• Tidak ada hasil yang ditemukan

Tupoksi Forum Desa Siaga Aktif

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Tupoksi Forum Desa Siaga Aktif"

Copied!
34
0
0

Teks penuh

(1)

TUPOKSI

(2)

Struktur Organisasi Forum Paguyuban Desa Siaga AKtif

PENGARAH SEKRETARIS I BENDAHARA BID. PENYULUHAN / PEMBINAAN KES & MENTAL SOSIAL

BID. PENGGALANGAN DANA

BID. EVAL & PENGEMBANGAN BID. PEMBINAAN KETERTIBAN BID. PEMBINAAN PENGELOLAAN LINGKUNGAN BID. PEMBINAAN PERAN SERTA MASYARAKAT PENANGGUNG JAWAB PENASEHAT KETUA SEKRETARIS I

(3)

Penanggung Jawab

Menjadi

penanggung

jawab

pelaksanaan

kegiatan

Forum

Paguyuban Desa Siaga Aktif

Menjadi penanggung jawab pelaksanaan kegiatan Desa Siaga Aktif

Mengawasi penerapan kebijakan-kebijakan yang berhubungan

dengan kelompok kerja operasional Forum Paguyuban Desa Siaga

Aktif dan pelaksanaan kegiatan Desa Siaga Aktif

Mengawasi dan Mengendalikan kegiatan Forum Paguyuban Desa

Siaga Aktif

Mengawasi dan Mengendalikan kegiatan Desa Siaga Aktif

Menerima laporan kegiatan secara menyeluruh mengenai Desa

Siaga Aktif

(4)

Penasehat

Fasilitasi dan advokasi kegiatan Forum Paguyuban Desa

Siaga Aktif

Fasilitasi dan advokasi kegiatan Desa Siaga Aktif

Memberikan masukan kepada Pengarah, seluruh jajaran

kepengurusan dan Anggota Forum Paguyuban Desa

Siaga Aktif

Memberikan masukan mengenai pelaksanaan kegiatan

Desa Siaga Aktif

Memberikan masukan mengenai hal-hal lain yang

bersifat prinsipal dan strategis.

(5)

Pengarah

Memberikan arahan, memelihara dan menjaga

arah, tujuan pelaksanaan kegiatan Forum

Paguyuban Desa Siaga Aktif

Memberikan arahan, memelihara dan menjaga

arah, tujuan pelaksanaa nDesa Siaga Aktif

Monitoring

dan

evaluasi

setiap

semester

perkembangan pelaksanaan Forum Kabupaten

Sehat

(6)

Ketua

Membuat rencana kerja tahunan, semesteran, triwulan dan bulanan kegiatan Forum

Paguyuban Desa Siaga Aktif

Membuat rencana kerja tahunan, semesteran, triwulan dan bulanan kegiatan Desa

Siaga Aktif

Membuat rencana target capaian kegiatan Desa Siaga Aktif

Menetapkan Pedoman, Modul pelaksanaan kegiatan Forum Paguyuban Desa Siaga

Aktif dan kegiatan

Menetapkan Pedoman, Modul pelaksanaan kegiatan Desa Siaga Aktif

Menyusun anggaran pelaksanaan Forum Paguyuban Desa Siaga Aktif

Melakukan koordinasi dg LP / LS / Sektor swasta dan stakeholder terkait

Melaksanakan rapat koordinasi

Melaksanakan dan mengendalikan pelaksanaan kegiatan Desa Siaga Aktif

Membuat, memutuskan penghentian atau perpanjangan Nota Kesepakatan

Kerjasama Forum Paguyuban Desa Siaga Aktif

Memonitor kegiatan dan pengembangan Pelaksanaan Desa Siaga Aktif

Membuat laporan dan evaluasi kegiatan pelaksanaan Desa Siaga Aktif

(7)

Sekretaris

Melaksanakan administrasi kegiatan Forum Paguyuban

Desa Siaga Aktif

Membuat

perencanaan

kesekertariatan

Forum

Paguyuban Desa Siaga Aktif

Melaksanakan surat menyurat yang berhubungan

dengan Forum Paguyuban Desa Siaga Aktif

Mencatat dan melaporkan hasil kegiatan Forum

Paguyuban Desa Siaga Aktif

Membuat laporan dan evaluasi kegiatan Forum

Paguyuban Desa Siaga Aktif

(8)

Bendahara

Mengelola keuangan

Forum Paguyuban

Desa Siaga Aktif

Melaksanakan pencatatan dan pelaporan

pembiayaan

Forum Paguyuban

Desa

Siaga Aktif

Membuat laporan dan evaluasi kegiatan

(9)

Bidang Penyuluhan / Pembinaan Kesehatan dan

Mental Sosial

 Penyusunan program kerja dan rencana operasional kegiatan bidang Penyuluhan / Pembinaan Kesehatan dan Mental Sosial

 Perumusan kebijakan, petunjuk teknis serta rencana strategis di bidang Penyuluhan / Pembinaan

Kesehatan dan Mental Sosial

 Melaksanakan pembinaan dan pengembangan kegiatan Penyuluhan / Pembinaan Kesehatan dan Mental Sosial

 Melaksanakan koordinasi pembinaan, pengawasan, dan pengembangan kegiatan Penyuluhan /

Pembinaan Kesehatan dan Mental Sosial

 Pendataan, pencatatan, pengolahan dan penyajian bahan / data yang berkaitan dengan

Penyuluhan / Pembinaan Kesehatan dan Mental Sosial

 Melaksanakan hubungan kerjasama pelaksanaan tugas dengan sektor terkait  Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan promosi kesehatan

 Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan pelayanan kesehatan dasar  Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan KADARZI

 Pelaksanaan monitoring dan evaluasi kegiatan di bidang Penyuluhan / Pembinaan Kesehatan

dan Mental Sosial

 Pelaksanaan pelaporan kegiatan di bidang Penyuluhan / Pembinaan Kesehatan dan Mental

Sosial

 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Ketua sesuai dengan bidang tugasnya berdasarkan

(10)

Bidang Pembinaan Pengelolaan Lingkungan

 Penyusunan program kerja dan rencana operasional kegiatan bidang Pembinaan

Pengelolaan Lingkungan

 Perumusan kebijakan, petunjuk teknis serta rencana strategis bidang Pembinaan

Pengelolaan Lingkungan

 Perumusan kebijakan teknis dan pelaksanaan pengelolaan lingkungan yang meliputi

pengendalian pencemaran air dan udara serta pengendalian pencemaran limbah padat dan bahan berbahaya beracun

 Fasilitasi akses layanan informasi, penyuluhan, sosialisasi dan pelatihan yang

berwawasan lingkungan

 Fasilitasi pemberdayaan masyarakat dalam pengelolaan dan pemberdayaan lingkungan

Pendataan, pencatatan, pengolahan dan penyajian bahan / data yang berkaitan

dengan

Pembinaan Pengelolaan Lingkungan

 Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan-kegiatan berseka lingkungan  Melaksanakan hubungan kerjasama pelaksanaan tugas dengan sektor terkait

 Pelaksanaan monitoring dan evaluasi kegiatan di bidang Pembinaan Pengelolaan

Lingkungan

 Pelaksanaan pelaporan kegiatan di Bidang Pembinaan Pengelolaan Lingkungan

 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Ketua sesuai dengan bidang tugasnya

(11)

Bidang Pembinaan Ketertiban

Penyusunan program kerja dan rencana operasional kegiatan bidang Pembinaan

Ketertiban

Perumusan kebijakan, petunjuk teknis serta rencana strategis bidang Pembinaan

Ketertiban

Penyelenggaraan, pembinaan, dan pengawasan ketenteraman dan ketertiban serta

perlindungan masyarakat

Pengkoordinasian upaya ketenteraman dan ketertiban serta upaya perlindungan

masyarakat

Pendataan, pencatatan, pengolahan dan penyajian bahan / data yang berkaitan

dengan ketenteraman dan ketertiban serta perlindungan masyarakat

Melaksanakan hubungan kerjasama pelaksanaan tugas dengan sektor terkait

Pelaksanaan monitoring dan evaluasi kegiatan di bidang Pembinaan Ketertiban

Pelaksanaan pelaporan kegiatan di Bidang Pembinaan Ketertiban

Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Ketua sesuai dengan bidang tugasnya

(12)

Bidang Pembinaan Peran Serta Masyarakat

 Penyusunan program kerja dan rencana operasional kegiatan bidang Pembinaan Peran Serta Masyarakat

 Perumusan kebijakan, petunjuk teknis serta rencana strategis bidang Pembinaan Peran Serta

Masyarakat

 Penyiapan bahan untuk penyempurnaan dan penghimpunan kebijakan, ketentuan dan standar pelaksanaan koordinasi dan kerjasama di Bidang Peran Serta Masyarakat

 Penyiapan pelaksanaan dan koordinasi peningkatan peranserta masyarakat dalam

Pemberdayaan masyarakat dan kerjasama Pemberdayaan masyarakat,

 Pelaksanaan pengkajian dan evaluasi penyelenggaraan koordinasi dan kerjasama serta peran

serta masyarakat

 Mengumpulkan, mengolah dan menyajikan bahan/data untuk penyempurnaan dan penyusunan

kebijakan, ketentuan dan standar penyelenggaraan koordinasi dan kerjasama dengan pihak

swasta, instansi pemerintah dan pihak lainnya dalam bidang Pembinaan Peran Serta Masyarakat

 Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan upaya kesehatan berbasis masyarakat

 Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan surveilan berbasis masyarakat

 Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan kesiap siagaan dan kegawatdaruratan dan

bencana berbasis masyarakat

 Pendataan, pencatatan, pengolahan dan penyajian bahan / data yang berkaitan dengan

Pembinaan Peran Serta Masyarakat

 Melaksanakan hubungan kerjasama pelaksanaan tugas dengan sektor terkait

 Pelaksanaan monitoring dan evaluasi kegiatan di bidang Pembinaan Peran Serta Masyarakat  Pelaksanaan pelaporan kegiatan di Bidang Pembinaan Peran Serta Masyarakat

 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Ketua sesuai dengan bidang tugasnya berdasarkan

(13)

Bidang Evaluasi dan Pengembangan

 Penyusunan program kerja dan rencana operasional kegiatan bidang Evaluasi dan Pengembangan

 Perumusan kebijakan, petunjuk teknis serta rencana strategis bidang Evaluasi dan

Pengembangan

 Melaksanakan pemantauan, penilaian dan memberikan masukan berkaitan dengan penyelenggaraan kegiatan Forum Kabupaten Sehat

 Perumusan standar, norma, kriteria, dan prosedur penyelenggaraan kegiatan Forum Kabupaten

Sehat

 Pemberian bimbingan teknis penyelenggaraan kegiatan Forum Kabupaten Sehat  Pemantauan dan evaluasi kinerja penyelenggaraan kegiatan Forum Kabupaten Sehat

 Pemantauan, evaluasi, dan penilaian pelaksanaan program,lintas program, prioritas Rencana

Kerja Forum Kabupaten Sehat jangka pendek, menengah dan panjang yang dicanangkan oleh penyelenggaraan kegiatan Forum Kabupaten Sehat

 Pendataan, pencatatan, pengolahan dan penyajian bahan / data yang berkaitan dengan Evaluasi dan Pengembangan penyelenggaraan kegiatan Forum Kabupaten Sehat

 Pelaksanaan pelaporan kegiatan di Bidang Evaluasi dan Pengembangan

 Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Ketua sesuai dengan bidang tugasnya berdasarkan

(14)

Bidang Penggalangan Dana

Penyusunan program kerja dan rencana operasional kegiatan bidang

Penggalangan Dana

Perumusan kebijakan, petunjuk teknis serta rencana strategis bidang

Penggalangan Dana

Mengupayakan kegiatan kerjasama melalui sponsorship dengan pihak

swasta, LP dan LS baik untuk kebutuhan Sekretariat, kegiatan tahunan

ataupun insidentil penyelenggaraan Forum Kabupaten Sehat

Melaksanakan dan mengembangkan kegiatan sistem pembiayaan

kesehatan berbasis masyarakat

Pendataan, pencatatan, pengolahan dan penyajian bahan / data yang

berkaitan dengan Bidang Penggalangan dana

Pelaksanaan pelaporan kegiatan di Bidang Penggalangan Dana

Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Ketua sesuai dengan bidang

tugasnya berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undangan yang

berlaku.

(15)

Tugas Pokok Utama Berkaitan

dengan Indikator Khusus :

Kehidupan Masyarakat yang Sehat

dan Mandiri

(16)

Perilaku Hidup Bersih dan Sehat

Meningkatnya kegiatan kelompok masyarakat

berolah raga secara teratur

Meningkatnya kegiatan kelompok masyarakat

penanggulangan NAPZA

Meningkatnya kegiatan kelompok masyarakat

dalam menanggulangi HIV / AIDS

Meningkatnya rumah tangga berperilaku hidup

bersih dan sehat (tidak merokok. Aktifitas fisik

setiap hari dan gizi seimbang)

(17)

Tempat-Tempat Umum (TTU)

TTU sehat (Hotel, taman rekreasi dan tempat hiburan,

dll)

Mencegah terjadinya kasus keracunan di fasilitas

penyediaan makanan

Tersedia fasilitas untuk kemudahan bagi orang cacat

tubuh

Jasa boga, restoran / rumah makan dan tempat

pengolahan makanan lain yang sehat

Menurunnya kasus leglonellosis di tempat umum

Adanya kawasan bebas rokok di tempat umum

(18)

Pemukiman, perumahan dan bangunan

sehat

Meningkatanya Rumah Sehat yang memenuhi

syarat

Lingkungan bebas dari pencemaran industri

Penurunan kasus penyakit yang terkait dengan

lingkungan

Program perbaikan rumah sehat oleh

(19)

Penyediaan Air Bersih

Kualitas air minum memenuhi syarat kesehatan

Meningkatnya tercapainya kualitas bakteriologis

Peningkatan cakupan air bersih

Penurunan kasus Diare

Tersedia sarana bagi masyarakat

(20)

Kesehatan dan Keselamatan Kerja,

Pencegahan Kecelakaan dan Rudapaksa

Berfungsinya institusi pembina Keselamatan Kerja, kesehatan dan

keselamatan kerja

Limbah industri diolah secara aman dan sehat

Tempat kerja memenuhi persyaratan kesehatan

Pekerja mendapat pelayanankesehatan dan keselamatan kerja

paripurna

Penurunan kasus kecelakaan kerja

Penurunan Kasus penyakit akibat kerja

Adanya Pemantauan perilaku buruh dalam K3

Menurunnya angka kematian dan kecacatan karena kecelakaan dan

(21)

Kesehatan Keluarga, Reproduksi KB

Berkembangnya kelompok masyarakat peduli

dalam pelayanan kesehatan

Tersedianya fasilitas pelayanan konseling

remaja

Terlaksananya pemeriksaan kesehatan pada

siswa SD oleh tenaga kesehatan terlatih/guru

UKS

Terlaksananya program dokter kecil di Sekolah

Dasar

(22)

Pembinaan Kesehatan Jiwa Masyarakat

dan Pola Asuh Anak

Tersedianya akses/keterjangkauan pelayanan

kesehatan jiwa di Puskesmas

Penurunan kasus gangguan kesehatan mental

Tersedianya Pelayanan Konseling di Klinik

swasta

Peningkatan kelompok masyarakat yang

mampu menfasilitasi pelatihan life skills bagi

remaja

(23)

Kesehatan Olah Raga dan Kebugaran

Jasmani

Meningkatnya partisipasi masyarakat dan

berolahraga yang teratur dan terukur

Meningkatnya derajat kesegaran/kebugaran

jasmani masyarakat

Tersedianya pelayanan kesehatan olah raga

(24)

Program Anti Tembakau

Adanya gerakan anti merokok alcohol dan narkotika di

masyarakat

Meningkatnya lingkungan bebas rokok di lingkungan

sekolah, tempat kerja, dan tempat umum

Terciptanya kebijakan untuk mengatasi penyalahgunaan

obat/narkotika

Tersedianya klinik pelayanan penanggulangan

obat/narkotika

Menurunnya prevaelensi perokok dan penyalahgunaan

(25)

Imunisasi

Meningkatnya cakupan UCI

Menurunnya Acute Flaccid Paralysis (AFP)

Meningkatnya masyarakat yang melakukan

imunisasi secara mandiri

Tersedianya informasi tentang bahaya penyakit

yang dapat dicegah dengan imunisasi

Meningkatnya akses penduduk pada fasilitas

kesehatan yang memberikan pelayanan

imunisasi

(26)

Pelayanan Pengobatan dan Perawatan

Meningkatnya penggunaan posyandu

purnama & mandiri

Meningkatnya penggunaan rumah sakit

Tersedianya pelayanan kesehatan di rumah

sakit bagi GAKIN

Meningkatnya pemanfaatan Puskesmas oleh

(27)

Pemberantasan Malaria

Menurunnya angka kesakitan malaria

Masyarakat berperan serta dalam sistim

kewaspadaan dini dan upaya penanggulangan

fokus serta KLB

Adanya intervensi lingkungan pada tempat

perindukan nyamuk

Meningkatnya keikutsertaan masyarakat dalam

penanggulangan malaria di daerah pariwisata

dan PETI (Pertambangan Tanpa Ijin)

(28)

Pemberantasan Penyakit DBD

Menurunnya angka kesakitan Demam

Penyakit DBD Berdarah Dengue (DBD) di

kecamatan endemis

Masyarkat berperan serta dalam sistim

kewaspadaan dini dan upaya

penanggulangan focus serta KLB

Terlaksananya upaya PSN/3M di sekolah,

tempat-tempat umum

(29)

Pemberantasan TB Paru

Adanya program masyarakat terkait TB Paru

dengan rumah sehat penderita TB Paru

Meningkatnya Angka Kesembuhan Penderita

(30)

Pemberantasan Diare

Adanya program masyarakat terkait Diare

dengan pemberantasan diare (PHBS, Air

bersih dan jamban)

(31)

Pencegahan Penyakit Sehat Degeneratif

Meningkatnya kelompok jantung sehat serta

kencing manis di masyarakat termasuk orang

sehat.

Tersedianya informasi risiko dan upaya

pencegahan Penyakit jantung dan tekanan

darah tinggi, kencing manis dan kanker

Meningkatnya upaya pengawasan berkala

(32)

Gizi

Adanya kegiatan kelompok masyarakat dalam upaya

penanngulangan masalah gizi

Meningkatkan KEP pada ibu hamil

Menurunnya penderita kretin baru

Menurunnya ibu hamil yang anemia dan kekurangan

yodium

Menurunnya masyarakat kekurangan vitamin A

Penurunan kasus gizi berlebih

Kecamatan bebas rawan gizi

Menurunnya Berat Bayi Lahir Rendah (BBLR)

Persentase bayi mendapat ASI ekslusif

(33)

JPKM

Meningkatnya proporsi penduduk yang

terlindung dengan pelbagai bentuk JKP

prabayar (30% pada tahun 2005, 80% pada

tahun 2010)

Terlindunginya penduduk miskin dengan

Jaminan Pemeliharaan Kesehatan/Kartu

sehat (80% atau lebih pada tahun 2005,

100% pada tahun 2010)

(34)

Referensi

Dokumen terkait

Penyiapan bahan dan perumusan kebijakan teknis, fasilitasi, koordinasi serta pembinaan teknis sesuai dengan kewenangan daerah bidang Monitoring dan Evaluasi dan pelaporan;..

melaksanakan penyiapan bahan penyusunan program kerja, perumusan kebijakan, pelaksanaan kebijakan, koordinasi, monitoring, evaluasi, dan pelaporan di bidang pendidikan

Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kerjasama sebagai penanggung jawab pelaksanaan sistem penjaminan mutu dibantu UPM Fakultas melaksanakan monitoring pelaksanaan kegiatan

Melaksanakan penyusunan kebijakan teknis, rencana, pelaksanaan, pembinaan, fasilitasi, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan di bidang pengembangan kompetensi inti bagi

Kegiatan monitoring evaluasi terhadap pelaksanaan kerjasama ini bertujuan untuk mendapatkan umpan balik bagi pelaksanaan program kerja di bidang kerjasama yang sedang

(1) Bidang Pelayanan Kesehatan mempunyai tugas melaksanakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan operasional serta monitoring, evaluasi dan pelaporan program di

membantu Kepala Bidang menyiapkan bahan perumusan, penyusunan, koordinasi, pelaksanaan, pembinaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan kebijakan dibidang analisa pendataan

Kepala Bidang menyiapkan bahan perumusan, penyusunan, koordinasi, pelaksanaan, pembinaan, monitoring, evaluasi dan pelaporan kebijakan dibidang kesehatan masyarakat veterinerc.