KINERJA YANG MENGACU PADA TUJUAN DAN SASARAN PRJMD . 123 VII. PENUTUP ... 125

(4)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel 1. Jumlah Pegawai Berdasarkan Jabatan Struktural dan Fungsional pada

Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng ... 41

Tabel 2. Jumlah Pegawai Berdasarkan Pangkat Golongan dan Jenis

Pendidikan Formal pada Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan

Kabupaten Soppeng ... 42 Tabel 3. Jumlah Sarana dan Prasarana yang dimiliki Dinas Perikanan dan

Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng ... 43 Tabel 4. Jumlah Ketersediaan dan Rata-Rata Ketersediaan Pangan Utama

Penduduk di Kabupaten Soppeng Tahun 2014 dan Tahun 2015 ... 45 Tabel 5. Perbandingan Ketesediaan Kalori dan Protein Tahun 2011 s/d 2015.... 46 Tabel 6. Nama Desa, Jumlah Kelompok Afinitas Desa Mandiri Pangan Tahun

2011-2015 ... 47 Tabel 7. Perbandingan Skor PPH Kabupaten Soppeng Tahun 2011 s/d 2015.... 52 Tabel 8. Pencapaian Kinerja Pelayanan Pada Dinas Perikanan dan Ketahanan

Pangan Kabupaten Soppeng ... 56 Tabel 9. Pencapaian Realisasi Anggaran SKPD ... 57 Tabel 10. Komparasi Capaian Sasaran Renstra SKPD Kabupaten/Kota terhadap

Sasaran Renstra SKPD Provinsi dan Renstra K/L ... 58 Tabel 11. Hasil Telaahan Pada Tata Ruang Wilayah Kabupaten Soppeng... 64 Tabel 12. Hasil Analisis terhadap Dokumen KLHS Kabupaten Soppeng ... 66 Tabel 13. Identifikasi Permasalahan Penyelenggaraan Penyuluhan dan

Ketahanan Pangan ... 70 Tabel 14. Faktor Penghambat dan Pendorong Pelayanan pada Dinas Perikanan

dan Ketahanan Pangan Terhadap Pencapaian Visi dan Misi Serta

Program Pemerintah Kabupaten Soppeng ... 74 Tabel 15. Permasalahan Pelayanan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan

Kabupaten Soppeng berdasarkan Renstra Kementerian beserta Faktor

yang Mempengaruhinya ... 79 Tabel 16. Permasalahan Pelayanan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan

Kabupaten Soppeng berdasarkan Renstra Badan Ketahanan Pangan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan berserta Faktor yang

Mempengaruhinya ... 81 Tabel 17. Permasalahan Pelayanan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan

(5)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

Perikanan Provinsi Sulawesi Selatan Berserta Faktor yang

Mempengaruhinya ... 82

Tabel 18. Permasalahan Pelayanan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng Berdasarkan Talaahan Rencana Tata Ruang Wilayah berserta faktor yang Mempengaruhinya ... 85

Tabel 19. Permasalahan Pelayanan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng Berdasrakan Telaahan Kajian Lingkungan Hidup Strategis beserta Faktor yang Mempengaruhinya ... 89

Tabel 20. Skor Kriteria dan Bobot Penentuan Isu-Isu Strategis ... 90

Tabel 21. Skor Nilai Prioritas Penentuan Isu-Isu Strategis ... 91

Tabel 22. Penentuan Skala Prioritas Isu-Isu Strategis... 91

Tabel 23. Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah dan Target Kinerja Pelayanan 97 Tabel 24. Tujuan, Sasaran, Strategis, dan Kebijakan ... 103

Tabel 25. Rencana Program, Kegiatan, Indikator Sasaran, Pendanaan Indikatif .. 116

Tabel 26. Indikator Kinerja Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng yang Mengacu pada Tujuan dan Sasaran RPJMD ... 124

(6)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 menyebutkan bahwa Renstra SKPD merupakan dokumen perencanaan SKPD untuk periode 5 (lima) tahun yang disusun sebagai rangkaian rencana tindak lanjut untuk menjadi pedoman bagi SKPD beserta jajarannya. Renstra Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kab. Soppeng ini disusun dengan maksud menyajikan gambaran rinci tentang rencana kerja lima tahunan, terhitung sejak tahun 2016–2021, menyesuaikan dengan masa bhakti pasangan Bupati dan Wakil Bupati terpilih Kabupaten Soppeng 2016-2021. Renstra ini disusun sebagai penjabaran lebih lanjut dari Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Kabupaten Soppeng 2016 – 2021, yang disusun berdasarkan Visi dan Misi pasangan Bupati dan Wakil Bupati sebagaimana disampaikan pada masa dan proses pemilihan. Dengan dilantiknya pasangan Bupati dan Wakil Bupati Kab. Soppeng Masa Bhakti 2016 – 2021, maka visi dan misi yang disampaikan dituangkan ke dalam RPJM Daerah Kabupaten Soppeng, dengan melakukan penyesuaian yang diperlukan, terutama penyesuaian dengan kapasitas keuangan daerah, sehingga program dan kegiatan yang direncanakan oleh pasangan Bupati dan Wakil Bupati pada setiap bidang kewenangan sudah benar-benar sesuai dengan kapasitas keuangan daerah. Oleh karenanya, tuntutan itu merupakan hal yang wajar dan telah seharusnya direspon oleh Pemerintah dengan melakukan perubahan yang terarah, pada terwujudnya penyelenggaraan pemerintahan yang baik. Dengan berlakunya Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah dan Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan Antara Pusat dan Pemerintahan Daerah maka daerah mempunyai kewenangan yang lebih luas untuk mengatur rumah tangganya sendiri. Konsekuensi dari pelaksanaan Undang-Undang tersebut adalah bahwa Pemerintah Daerah harus dapat lebih meningkatkan kinerjanya dalam penyelenggaraan pemerintahan, pembangunan, dan pelayanan kepada masyarakat. Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kab. Soppeng sebagai salah satu instansi pemerintah daerah sesuai dengan bidang tugasnya dalam memimpin dan melaksanakan urusan pemerintahan bidang Perikanan dan Ketahanan Pangan yang menjadi kewenangan daerah dan tugas pembantuan yang ditugaskan kepada daerah.

Penyusunan Rencana Strategis Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kab. Soppeng Tahun 2016-2021 (selanjutnya disebut Renstra) pada dasarnya dilatar belakangi oleh keinginan untuk menjalankan amanat yang ditetapkan dalam peraturan perundang-undangan yang berlaku serta untuk turut serta mendukung suksesnya pencapaian sasaran pembangunan daerah sebagaimana yang telah ditetapkan dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah

(7)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

(RPJMD) Kab. Soppeng Tahun 2016-2021 yang dalam penyusunannya perlu melaksanakan analisis terhadap lingkungan baik internal maupun eksternal yang merupakan langkah yang penting dengan memperhitungan kekuatan (strenghts), kelemahan (weakness), peluang (opportunities), dan tantangan (threats) yang ada.

Rencana ini merupakan suatu proses yang berorientasi pada proses dan hasil yang ingin dicapai dalam kurun waktu lima tahun, dengan tetap memperhatikan potensi yang ada baik sumberdaya manusia maupun sumberdaya alam, kekuatan, kelemahan, peluang, dan tantangan yang dihadapi. Rencana strategis disusun untuk jangka waktu lima tahun, dan diimplementasikan ke dalam rencana kerja (Renja) tahunan.

Proses penyusunan Renstra dilaksanakan melalui beberapa langkah dan tahapan, sebagai berikut

 Tahap Pertama :

Mempelajari Visi, Misi dan Program Kepala Daerah terpilih. – Kepala SKPD mengkaji implikasi visi, misi, dan program calon Kepala Daerah terpilih, terhadap tugas pokok dan fungsi SKPD yang dipimpinnya

 Tahap Kedua :

Menyusun Rancangan Renstra SKPD – Kepala SKPD menyusun rancangan Renstra SKPD berpedoman pada Rancangan Awal RPJM Daerah yang telah disepakati bersama.

Langkah-langkah penyusunan Renstra, diuraikan sebagai berikut :

1. Menerima secara resmi rancangan awal RPJM Daerah dari Kepala Bappeda;

2. Merumuskan visi dan misi SKPD terhadap jabaran visi, misi, dan program Kepala Daerah terpilih;

3. Melakukan kajian strategis untuk menetapkan strategi dalam merumuskan kelompok tujuan dan kebijakan dalam pencapaian visi dan misi SKPD, sesuai tugas dan fungsinya. 4. Menyusun program sebagai penjabaran kebijakan ke dalam kelompok tujuan, dalam

bentuk program-program sesuai kewenangan SKPD, sebagai pelaksanaan tugas dan fungsinya.

5. Menyusun rencana kegiatan yang merupakan penjabaran dari program lokalitas SKPD, lintas SKPD, dan program kewilayahan yang dilengkapi indikasi pendanaan, serta dilampiri rencana kerangka regulasi dan kerangka pendanaan bersifat indikatif;

6. Menetapkan lokasi rancangan kegiatan dengan memperhatikan rencana tata ruang; 7. Hal tersebut di atas menjadi muatan dalam rancangan Renstra SKPD, yang selanjutnya

dibahas dalam Forum Renstra SKPD, kemudian disampaikan kepada Bappeda Kabupaten Soppeng. sebagai masukan untuk menyusun Rancangan RPJM Daerah

(8)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

sebagai bahan utama dalam Musrembang RPJMD. Rancangan tersebut selanjutnya ditetapkan menjadi Renstra SKPD Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kab. Soppeng .

Keterkaitan Renstra SKPD dengan RPJMD, Renstra K/L dan Renstra Provinsi/kabupaten/kota serta dengan Renja SKPD dapat dilihat pada bagan Berikut:

(9)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

Diacu Diperhatikan

Pedoman Pedoman

Pedoman Dijabarkan Pedoman

Pedoman Dijabarkan Pedoman

Pedoman Pedoman Renstra

KL Renja KL RKA KL Rincian APBN

APBN RAPBN RKP RPJM Nasional RPJP Nasional APBD RAPBD RKP Daerah RPJM Daerah RPJP Daerah Rincian APBD RKA SKPD Renja SKPD Renstra SKPD

UU

UU KN

(10)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

1.2 Landasan Hukum

Penyusunan Renstra Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kab. Soppeng ini dilakukan dengan melandaskan diri pada sejumlah aturan perundangan antara lain:

1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan bebas dari Kolusi, Korupsi dan Nepotisme;

2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara; 3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara;

4. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional;

5. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan;

6. Undang-undang Nomor 16 Tahun 2006 tentang Sistem Penyuluhan Pertanian, Perikanan, dan Kehutanan;

7. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025;

8. Undang-undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang;

9. Undang-undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik; 10. Undang-Undang Nomor 18 tahun 2012 tentang Pangan;

11. Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Undang-undang Nomor 12 Tahun 2008; 12. Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 2004 tentang Keamanan, Mutu dan Gizi Pangan; 13. Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah; 14. Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2005 tentang Standar Pelayanan Minimal; 15. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentang Pembagian Urusan Pemerintahan

antara Pemerintah, Pemerintahan Daerah Provinsi dan Pemerintahan Daerah Kabupaten/Kota;

16. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah; 17. Peraturan Pemerintah Nomor 6 Tahun 2008 tentang Pedoman Evaluasi

Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah;

18. Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 2008 tentang Dekonsentrasi dan Tugas Pembantuan;

19. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

20. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2009 tentang Pembiayaan, Pembinaan, dan Pengawasan Penyuluhan Pertanian, Perikanan, dan Kehutanan;

(11)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

22. Peraturan Presiden Nomor 83 Tahun 2006 tentang Dewan Ketahanan Pangan;

23. Peraturan Presiden Nomor 22 Tahun 2009 tentang Kebijakan Percepatan Penganekaragaman Konsumsi Pangan Berbasis Sumberdaya Lokal;

24. Peraturan Presiden Nomor 5 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2010-2014;

25. Peraturan Presiden Nomor 15 Tahun 2010 tentang Percepatan Penanggulangan Kemiskinan;

26. Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand Design Reformasi Birokrasi Tahun 2010-2025;

27. Peraturan Presiden Nomor 32 Tahun 2011 tentang Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI) 2011-2025;

28. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional Tahun 2015-2019;

29. Instruksi Presiden Nomor 3 Tahun 2010 tentang Program Pembangunan Yang Berkeadilan;

30. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah, sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2007;

31. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 30 Tahun 2008 tentang Cadangan Pangan Pemerintah Desa;

32. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2008 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah ;

33. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 24 Tahun 2010 tentang Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan (TKPK);

34. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 Tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

35. Peraturan Menteri Pertanian Nomor 43/Permentan/OT.140/10/2009 tentang Gerakan Percepatan Penganekaragaman Konsumsi Pangan Berbasis Sumber Daya Lokal; 36. Peraturan Menteri Pertanian Nomor 15/Permentan/RC.110/I/2010 tentang Rencana

Strategis Kementerian Pertanian Tahun 2010-2014;

37. Peraturan Menteri Pertanian Nomor 65/Permentan/OT.140/12/2010 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Ketahanan Pangan Provinsi dan Kabupaten/Kota;

38. Peraturan Daerah Kabupaten Soppeng Nomor 01 Tahun 2008 tentang Urusan Pemerintahan Daerah yang menjadi Kewenangan Pemerintah Kabupaten Soppeng;

(12)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

39. Peraturan Daerah Kabupaten Soppeng Nomor 04 Tahun 2008 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Pemerintah Kabupaten Soppeng 40. Peraturan Daerah Kabupaten Soppeng Nomor 1 Tahun 2010 tentang Pokok-Pokok

Pengelolaan Keuangan Daerah;

41. Peraturan Daerah Kabupaten Soppeng Nomor 9 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Kabupaten Soppeng Tahun 2005-2025

42. Peraturan Daerah Kabupaten Soppeng Nomor 8 Tahun 2012 tentang Rencana tata Ruang Wilayah Kabupaten Soppeng Tahun 2012-2032;

43. Peraturan Daerah Kabupaten Soppeng Nomor 4 Tahun 2014 tentang Perencanaan dan Penganggaran Partisifatif Pemerintah Kabupaten Soppeng;

44. Peraturan Daerah Kabupaten Soppeng Nomor 1 Tahun2016 tanggal 6 Juni 2016 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Soppeng Tahun 2016-2021;

1.3 Maksud dan Tujuan

1. Maksud

Dokumen Renstra Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng Tahun 2016-2021 disusun dan ditetapkan untuk menjadi arahan dan acuan serta pedoman bagi Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng bersama masyarakat dan stakeholders lainnya dalam rangka penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan di bidang penyelenggraan penyuluhan dan ketahanan pangan selama periode Tahun 2016-2021 sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya. Adapun maksud penyusunan dokumen Renstra Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng Tahun 2016-2021 adalah sebagai berikut: 1. Menyediakan dokumen rencana teknis Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan

Kab. Soppeng dalam menyusun Renja sebagai bahan masukan penyusunan RKPD, KUA dan PPAS dengan menggunakan pendekatan kinerja yang diawali dengan pernyataan masalah dan target kinerja yang terukur, penetapan arah kebijakan teknis yang terfokus, lengkap dengan informasi mengenai lokasi dan kelompok sasaran kegiatan;

2. Menyediakan alat bantu sebagai tolok ukur dalam rangka memudahkan penyusunan dan penyampaian laporan kinerja Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kab. Soppeng atas pelaksanaan program secara terukur untuk secara konsekwen dan konsisten menyelenggarakan kegiatan sesuai dengan Tugas, Pokok dan Fungsi serta peran yang diamanatkan.

(13)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

2. Tujuan

Adapun tujuan penyusunan dokumen Renstra Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng Tahun 2016-2021 adalah sebagai berikut:

1. Menjamin tersusunnya rencana program berbasis kinerja yang berorientasi pada pelayanan umum secara terukur;

2.

Termuatnya informasi tentang peran (tugas dan fungsi) Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng dalam penyelenggaraan urusan pemerintah daerah;

3.

Teridentifikasinya kondisi dan prospek perencanaan pembangunan daerah Kabupaten Soppeng Tahun 2016-2021 yang terkait dengan tugas pokok dan fungsi Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng;

4.

Terumuskannya visi, misi, tujuan dan sasaran Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng Tahun 2016-2021;

5.

Terumuskannya strategi dan kebijakan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng Tahun 2016-2021;

6.

Terumuskannya rencana program dan kegiatan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng Tahun 2016-2021.

7.

Menjamin konsistensi perencanaan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng dengan arahan strategis Visi dan Misi pasangan Bupati/Wakil Bupati sebagaimana dijabarkan di dalam RPJM Daerah Kabupaten Soppeng;

8.

Memudahkan penyusunan dan penyampaian laporan kinerja yang terukur, baik dalam bentuk LAKIP maupun sebagai bahan masukan dalam penyusunan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Kepala Daerah sesuai PP No. 3 tahun 2007.

1.4 Sistematika Penulisan

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng Tahun 2016-2021 disusun dengan mengacu pada Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahiun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah, dengan sistematika penulisan sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Berisi tentang pengertian Renstra, Fungsi Renstra serta Proses Penyusunan Renstra Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng

(14)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

1.2 Landasan Hukum

Memuat penjelasan tentang Undang-undang, Peraturan Pemerintah, Peraturan Daerah dan Peraturan Bupati yang mengatur Struktur Organisasi dan Tupoksi Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng. 1.3 Maksud dan Tujuan

Mengemukakan maksud dan tujuan Penyusunan Renstra Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng

1.4 Sistematika Penulisan

Menguraikan pokok bahasan dan susunan garis besar Renstra Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng

BAB II GAMBARAN PELAYANAN SKPD

2.1 Tugas Fungsi dan Struktur Organisasi SKPD

Memuat penjelasan umum tentang dasar hukum pembentukan SKPD, struktur organisasi SKPD, serta uraian tugas dan fungsi pokok SKPD.

2.2 Sumber Daya SKPD

Penjelasan ringkas tentang Sumber Daya yang dimiliki SKPD mencakup SDM, Asset/modal, dan unit usaha yang masih operasional.

2.3 Kinerja Pelayanan SKPD

Menunujukkan tingkat capaian kinerja SKPD berdasarkan sasaran/target Renstra SKPD periode sebelumnya,menurut SPM untuk urusan wajib, dan/atau indicator lainnya seperti MDGs atau indicator yang telah diratifikasi oleh Pemerintah.

2.4. Tantangan dan peluang pengembangan pelayanan SKPD

Mengemukakan analisis terhadap Renstra K/L dan Renstra SKPD Kab (untuk Prop) dan renstra SKPD Prop(untuk Kab), hasil telaahan RTRW, dan hasil analisis terhadap KLHS yang berimplikasi sebagai tantangan dan peluang bagi pengembangan pelayanan SKPD pada lima tahun mendatang. Bagian ini mengemukakan macam pelayanan,perkiraan besaran kebutuhan pelayanan, dan arahan lokasi pengembangan pelayanan yang dibutuhkan.

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI

3.1 Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan fungsi Pelayanan SKPD. Dikemukakan permasalahan-permasalahan pelayanan SKPD beserta faktor-faktor yang mempengaruhinya. Identifikasi permasalahan didasarkan pada hasil pengisian Tabel T-IV C.9 yang telah dilakukan pada C.1.2 (Analisis Gambaran Pelayanan SKPD).

(15)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

3.2 Telaahan Visi,Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah. Dikemukakan apa saja tugas dan fungsi SKPD yang terkait dengan visi dan misi serta program kepala daerah dan wakil terpilih (Tabel T-IV C.9)

3.3 Telaahan renstra K/L dan Renstra

Bagian ini mengemukakan apa saja faktor penghambat ataupun faktor-faktor pendorong dari pelayanan SKPD yang mempengaruhi permasalahan pelayanan SKPD ditinjau dari sasaran jangka menengah Renstra K/L ataupun Renstra SKPD Provinsi/Kabupaten/Kota.

3.4 Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan Hidup Strategis Pada bagian ini dikemukakan apa saja faktor-faktor penghambat dan pendorong dari pelayanan SKPD yang mempengaruhi permasalahan pelayanan SKPD ditinjau dari implikasi RT/RW dan KLHS.

3.5 Penentuan Isu-isu Strategis

Pada bagian ini direview kembali faktor-faktor dari pelayanan SKPD yang mempengaruhi permasalahan pelayanan SKPD.

BAB IV VISI, MISI DAN ARAH KEBIJAKAN 4.1 Visi dan Misi SKPD

Menggambarkan Visi dan Misi Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kab. Soppeng.

4.2. Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah SKPD

Rumusan pernyataan tujuan dan sasaran jangka menengah SKPD (C.1.8) (Perumusan tujuan Pelayanan Jangka Menengah SKPD) dan dikemukakan dalam tabel T-IV C.24.

4.3. Strategi dan kebijakan SKPD

Pernyataan strategi dan kebijakan SKPD dalam lima yahun mendatang sebagaimana dihasilkan(C1.11) yaitu dari Tabel T-IV C.27.

BAB V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN

Bab ini menguraikan program dan kegiatan, indicator kinerja, kelompok sasaran, dan pendanaan indikatif.

BAB IV INDIKATOR KINERJA SKPD YANG MNEGACU PADA TUJUAN DAN SASARAN RPJMD

Bab ini menggambarkan indikator kinerja Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Soppeng yang akan dicapai lima tahun mendatang sebagai komitmen untuk mendukung pencapaian tujuan dan sasaran RPJMD.

BAB VI PENUTUP Lampiran-lampiran

(16)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

BAB II

GAMBARAN PELAYANAN SKPD

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 sebagai hasil perubahan dari Undang Undang Nomor 32 tahun 2004 disebutkan bahwa Pemerintah Daerah adalah Kepala Daerah beserta Perangkat Daerah Otonom yang lain sebagai Badan Eksekutif Daerah. Tindaklanjut dari Undang-undang tersebut pada pasal 232 ayat (1) mengenai Perangkat Daerah ditetapkan dengan Peraturan Pemerintah. Nomor 18 tahun 2016 tentang Peangkat Daerah yang mengatur tentang kedudukan, susunan organisasi, tugas dan fungsi, tata kerja, eselon, beban kerja, nomenklatur unit kerja serta pembinaan dan kelembagaan dimana memberikan kewenangan kepada pemerintah daerah baik Propinsi, Kabupaten/Kota untuk menyusun dan menetapkan organisasi perangkat daerahnya sesuai kebutuhan.

Atas dasar hal tersebut, Pemerintah Kabupaten Soppeng pada Tahun 2016 telah menyusun rancangan kelembangaan dalam hal ini Struktur Organisasi, Tugas dan Fungsi Dinas Ketahanan Perikanan dan Ketahanan Pangan Kab. Soppeng sebagai berikut .

2.1 Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi SKPD 1. Tugas dan Fungsi

KEPALA DINAS

(1) Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan dipimpin oleh seorang Kepala Dinas, mempunyai tugas membantu Bupati dalam memimpin dan melaksanakan urusan pemerintahan bidang Perikanan dan Ketahanan Pangan yang menjadi kewenangan daerah dan tugas pembantuan yang ditugaskan kepada daerah sesuai peraturan perundanga-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Dinas mempunyai fungsi:

a. Perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan monitoring dan evaluasi sekretariat;

b. Perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan monitoring dan evaluasi penyelenggaraan urusan pemerintahan bidang perikanan budidaya;

c. Perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan monitoring dan evaluasi penyelenggaraan urusan pemerintahan bidang perikanan tangkap dan daya saing produk;

d. Perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan monitoring dan evaluasi penyelenggaraan urusan pemerintahan bidang ketersediaan dan distribusi pangan;

e. Perumusan kebijakan teknis, pembinaan dan monitoring dan evaluasi penyelenggaraan urusan pemerintahan bidang penganekaragaman konsumsi dan keamanan pangan;

(17)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

(3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) Sebagai berikut :

a. Menyusun kebijakan, merencanakan, mengorganisasikan, menggerakkan dan mengendalikan penyelenggaraan kebijakan serta menyusun Renstra Dinas sesuai dengan visi dan misi daerah; b. Merumuskan program kerja sesuai Renstra Dinas;

c. Mengoordinasikan pelaksanaan program dan kegiatan lingkup dinas;

d. Membina Kepala Sekretariat dan para Kepala Bidang dalam melaksanakan tugasnya serta mengarahkan pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Dinas;

e. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Dinas;

f. Memecahkan masalah dalam pelaksanaan tugas pokok organisasi agar senantiasa berjalan optimal;

g. Mengevaluasi pelaksanaan tugas pokok organisasi agar senantiasa sesuai dengan rencana dan target yang ditetapkan;

h. Melaporkan dan memberi saran kepada atasan terkait capaian pelaksanaan tugas pokok organisasi;

i. Melaksanakan pemberian dukungan atas penyelenggaraan pemerintahan daerah dibidang Perikanan dan Ketahanan Pangan;

j. Melaksanakan penyiapan koordinasi, fasilitas perumusan dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi serta pelaporan pelaksanaan pemberdayaan usaha kecil pembudidaya ikan, kesehatan ikan dan lingkungan serta pengelolaan sumber daya ikan;

k. Melaksanakan penyiapan koordinasi, fasilitas perumusan dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi serta pelaporan pelaksanaan pemberdayaan nelayan kecil,pengendalian dan pengelolaan sumberdaya perikanan, serta daya saing produk perikanan;

l. Menyelenggarakan pembinaan dan pelaksanaan tugas dibidang Ketersediaan dan Distribusi Pangan;

m. Melakukan monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas dan kegiatan sekretariat dan kepala bidang lingkup Dinas;

n. Menyelenggarakan pembinaan dan pelaksanaan tugas dibidang penganekaragaman konsumsi dan keamanan pangan;

o. Menilai prestasi kerja Sekretaris dan Kepala Bidang dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier serta melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

(18)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

SEKRETARIAT

(1) Sekretariat dipimpin oleh seorang Sekretaris, mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan dalam rangka perumusan kebijakan penyelenggaraan dan koordinasi pelaksanaan sub bagian umum dan kepegawaian, perencanaan, pelaporan dan keuangan serta memberikan pelayanan administrasi dan fungsional kepada semua unsur dalam lingkungan Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan sesuai peraturan perundanga-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Sekretaris mempunyai fungsi :

a. Perumusan kebijakan teknis, pembinaan, monitoring dan evaluasi bagian umum dan kepegawaian;

b. Perumusan kebijakan teknis, pembinaan, monitoring dan evaluasi bagian perencanaan dan pelaporan;

c. Perumusan kebijakan teknis, pembinaan, monitoring dan evaluasi bagian keuangan; d. Pelaksanaan monitoring dan evaluasi program dan kegiatan kesekretariatan;

e. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya. (3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai berikut :

a. Merencanakan operasional kegiatan tahunan sebagai pedoman pelaksanaan tugas; b. Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c. Memberi petunjuk kepada bawahan terkait perumusan kebijakan, operasionalisasi dan pelaporannya;

d. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup sekretariat;

e. Mengatur pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup sekretariat;

f. Mengoordinasikan dan mengevaluasi pelaksanaan program dan kegiatan dalam lingkup sekretariat;

g. Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas;

h. Merencanakan, mengorganisasikan, menggerakkan dan mengendalikan serta menetapkan kebijakan dibagian umum, kepegawaian, keuangan dan perlengkapan;

i. Mengelola dan mengoordinasikan pelaksanaan teknis dan administratif kepada seluruh satuan organisasi dalam lingkup Dinas;

j. Mengelola dan mengoordinasikan pelaksanaan urusan umum dan kepegawaian, perencanaan, pelaporan dan pengelolaan keuangan;

k. Mengoordinasikan penyiapan bahan dan penyusunan RKA, DPA, LAKIP, RENSTRA dan RENJA dan/atau dokumen perencanaan berdasarkan peraturan perundang-undangan;

(19)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

l. Menginventarisir permasalahan-permasalahan yang berhubungan dengan kesekretariatan dan menyiapkan bahan petunjuk pemecahan masalah;

m. Melakukan monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas dan kegiatan Sub Bagian dalam lingkup Sekretariat;

n. Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karir;

o. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

(1) Sub Bagian Umum dan Kepegawaian dipimpin oleh seorang Kepala Sub Bagian mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan, menghimpun mengelola dan melaksanakan administrasi, urusan ketatausahaan Dinas meliputi pengelolaan urusan rumah tangga, surat menyurat, kearsipan, protokol, perjalanan dinas, tatalaksana, perlengkapan, kepegawaian dan tugas umum lainnya sesuai peraturan perundanga-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Sub Bagian Umum dan Kepegawaian mempunyai fungsi :

a. Penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis sub bagian umum dan kepegawaian; b. Pemberian dukungan atas pelaksanaan tugas sub bagian umum dan kepegawaian; c. Pembinaan dan pelaksanaan tugas sub bagian umum dan kepegawaian;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya. (3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai berikut :

a. Menyusun rencana kegiatan tahunan sebagai pedoman pelaksanaan tugas; b. Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Subag;

d. Memeriksa hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Subag;

e. Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Subag;

f. Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas; g. Mengelola dan melaksanakan urusan rumah tangga dan surat-menyurat; h. Mengelola dan melaksanakan urusan keprotokoleran dan perjalanan dinas; i. Mengelola dan melaksanakan urusan ketatalaksanaan;

j. Mengelola dan melaksanakan urusan perlengkapan meliputi pengadaan, pemeliharaan kebutuhan rumah tangga dan perlengkapan dan mengevaluasi pengadaan barang dan jasa. k. Mengelola dan melaksanakan administrasi kepegawaian serta mengelola dan melaksanakan

(20)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

l. Melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan tugas dan kegiatan sub bagian umum dan kepegawaian;

m. Membuat laporan hasil pelaksanaan tugas;

n. Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karir;

o. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

(1) Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan dipimpin oleh seorang Kepala Sub Bagian mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan, menghimpun, mengelola dan melaksanakan administrasi urusan perencanaan dan pelaporan serta melakukan pembinaan, pengendalian dan evaluasi pelaksanaan perencanaan dan pelaporan sesuai peraturan perundanga-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Sub Bagian Perencanaan dan Pelaporan mempunyai fungsi:

a. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis sub bagian perencanaan dan pelaporan; b. Pemberian dukungan atas pelaksanaan tugas sub bagian perencanaan dan pelaporan; c. Pembinaan dan pelaksanaan tugas sub bagian perencanaan dan pelaporan;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya

(3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) yang terkait dengan perencanaan dan pelaporan sebagai berikut :

a. Menyusun rencana program, kegiatan, anggaran dan jadual operasional tahunan sebagai pedoman pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Subag;

d. Memeriksa hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Subag;

e. Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Subag;

f. Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas; g. Menghimpun dan mempersiapkan bahan perencanaan dan penyusunan laporan Dinas; h. Mengoordinasikan pelaksanaan perencanaan program dan kegiatan serta pelaporan Dinas; i. Menginventarisir permasalahan-permasalahan terkait perencanaan, pelaksanaan dan

pelaporan program kegiatan;

j. Melaksanakan penyiapan bahan dan penyusunan RKA, DPA, LAKIP, RENSTRA, RENJA dan/atau dokumen perencanaan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku; k. Melakukan pengumpulan data realisasi capaian kinerja bulanan;

(21)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

l. Menyusun laporan capaian kinerja triwulan, semester serta melakukan evaluasi kinerja Anggaran Dinas serta melakukan revisi anggaran untuk kebutuhan rencana kerja tahunan dinas;

m. Melakukan monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas dan kegiatan sub bagian perencanaan dan pelaporan;

n. Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier;

o. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

(1) Sub Bagian Keuangan dipimpin oleh seorang Kepala Sub Bagian mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan, menghimpun, mengolah dan melaksanakan administrasi keuangan atau penatausahaan keuangan meliputi penyusunan anggaran, verifikasi, perbendaharaan, pembukuan, dan pelaporan keuangan sesuai peraturan perundanga-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Sub Bagian Keuangan mempunyai fungsi :

a. Penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis sub bagian keuangan; b. Pemberian dukungan atas pelaksanaan tugas sub bagian keuangan; c. Pembinaan dan pelaksanaan tugas sub bagian keuangan;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

(3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) yang terkait dengan pengelolaan keuangan sebagai berikut :

a.

Menyusun rencana kegiatan tahunan dan jadual opersional sebagai pedoman pelaksanaan tugas;

b.

Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c.

Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Subag;

d.

Memeriksa hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Subag;

e.

Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Subag;

f.

Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas;

g.

Membuat daftar gaji dan melaksanakan penggajian;

h.

Menyiapkan proses administrasi yang terkai dengan penatausahaan keuangan daerah sesuai dengan ketentuan yang berlaku;

(22)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

j.

Mengevaluasi pengadministrasian dan akuntansi keuangan laporan pertanggungjawaban pengelolaan keuangan;

k.

Mengoordinasikan penyusunan rencana anggaran untuk periode lima tahunan dan tahunan;

l.

Mengelola dan melaksanakan verifikasi anggaran, pembukuan dan pelaporan keuangan, serta pengendalian tugas pembantu pemegang kas;

m.

Melaksanakan monitoring dan evaluasi serta pelaporan pelaksanaan tugas dan kegiatan sub bagian keuangan;

n.

Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier;

o.

Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

BIDANG PERIKANAN BUDIDAYA

(1) Bidang Perikanan Budidaya dipimpin oleh seorang Kepala Bidang, mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan koordinasi, fasilitasi perumusan dan pelaksanaan kebijakan, evaluasi serta pelaporan pelaksanaan pemberdayaan usaha kecil dan pengelolaan pembudidayaan ikan yang meliputi pemberdayaan usaha kecil pembudidayaan ikan, kesehatan ikan dan lingkungan, dan pengelolaan pembudidayaan ikan sesuai peraturan perundang-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Bidang mempunyai fungsi :

a. perumusan kebijakan teknis, pembinaan, monitoring dan evaluasi dibidang pemberdayaan usaha kecil pembudidayaan ikan;

b. perumusan kebijakan teknis, pembinaan, monitoring dan evaluasi dibidang kesehatan ikan dan lingkungan;

c. perumusan kebijakan teknis, pembinaan, monitoring dan evaluasi dibidang pengelolaan pembudidayaan ikan;

d. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan tugas dan fungsinya. (3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai berikut :

a. Merencanakan operasional kegiatan tahunan sebagai pedoman pelaksanaan tugas; b. Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c. Memberi petunjuk kepada bawahan terkait perumusan kebijakan, operasionalisasi dan pelaporannya

d. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Bidang;

e. Mengatur pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Bidang;

(23)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

f. Mengoordinasikan dan mengevaluasi pelaksanaan program dan kegiatan dalam lingkup Bidang; g. Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas;

h. Melaksanakan penyiapan koordinasi pemberdayaan usaha kecil pembudidayaan ikan, kesehatan ikan dan lingkungan, dan pengelolaan pembudidayaan ikan;

i. Melaksanakan fasilitasi perumusan pemberdayaan usaha kecil pembudidayaan ikan, kesehatan ikan dan lingkungan, dan pengelolaan pembudidayaan ikan;

j. Melaksanakan kebijakan pemberdayaan usaha kecil pembudidayaan ikan, kesehatan ikan dan lingkungan, dan pengelolaan pembudidayaan ikan;

k. Melaksanakan pengendalian pada pelaksanaan pemberdayaan usaha kecil pembudidayaan ikan, kesehatan ikan dan lingkungan, dan pengelolaan pembudidayaan ikan;

l. Melakukan monitoring, evaluasi kegiatan pemberdayaan usaha kecil pembudidayaan ikan, kesehatan ikan dan lingkungan, dan pengelolaan pembudidayaan ikan;

m. Melaporkan pemberdayaan usaha kecil pembudidayaan ikan, kesehatan ikan dan lingkungan, dan pengelolaan pembudidayaan ikan.

n. Melaksanakan pengembangkan pelaksanaan pemberdayaan usaha kecil pembudidayaan ikan, kesehatan ikan dan lingkungan, dan pengelolaan pembudidayaan ikan;

o. Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier serta melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

(1) Seksi Pemberdayaan Usaha Kecil Pembudidayaan Ikan dipimpin oleh seorang Kepala Seksi, mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis, membina, mengoordinasikan dan melaksanakan program dan kegiatan seksi Pemberdayaan Usaha Kecil Pembudidayaan Ikan sesuai peraturan perundang-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Sub Bagian Umum dan kepegawaian mempunyai fungsi :

a. penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis Seks Pemberdayaan Usaha Kecil Pembudidayaan Ikan;

b. pemberian dukungan atas pelaksanaan tugas Seksi Pemberdayaan Usaha Kecil Pembudidayaan Ikan;

c. pembinaan dan pelaksanaan tugas Seksi Pemberdayaan Usaha Kecil Pembudidayaan Ikan; d. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan tugas dan fungsinya. (3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai berikut :

a. Menyusun rencana kegiatan dan jadwal operasional tahunan dibidang Pemberdayaan Usaha Kecil Pembudidayaan Ikan sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas;

(24)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

c. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

d. Memeriksa hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

e. Mengatur pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Bidang;

f. Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

g. Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas;

h. Mengumpulkan data untuk penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan usaha kecil pembudidayaan ikan;

i. Mengidentifikasikan penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan usaha kecil pembudidayaan ikan;

j. Menganalisa penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan usaha kecil pembudidayaan ikan;

k. Menyiapkan bahan rumusan penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan usaha kecil pembudidayaan ikan;

l. Melaksanakan kebijakan penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan usaha kecil pembudidayaan ikan;

m. Melakukan monitoring dan mengevaluasi penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan usaha kecil pembudidayaan ikan;

n. Melaporkan penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, pembinaan kelembagaan usaha kecil pembudidayaan ikan;

o. Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier, serta melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

(25)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

(1) Seksi Kesehatan Ikan dan Lingkungan dipimpin oleh seorang Kepala Seksi, mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis, membina, mengoordinasikan dan melaksanakan program dan kegiatan Seksi Kesehatan Ikan dan Lingkungan sesuai peraturan perundang-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas;

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Sub Bagian Umum dan kepegawaian mempunyai fungsi :

a. penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis Seksi Kesehatan Ikan dan Lingkungan; b. pemberian dukungan atas pelaksanaan tugas Seksi Kesehatan Ikan dan Lingkungan; c. pembinaan dan pelaksanaan tugas Seksi Kesehatan Ikan dan Lingkungan;

d. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan tugas dan fungsinya. (3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai berikut :

a. Menyusun rencana kegiatan dan jadwal operasional tahunan dibidang Kesehatan Ikan dan Lingkungan sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

d. Memeriksa hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

e. Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

f. Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas;

g. Mengumpulkan data pelaksanaan penyusunan rencanan pengelolaan kawasan budidaya perikanan berdasarkan RT/RW, penyediaan data dan informasi pengelolaan penyelenggaraan, pengelolaan air dan lahan untuk pembudidayaan ikan, pengelolaan kesehatan ikan dan lingkungan, dan pembinaan mutu pakan ikan dan obat ikan yang digunakan pembudidaya ikan. h. Mengidentifikasikan pelaksanaan penyusunan rencanan pengelolaan kawasan budidaya

perikanan berdasarkan RT/RW, penyediaan data dan informasi pengelolaan penyelenggaraan, pengelolaan air dan lahan untuk pembudidayaan ikan, pengelolaan kesehatan ikan dan lingkungan, dan pembinaan mutu pakan ikan dan obat ikan yang digunakan pembudidaya ikan. i. Menganalisis pelaksanaan penyusunan rencanan pengelolaan kawasan budidaya perikanan

berdasarkan RT/RW, penyediaan data dan informasi pengelolaan penyelenggaraan, pengelolaan air dan lahan untuk pembudidayaan ikan, pengelolaan kesehatan ikan dan lingkungan, dan pembinaan mutu pakan ikan dan obat ikan yang digunakan pembudidaya ikan. j. Menyiapkan bahan perumusan pelaksanaan penyusunan rencanan pengelolaan kawasan

(26)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

penyelenggaraan, pengelolaan air dan lahan untuk pembudidayaan ikan, pengelolaan kesehatan ikan dan lingkungan, dan pembinaan mutu pakan ikan dan obat ikan yang digunakan pembudidaya ikan.

k. Melaksanakan kebijakan pelaksanaan penyusunan rencanan pengelolaan kawasan budidaya perikanan berdasarkan RT/RW, penyediaan data dan informasi pengelolaan penyelenggaraan, pengelolaan air dan lahan untuk pembudidayaan ikan, pengelolaan kesehatan ikan dan lingkungan, dan pembinaan mutu pakan ikan dan obat ikan yang digunakan pembudidaya ikan. l. Melakukan monitoring dan mengevaluasi pelaksanaan penyusunan rencanan pengelolaan

kawasan budidaya perikanan berdasarkan RT/RW, penyediaan data dan informasi pengelolaan penyelenggaraan, pengelolaan air dan lahan untuk pembudidayaan ikan, pengelolaan kesehatan ikan dan lingkungan, dan pembinaan mutu pakan ikan dan obat ikan yang digunakan pembudidaya ikan.

m. Melaporkan pelaksanaan penyusunan rencanan pengelolaan kawasan budidaya perikanan berdasarkan RT/RW, penyediaan data dan informasi pengelolaan penyelenggaraan, pengelolaan air dan lahan untuk pembudidayaan ikan, pengelolaan kesehatan ikan dan lingkungan, dan pembinaan mutu pakan ikan dan obat ikan yang digunakan pembudidaya ikan. n. Mengembangankan pelaksanaan penyusunan rencanan pengelolaan kawasan budidaya

perikanan berdasarkan RT/RW, penyediaan data dan informasi pengelolaan penyelenggaraan, pengelolaan air dan lahan untuk pembudidayaan ikan, pengelolaan kesehatan ikan dan lingkungan, dan pembinaan mutu pakan ikan dan obat ikan yang digunakan pembudidaya ikan. o. Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier, serta

melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

(1) Seksi Pengelolaan Pembudidayaan Ikan dipimpin oleh seorang Kepala Seksi, mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis, membina, mengoordinasikan dan melaksanakan program dan kegiatan Seksi Pengelolaan Pembudidayaan Ikan sesuai peraturan perundang-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Sub Bagian Umum dan kepegawaian mempunyai fungsi :

a. penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis Seksi Pengelolaan Pembudidayaan Ikan ; b. pemberian dukungan atas pelaksanaan tugas Seksi Pengelolaan Pembudidayaan Ikan; c. pembinaan dan pelaksanaan tugas Seksi Pengelolaan Pembudidayaan Ikan;

(27)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

(3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai berikut :

a. Menyusun rencana kegiatan dan jadwal operasional tahunan dibidang Kerawanan Pangan sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

d. Memeriksa hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

e. Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

f. Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas;

g. Mengumpulkan data pelaksanaan pembinaan cara pembenihan ikan yang baik dan cara pembesaran ikan yang baik, penyediaan benih ikan, calon induk, induk ikan yang bermutu, dan pelestarian calon induk, induk dan/atau benih ikan.

h. Mengidentifikasi pelaksanaan pembinaan cara pembenihan ikan yang baik dan cara pembesaran ikan yang baik, penyediaan benih ikan, calon induk, induk ikan yang bermutu, dan pelestarian calon induk, induk dan/atau benih ikan.

i. Menganalisis pelaksanaan pembinaan cara pembenihan ikan yang baik dan cara pembesaran ikan yang baik, penyediaan benih ikan, calon induk, induk ikan yang bermutu, dan pelestarian calon induk, induk dan/atau benih ikan.

j. Menyiapkaan bahan perumusan pelaksanaan pembinaan cara pembenihan ikan yang baik dan cara pembesaran ikan yang baik, penyediaan benih ikan, calon induk, induk ikan yang bermutu, dan pelestarian calon induk, induk dan/atau benih ikan.

k. Menyiapkan pelaksanaan kebijakan pembinaan cara pembenihan ikan yang baik dan cara pembesaran ikan yang baik, penyediaan benih ikan, calon induk, induk ikan yang bermutu, dan pelestarian calon induk, induk dan/atau benih ikan.

l. Melakukan monitoring dan mengevaluasi pembinaan cara pembenihan ikan yang baik dan cara pembesaran ikan yang baik, penyediaan benih ikan, calon induk, induk ikan yang bermutu, dan pelestarian calon induk, induk dan/atau benih ikan.

m. Melaporkan pelaksanaan pembinaan cara pembenihan ikan yang baik dan cara pembesaran ikan yang baik, penyediaan benih ikan, calon induk, induk ikan yang bermutu, dan pelestarian calon induk, induk dan/atau benih ikan.

n. Mengembangan pelaksanaan pembinaan cara pembenihan ikan yang baik dan cara pembesaran ikan yang baik, penyediaan benih ikan, calon induk, induk ikan yang bermutu, dan pelestarian calon induk, induk dan/atau benih ikan.

(28)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

o. Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier, serta melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

BIDANG PERIKANAN TANGKAP DAN DAYA SAING PERIKANAN

(1) Bidang Perikanan Tangkap dan Daya Saing Perikanan dipimpin oleh seorang Kepala Bidang, mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis, memberikan dukungan atas penyelenggaraan urusan pemerintahan daerah, membina, mengoordinasikan dan melaksanakan program dan kegiatan bidang Perikanan Tangkap dan Daya Saing yang meliputi Pemberdayaan Nelayan Kecil, Pengendalian dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan, dan Daya Saing Produk Perikanan sesuai peraturan perundang-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Bidang mempunyai fungsi :

a. perumusan kebijakan teknis, pembinaan, monitoring dan evaluasi bidang Pemberdayaan Nelayan Kecil;

b. perumusan kebijakan teknis, pembinaan, monitoring dan evaluasi bidang Pengendalian dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan;

c. perumusan kebijakan teknis, pembinaan, monitoring dan evaluasi bidang Daya Saing Produk Perikanan;

pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya. (3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai berikut :

a. Merencanakan operasional kegiatan tahunan sebagai pedoman pelaksanaan tugas; b. Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c. Memberi petunjuk kepada bawahan terkait perumusan kebijakan, operasionalisasi dan pelaporannya

d. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Bidang;

e. Mengatur pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Bidang;

f. Mengoordinasikan dan mengevaluasi pelaksanaan program dan kegiatan dalam lingkup Bidang; g. Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas;

h. Melaksanakan penyiapan koordinasi pemberdayaan nelayan kecil, pengendalian dan pengelolaan sumberdaya perikanan, dan daya saing produk perikanan;

(29)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

i. Memfasilitasi perumusan pemberdayaan nelayan kecil, pengendalian dan pengelolaan sumberdaya perikanan, dan daya saing produk perikanan;

j. Melaksanakan kebijakan pemberdayaan nelayan kecil, pengendalian dan pengelolaan sumberdaya perikanan, dan daya saing produk perikanan;

k. Melaksanakan pengendalian pada pelaksanaan pemberdayaan nelayan kecil, pengendalian dan pengelolaan sumberdaya perikanan, dan daya saing produk perikanan;

l. Melakukan monitoring dan mengevaluasi pemberdayaan nelayan kecil, pengendalian dan pengelolaan sumberdaya perikanan, dan daya saing produk perikanan;

m. Melaporkan pelaksanaan pemberdayaan nelayan kecil, pengendalian dan pengelolaan sumberdaya perikanan, dan daya saing produk perikanan;

n. Melaksanakan pengembangan pemberdayaan nelayan kecil, pengendalian dan pengelolaan sumberdaya perikanan, dan daya saing;

o. Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier, serta melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

(1) Seksi Pemberdayaan Nelayan Kecil dipimpin oleh seorang Kepala Seksi, mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis, membina, mengoordinasikan dan melaksanakan program dan kegiatan Seksi Pemberdayaan Nelayan Kecil sesuai peraturan perundang-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Sub Bagian Umum dan kepegawaian mempunyai fungsi :

a. penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis Seksi Pemberdayaan Nelayan Kecil; b. pemberian dukungan atas pelaksanaan tugas Seksi Pemberdayaan Nelayan Kecil; c. pembinaan dan pelaksanaan tugas Seksi Pemberdayaan Nelayan Kecil;

d. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan tugas dan fungsinya. (3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai berikut :

a. Menyusun rencana kegiatan dan jadwal operasional tahunan dibidang Pemberdayaan Nelayan Kecil sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

d. Memeriksa hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

(30)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

e. Mengatur pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Bidang;

f. Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

g. Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas;

h. Mengumpulkan data untuk penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan nelayan kecil;

i. Mengidentifikasikan penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan,pembinaan kelembagaan nelayan kecil;

j. Menganalisa penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan kelembagaan nelayan kecil;

k. Menyiapkan bahan rumusan penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan nelayan kecil;

l. Melaksanakan kebijakan penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan nelayan kecil;

m. Melakukan monitoring, dan mengevaluasi penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan nelayan kecil; n. Melaporkan penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, fasilitasi kemitraan

usaha, serta pemberian kemudahan akses ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, perizinan, pembinaan kelembagaan nelayan kecil;

o. Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier, serta melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

(1) Seksi Pengendalian dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan dipimpin oleh seorang Kepala Seksi, mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis, membina, mengoordinasikan dan melaksanakan program dan kegiatan Seksi Pengendalian dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan sesuai peraturan perundang-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

(31)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Sub Bagian Umum dan kepegawaian mempunyai fungsi :

a. penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis Seksi Pengendalian dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan;

b. pemberian dukungan atas pelaksanaan tugas Seksi Pengendalian dan Penngelolaan Sumberdaya Perikanan;

c. pembinaan dan pelaksanaan tugas Seksi Pengendalian dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan;

d. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan tugas dan fungsinya. (3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1) sebagai berikut :

a. Menyusun rencana kegiatan dan jadwal operasional tahunan dibidang Pengendalian dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

d. Memeriksa hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

e. Mengatur pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Bidang;

f. Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

g. Menyusun laporan dan memberi saran kepada atasan terkait pelaksanaan tugas;

h. Mengumpulkan data untuk penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, pendampingan, dan informasi kawasan konservasi, pengamanan sumberdaya perikanan dan pembinaan kelompok pokmaswas;

i. Mengidentifikasikan penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, pendampingan, dan informasi konservasi, pengamanan sumberdaya perikanan dan pembinaan kelompok pokmaswas; j. Menganalisa penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, pendampingan, dan informasi kawasan

konservasi, pengamanan sumberdaya perikanan dan pembinaan kelompok pokmaswas; k. Menyiapkan bahan rumusan penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan,

dan informasi kawasan konservasi, pengamanan sumberdaya perikanan dan pembinaan kelompok pokmaswas;

l. Melaksanakan kebijakan penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, pendampingan, dan informasi kawasan konservasi, pengamanan sumberdaya perikanan dan pembinaan kelompok pokmaswas;

(32)

Renstra Dinas Perikanan dan Ketahahn Pangan Kab. Soppeng 2016-2021

m. Melakukan monitoring, dan mengevaluasi penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan, dan informasi kawasan konservasi, pengamanan sumberdaya perikanan dan pembinaan kelompok pokmaswas;

n. Melaporkan penyelengaraan pendidikan dan pelatihan, serta pendampingan dan informasi kawasan konservasi, pengamanan sumberdaya perikanan dan pembinaan kelompok pokmaswas;

o. Menilai prestasi kerja bawahan dalam rangka pembinaan dan pengembangan karier, serta melaksanakan tugas kedinasan lainnya yang diperintahkan oleh pimpinan baik lisan maupun tertulis.

(1) Seksi Daya Saing Produk Perikanan dipimpin oleh seorang Kepala Seksi, mempunyai tugas memimpin dan melaksanakan penyiapan bahan penyusunan kebijakan teknis, membina, mengoordinasikan dan melaksanakan program dan kegiatan Seksi Daya Saing Produk Perikanan sesuai peraturan perundang-undangan dan pedoman yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas.

(2) Dalam menyelenggarakan tugas sebagaimana dimaksud pada ayat (1), Kepala Seksi mempunyai fungsi :

a. Penyiapan bahan perumusan kebijakan teknis pelaksanaan tugas Seksi Daya Saing Produk Perikanan;

b. Pemberian dukungan atas pelaksanaan tugas Seksi Daya Saing Produk Perikanan; c. Pembinaan dan pelaksanaan tugas Seksi Daya Saing Produk Perikanan;

d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai dengan tugas dan fungsinya. (3) Rincian tugas sebagaimana dimaksud pada ayat ( 1 ) sebagai berikut :

a. Menyusun rencana kegiatan dan jadwal operasional tahunan dibidang Daya Saing sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas kepada bawahan agar tercipta distribusi tugas yang merata;

c. Menyelia pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

d. Memeriksa hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

e. Mengatur pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Bidang;

f. Mengevaluasi hasil pelaksanaan tugas pokok organisasi agar berjalan sesuai rencana, tepat waktu, berkualitas dalam lingkup Seksi;

Gambar

Tabel 2 : Jumlah Pegawai berdasarkan Pangkat/Golongan dan Pendidikan pada Dinas Perikanan dan  Ketahanan Pangan
Tabel  3  :      Jumlah  Sarana  Prasarana yang  dimiliki  pada  Dinas  Perikanan  dan  Ketahanan Pangan Kab
Tabel  4.  Jumlah  Ketersediaan  dan  Rata-Rata  Ketersediaan  Pangan  Utama   Penduduk di Kabupaten Soppeng Tahun 2014 dan Tahun 2015
Tabel 5 :   Perbandingan  Ketersediaan  Kalori dan  Protein  Tahun  2011  s/d  Tahun  2015 perkapita/hari  Uraian  Tahun  2011 2012 2013  2014  2015  Ketersediaan  Kalori  (Kkal/hari)  7.010  7.260  7.211  7,525  6.898  Ketersediaan  Protein  (Grm/hari)  1
+7

Referensi

Dokumen terkait

14 Karnaen Purwaatmadja, Apa dan Bagaimana Bank Islam (Yogyakarta: PT. Pengantar Hukum Perbankan.. Zeithaml dan Biner 16 berpendapat bahwa kepuasan nasabah lebih

(1) Bidang Ketersediaan dan Kerawanan Pangan mempunyai tugas pokok melaksanakan pengkajian bahan perumusan kebijakan teknis dan pedoman pelayanan umum di bidang

(1) Bidang Ketersediaan dan Distribusi Pangan mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas Kepala Dinas yang meliputi menyusun kebijakan teknis,

membuktikan bahwa kesadaran merek merupakan faktor yang dapat mempengaruhi keputusan pembelian karena mahasiswa yang memiliki kesadaran merek yang baik pada suatu produk

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui apakah gendar nasi, gendar kering, gendar yang digoreng dengan minyak goreng baru dan gendar yang digoreng dengan

Perumusan kebijakan daerah di bidang ketersediaan pangan, kerawanan pangan, distribusi pangan, cadangan pangan, penganekaragaman konsumsi dan keamanan pangan, serta

Bidang Sarana Prasarana dan Pengembangan Kawasan Permukiman dipimpin oleh seorang Kepala Bidang, mempunyai tugas pokok memimpin dan melaksanakan perumusan

Data pembelajaran radiasi matahari Stasiun Pulau Baai – Bengkulu tahun 1994 – 2002 dan prediksi 9 bulan ke depan (atas), serta error/kesalahannya (bawah)……….. Hasil prediksi